Anda di halaman 1dari 47

BAB I

PENDAHULUAN

1.1 Latar Belakang


Sebuah organisasi merupakan salah satu peran penting dalam proses perkembangan
individu untuk meningkatkan kualitas eksistensi diri sebagai mahasiswa. Akan tetapi,
perjalanan organisasi tidak dapat dijalankan oleh per-individu, melainkan bekerja secara
kolektif untuk mencapai tujuan bersama. Dari hal itulah, organisasi Himpunan Mahasiswa
Pendidikan Bahasa dan Sastra Indonesia (HIMA PBSI) mencoba berusaha menjadi wadah
khususnya untuk mahasiswa PBSI dalam berproses mengembangkan potensinya dalam
mencapai tujuan bersama yang telah ditentukan, terutama dalam lingkup pendidikan, bahasa,
dan sastra.
Dari perihal di atas, selama satu periode (2019-2020) kepengurusan HIMA PBSI telah
memberikan kontribusinya sebagai organisasi yang berusaha meningkatkan mutu pendidikan
dalam ruang lingkup bahasa dan sastra, serta memberikan kesan nasionalisme dan
patriotisme pada eksistensi bahasa dan sastra agar mahasiswa Indonesia pada umumnya dan
mahasiswa PBSI pada khususnya dapat meningkatkan daya literasinya, hingga pada akhirnya
sampai pada titik penyelesaian. Maka dari itu untuk menyelesaikan pertanggungjawaban,
laporan ini disusun sebagai acuan dalam menilai perkembangan organisasi HIMA PBSI.
Penyusunan laporan ini merupakan langkah akhir dari suatu pelaksanaan kegiatan sebagai
evaluasi serta tolak ukur perkembangan organisasi dalam satu periode. Sehingga perlu
dilaporkan dan disampaikan secara transparan. Dengan demikian, maka kepengurusan HIMA
PBSI periode 2019-2020 menyusun laporan pertanggungjawaban ini untuk melaporkan
seluruh kegiatan organisasi.

1.2 Tujuan Laporan


Laporan pertanggungjawaban ini disusun dengan tujuan di antaranya:
1. Sebagai bahan pengkajian untuk dijadikan tolak ukur dalam menilai suatu kepengurusan.
2. Sebagai acuan atau motivasi agar periode selanjutnya dapat berkembang lebih baik lagi.
3. Sebagai laporan tertulis yang akan disampaikan pada Musyawarah Mahasiswa
(MUMAS) pada akhir periode kepenguruan.

1
BAB II

URAIAN KEGIATAN

2.1 Program Kerja

Uraian program kerja tahunan Himpunan Mahasiswa Pendidikan Bahasa dan Sastra
Indonesia dapat dilihat dalam table di bawah ini:

PROGRAM KERJA TAHUNAN

HIMPUNAN MAHASISWA

PENDIDIKAN BAHASA DAN SASTRA INDONESIA

PERIODE 2019-2020

No. Acara Kegiatan Keterangan


1. Pelantikan Pengukuhan mahasiswa PBSI Terlaksana
menjadi anggota sah HIMA PBSI.
2. Bulan Sastra (Orkestra)  Lomba daring baca puisi Terlaksana
tingkat SMA.
 Gelar wicara.
3. PKKMB Prodi Mengenalkan tentang program Terlaksana
studi PBSI serta ormawanya
kepada mahasiswa baru.
4. Bulan Bahasa  Lomba debat bahasa Terlaksana
Indonesia tingkat SMA.
 Lomba musikalisasi puisi
tingkat SMA.
 Gelar Wicara Nasional.
5. Temu Warga Berkemah di Balong Dalem Terlaksana
6. LDKM - Tidak Terlaksana
7. Kunjungan ke Jakarta - Tidak Terlaksana

2.2 Surat Keputusan

Daftar Surat Keputusan (SK) Himpunan Mahasiswa Pendidikan Bahasa dan Sastra
Indonesia periode 2019-2020 dapat dilihat dalam table dibawah ini:

DAFTAR SURAT KEPUTUSAN

HIMPUNAN MAHASISWA

PENDIDIKAN BAHASA DAN SASTRA INDONESIA

PERIODE 2019-2020

No Tanggal SK Nomor SK Perihal Keterangan


.

2
2.3 Surat Masuk

Nomor Surat Tanggal Perihal


004/A/DIES 14 April 2019 Undangan
NATALIS/HIMAPGSD/IX/2019
133/RF/V/2019 21 April 2019 Undangan
038/BEM- 2 Mei 2019 Undangan
UNIV/MENPORA/POM/2019
PPM/039/HIMA-BIO/2019 13 Mei 2019 Undangan Pembukaan
0462/KSR- 16 Agustus 2019 Undangan Partisipasi
UNIKU/KNG/VIII/2019
001/A/Pan.Pel/PKKMB- 01 September 2019 Permohonan Pengiriman
FKIP/IX/2019 Delegasi
1190/FKIP-UNIKU/KM/2019 1 November 2019 Penguatan Implementasi
Green Campus
004/Pan-TW/HIMA- 9 November 2019 Undangan
PE/UNIKU/XI/2019
005/A/TEMU 15 November 2019 Undangan
WARGA/HIMAPGSD/2019
02/Pan- 17 November 2019 Undangan
Ngobong/DS/UNIKU/11/2019
083/DIESNATALIS- 23 November 2019 Permohonan Delegasi
IX/TIMBAL/FKOM/XI/2019
007/Kajian Pendidikan 2019- 29 November 2019 Permohonan Delegasi
BEM-FKIP/XI/2019 Peserta
02.32/SU/HIMAPBI/FKIP- 2 Desember 2019 Undangan
UNIKU/X/2019
014/KPUM-UNIKU/XII/2019 10 Desember 2019 Undangan
003/Pan.Pel,LKM/BEM- 21 Desember 2019 Permohonan Delegasi
FKIP/XII/2019
004/Pan.Pel,LKM/BEM- 21 Desember 2019 Undangan
FKIP/XII/2019
04/Pan- 26 Desember 2019 Undangan Pembukaan
LDKM/HIMATIKA/XII/2019 LDKM
02.009/Pan-GPE/HIMA- 06 Januari 2020 Undangan
PE/UNIKU/I/2020
DE/020/HIMA-BIO/2019 06 Januari 2020 Undangan
002/Pelantikan/BEMFKIP/II/202 24 Februari 2020 Undangan
0
001/BLM_FKIP/SU/I/2020 Undangan
004/BLM_FKIP/SU/II/2020 Undangan
06/A/MUMAS 27 Februari 2020 Undangan
LPJ/HIMAPGSD/II/2020

2.4 Surat Keluar

1. PELANTIKAN HIMA 2019

Nomor Surat Hal Tujuan


01/Pan- Peminjaman Ruang Aula Dekan FKIP Universitas
Pelantikan/HIMAPBSI/2019 Kuningan

3
02/Pan- Undangan Membuka Acara Dekan FKIP Universitas
Pelantikan/HIMAPBSI/2019 Kuningan
03/Pan- Undangan 1. Dekan FKIP
Pelantikan/HIMAPBSI/2019 Universitas Kuningan
2. Ketua BEM FKIP
3. Ketua BLM FKIP
4. Ketua Hima PGSD
5. Ketua Hima PE
6. Ketua Hima PBIO
7. Ketua Hima
Pendidikan
Matematika
8. Ketua Hima PBI
9. Kaprodi PBSI
Universitas Kuningan
10. BEM Universitas
Kuningan
04/Pan- Permohonan Pembuatan SK Dekan FKIP Universitas
Pelantikan/HIMAPBSI/2019 Kuningan

2. BULAN SASTRA 2019

Nomor Surat Hal Tujuan


01/Pan-BS/HIMAPBSI/2019 Permohonan dana 1. Pemilik KFC
2. KSU
3. Disporapar
4. Bank BJB
5. Telkom
6. Pemilik Coffee Phoria
7. Pemilik 24 Coffe
8. PT. Zai
9. Pemilik Sangkan Park
10. Pemilik Hotel
Purnama
11. Pemilik Warung
Batok
12. Pemilik AS Putra
Cirendang
13. Pemilik Twin Bakeri
14. Pemilik Asmi
15. Kabag Umum
16. Kepala Griya
17. Bank BNI
18. RS Juanda
19. Pemilik Toko 9
20. Duta Hadir
21. Pemilik Bravo
22. Pemilik Artha
23. Pemilik Barbershop
Crown
24. Pemilik Mayang
Catering
25. Pemilik Bubur M.

