Anda di halaman 1dari 14

perpustakaan.uns.ac.id digilib.uns.ac.

id

PENERAPAN PENGGUNAAN APD SEBAGAI UPAYA


PERLINDUNGAN TERHADAP TENAGA KERJA
DI PT. KOSOEMA NANDA PUTRA, KLATEN

LAPORAN TUGAS AKHIR

Untuk Memenuhi Persyaratan


Memperoleh Gelar Ahli Madya

Ambar Erlina Parwiyati


R. 0012005

PROGRAM DIPLOMA 3 HIPERKES DAN KESELAMATAN KERJA


FAKULTAS KEDOKTERAN UNIVERSITAS SEBELAS MARET
Surakarta
2015
commit to user
perpustakaan.uns.ac.id digilib.uns.ac.id

commit to user

ii
perpustakaan.uns.ac.id digilib.uns.ac.id

commit to user

iii
perpustakaan.uns.ac.id digilib.uns.ac.id

ABSTRAK

PENERAPAN PENGGUNAAN ALAT PELINDUNG DIRI SEBAGAI


UPAYA PERLINDUNGAN TERHADAP KARYAWAN
DI PT. KOSOEMA NANDA PUTRA, KLATEN

Ambar Erlina Parwiyati1, Sumardiyono2

Latar Belakang: Mengetahui gambaran Alat Pelindung Diri (APD) dan potensi-potensi
bahaya pada pekerja yang tidak menggunakan ADP yang diterapkan di perusahaan.

Metode: Penelitian dilaksanakan dengan menggunakan metode deskriptif. Pengambilan data


melalui observasi, wawancara, dokumentasi perusahaan,dan studi kepustakaan. Analisis data
berdasarkan UU No. 1 Tahun 1970, PPRI No. 50 Tahun 2012 dan Pemenakertrans No Per
01/MEN/1981, Permenakertrans No Per 03/MEN/1982. Permenakertrans No Per
03/MEN/1986.

Hasil: Penelitian ini menggunakan metode deskriptif yang memberikan hasil tentang
penerapan penggunaan alat pelindung diri dan kemungkinan terjadinya kecelakaan atau
penyakit akibat kerja, sehingga perlu dilakukan identifikasi potensi dan faktor
bahaya.Karyawan yang menggunakan alat pelindung diri pada saat bekerja lebih sedikit
dibandingkan dengan yang tidak memakai sama sekali,oleh karena itu, pekerja mengalami
gangguan kesehatan.

Simpulan: Dari hasil penelitian disimpulkan bahwa pekerja harus menerapkan penyediaan
alat pelindung diri, pemeliharaan alat pelindung diri. dan penggunaan alat pelindung diri
sebagai upaya perlindungan bagi karyawan dari kecelakaan dan penyakit akibat kerja sesuai
Undang-Undang No 1 Tahun 1970 tentang Keselamatan dan Kesehatan Kerja, PPRI No. 50
Tahun 2012 dan Permenakertrans No Per 01/MEN/1980, Permenakertrans No Per
03/MEN/1982.

Kata Kunci : Alat Pelindung Diri

1. Program Diploma 3 Hiperkes dan Keselamatan Kerja, Fakultas Kedokteran,


Unvirsitas Sebelas Maret Surakarta.
2. Dosen Program Diploma 3 Hiperkers dan Keselamatan Kerja, Fakultas
Kedokteran, Universitas Sebelas Maret Surakarta.

commit to user

iv
perpustakaan.uns.ac.id digilib.uns.ac.id

ABSTRACT

APPLIED OF USING SELF PROTECTION TOOLS


AS EFFORT TO SAFE OF WORKER AT
KOSOEMA NANDA PUTRA, KLATEN

Ambar Erlina Parwiyati1, Sumardiyono2

Background: This reseacrh is actually intended to know illustrations for using Self
Protection Tools and potentials danger to the wokers without using Self Protection Tools,
which is applicated at the factory.

Methods: This research is included the kind of descriptive method. This instrumens, the
writers use in this research are obsevation, documentation, and the study of library. To
analize the data based on regulation number 1 in 1970, the government regulation number
50 in 2012 and Manpower and transmigration regulation ministry No. Per
01/MEN/1981,Manpower and Transmigration Regulation Ministry No. Per 03/MEN/1982.

Result: The descriptive method which is the writers used gives result regard to the
application of using Self Protection Tools and available of accidents and diseases that cased
from job, so it is necessary conducted potentials identification and danger factors. The
worker who are used to Self Protection Tools more little than instead of it. For this reasons,
the workers’ health were interfered.

Conclusions : From this research can be concluded that the workers must apply Self
Protection Tools supply, keep Self Protection Tools, and use Self Protection Tools as effort
to safe the workers protection from the accidents and diseases which are cased of job, based
on regulation number 1 in 1970, regard to Job Safety and Health, the government
regulation number 50 in 2012, and Regulation Ministry Per 01/MEN/1980,Manpower and
Transmigration Regulation Ministry No Per 03/MEN/1982.

