Anda di halaman 1dari 4

PROFIL KLINIK PRATAMA SOEDIRMAN

Klinik pratama soedirman resmi beroprasi pada tanggal 19 maret 2018, klinik pratama
soedirman sendiri berada dibawah naungan universitas jendral soedirman yang dibentuk oleh
badan pengelola usaha unsoed.

Klinik pratama soedirman merupakan unit pelaksana pelayanan kesehatan primer untuk civitas
akademika unsoed beserta masyarakat umum

Klinik pratama soedirman berlokasi dipusat kota di jalan jendral soedirman timur, kalibakal,
berkoh purwokerto selatan

Klinik pratama soedirman merupakan pengembangan dari usoed health center (uhc)

Klinik pratama soedirman memiliki 3 jenis pelayanan

1. Pelayanan umum menyediakan berbagai layanan berupa pemeriksaan dan konsultasi


dengan dokter, pemeriksaan tes buta warna, pemeriksaan napza serta pembuatan surat
keterangan sehat.
2. Pelayanan gigi menyediakan berbagai layanan seperti pencabutan gigi, penambalan gigi
berlubang,pembersiahan karang gigi, pembuatan gigi tiruan dan berbagai tindakan
medis berkaitan dengan gigi
3. Pelayanan kesehatan ibu dan anak (kia) menyediakan berbagai layanan seperti
pemeriksaan ibu hami, nifas, pelayanan keluarga berencana, konsultasi gaya hidup
sehat, reproduksi remaja, dan konsultasi pranikah.
4. Pelayanan emergensi dasar yang menangani berbagai tindakan medis

Setiap pelayanan memiliki ruang pemeriksaan yang nyaman, bersih dan ber-ac,serta di dukung
peralatan yang lengkap

Klinik pratama soedirman menyediakan berbagai macam fasilitas penunjang diantaranya

- Laboraturium klinik yang dapat melayani pemeriksaan gula darah, asam urat, colesterol,
darah lengkap, napza, test kehamilan dan pemeriksaan lainnya
- Instalasi farmasi
- Ruang laktasi yang memberikan kenyaman dan privasi bagi ibu menyusui
- Ruang tunggu luas dan nyaman
- Area parkir yang luas
- Keamanan cctv 24 jam
- Musholla
- Kamar mandi yang bersih
- Tersedia jaringan internet
Jadwal pelayanan klinik pratama sodirman senin-sabtu (kec tanggal merah) dimulai pukul 07.00
wib sampai dengan pukul 21.00 wib

Klinik pratama soedirman melayani pasien umum, BPJS serta yakes Pertamina

Untuk informasi lebih lanjut dapat menghubungi nomor (0281) 7773532

BETTER HEALTH CARE FOR BETTER FUTURE


PERTANYAAN :
NO. PERTANYAAN JAWABAN
1. Sejak kapan Universitas
Jenderal Soedirman memiliki
layanan kesehatan atau klinik
seperti sekarang ini?
2. Apa perbedaan UHC (Unsoed
Health Center) terdahulu
dengan Klinik Pratama
Soedirman yang sekarang?
3. Fasilitas penunjang apa saja
yang tersedia di Klinik Pratama
Soedirman?
4. Bagaimana cakupan pasien
yang menjadi customer Klinik
Pratama Soedirman? Apakah
karena klinik ini milik
Perguruan Tinggi Negeri maka
hanya melayani pasien yang
berasal dari civitas akademika
Unsoed saja?
5 Hari apa saja Klinik Pratama
Soedirman bias melayani
pasien? Dan dari jam berapa
sampai jam berapa pelayanan
pasien tersebut dapat
dilakukan?
6. Apakah Klinik Pratama
Soedirman saat ini menjalin
kerjasama dengan pihak
penunjang layanan kesehatan
lain seperti misalnya
laboratorium, apotek , rumah
sakit, puskesmas atau asuransi
kesehatan tertentu ?
7. Terkait dengan perjanjian kerja
sama dengan BPJS, apakah
masyarakat umum dapat
berobat ke Klinik Pratama
Soedirman menggunakan
kartu BPJS Kesehatan ?
8. Manfaat dan layanan apa saja
yang didapat oleh pasien BPJS
Kesehatan/JKN yang berobat
di Klinik Pratama Soedirman?
9. Terkait dengan BPJS, faskes II
untuk rujukan dari Klinik
Pratama Soedirman mana
saja?
10. Adakah cara lain untuk pindah
faskes 1 yang lebih praktis bagi
mahasiswa yang berasal dari
luar daerah tanpa perlu datang
mengurus ke kantor BPJS
Kesehatan?

Anda mungkin juga menyukai