4
Toha
26. Pemilik Paramita
Lanal
27. Pemilik Batik Trusmi
28. Pemilik Gramedia
29. Fajar Toserba
30. Pemda
31. Ketua Tim Penggerak
PKK Kab. Kuningan
32. Pemilik Sophie Paris
33. Pemilik Serba Jilbab
34. Kepala BPR
Kuningan
35. Pemilik Kaskun
36. Pemilik Toko Puisi
37. Pemilik Toko
Pujangga
38. Erafone
39. TB. Budi
40. Enggal Motor
41. Semen Tiga Roda
42. Lanell Printing
43. Toko Jakarta
44. Aneka Sandang
45. Dinas Kesehatan
Kabupaten Kuningan
46. Dinas Kependudukan
dan Catatan Sipil
Kabupaten Kuningan
47. Badan Pengelolaan
Pendapatan Daerah
Kabupaten Kuningan
48. Dinas Koperasi dan
UKM Kabupaten
Kuningan
49. Dinas Pekerjaan
Umum dan Penataan
Ruang Kabupaten
Kuningan
50. Dinas Pendidikan dan
Kebudayaan
Kabupaten Kuningan
51. Dinas Perhubungan
Kabupaten Kuningan
52. Rumah Sakit Umum
Daerah Linggarjati
Kuningan
53. Dinas Penanaman
Modal dan Pelayanan
Terpadu Satu Pintu
Kabupaten Kuningan
54. BKPSDM
55. Frudential
56. BEM Universitas
Kuningan
57. Gehena
58. Mega Finance

5
59. Martabak Denis
60. Arista Motor
61. Toko Parapatan
62. Rumah Makan Kita
63. Permohonan dana
64. Fakultas Keguruan
dan Ilmu Pendidikan
65. Universitas Kuningan
66. Yayasan Pendidikan
Sang Adipati
Kuningan
67. Bupati Kuningan
68. Ketua Tim Penggerak
PKK Kab. Kuningan
69. The Mountain Park
70. Toko Kue Avana
71. Tahu Kopeci
72. Ibu Ida Hamidah,
M.Pd.
73. Ibu Sun Suntini, M.
Pd.
74. Ibu Figiati Indra
Dewi, M. Pd.
75. Bapak Ahmad Dedi
Mutiadi, M. Pd
76. Bapak Asep Jejen
Jaelani, M. Pd
77. Bapak Aan
Anjasmara, M. Pd
78. Ibu Eha Staf Prodi
PBSI
79. Bapak Arip Hidayat,
M.Pd
80. Bapak Tifany
Kautsar, M. Pd
81. Bapak Drs. H. Haruji
Setianugraha, M.Pd.
82. Ibu Yeyen Suryani,
M.Pd.
83. Bapak H. Dudung
84. Ibu Rini / H. Sarjono
85. Wakil Rektor III
Universitas Kuningan
02/Pan-BS/HIMAPBSI/2019 Peminjaman Gedung Student Wakil Rektor III Universitas
Center Universitas Kuningan Kuningan
03/Pan-BS/HIMAPBSI/2019 Permohonan Pemateri 1. Bapak Muhammad
Khoerul Anwar
2. Bapak D Ipung
Kusmawi
3. Ibu Ira Rahayu, M.Pd
04/Pan-BS/HIMAPBSI/2019 Pemberitahuan dan 1. Dekan FKIP
Permohonan Izin UniversitasKuningan
2. Kaprodi PBSI
05/Pan-BS/HIMAPBSI/2019 Peminjaman tenda stan 1. Wakil Rektor III
Universitas Kuningan Universitas Kuningan
2. Kepala BAKKUP
Universitas Kuningan

6
06/Pan-BS/HIMAPBSI/2019 Undangan 1. Dekan FKIP
Universitas Kuningan
2. Kaprodi PBSI
3. Ibu Ida Hamidah,
M.Pd.
4. Ibu Sun Suntini, M.
Pd.
5. Ibu Figiati Indra
Dewi, M. Pd.
6. Bapak Ahmad Dedi
Mutiadi, M. Pd
7. Bapak Arip Hidayat,
M.Pd.
8. Bapak Tifany
Kautsar, M. Pd.
9. Bapak Aan
Anjasmara, M. Pd.
10. Bapak Asep Jejen
Jaelani, M. Pd.
11. Ketua BEM FKIP
Ketua BLM FKIP
12. Ketua HIMA PBI
13. Ketua HIMA PGSD
14. Ketua HIMA
Pendidikan
Matematika
15. Ketua HIMA PBIO
16. Ketua HIMA PE
17. Domisioner HIMA
periode 2018/2019
18. SEKDA Kab.
Kuningan
07/Pan-BS/HIMAPBSI/2019 Permohonan Mengisi Acara Desi Wulandasari

08/Pan-BS/HIMAPBSI/2019 Peminjaman mobil 1. Wakil Rektor III


Universitas Kuningan
2. Kepala BAKKUP
Universitas Kuningan
Peminjaman Level

3. PKKMB 2019

Nomor Surat Hal Tujuan


01/Pan- Peminjaman Ruang Aula Dekan FKIP Universitas
PKKMB/HIMAPBSI/2019 Kuningan

4. BULAN BAHASA

Nomor Surat Hal Tujuan


01/Pan- Peminjaman Gedung Student Wakil Rektor III Universitas
SBB/HIMAPBSI/2019 Center Iman Hidayat Kuningan
Universitas Kuningan
02/Pan- Permohonan dana 1. Toko Puisi
7
SBB/HIMAPBSI/2019 2. Rumah Makan Kita
3. DPRD Kabupaten
Kuningan
4. AA. Jaenudin
5. Rektor Universitas
Kuningan
6. Ketua BEM
Universitas Kuningan
7. Pemilik Pabrik Jelly
8. Kepala Bina Raharja
9. . Dr. H. Sarjono
10. Kepala AS Putra
11. Pemilik Mitra
Luragung
12. Pemilik Depo
Material Luragung
13. Pemilik Bayuning
Putra
14. Pemilik Apotik
Platinum
15. Pemilik BS Guvilli
16. Kepala RS Juanda
17. Ketua BEM FKIP
18. Pemilik Yayasan
Pendidikan Sang
Adipati
19. Kepala RSUD 45
20. Pemilik Serba Jilbab
21. Kepala BPR
22. Pemilik Golden
Bakery
23. Kepala Bank BJB
24. Kepala Honda
25. Pemilik Ramayana
Motor
26. Pemilik J One Sport
27. Kepala Bank BNI
28. Pemilik Calista
29. Pemilik Toko Kue
Amanda
30. Pemilik Bravo
31. Pemilik Akbar
Optikal
32. Pemilik Rajawali
Indah
33. Pemilik apotek dea
34. Pemilik Apotek
Soedirman
35. Pemilik Apotek
Manfaat
36. Pemilik Toko Kecil
37. Kepala CFC
38. Bupati Kuningan
39. Pemilik/Kepala Ali
Action
40. Pemilik Aneka
Sandang

8
41. Pemilik Sambal
Layah
42. Pemilik Kedai Artha
43. Pemilik Barber
44. Pemilik Batik Trusmi
45. Pemilik Toko
Sembilan
46. Pemilik Putri Sunda
47. Pemilik Toko
Srikandi
48. Pemilik Bubur
M.Toha
49. Kepala Dinas
Perpajakan
50. Duta Hadir
51. Pemilik Street Distro
52. Kepala Telkomsel
53. Kepala Telkom
54. Pemilik Asmi
55. Pemilik Gehena
56. Pemilik Mayang
Catering
57. Pemilik Dela
Production
58. Pemilik Sinema print
59. Pemilik Twins
Bakery
60. Asmi
61. Aziza
62. PT. Djarum
63. Kabag Umum
64. Pemilik Crown
Barbershop
65. SPPBE Pertamina
66. Pemilik Pabrik
Bawang H.Timu
67. Yogya Cijoho
68. Griya Toserba
69. PT. Bright Gas
70. Kopti
71. Merdeka POK Xiomi
72. ASP
73. Dr. Sarjono
74. H. Ujang Kosasih
M.Si
75. H. Yanuar Prihatin,
M.Si
76. AA. Jaenudin
77. DPRD Kabupaten
Kuningan
78. Rumah Makan Kita.
03/Pan- Permohonan Peserta 1. Kepala SMAN 1
SBB/HIMAPBSI/2019 Ciwaru
2. Kepala SMKN 3
Kuningan
3. Kepala SMK Bakti
Indonesia

9
4. Kepala SMAIT Al-
Multazam
5. Kepala MAN 2
Kuningan
6. Kepala SMAN 1
Ciawigebang
7. Kepala SMAN 1
Subang
8. Kepala SMAN 1
Mandirancan
9. Kepala SMAN 1
Luragung
10. Kepala SMAN 1
Cidahu
11. Kepala SMAN 2
Kuningan
12. Kepala SMAN 3
Kuningan
13. Kepala SMAN 1
Kuningan
14. Kepala SMAN 1
Lebakwangi
15. Kepala MAN 1
Kuningan
16. Kepala MAN 3
Kuningan
17. Kepala SMKN 2
Kuningan
18. Kepala SMKN 5
Kuningan
19. Kepala SMKN 1
Kuningan
20. Kepala SMAN 1
Kadugede
21. Kepala SMAN 1
Cibingbin
22. Kepala SMK Yamsik
23. Kepala SMAN 1
Garawangi
24. Kepala SMAN 1
Ciniru
25. Kepala SMKN 4
Kuningan
26. Kepala SMAN 1
Cilimus
27. Kepala SMAN 1
Jalaksana
28. Kepala SMK Jagara
29. Kepala SMK 3
Muhammadiyah
Kuningan
30. Kepala SMAN 1
Beber
31. Kepala SMKN 6
Kuningan
32. Kepala SMK Pertiwi
Kuningan

10
33. Kepala SMK Model
Patriot IV
Ciawigebang
34. Kepala SMK Bhakti
Husada Kuningan
35. Kepala SMAN 1
Cigugur
36. Kepala SMA ITUS
37. Kepala SMAN 1
Darma
38. Kepala MA Husnul
Khotimah
39. Kepala MA Ma’arif
NU Kadugede
40. Kepala SMK Al Ihya
Salajambe
41. Kepala MA Subulul
Huda
42. Kepala SMK Bina
Swasta
43. Kepala SMK Pertiwi
Cilimus
44. Kepala SMAN 1
Mandirancan
45. Kepala SMK Auto
Matsuda
46. Kepala SMK Karya
Nasional
47. Kepala SMK 1
Muhammadiyah
Kuningan
48. Kepala SMK ITUS
49. Kepala SMK PGRI
Ciawigebang
50. Kepala SMAN 1
Cilimus
51. Kepala SMK Darul
Ulum
52. Kepala SMK 2
Muhammadiyah
Kuningan
53. Kepala SMK
Penerbangan Taufik
Mubarok
54. Kepala MAN 4
Cirebon
55. Kepala SMKN 1
Mundu
56. Kepala SMKN 1
Cirebon
57. Kepala SMKN 2
Cirebon
58. Kepala SMAN 2
Cirebon
59. Kepala SMKN 1
Maja
60. Kepala MAN 1 Maja