Keywords : Self Protection Tools

1. Industrial Hygiene, Occupational, Health and Safety Program, Faculty of


Medicine, Sebelas Maret University.
2. Lecturer of Industrial Hygiene, Occupational, Health and Safety Program,
Faculty of Medicine Sebelas Maret University.

commit to user

v
perpustakaan.uns.ac.id digilib.uns.ac.id

PRAKATA

Alhamdulillahirabbil‟alamin, segala puji dan syukur hanyalah untuk ALLAH

SWT atas berkah, rahmat, karunia, kesehatan, kekuatan, kemudahan, taufik dan

hidayah-Nya dengan adil dan sempurna. Shalawat dan salam semoga selalu tercurah

kepada baginda Rasulullah SAW, beserta keluarga dan para sahabatnya. Untaian rasa

syukur peneliti panjatkan karena dengan izin-Nya dapat menyelesaikan magang serta

penyusunan laporan ini dengan judul “Penerapan Penggunaan APD (Alat

Pelindung Diri) Sebagai Upaya Perlindungan Terhadap Karyawan di PT.

Kosoema Nanda Putra, Klaten ” tepat pada waktunya.

Laporan ini disusun sebagai syarat untuk menyelesaikan studi di Program

Diploma 3 Hiperkes dan Keselamatan Kerja, Fakultas Kedokteran Universitas

Sebelas Maret Surakarta. Di samping itu magang dilaksanakan untuk menambah

wawasan guna mengenal, mengetahui dan memahami mekanisme sehingga mampu

mengaplikasikan teori yang diperoleh.

Dalam pelaksanaan magang dan penyusunan laporan ini, peneliti banyak

mendapat bantuan dari berbagai pihak, sehingga penyusunan laporan ini dapat

terlaksana sesuai dengan yang telah direncanakan. Untuk itu pada kesempatan ini

peneliti bermaksud menyampaikan rasa terima kasih yang setulusnya kepada:

1. Bapak Prof. Dr. dr. Hartono, M.Si. selaku Dekan Fakultas Kedokteran Universitas

Sebelas Maret Surakarta.

2. Prof. Dr. Mohammad Fanani, dr., Sp.KJ(K), selaku YMT Ketua Program
commitKerja.
Diploma 3 Hiperkes dan Keselamatan to user

vi
perpustakaan.uns.ac.id digilib.uns.ac.id

3. Ibu Cr. Siti Utari, Dra., M.Kes selaku Sekretaris Program Diploma 3 Hiperkes

dan Keselamatan Kerja Universitas Sebelas Maret Surakarta.

4. Bapak Sumardiyono, SKM, M. Kes selaku pembimbing yang telah memberikan

bimbingan dan saran dalam penyusunan laporan.

5. Ibu Reni Wijayanti, dr., M.Sc. selaku penguji yang telah menyempatkan waktu

untuk menguji dan memberikan saran dalam penyusunan laporan.

6. Bapak Rusimin, BSC sebagai SHE Manager yang telah memberikan ijin untuk

melaksanakan magang kepada peneliti selama melakukan kegiatan dan penelitian

di PT. Kosoema Nanda Putra, Klaten.

7. Bapak Riswanto selaku SHE Manager dan pembimbing I di perusahaan yang

telah memberikan kesempatan untuk belajar, membimbing, memberikan

pengarahan dan saran kepada peneliti.

8. Semua karyawan PT. Kosoema Nanda Putra, Klaten yang telah memberikan

bimbingan bantuan kepada peneliti.

9. Seluruh dosen dan staff Diploma 3 Hiperkes dan Keselamatan Kerja Fakultas

Kedokteran Universitas Sebelas Maret, Surakarta.

10. Kedua orang tua tercinta sebagai penyemangat dalam hidupku yang tiada

hentinya memberikan motivasi, do‟a, dukungan dan kasih sayang yang tak dapat

terlukiskan sehingga saya dapat menyelesaikan penulisan laporan magang.

Semoga ALLAH SWT senantiasa melindungi kedua orang tuaku dan

memberikan yang terbaik dalam setiap langkah yang dijalani.

commit to user

vii
perpustakaan.uns.ac.id digilib.uns.ac.id

11. Kakak-kakakku yang tiada henti-hentinya memberikan do‟a, semangat dan kasih

sayang serta perhatian kepada saya sehingga mampu menyelesaikan kewajiban

dengan baik.

12. Teman-teman Hiperkes dan Keselamatan Kerja angkatan 2012 serta semua pihak

yang selalu menjaga komunikasi dan memberi masukan untuk menyelesaikan

penyusunan laporan ini.

Peneliti menyadari bahwa dalam penyusunan laporan tugas akhir ini masih

banyak kekurangan. Oleh karena itu, peneliti mengharapkan saran dan kritik dari

pembaca demi perbaikan penelitian dan penulisan ke depannya.

