Anda di halaman 1dari 5

TUGAS 3

EKMA 4315/AKUNTANSI BIAYA


Tutor : Dade Nurdiniah, SE, M.Ak.   

PT Aselindo memrpoduksi produk A melalui dua departemen, yaitu departemen A dan B. Data
produksi kedua departemen tersebut untuk bulan Januari 2014 adalah sebagai berikut :

Keterangan Dept. A Dept. B


Data unit :
Unit dalam proses awal 1.000 unit 3.000 unit
(TP : BB 100%, BK 60%) (TP : TKL 80%, BOP 60%)
Unit dimasukan dlm proses 23.000 unit -
Unit selesai dan ditransfer 20.000 unit 17.000 unit
Unit diterima dari dept sebelumnya - 20.000 unit
Unit dalam proses akhir 4.000 unit 6.000 unit
(TP : BB 100%, BK 75%) (TP : BB 100%, BK 75%)
Data kos :
Proposi kos transferan dlm PDP awal - Rp5.955.000
Proporsi kos produksi ditambahkan
Untuk PDP awal oleh Dept.:
Bahan baku Rp5.050.000 -
Tenaga kerja langsung Rp2.796.000 Rp2.615.500
Overhead pabrik Rp1.934.000 Rp3.518.000
Ditambahkan selama periode :
Bahan baku Rp49.910.000 -
Tenaga kerja langsung Rp39.984.000 Rp19.959.500
Overhead pabrik Rp24.976.000 Rp14.972.000

Diminta :
a. Buatlah laporan biaya produksi dept. A dan B per 31 Januari 2014 dengan metode
rata-rata berbobot
b. Buatlah jurnal yang diperlukan.

Jawaban Nomor a :

Laporan Biaya Produksi Departemen A – Metode rata – rata berbobot


PT. Aselindo
Laporan Kos Produksi
Untuk bulan yang berakhir 31 Januari 2014
Kuantitas

Unit dipertanggungjawabkan :
Produk dalam proses 1.000
Unit dimasukkan ke proses 23.000 24.000
Unit pertanggungjawaban :
Unit selesai dan ditransfer ke Departemen B 20.000
Produk dalam proses akhir 4.000 24.000
Ekuivalen Produksi

Bahan Baku Bahan Konversi

Unit selesai dan ditransfer ke Departemen 2 20.000 20.000


Produk dalam proses akhir :
4.000 x 100% 4.000
4.000 x 60% 2.400
Unit ekuivalen total 24.000 22.400

Kos Dipertanggungjawabkan

Kos Total + Unit Ekuivalen = Kos Unit

Kos ditambahkan ke Departemen :


Bahan baku
PDP awal Rp 5.050.000
Ditambahkan selama perioda 49.910.000
Total 54.960.000 24.000 Rp 2.290

Tenaga kerja langsung


PDP awal Rp 2.796.000
Ditambahkan selama perioda 39.984.000
Total 42.780.000 22.400 Rp 1.909,8
Overhead pabrik
PDP awal Rp 1.934.000
Ditambahkan selama perioda 24.976.000
Total 26.910.000 22.400 Rp 1.201,3
Kos total dipertanggungjawabkan Rp 124.650.000 Rp 5.401,1

Kos Pertanggungjawaban

Kos ditransfer ke Departemen B ( 20.000 x Rp 5.401,1 ) Rp 108.022.000


Produk dalam proses – akhir :
Bahan baku ( 4.000 x 100%x Rp 2.920 ) Rp 11.680.000
Tenaga kerja langsung ( 2.400 x Rp 1.909,8 ) 4.583.520
Overhead pabrik ( 2.400 x Rp 1.201,3 ) 2.883.120 Rp 19.146.640
Kos total pertanggungjawaban Rp 127.168.640
Laporan Biaya Produksi Departemen B – Metode rata – rata berbobot

PT. Aselindo
Laporan Kos Produksi
Untuk bulan yang berakhir 31 Januari 2014
Kuantitas

Unit dipertanggungjawabkan :
Produk dalam proses awal 3.000
Unit diterima dari Departemen A 20.000
Penambahan unit 23.000
Unit pertanggungjawaban :
Unit selesai dan ditransfer ke produk jadi 17.000
Produk dalam proses akhir 6.000 23.000

Ekuivalen Produksi

Bahan Baku Bahan Konversi

Unit selesai dan ditransfer ke produk jadi 17.000 17.000


Produk dalam proses akhir :
6.000 x 100% 6.000
6.000 x 75% 4.500
Unit ekuivalen total 23.000 21.500

Kos Dipertanggungjawabkan

Unit Kos Total + Unit Ekuivalen = Kos Unit

Kos dari Departemen sebelumnya :


PDP awal 3.000 Rp 5.955.000
Diterima dari Departemen A 20.000 108.022.000
Unit ditambhakan dlm proses -
Unit disesuaikan dan kos unit 23.000 113.977.000 23.000 Rp 4.955,5

Kos ditambahkan ke Departemen :


Bahan baku -
Ditambahkan selama perioda -
Total Rp -
Tenaga kerja langsung
PDP awal 2.615.500
Ditambahkan selama perioda 19.959.500
Total 22.575.000 23.000 Rp 981,5
Overhead pabrik
PDP awal 3.518.000
Ditambahkan selama perioda 14.972.000
Total 18.490.000 21.500 Rp 860
Kos total dipertanggungjawabkan Rp 155.042.000 Rp 6.797
Kos Pertanggungjawaban

Kos ditransfer ke produk jadi ( 17.000 x Rp 6.797 ) Rp 115.549.000


Produk dalam proses – akhir :
Kos dari departemen sebelumnya ( 6.000 xRp 4.955,5) Rp 29.733.000
Bahan baku -
Tenaga kerja langsung ( 4.500 x Rp 981,5 ) Rp 4.416.750
Overhead pabrik ( 4.500 x Rp 860 ) 3.870.000 Rp 38.019.750
Kos total pertanggungjawaban Rp 153.568.750

Jawaban Nomor b :

Jurnal yang dibuat di Departemen A adalah sebagai berikut .

Mencatat penggunaan bahan baku :

Produk dalam proses – Departemen A 5.050.000


Sediaan bahan
5.050.000

Mencatat penggunaan tenga kerja langsung

Produk dalam proses – departemen A 2.796.000


Utang gaji dan upah 2.796.000

Mencatat penggunaan overhead pabrik :

Produk dalam proses – Departemen A 1.934.000


Overhead pabrik dibebankan
1.934.000

Jurnal yang dibuat di Departemen B adalah sebagai berikut .

Mencatat penggunaan bahan baku :

Produk dalam proses – DepartemenB -


Sediaan bahan -

Mencatat penggunaan tenga kerja langsung

Produk dalam proses – departemen B 2.615.500


Utang gaji dan upah 2.615.500

Mencatat penggunaan overhead pabrik :

Produk dalam proses – Departemen B 3.518.000


Overhead pabrik dibebankan
3.518.000

Anda mungkin juga menyukai