11
04/Pan- Permohonan Plakat Rektor Universitas Kuningan
SBB/HIMAPBSI/2019
06/Pan- Permohonan Menjadi Juri 1. Ibu Sun Suntini,
SBB/HIMAPBSI/2019 M.Pd.
2. Ibu Figiati Indra
Dewi, M.Pd.
3. Ibu Ifah Hanifah,
M.Pd.
4. Andriyana
5. Abdul Fadli
6. Audita Handayu
Azizah
7. Bapak Agung
Muslim, S.Pd.
8. Bapak Ipan, S.Pd.
9. Bapak Tifani Kautsar,
M.Pd.
07/Pan- Permohonan Mengisi Acara 1. Andriyana
SBB/HIMAPBSI/2019 2. Dapur Sastra
08/Pan- Permohonan Dispensasi Kaprodi PBSI Universitas
SBB/HIMAPBSI/2019 Kuningan
09/Pan- Undangan 1. Dekan FKIP
SBB/HIMAPBSI/2019 Universitas Kuningan
2. Kaprodi PBSI
3. Rektor Universitas
Kuningan
4. Ibu Ida Hamidah,
M.Pd.
5. Bapak Drs. Ahmad
Dedi Mutiadi
6. Bapak Asep Jejen
Jaelani, M.Pd.
7. Bapak Aan
Anjasmara, M.Pd.
8. Bapak Arif Hidayat,
M.Pd.
9. Bapak Tifani Kautsar,
M.Pd.
10. Ibu Sun Suntini,
M.Pd.
11. Ibu Figiati Indra
Dewi, M.Pd.
12. Ketua BEM
Universitas Kuningan
13. Ketua BEM FKIP
14. Ketua BLM FKIP
15. Ketua HIMA PBI
16. Ketua HIMA PGSD
17. Ketua HIMA
P.MATEK
18. Ketua HIMA PBIO
19. Ketua HIMA PE
20. Demisioner HIMA
PBSI periode 2018
21. Demisioner HIMA
PBSI periode 2017
22. Demisioner HIMA

12
PBSI periode 2016
23. Demisioner HIMA
PBSI periode 2015
24. Bapak Pandu Hamzah
10/Pan- Peminjaman Mobil Wakil Rektor III Universitas
SBB/HIMAPBSI/2019 Kuningan.
11/ Pan- Peminjaman Sound Sistem Bapak Aan Anjasmara, M.
SBB/HIMAPBSI/2019 Pd
12/ Pan- Peminjaman Stand Wakil Rektor III Universitas
SBB/HIMAPBSI/2019 Kuningan
13/ Pan- Peminjaman Ruang Aula Dekan FKIP Universitas
SBB/HIMAPBSI/2019 Kuningan
14/ Pan- Peminjaman Ruang Kelas Kaprodi PBSI
SBB/HIMAPBSI/2019
18/Pan- Peminjaman Lahan Parkir Dekan FKIP Universitas
SBB/HIMAPBSI/2019 FKIP Kuningan

5. Temu Warga

Nomor Surat Hal Tujuan


01/Pan- Pemberitahuan izin tempat Kepala Desa Babakan Mulya
TW/HIMAPBSI/2019
02/Pan- Pemberitahuan dan 1. Wadek II FKIP
TW/HIMAPBSI/2019 permohonan izin Universitas Kuningan
2. Dekan FKIP
Universitas Kuningan
3. Kaprodi PBSI
Universitas Kuningan
4.
03/Pan- Peminjaman tenda 1. Kepala Kodim 0615
TW/HIMAPBSI/2019 Kuningan
2. Kepala PMI
Kuningan
3. Ketua Kwarcab
Kuningan
4. Dekan Fakultas
Kehutanan
04/Pan- Undangan membuka acara 1. Dekan FKIP
TW/HIMAPBSI/2019 Universitas Kuningan
2. WADEK II FKIP
Universitas Kuningan
05/Pan- Pemberitahuan dan Orang Tua/ Wali Mahasiswa
TW/HIMAPBSI/2019 permohonan izin orang tua PBSI
06/Pan- Peminjaman Level Wakil Rektor III Universitas
TW/HIMAPBSI/2019 Kuningan
07/Pan- Peminjaman Mobil Pick Up Wakil Rektor III Universitas
TW/HIMAPBSI/2019 Kuningan
08/Pan- Peminjaman Mobil APV Wakil Rektor III Universitas
TW/HIMAPBSI/2019 Kuningan
09/Pan- Peminjaman alat musik Dapur Sastra
TW/HIMAPBSI/2019
10/Pan- Peminjaman sound, lampu Aan Anjasmara, M.Pd
TW/HIMAPBSI/2019 dan stand mic
11/Pan- Undangan 1. Asep Jejen Jaelani,

13
TW/HIMAPBSI/2019 M.Pd.
2. Arip Hidayat, M.Pd
3. Ida Hamidah, M.Pd.
4. Sun Suntini, M.Pd.
5. Ifah Hanifah, M.Pd.
6. Drs. Ahmad Dedi
Mutiadi, M.Pd.
7. Figiati Indra Dewi,
M.Pd.
8. Tifani Kautsar, M.Pd.
9. Aan Anjasmara,
M.Pd.
10. Ineu Nuranisa
12/Pan- Undangan 1. Ketua BEM FKIP
TW/HIMAPBSI/2019 Universitas Kuningan
2. Ketua BEM
Universitas Kuningan
3. Keluarga Besar Dapur
Sastra
4. PBSI Tingkat II
5. PBSI Tingkat III
6. PBSI Tingkat IV
7. Ketua BLM FKIP
Universitas Kuningan
8. Ketua Forum Diskusi
Bahasa
9. Demisioner HIMA
2018-2019
10. Demisioner HIMA
2017-2018
11. Demisioner HIMA
2016-2017
13/Pan- Undangan Pembukaan 1. Ketua BEM FKIP
TW/HIMAPBSI/2019 Universitas Kuningan
2. Ketua BEM
Universitas Kuningan
3. Ketua HIMA
Pendidikan Bahasa
Inggris
4. Ketua HIMA
Pendidikan Biologi
5. Ketua HIMA
Pendidikan
Matematika
6. Ketua HIMA
Pendidikan Ekonomi
7. Ketua BLM FKIP
Universitas Kuningan
8. Ketua HIMA
Pendidikan Guru
Sekolah Dasar
9. Kaprodi PBSI
10. Ketua Mapala Green
14/Pan- Permohonan Pemateri 1. Arif Hidayat, M.Pd.
TW/HIMAPBSI/2019 2. Luthfi Ahmad
Fadilah, S.Pd.
3. Nita Hernawati, S.Pd.

14
15/Pan- Peminjaman kursi, meja dan Wakil Rektor III Universitas
TW/HIMAPBSI/2019 tiang penyangga Kuningan
16/Pan- Peminjaman Sound Ketua LDK Al-Kahfi
TW/HIMAPBSI/2019

2.5 Keuangan Hima PBSI

DATA KEUANGAN

HIMPUNAN MAHASISWA

PENDIDIKAN BAHASA DAN SASTRA INDONESIA

PERIODE 2019-2020

KEUANGAN HIMA PBSI


No. Taggal Keterangan Debet Kredit Saldo
1   Tk 2 (20org x 15rb) Rp. 300.000   Rp. 300.000
2   TK 3 (11org x 15rb) Rp. 165.000   Rp. 465.000
3 02/05/19 Print+amplop   Rp. 112.200 Rp. 352.800
4 10/05/19 Polio+jilid   Rp. 52.500 Rp. 300.300
5 13/05/19 Fc+print+amplop   Rp. 55.200 Rp. 245.100
6 15/05/19 Amplop   Rp. 19.000 Rp. 226.100
7 16/05/19 Print+amplop   Rp. 2.000 Rp. 224.100
8 16/05/19 Hvs   Rp. 58.500 Rp. 165.600
9 03/09/19 Print   Rp. 31.500 Rp. 134.100
10   Kuota   Rp. 27.000 Rp. 107.100
11   Dekor Stand   Rp. 50.000 Rp. 57.100
12   Minuman prodi   Rp. 57.000 Rp. 100
13 05/09/19 Sisa anggaran Bulsas Rp. 799.000   Rp. 799.100
14 PKKMB Rp. 799.100 Rp. 0
15 20/09/19 Sisa anggaran PKKMB Rp. 825.000   Rp. 825.000
16 28/10/19 Sisa anggaran Bulbas Rp. 335.000   Rp. 1.160.000
17 28/10/19 Sisa anggaran Gelar Wicara Rp. 1.100.000   Rp. 2.260.000
18 12/08/19 Sisa anggaran Temu warga Rp. 305.000   Rp. 2.565.000
19 27/01/20 Printer dll   Rp. 1.613.000 Rp. 952.000
20 24/02/20 Anggaran Hima Rp. 1.500.000   Rp. 2.452.000
21 26/02/20 Banner LPJ   Rp. 100.000 Rp. 2.352.000
22 27/02/20 Kudapan+snack   Rp. 500.000 Rp. 1.852.000
23 27/02/20 Print Surat Rp. 56.000 Rp. 1.796.000
24 27/02/20 Print Amplop Rp. 6.000 Rp. 1.790.000
25 27/02/20 Kertas F4 Rp. 50.000 Rp. 1.740.000

2.6 Faktor Pendukung dan Kendala

1. Faktor Pendukung

Ada beberapa faktor pendukung yang mempengaruhi kelancaran dalam merealisasikan


program kerja HIMA PBSI periode 2019-2020, di antaranya:

15
 Bimbingan dari pihak program studi sebagai arahan dalam merealisasikan program
kerja.
 Bantuan dan kerjasama dari organisasi intra maupun lembaga ekstra di Kabupaten
Kuningan.
 Rasa sukarelawan pengurus dalam menjalankan tugas-tugas per seksinya sebagai
dukungan demi kelancaran program kerja dalam mencapai tujuan bersama.