Akhir kata dengan penuh rasa hormat dan kerendahan hati, peneliti berharap

semoga laporan tugas akhir ini dapat bermanfaat bagi peneliti maupun pembaca.

Dengan memanjatkan do‟a kepada ALLAH SWT, saya berharap semua kebaikan

yang telah diberikan mendapat balasan dari ALLAH SWT. Aamiin.

Surakarta, Maret 2015

Penulis,

Ambar Erlina Parwiyati

commit to user

viii
perpustakaan.uns.ac.id digilib.uns.ac.id

DAFTAR ISI

HALAMAN JUDUL ............................................................................................. i

HALAMAN PENGESAHAN ............................................................................... ii

HALAMAN PENGESAHAN PERUSAHAAN .................................................... iii

ABSTRAK ............................................................................................................. iv

PRAKATA ............................................................................................................. vi

DAFTAR ISI .......................................................................................................... ix

DAFTAR TABEL .................................................................................................. xii

DAFTAR GAMBAR ............................................................................................. xiii

DAFTAR LAMPIRAN .......................................................................................... xiv

BAB I PENDAHULUAN

A. Latar Belakang ............................................................................... 1

B. Rumusan Masalah .......................................................................... 4

C. Tujuan Penelitian ........................................................................... 4

D. Manfaat Penelitian ......................................................................... 6

BAB II LANDASAN TEORI

A. Tinjauan Pustaka ............................................................................ 8

B. Kerangka Pemikiran ....................................................................... 58

commit to user

ix
perpustakaan.uns.ac.id digilib.uns.ac.id

BAB III METODE PENELITIAN

A. Metode Penelitian .......................................................................... 59

B. Lokasi Penelitian ............................................................................ 59

C. Objek dan Ruang Lingkup Penelitian ............................................ 59

D. Sumber Data ................................................................................... 60

E. Teknik Pengumpulan Data ............................................................. 61

F. Pelaksanaan .................................................................................... 62

G. Analisis Data .................................................................................. 64

BAB IV HASIL PENELITIAN

1. Proses Produksi .............................................................................. 67

2. Hasil Identifikasi Potensi Bahaya dan Faktor Bahaya ................... 75

3. Pengendalian Potensi dan Faktor Bahaya ...................................... 79

4. Usaha-usaha untuk Meningkatkan Kesadaran Tenaga Kerja

Terhadap Penggunaan APD ........................................................... 84

BAB V PEMBAHASAN

A. Proses Produksi .............................................................................. 97

B. Hasil Identifikasi Potensi Bahaya dan Faktor Bahaya ................... 98

C. Pengendalian Potensi dan Faktor Bahaya ...................................... 98

D. Usaha-usaha untuk Meningkatkan Kesadaran Tenaga Kerja

Terhadap Penggunaan APD ........................................................... 101

E. Menghitung Kerusakan Proses Produksi Kain Grey...................... 102


commit to user

x
perpustakaan.uns.ac.id digilib.uns.ac.id

BAB VI SIMPULAN DAN SARAN

A. Simpulan ........................................................................................ 104

B. Saran .............................................................................................. 106

DAFTAR PUSTAKA ........................................................................................... 107

LAMPIRAN

commit to user

xi
perpustakaan.uns.ac.id digilib.uns.ac.id

DAFTAR TABEL

Tabel 1 Inventarisasi Alat Pelindung Diri Menurut Faktor Bahaya dan

Bagian Tubuh yang Dilindungi ............................................................ 34

Tabel 2 Pemilihan Alat Pelindung Diri PT. Kosoema Nanda Putra, Klaten..... 39

Tabel 3 Jenis Peralatan Produksi ...................................................................... 74

Tabel 4 Identifikasi Potensi Bahaya .................................................................. 76

Tabel 5 Data Kerusakan Kain Grey .................................................................. 86

Tabel 6 Kerusakan Kain Grey 2011-2012 ........................................................ 88

Tabel 7 Jenis Kerusakan Produksi Kain Grey................................................... 90

commit to user

xii
perpustakaan.uns.ac.id digilib.uns.ac.id

DAFTAR GAMBAR

Gambar 1 Kerangka Pemikiran .......................................................................... 58

Gambar 2 Proses Produksi Kain Grey ............................................................... 73

Gambar 3 Proses Produksi Kain Grey 30‟s ....................................................... 75

Gambar 4 Diagram Pareto Tingkat Kerusakan Kain Grey ................................ 92

Gambar 5 Diagram Sebab Akibat ...................................................................... 94

commit to user

xiii
perpustakaan.uns.ac.id digilib.uns.ac.id

DAFTAR LAMPIRAN

Lampiran 1 Peta Lokasi PT. Kosoema Nanda Putra, Klaten

Lampiran 2 Jadwal Kegiatan Magang

Lampiran 3 Proses Kegiatan Produksi

Lampiran 4 Bahan Bakar Mesin (Boiler)

Lampiran 5 APD Pekerja yang Menggunakan Masker dan Safety Shoes

commit to user

xiv

Anda mungkin juga menyukai