2. Faktor Kendala
Ada beberapa faktor pendukung yang mempengaruhi kelancaran dalam merealisasikan
program kerja HIMA PBSI periode 2019-2020, di antaranya:
 Terjadinya konflik intra dalam organisasi sehingga menghambat pelaksanaan
program kerja.
 Kurangnya sarana khususnya printer sebagai peran surat-menyurat. Hal itu
menjadi kendala dalam proses pengelolaan anggaran.
 Tidak adanya tunjangan anggaran dana dari pihak Universitas sehingga menjadi
kendala yang krusial dalam pelaksanaan program kerja.
 Kurangnya kesadaran individu maupun per seksi dalam menjalankan
tanggungjawabnya.

16
BAB III

LAPORAN KEGIATAN DAN

LAPORAN KEUANGAN ACARA

3.1 Bulan Sastra (Orkestra)

A. Latar belakang
Sastra Indonesia, dalam perkembangannya terdapat periode angkatan 45 yang merupakan
periode kebangkitan dan terintegrasinya sastra. Pada masa ini karya- karya yang dihasilkan
lebih bersifat realistik dibanding karya-karya pada angkatan Pujangga Baru yang bersifat
romantik dan idealistik. Pada periode ini diwarnai dengan adanya pengalaman hidup dan
problem sosial, politik, budaya seperti korupsi, penyelewengan, ketidakadilan dan
kemerosotan moral. Periode inipun dikenal sebagai periode lahirnya puisi modern Indonesia.
Adapun istilah puisi modern, adalah bentuk puisi yang benar-benar bebas, baik dalam
bentuk maupun isi. Jenis puisi ini tidak lagi terikat oleh aturan jumlah baris, rima, atau ikatan
lain yang biasa dikenakan pada puisi lama. Dijadikannya bulan April sebagai bulan sastra
merupakan sebuah pencerahan sekaligus tonggak bagi penikmat sastra dalam hal
perkembangan sastra.
Salah satu sastrawan angkatan 45 adalah Chairil Anwar. Beliau dikenal sebagai pelopor
angkatan 45 sekaligus puisi modern Indonesia. Puisi-puisinya yang memiliki karakteristik
lugas dan tajam menggambarkan ideologinya terhadap perang, revolusi, kematian dan
sebagainya. Puisi-puisi tersebut membawa suasana, tempo, ritme, nafas dan kelincahan
seorang sastrawan yang dituangkan ke dalam sebuah puisi. Hal tersebutlah yang kemudian
dianggap sebagai munculnya periode perkembangan sastra Indonesia yang baru setelah
angkatan pujangga baru. Chairil banyak menciptakan puisi yang bertemakan pemberontakan,
kematian, individualisme, dan eksistensialisme sehingga karya-karyanya menimbulkan
multi-interpretasi.
Perjuangan Chairil dalam mengenalkan puisi-puisi bebas menyebabkan hari
kematiannya, yaitu 28 April 1949 dijadikan sebagai Hari Chairil Anwar oleh para
pengagumnya yang kemudian setiap peringatan hari tersebut banyak sastrawan yang
membuat kegiatan-kegiatan kesusastraan.
Begitu pula dengan Hima Pendidikan Bahasa dan Sastra Indonesia yang merupakan
himpunan dari mahasiswa-mahasiswa yang berkonsentrasi di bidang sastra Indonesia merasa
perlu menyikapi dan mengapresiasi terhadap perjuangan Chairil Anwar yang telah
mengenalkan puisi-puisi bebas dalam sejarah perkembangan puisi di Indonesia. Walau
bagaimanapun, Chairil telah menjadi pelopor bagi para sastrawan selanjutnya dalam
menciptakan puisi-puisi yang semakin hidup juga semakin dapat digunakan sebagai sarana
terhadap kritik sosial masyarakat maupun pemerintahan.

17
Dalam pelaksanaanya, peringatan terhadap hari Chairil Anwar akan diisi dengan kegiatan
Big Orkestra Unik Jilid II (Obrolan Keren Seputar Sastra) yang akan dilaksanakan oleh
Himpunan Mahasiswa Pendidikan Bahasa dan Sastra Indonesia Universitas Kuningan. Acara
ini bersifat perlombaan membaca puisi daring dan gelar wicara.

B. Tujuan kegiatan
Tujuan dari kegiatan ini adalah :
1. Memperingati bulan sastra.
2. Meningkatkan apresiasi terhadap sastra.
3. Menggali minat, bakat serta potensi yang dimiliki generasi muda tentang sastra.
4. Menjalin silaturahmi antara pelajar, mahasiswa dan masyarakat.

C. Nama kegiatan
Nama kegiatan ini adalah, “BIG ORKESTRA UNIK JILID II”.

D. Tema Kegiatan
Tema kegiatan ini adalah “Berkarya Dalam Kemesraan Puisi”.

E. Bentuk kegiatan
Bentuk kegiatan ini adalah:
1. Lomba Membaca Puisi Daring antar Mahasiswa dan Pelajar SMA/SMK/MA
2. Gelar Wicara

F. Penyelenggara
Penyelenggara dari kegiatan ini adalah Himpunan Mahasiswa Pendidikan Bahasa dan
Sastra Indonesia (HIMA PBSI), Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan, Universitas
Kuningan . Selain itu kegiatan ini juga bekerja sama dengan Radio Kuningan FM.

G. Pemateri
Pemateri kegiatan ini adalah :
1. Muhammad Khoerul Anwar
2. D Ipung Kusmawi
3. Ira Rahayu, M.Pd.

H. Sasaran
Sasaran kegiatan ini adalah :
1. Pelajar SMA/SMK/MA.
2. Mahasiswa.

18
3. Masyarakat umum.

I. Waktu dan tempat pelaksanaan


Dengan pertimbangan waktu yang telah disepakati oleh semua anggota himpunan
mahasiswa pendidikan bahasa dan sastra Indonesia universitas kuningan. Acara Orkestra
Unik ini akan dilaksanakan pada:
Hari, tanggal : Sabtu, 26 Mei 2019
Waktu : pukul 13.00 s.d. selesai
Tempat : Gedung Student Center Iman Hidayat Universitas Kuningan

J. Susunan kepanitiaan
Pelindung : Ifah hanifah M.Pd
Penasihat : Asep Jejen Jaelani M.Pd
Arif Hidayat M.Pd
Sun Suntini M.Pd
Ida Hamidah M.Pd
Penanggung jawab : Muh. Saepudin
Ketua pelaksana : Akbar Dwi Jaya
Sekertaris 1 : Yani Riani
Sekertaris 2 : Desi Puspa
Bendahara 1 : Sonia Apriani
Bendahara 2 : Novita
Seksi acara : Junaedi
Ridha
Ozy
Nia
Leni
Nuraeni.
Humas : Mia
Irma
Dini
Maulina
Lena
Erdin
Nisa
Gina.
Seksi Peralatan : Alif
Riki Indra

19
Hafiz
Ikbal Maulana
Cep Andri.
Seksi kreatif : Divisi Kreatif
Seksi pubdekdok : M. Yunus
Hikmat
Anisa Maspu
Bagus
Resa
Indria
Rania
Seksi konsumsi : Gyzha
Cumaedah
Cindy
Azizah
Indah
Sukma
Wulan
Ninis.
Seksi Danus : Agung
Azmi
Riki Permana
Suci
Richipta
Fuzi
Erlyn
Siti Azizah
Shaimatul
Paryati
Nadia
Lilis
Lusi
Ubus
Fifit.
Panitia : Semua anggota hima yang berjumalah 56

20
K. Sumber dana
Sumber dana untuk acara ini berasal dari :
1. Kas HIMA PBSI Universitas Kuningan.
2. Uang registrasi peserta.
3. Para donator.
4. Sponsorship.
5. Sumbangan lain yang halal dan tidak mengikat.

L. Anggaran dana
*Harga yang diambil adalah harga rata-rata yang bisa berubah sesuai keadaan pasar terutama
dibulan ramadhan.
 Divisi sekretaris

No
Kebutuhan Frekuensi Harga satuan jumlah
.
1. Penggandaan proposal 50 buah Rp. 15.000 Rp. 750.000
2. Stemple panitia 1 buah Rp. 40.000 Rp. 40.000
3. Amplop surat 3 dus Rp. 19.000 Rp. 57.000
4. Kertas sertifikat panitia 60 Rp. 2.000 Rp. 120.000
5. Kartu identitas peserta 500 buah Rp. 2.000 Rp. 1.000.000
6. Kertas sertifikat peserta 500 buah Rp. 2.000 Rp. 1.000.000
7. Kertas sertifikat pemateri 5 buah Rp. 2.000 Rp. 10.000
Jumlah Rp. 2.977.000

 Divisi acara

No
Kebutuhan Frekuensi Harga satuan jumlah
.
1. Honorarium pengisi acara 3 orang Rp. 1.000.000 Rp. 3.000.000
2. Honor bintang tamu 1 orang Rp. 5.000.000 Rp. 5000.000
Jumlah Rp. 8.000.000

 Divisi humas dan publikasi

No. Kebutuhan Frekuensi Harga satuan Jumlah


1. Spanduk 5 buah Rp. 100.000 Rp. 500.000
3. Pamflet 500 buah Rp. 1.000 Rp. 500.000
4. Dekorasi dan kebersihan gedung 500 buah Rp. 1.000 Rp. 1.000.000
Jumlah Rp. 2.000.000

 Divisi dokumentasi

No. Kebutuhan Frekuensi Harga satuan Jumlah

21
1. Sewa kamera 2 buah Rp. 300.000 Rp. 600.000
Jumlah Rp. 600.000

 Divisi konsumsi

No. Kebutuhan Frekuensi Harga satuan Jumlah


Konsumsi pemateri dan tamu 30 orang Rp. 15.000 Rp. 450.000
1.
undangan
2. Konsumsi panitia 60 orang Rp. 15.000 Rp. 900.000
3. Konsumsi peserta 500 orang Rp. .10.000 Rp. 5.000.000
Jumlah Rp. 6.350.000

Rekapitulasi Anggaran

Divisi sekretaris Rp. 2.977.000


Divisi acara Rp. 8.000.000
Divisi humas dan publikasi Rp. 2.000.000
Divisi dokumentasi Rp. 600.000
Divisi konsumsi Rp. 6.350.000
Jumlah Rp. 19.927.000
*Terbilang Sembilan Belas Juta Sembilan Ratus Dua Puluuh Tujuuh Ribu Rupiah*

22
M. Penutup
Proposal ini dibuat dan disetujui oleh yang bertandan tangan dibawah ini guna keperluan
pencarian dana acara orkestra unik dan pemberitahuan kepada pihak yang berkepentingan.

Kuningan, 20 April 2019

Ketua HIMA PBSI, Ketua Pelaksana,

Muh. Saepudin Akbar Dwi Jaya


NIM : 20170110021 NIM : 20170110034

Diketahui

Kaprodi PBSI,

Ifah Hanifah, M.Pd


NIK 41038901315

23
SUSUNAN ACARA ORKESTRA UNIK II 2019 HIMA PBSI
UNIVERSITAS KUNINGAN
Minggu, 26 MEI 2019
PENGISI/PEMBICARA/
NO. WAKTU KEGIATAN TEMPAT
PENANGGUNG JAWAB

1 Registrasi

Pembukaan

13.00 – 13.10 Pembacaan ayat suci Al-Qur’an Azmi Abdurohman Gedung

Student
2. Center

13.10– 13.20 Menyanyikan lagu wajib Kurnia Iman Hidayat


nasional Indonesia Raya
Universitas
Kuningan

Sambutan

13.20 – 13.30 Laporan Ketua Pelaksana Akbar Dwi Jaya


Gedung
3. 13.30 – 13.40 Sambutan Ketua Prodi PBSI Ifah Hanifah, M.Pd.

Sambutan Dekan FKIP Student


13.40 – 13.50
Universitas Kuningan Yeyen Suryani, M.Pd. Center
(Peresmian Acara) Iman Hidayat
Penutupan Hiburan Pembuka
4. 13.50 – 14.10 Dapur Sastra Universitas
(Musikalisasi Puisi)
Kuningan
5 14.10 – 14.15 Solo Desi Wulandasari

Acara Inti (Gelar Wicara)

14.15 – 14.30 - Pemateri I Ira Rahayu, M.Pd Gedung

14.30 – 14.35 - Baca Puisi Hamdan Student


6 Center
Muhammad Khoerul
14.35 – 14.50 - Pemateri II Anwar Iman Hidayat
14.50 – 14. 55 - Baca Puisi Dede Rudiansyah Universitas
14.55 – 15.10 D Ipung Kusmawi Kuningan
- Pemateri III

7 15.10 – 15.35 ISHO Mesjid


Da’arul
Mutaalimin

8 Hiburan Penutup

15.35 – 15.45 - Solo Agung Ramdani Gedung

24
Student
Center

15.40 – 16.40 - Dramatisasi Puisi Dapur Sastra Iman Hidayat

Universitas
Kuningan

Gedung

Student
Panitia Center
9 16.40 – Selesai - Pengumuman Lomba
Baca Puisi Daring (MC/Moderator) Iman Hidayat

Universitas
Kuningan

SDM yang dibutuhkan :

 Registrasi : Yani Nuraeni


Rania Maspu
 Master of Ceremony : Ridha
Syehrozy
Lena
Indria
 Moderator : Agung
Syehrozi
Mia Puspa
 Pembaca Al-Qur’an & Doa : Azmi Abdurohman
Anas
 Konduktor : kurnia
 Penyambut :
- Akbar Dwi Jaya
- Ketua Prodi PBSI, Ifah Hanifah, M.Pd.
- Dekan FKIP, Yeyen Suryani, M.Pd.
-
 Pemateri :
- Ira Rahayu
- Muhammad Khoerul Anwar
- D Ipung Kusmawi
 Penghibur :
- Dapur Sastra UNIKU
- Hamdan
- Dede Rudiansyah
- Desi Wulandasari
- Agung Ramdani

KEUANGAN ACARA BULAN SASTRA 2019

Keuangan Bulan Sastra

25
No Tanggal Keterangan Debet Kredit Saldo
1   Toko Sembilan Rp. 30.000   Rp. 30.000
2   Toko Puisi Rp. 100.000   Rp. 130.000
3   Toko Pujangga Rp. 50.000   Rp. 180.000
4   Toko Aneka Sandang Rp. 25.000   Rp. 205.000
5   Kedai Artha Rp. 150.000   Rp. 355.000
6   Martabak Dennis Rp. 200.000   Rp. 555.000
7   Dosen Bu Ifah Rp. 100.000   Rp. 655.000
8   Dinas Perhubungan Rp. 100.000   Rp. 755.000
9   Dinas Perkejaan Umum Rp. 100.000   Rp. 855.000
10   Dinas Catatan Sipil Rp. 50.000   Rp. 905.000
11   Dosen Pak Dedi Rp. 100.000   Rp. 1.005.000
12   Toko Pelangi Rp. 50.000   Rp. 1.055.000
13   Dosen Bu Sun Rp. 50.000   Rp. 1.105.000
14   Dinas Penanaman Modal Rp. 50.000   Rp. 1.155.000
15   RM. Kita Rp. 100.000   Rp. 1.255.000
16   Toko Fajar Rp. 100.000   Rp. 1.355.000
17   Yayasan Adipati Rp. 100.000   Rp. 1.455.000
18   PT. Arista Rp. 250.000   Rp. 1.705.000
19   Baber Shop Rp. 50.000   Rp. 1.755.000
20   Toko Jakarta Rp. 50.000   Rp. 1.805.000
21   Hamba Allah Rp. 50.000   Rp. 1.855.000
22   Dosen Bu Figi Rp. 50.000   Rp. 1.905.000
23   Bubur M. Toha Rp. 150.000   Rp. 2.055.000
24   Dinas Pendidikan Rp. 100.000   Rp. 2.155.000
25   BEM FKIP Rp. 100.000   Rp. 2.255.000
26   BEM UNIV Rp. 250.000   Rp. 2.505.000
27   NK Sport Rp. 50.000   Rp. 2.555.000
28   RM. Batok Rp. 30.000   Rp. 2.585.000
29   Voucher Sangkan (5 tiket)      
30   Pemateri   Rp. 1.500.000 Rp. 1.085.000
31   Dp. Konsumsi   Rp.300.000 Rp. 785.000
32   Pelunasan Konsumsi   Rp. 328.000 Rp. 457.000
33   Banner+Kertas   Rp. 330.000 Rp. 127.000
34   Tinta   Rp. 40.000 Rp. 87.000
35   Tropi   Rp. 78.000 Rp. 9000
36   OTS (gelar wicara) Rp. 1.440.000   Rp. 1.449.000
37   Makan Pemateri   Rp. 500.000 Rp. 949.000
38   Parsel   Rp. 150.000 Rp. 799.000

3.2 PKKMB

KEUANGAN ACARA PKKMB 2019

Keuangan PKKMB
No. Tanggal Keterangan Debet Kredit Saldo
1 09/09/19 Sisa anggaran bulbas Rp.799.000   Rp.799.000
2 09/09/19 Balon   Rp. 35.000 Rp.764.000
3 09/09/19 Peniti   Rp. 1.500 Rp. 762.500
4 09/09/19 Paku payung   Rp. 2.200 Rp. 760.300
5 09/09/19 Kudapan   Rp. 67.500 Rp. 692.800
6 10/09/19 Teh pucuk   Rp. 54.000 Rp. 638.800

26
7 10/09/19 Teh pucuk   Rp. 90.100 Rp. 548.700
8 10/09/19 Double Tip   Rp. 8.000 Rp. 540.700
9 14/09/19 Kudapan   Rp. 78.000 Rp. 462.700
10 20/09/19 Teh pucuk   Rp. 9.200 Rp. 453.500
11 20/09/19 Isi Stand jualan   Rp. 59.00 Rp. 394.500
12 20/09/19 Gantungan prodi   Rp. 240.000 Rp. 154.500
13 20/09/19 Fc juknis+jilid   Rp. 87.000 Rp. 67.500
14 20/09/19 Bensin   Rp. 20.000 Rp. 47.500
15 20/09/19 Makanan Maba   Rp. 47.500 Rp. 0
16 20/09/19 Produk wajib (55 maba) Rp. 825.000   Rp. 825.000

3.3 Bulan Bahasa

A. Latar Belakang Kegiatan


Pendidikan merupakan wadah untuk menentukkan perkembangan dan kualitas diri,
terutama dalam menentukan kemajuan pembangunan suatu bangsa dan Negara. Dan tujuan
utama dalam pendidikan yaitu untuk mencerdaskan anak bangsa agar menjadi generasi yang
lebih baik dan memanfaatkan sumber daya manusia dengan kualitas pendidikan yang lebih
maju.
Di dalam pendidikan terdapat gerakan literasi atau dikenal juga dengan gerakan
membaca dan menulis. Manfaat dari gerakan literasi ini dapat melatih diri untuk terbiasa
dalam membaca untuk mendapatkan informasi yang sudah dibaca sebelumnya. Untuk saat
ini kegiatan membaca di Indonesia khusunya dalam dunia pendidikan masih sangat kurang.
Rendahnya literasi di Indonesia disebabkan oleh masyarakat yang kurang menyadari akan
pentingnya dari membaca itu sendiri. Ada pula sebagian masyarakat yang masih tidak
mengerti akan makna dari literasi itu sendiri sehingga mengakibatkan kebutaan terhadap
literasi itu sendiri. Alasan kenapa masyarakat kurang paham dengan istilah literasi yaitu
karena kurangnya sosialisasi yg dilakukan oleh pemerintah kepada masyarakat.
Gerakan literasi identik dengan kebahasaan yang merupakan alat pelaksanaannya,
dimana Bahasa merupakan alat penghubung antara bahasa satu dengan yang lainnya. Bahasa
indonesia memiliki fungsi sebagai bahasa pemersatu bangsa. Peranan bahasa adalah sebagai
alat komunikasi atau sarana untuk menyampaikan informasi ataupun sebagai alat untuk
mengekspresikan diri. Memang dasarnya manusia tidak lepas dari peranan bahasa,
begitupun masyarakat indonesia terhadap bahasa indonesia. Pada dasarnya seluruh kegiatan
yang dilakukan manusia sangat berkaitan dengan bahasa. Tidak hanya dilakukan dalam
bentuk lisan, namun dapat dilakukan pula dengan tulisan.
Berbicara mengenai bahasa indonesia salah satunya akan tertuju langsung pada sastra
indonesia. Karena sastra indonesia juga sebagai pembentuk karakter dan jati diri bangsa
indonesia. Bahasa dan sastra indonesia merupakana salah satu harta bagi bangsa indonesia
baik masa kini maupun generasi yang akan datang. Untuk itu pentingnya kita semua
memahami apa itu bahasa dan sastra indonesia demi menjaga kelestariannya.
Untuk itu, kami Himpunan Mahasiswa Pendidikan Bahasa dan Sastra Indonesia
Universitas Kuningan akan mengadakan sebuah kegiatan yang mampu meningkatkan
kembali semangat dalam gerakan literasi ini.
Bertepatan pula dengan bulan bahasa yang jatuh pada tanggal 21 Oktober kami
bermaksud memperingatinya dengan kegiatan literasi. Peringatan bulan Bahasa merupakan
kegiatan rutin yang dilaksanakan oleh Himpunan Mahasiswa Pendidikan Bahasa dan Sastra
Indonesia Universitas Kuningan setiap setahun sekali, kegiatan ini berkaitan erat dengan

27
sejarah Bahasa Bangsa Indonesia yaitu Sumpah Pemuda, tanggal 28 Oktober 1928. Salah
satu isinya menyatakan bahwa Bahasa Indonesia merupakan Bahasa Nasional sekaligus
Bahasa pemersatu Bangsa. Oleh sebab itu, pada bulan Oktober diperingati sebagai bulan
Bahasa.

B. Tujuan Kegiatan
Tujuan dari kegiatan ini adalah:
1. Memperingati Hari Sumpah Pemuda.
2. Meningkatkan apresiasi terhadap sastra dalam bentuk pementasan.
3. Menggali minat, bakat serta potensi yang dimiliki generasi muda tentang Bahasa dan
Sastra Indonesia.
4. Menanamkan semangat sumpah pemuda pada diri siswa.
5. Menjunjung tinggi bahasa persatuan, bahasa indonesia.
6. Menjalin silaturahmi antara guru, pelajar, mahasiswa dan masyarakat.
C. Nama Kegiatan
Nama kegiatan ini adalah“Semarak Bulan Bahasa dan Seminar Nasional”.
D. Tema Kegiatan
Tema kegiatan ini adalah “Tantangan Bahasa Indonesia di Era Revolusi Industri 4.0”.
E. Bentuk Kegiatan
1. Lomba Debat Bahasa Indonesia antar pelajar SMA/SMK/MA;
2. Lomba Musikalisasi puisi antar pelajar SMA/SMK/MA;
3. Seminar Nasional bersama dan Call Paper (Mahasiswa, Guru, Dosen dan Umum) dengan
tema “Tantangan Bahasa Indonesia di Era Revolusi Industri 4.0”.
F. Penyelenggara
Penyelenggara dari kegiatan ini adalah Himpunan Mahasiswa Pendidikan Bahasa dan Sastra
Indonesia, Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan, Universitas Kuningan.
G. Sasaran Peserta
Sasaran kegiatan ini adalah:
1. Pelajar SMA/SMK/MA.
2. Mahasiswa.
3. Masyarakat Umum
H. Waktu dan Tempat Pelaksanaan
Pembukaan Acara dan Seminar Bahasa dan Sastra Indonesia dengan tema “”.
1. Hari, tanggal : 23 - 28, Oktober 2019
Waktu : Pukul 08.00 s.d. selesai
Tempat : Gedung Student Center (SC) Iman Hidayat
Universitas Kuningan
Jalan Cut Nyak Dien 36 Kuningan.

28
2. Lomba Debat Bahasa Indonesia antarpelajar SMA/SMK/MA
Hari, tanggal : Rabu s.d. Kamis, 23 s.d. 24 Oktober 2019
Waktu : Pukul 09.00 s.d. selesai
Tempat : Gedung Student Center (SC) Iman Hidayat
Universitas Kuningan
Jalan Cut Nyak Dien 36 Kuningan.
3. Lomba Musikalisasi Bahasa Indonesia antarpelajar SMA/SMK/MA
Hari, tanggal : Sabtu, 26 Oktober 2019
Waktu : Pukul 08.00 s.d. selesai
Tempat : Gedung Student Center (SC) Iman Hidayat
Universitas Kuningan
Jalan Cut Nyak Dien 36 Kuningan.
4. Seminar Nasional dan Call Paper (Mahasiswa ,guru,Dosen dan Umum) dengan tema
“Berliterasi dengan Bahasa dan Sastra”.
Hari, tanggal : Senin, 28 Oktober 2019
Waktu : Pukul 08.00 s.d. selesai
Tempat : Gedung Student Center (SC) Iman Hidayat
Universitas Kuningan
Jalan Cut Nyak Dien 36 Kuningan.

I. Susunan Kepanitiaan
Pelindung : Ifah Hanifah, M.Pd.
Penasehat : Aan Sugiantomas, M.Si.
Ida Hamidah, M.Pd.
Arip Hidayat, M.Pd.
Penanggung jawab : Ketua Hima PBSI
Saep
Ketua Pelaksana : Junaedi
Sekretaris : Yani Riani
Desi Puspa Rahmawati
Bendahara : Maulina Swastika M
Novita Aenul Barokah
Divisi Acara : Nuraeni
M. Ridha Fadilah
Kurnia
Anas Nasrulloh
Divisi Humas dan Danus : Gyzha Maharani Indra P.
Agung Ramdani
Riki
Azmi
Erdin
Jaya
Fuzi Sundari
Erlyn

29
Dini
Paryati
Sonia
Nadia
Khaerunisa
Gina
Siti Aziah
Shaimatul
Divisi Konsumsi : Cindy
Azizah
Lilis Lusiana
Irma
Cumaedah
Sukma
Wulan

Divisi Pubdekdok : M. Yunus


Bagus Mubarok
Hikmat
Nisa
Resa

Divisi Peralatan : Jenal Mahmud


Gilang Nurhidayat
Albi Sukma
Riki Indra
Rizki
Bayu sandi
Divisi Danus : Cep Andri
Richipta
Lusi
Indah
Ahmad Sya’bani Farhan
Riki
Ikbal
Alif
Hafizh

J. Sumber Dana
Sumber dana untuk acara ini berasal dari:
1. Kas Hima PBSI FKIP Universitas Kuningan.
2. Uang Registrasi Peserta.
3. Para Donatur
4. Sponsorship

30
5. Sumbangan lain yang halal dan tidak mengikat.

K. Anggaran Dana
 Divisi Kesekretariatan
No. Kebutuhan Frekuensi Harga Satuan Jumlah
1. Penjilidan Proposal 50 buah Rp 5.000 Rp. 250.000
2. Kertas A4 7 rim Rp 55.000 Rp. 385.000
3. Kertas F4 2 rim Rp 55.000 Rp. 110.000
4. Refill tinta printer 4buah Rp 38.000 Rp. 152.000
5. Refill tinta warna 3 buah Rp 38.000 Rp. 114.000
6. Stemple Panitia 1 buah Rp 60.000 Rp. 60.000
7. Amplop Surat 8 dus Rp 25.000 Rp. 200.000
8. Kartu Identitas Panitia 36 buah Rp 7.000 Rp. 133.000
9. Kartu Identitas Peserta 200 buah Rp 7.000 Rp. 1.400.000
10. Buklet 700 buah Rp. 8.000 Rp. 5.600.000
Jumlah Rp 8.404.000

 Divisi Acara
No. Kebutuhan Frekuen Harga Satuan Jumlah
si
1. Honorarium juri 6 orang x Rp 350.000 Rp 4.200.000
2 hari
2. Honorarium pemateri 1 orang Rp 5.000.000 Rp 5.000.000
3. Piala pemenang lomba 6 buah Rp 200.000 Rp 1.200.000

4. Juara Lomba LDBI


- Juara pertama - Rp. 1.000.000 Rp. 1.000.000

- Juara dua - Rp. 750.000 Rp. 750.000

- Juara tiga - Rp. 500.000 Rp. 500.000

5. Juara Lomba Musikalisasi Puisi


- Juara satu
Rp. 1.000.000 Rp. 1.000.000
-Juara dua
-Juara tiga Rp. 750.000 Rp. 750.000

Rp. 500.000 Rp. 500.000


Sertifikat 700 Rp 5.000 Rp 3.500.000
peserta seminar orang
. Sertifikat panitia 19 orang Rp 5.000 Rp 95.000
Sertifikat peserta lomba 200 Rp 5000 Rp 1.000.000

31
orang
. Transportasi pemateri dan 1 orang Rp 3.000.000 Rp 3.000.000
akomodasi
Jumlah Rp 24.745.000

 Divisi Humas dan Publikasi


No. Kebutuhan Frekuensi Harga Satuan Jumlah
1. Transportasi Panitia 36 orang Rp 100.000 Rp 3.600.000
2. Baliho 2 buah Rp 700.000 Rp 1.400.000
3. Spanduk 20 buah Rp 100.000 Rp 2.000.000
4. Pamplet 500 buah Rp 1.000 Rp 500.000
Jumlah Rp 7.500.000

 Divisi Dekorasi
No. Kebutuhan Frekuensi Harga Satuan Jumlah
1. Dekorasi - Rp 500.000 Rp 500.000
2. Kebersihan Gedung - Rp 500.000 Rp 500.000
Jumlah R 1.000.000

 Divisi Dokumentasi
No. Kebutuhan Frekuensi Harga Satuan Jumlah
1. Sewa Kamera 2 buah Rp300.000 Rp 600.000
Jumlah Rp 600.000

 Divisi Konsumsi
No. Kebutuhan Frekuensi Harga Satuan Jumlah
1. Konsumsi Juri dan 10 orang Rp 20.000 Rp. 740.000
Pemateri
2. Air mineral 25 dus Rp15.000 Rp. 375.000
3. Kudapan - Rp. 500.000 Rp. 500.000
4. Konsumsi Tamu 100 orang Rp 10.000 Rp. 1.000.000
Undangan
Jumlah Rp. 2.615.000

Rekapitulasi Anggaran
 Divisi Kesekretariatan Rp. 8.404.000
 Divisi Acara Rp. 24.745.000
 Divisi Humas dan Publikasi Rp. 7.500.000
 Divisi Dekorasi Rp. 1.000.000
 Divisi Dokumentasi Rp. 600.000
 Divisi Konsumsi Rp. 2.615.000 +
Jumlah Rp. 44.846.000

*Terbilang empat puluh empat juta delapan ratus empat puluh enam ribu rupiah*
L. Penutup
32
Demikian proposal kegiatan ini kami buat, agar menjadi pertimbangan dan acuan bagi
semua pihak yang berkepentingan. Atas perhatian dan kerjasama Bapak/Ibu, kami sampaikan
terima kasih.
Kuningan, 10 Agustus 2019
Ketua Hima PBSI, Ketua Pelaksana,

Muh. Saepudin Junaedi


NIM 20170110021 NIM 20170110013
Diketahui
Kaprodi PBSI,

Ifah Hanifah, M.Pd.


NIK 41038901315

33
KEUANGAN ACARA BULAN BAHASA 2019

Keuangan Bulan Bahasa

No. Tanggal Keterangan Debet Kredit Saldo

1 09/10/19 Fakultas Rp. 250.000   Rp. 250.000

2   Toko Pujangga Rp. 120.000   Rp. 400.000

3   Toko Sembilan Rp. 20.000   Rp. 420.000

4   Galeri Arloji Rp. 50.000   Rp. 470.000

5   Toko Jakarta Rp. 25.000   Rp. 495.000

6   Toko Buku Gehena Rp. 100.000   Rp. 595.000

7   RM. Kita Rp. 100.000   Rp. 696.000

8   Batagor Kuah Saridona Rp. 100.000   Rp. 795.000

9   Martabak Denis Rp. 150.000   Rp. 945.000

10   Persada Komputer Rp. 150.000   Rp. 1.095.000

11   Kedai Qintara Rp. 200.000   Rp. 1.295.000

12   RM. Batok Rp. 20.000   Rp. 1.315.000

13   Aini salon Rp. 50.000   Rp. 1.365.000

14   Tingkat 4 Rp. 200.000   Rp. 1.565.000

15   Yayasan Adipati Rp. 150.000   Rp. 1.715.000

16   Universitas Rp. 500.000   Rp. 2.215.000

17   PUBR Rp. 100.000   Rp. 2.315.000

18   Disduk Capil Rp. 50.000   Rp. 2.365.000

19   KNPI Rp. 200.000   Rp. 2.565.000

20   Arista Motor Rp. 200.000   Rp. 2.765.000

21   Juri Pendamping   Rp. 300.000 Rp. 2.465.000

22   Juri Musikalisasi   Rp. 900.000 Rp. 1.565.000

23   Juri Debat   Rp. 900.000 Rp. 665.000

24   Peserta lomba debat (16 tim) Rp. 4.800.000   Rp. 5.465.000

25   Peserta Musikal (12 tim) Rp. 3.600.000   Rp. 9.065.000

26   Dp konsumsi   Rp. 1.000.000 Rp. 8.065.000

27   Pelunasan Konsumsi   Rp. 1.150.000 Rp. 6.915.000

28   Juara lomba   Rp. 4.500.000 Rp. 2.415.000

29   Sound   Rp. 100.000 Rp. 2.315.000

34
30 21/10/19 Kudapan   Rp. 42.000 Rp. 2.273.000

31 21/10/19 Snack peserta   Rp. 420.000 Rp. 1.853.000

32 22/10/19 Banner   Rp. 437.000 Rp. 1.416.000

33 22/10/19 FC   Rp. 10.000 Rp. 1.406.000

34 24/10/19 Snack pesera   Rp. 140.000 Rp. 1.266.000

35 25/10/19 Kawat+paku   Rp. 12.000 Rp. 1.254.000

36 25/10/19 Paku   Rp. 15.000 Rp. 1.239.000

37 25/10/19 Jilid   Rp. 15.000 Rp. 1.224.000

38 25/10/19 Tropy   Rp. 100.000 Rp. 1.124.000

39 26/10/19 Aqua   Rp. 37.000 Rp. 1.087.000

40 26/10/19 FC   Rp. 7.500 Rp. 1.079.500

41 27/10/10 Isi stand   Rp. 53.500 Rp. 1.026.000

42 27/10/19 Kudapan   Rp. 182.000 Rp. 844.000

43 27/10/19 Kertas sertifikat   Rp. 52.000 Rp. 792.000

44 28/10/19 Jilid   Rp. 12.500 Rp. 779.500

45 28/10/19 Jepitan   Rp. 19.600 Rp. 759.900

46 28/10/19 Jilid   Rp. 10.200 Rp. 749.700

47 28/10/19 Jilid   Rp. 77.600 Rp. 672.100

48 28/10/19 Print   Rp. 76.500 Rp. 595.600

49 28/10/19 Print cover   Rp. 47.000 Rp. 548.600

50 28/10/19 10 nasi kotak   Rp. 100.000 Rp. 448.600

51 28/10/19 Print   Rp. 113.600 Rp. 335.000

35
SUSUNAN ACARA GELAR WICARA NASIONAL
SEMARAK BULAN BAHASA #III 2019
HIMA PBSI
UNIVERSITAS KUNINGAN
SENIN, 28 OKTOBER 2019

PENGISI/
NO WAKTU KEGIATAN PEMBICARA/PENANGGUNG TEMPAT
JAWAB
1 07.30 – 08.00 Registrasi Puspa, Yani
Pembukaan MC: Ridha, Lena
- Pembacaan ayat suci Al
08.00 – 08.10 Pembaca Al Qur’an: Azmi / Anas
Quran
2 - Menyayikan lagu wajib
08.10 – 08.20
Indonesia Raya Konduktor: Rania
08.20 – 08.30 - Hymne Bahasa Indonesia
Sambutan

3 08.30 – 08.45 - Laporan Ketua Pelaksana Junaedi

08.45 – 09.00 - Sambutan Kaprodi PBSI Ifah Hanifah, M.Pd.

- Sambutan Dekan FKIP


4 09.00 – 09.15
(Pembukaan)
Yeyen Suryani, M.Pd.

Penutupan (Hiburan
5 09.15 – 09.30
Pembuka)
Dapur Sastra

Gelar Wicara Moderator: Ridha dan Puspa Gedung


Student
Sesi I Center
UNIKU
Isthifa Kemal, M.Pd.
09.30 - 09.45 - Pemateri Tamu (Dosen STKIP Bina Bangsa
Getsempena Banda Aceh)
09.45 – 10.00 - Pemateri 1 Ifah Hanifah, M.Pd.
10.00 – 10.15 - Pemateri 2 Ida Hamidah, M.Pd.
10.15 – 10.30 - Pemateri 3 Asep Jejen Jaelani, M.Pd
10.30 – 10.40 - Diskusi Pemateri & Peserta
6 10. 40 –
- Hiburan Panitia
10.50
Sesi II
10.50 – 11.05 - Pemateri 4 Sun Suntini, M.Pd.
11.05 – 11.20 - Pemateri 5 Figiati Indra Dewi, M.Pd.
11.20 – 11.35 - Pemateri 5 Arip Hidayat, M.Pd.
11.35 – 11.50 - Pemateri 6 Aan Anjasmara, M.Pd.
11.50 – 12.05 - Pemateri 7 Tiffani Kautsar, M.Pd.
12.05 – 12.15 - Diskusi Pemateri & Peserta
Pembagian Hadiah
12.15 – 12.25 Panitia
Peserta Lomba
12.25 - Masjid
7 ISHO Semua
UNIKU
Selesai

36
KEUANGAN GELAR WICARA BULBAS 2019

Keuangan Gelar Wicara


No. Tanggal Keterangan Debet Kredit Saldo
1   Gyzha Rp. 455.000   Rp. 455.000
2   Yani Rp. 140.000   Rp. 595.000
3   Gyzha Rp. 455.000   Rp. 1.050.000
4   Leni Rp. 105.000   Rp. 1.155.000
5   Yani Rp. 175.000   Rp. 1.330.000
6   Novuta Rp. 245.000   Rp. 1.575.000
7   Leni Rp. 210.000   Rp. 1.785.000
8   OTS Rp. 3.165.000   Rp. 4.950.000
9 23/10/19 Pulpen   Rp. 26.600 Rp. 4.923.400
10 23/10/19 Pulpen   Rp. 18.600 Rp. 4.904.800
11 23/10/19 Aqua   Rp. 32.000 Rp. 4.872.800
12 24/10/19 Batu batre   Rp. 11.200 Rp. 4.861.600
13 24/10/19 Kertas Sertifikat   Rp. 150.000 Rp. 4.711.600
14 26/10/19 Blocknote   Rp. 157.500 Rp. 4.554.100
15 26/10/19 Blocknote   Rp. 585.000 Rp. 3.969.100
16 26/10/19 Banner   Rp. 300.000 Rp. 3.669.100
17 26/10/19 Blocknote   Rp. 144.000 Rp. 3.525.100
18 26/10/19 Fc   Rp. 3.000 Rp. 3.522.100
19 27/10/19 Fc+amplop   Rp. 9.300 Rp. 3.512.800
20 27/10/19 Banner   Rp. 105.000 Rp. 3.407.800
21 27/10/19 Penginapan   Rp. 220.000 Rp. 3.187.800
22 27/10/19 Dp snack   Rp. 450.000 Rp. 2.737.800
23 27/10/19 Sound   Rp. 350.000 Rp. 2.387.800
24 28/10/19 Kudapan   Rp. 450.000 Rp. 1.937.800
25 28/10/19 Makan Pemateri   Rp. 420.000 Rp. 1.517.800
26 28/10/19 Dapur Sastra   Rp. 200.000 Rp. 1.317.800
27 28/10/19 A iwan   Rp. 100.000 Rp. 1.217.800
28 28/10/19 Sc   Rp. 100.000 Rp. 1.117.800
29 28/10/19 Fc   Rp. 17.800 Rp. 1.100.000

37
KEUANGAN STAND BULBAS 2019

Keuangan Stand Hima


No. Tanggal Keterangan Debat Kredit Saldo
1   Hasil Jualan 15 Hari Rp. 1.158.000   Rp. 1.158.000
2   Tropy   Rp. 380.000 Rp.778.000
3   Fc+kwintasi+aqua   Rp. 22.000 Rp.756.000
4   Kopi+kertas nasi   Rp. 61.000 Rp.695.000
5   Kudapan+galon   Rp. 144.000 Rp.551.000
6   Lunasin konsumsi+galon   Rp. 18.000 Rp.533.000
7   Banner sc   Rp. 115.000 Rp.418.000
8   Paku+kawat dll   Rp. 42.000 Rp.376.000
9   Kopi   Rp. 30.000 Rp.346.000
10   Bensin sound   Rp. 50.000 Rp.296.000
11   Makan+rokok   Rp. 93.000 Rp.203.000
12   Dp Penginapan   Rp.100.000 Rp.103.000
13   Lakban   Rp. 29.000 Rp.74.000
14   Aqua +tambahan snack   Rp. 74.000 Rp.0

3.4 Temu Warga

Acara temu warga ini bertujuan untuk mempererat dilaturahmi dan saling mengenal lebih
dekat antara mahasisawa-mahasiswi Pendidikan Bahasa dan Sastra Indonesia mulai tingkat 1-4,
dosen bahkan alumni dari PBSI itu sendiri.

Pelindung : Ifah Hanifah, M.Pd.


Penasehat : Asep Jejen Jaelani M.Pd
Arif Hidayat M.Pd
Sun Suntini M.Pd
Ida Hamidah M.Pd
Penanggung jawab : Muh. Saepudin
Anggota HIMA Tingkat 3
Ketua Pelaksana : Hafidz Haidar Naufal
Sekretaris : Desi Puspa Rahmawati
Bendahara : Novita Aenul Barokah
Divisi Acara : Lena
Leni
Ridha
Kurnia
Anas Nasrulloh
Divisi Humas : Agung Ramdani
Fuzi Sundari
Erlyn

Divisi Konsumsi : Indri


Nisa
Cumaedah
Sukma
Wulan
Divisi Pubdekdok : Bagus Mubarok

38
Erdin
Resa
Divisi Peralatan : Ikbal
Riki
Ridha

Divisi Olahraga : Richipta


Rania
Lusi

39
KEUANGAN ACARA TEMU WARGA 2019

KEUANGAN TEMU WARGA


No. Tanggal Keterangan Debet Kredit Saldo
Rp.
1   Pembayaran ( 56org x 280rb) 15.120.000   Rp. 15.120.000
2 2/12/2019 Print+amplop   Rp. 57.500 Rp. 15.062.500
3 4/12/2019 Print warna   Rp. 10.500 Rp. 15.052.000
4 4/12/2019 Print+amplop   Rp. 29.700 Rp. 15.022.300
5 5/12/2019 Sepirtus   Rp. 36.000 Rp. 14.986.300
6 6/12/2019 Obat-obatan   Rp. 50.000 Rp. 14.936.300
7 6/12/2019 Bensin observasi   Rp. 30.000 Rp. 14.906.300
8 7/12/2019 Isi ulang galon   Rp. 16.000 Rp. 14.890.300
9 7/12/2019 Print+amplop   Rp. 29.500 Rp. 14.860.800
10 7/12/2019 Tali   Rp. 67.000 Rp. 14.793.800
Rp.
11 7/12/2019 Benner   290.000 Rp. 14.503.800
Rp.
12 7/12/2019 Biaya Kemah   2.000.000 Rp. 12.503.800
Rp.
13 7/12/2019 Baju TW   5.410.000 Rp. 7.093.800
Rp.
14 7/12/2019 Sewa Tenda Barak   300.000 Rp. 6.793.800
Rp.
15 7/12/2019 Sewa Tenda   1.200.000 Rp. 5.593.800
Rp.
16 7/12/2019 Transportasi   1.100.000 Rp. 4.493.800
Rp.
17 7/12/2019 Konsumsi   3.400.000 Rp. 1.093.800
18 7/12/2019 Hadiah   Rp. 80.000 Rp. 1.093.800
19 7/12/2019 konsumsi obsevasi   Rp. 70.000 Rp. 1.013.800
Rp.
20 7/12/2019 kamera   150.000 Rp. 863.800
Rp.
21 8/12/2019 Sound   200.000 Rp. 663.800
Rp.
22 8/12/2019 Bensin   100.000 Rp. 563.800
23 8/12/2019 Transaksi bri   Rp. 10.000 Rp. 553.800
Rp.
24 8/12/2019 Pemateri   100.000 Rp. 453.800
25 8/12/2019 Tambang+rapia   Rp. 35.000 Rp. 418.800
Rp.
26 8/12/2019 Bensin   100.000 Rp. 318.800
27 8/12/2019 Fc   Rp. 13.800 Rp. 305.000

40
BAB IV

PENUTUP

Demikianlah Laporan Pertanggungjawaban Himpunan Mahasiswa Pendidikan Bahasa


dan Sastra Indonesia Fakultas Keguruan dan Ilmu Pnedidikan Universitas Kuningan periode
2019-2020 kami laporkan setiap aktivitas dan penggunaan keuangan selama kepengurusan kami.

Kami berharap laporan pertanggungjawaban ini dapat menjadi sumber pembaharuan bagi
kepengurusan yang akan datang agar bisa menjadi lebih baik, optimal dan maksimal dalam
melaksanakan programnya.

Kami ucapkan terimakasih kepada rekan-rekan pengurus Himpunan Mahasiswa


Pendidikan Bahasa dan Sastra Indonesia Fakultas Keguruan dan Ilmu Pnedidikan Universitas
Kuningan periode 2019-2020 yang telah bekerjasama secara maksimal. Dan tak lupa kepada
pihak lembaga Universitas Kuningan yang telah memberikan fasilitas yang menunjang setiap
kegiatan organisasi.

Kami merasa masih banyak kekurangan dalam menjalankan organisasi, namun akan
berusaha menjadi lebih baik lagi. Kami berharap semoga pengurus Himpunan Mahasiswa
Pendidikan Bahasa dan Sastra Indonesia Fakultas Keguruan dan Ilmu Pnedidikan Universitas
Kuningan periode selanjutnya lebih baik lagi.

41
LAMPIRAN

a. Dokumentasi Bulan Sastra

42
b. Dokumentasi PKKMB

c. Dokumentasi Bulan Bahasa

43
44
45
d. Dokumentasi Temu warga

46
47

Anda mungkin juga menyukai