Anda di halaman 1dari 2

KEMENTERIAN RISET, TEKNOLOGI DAN PENDIDIKAN TINGGI

FAKULTAS KEDOKTERAN UNIVERSITAS SYIAH KUALA


BIDANG PENDIDIKAN DOKTER
BAGIAN ILMU KESEHATAN THT-KL
Jl. Tgk. Daud Beureueh No. 108,Telp/Fax.(0651) 28155
BANDA ACEH

DATA DIRI
Nama Dokter Muda Dimas Maulana Agustian
NIM/Email/HP 1607101030127/dimasmaulanaagustian@gmail.com/082373912921
Stase di Bagian Ilmu Kesehatan THT-KL
Tanggal Stase 10 Desember 2018- 12 Januari 2019
Stem soal
Vignette :
Seorang laki-laki berusia 50 tahun dibawa keluarganya ke IGD RSUD. Zainoel Abidin dengan keluhan
mimisan. Keluhan dialami sekitar 3 jam yang lalu. Pada anamnesis diketahui darah keluar tiba-tiba dari
hidung kanan pasien berwarna merah segar dengan jumlah sekitar setengah gelas. Keluhan ini tidak disertai
sesak napas, hidung tersumbat, gangguan penciuman, suara sengau, nyeri hidung, pipi, dan dahi, trauma
hidung, batuk pilek, penglihatan ganda, nyeri pada telinga, gangguan pendengaran atau telinga berdenging.
Riwayat penyakit dahulu diketahui pasien menderita hipertensi sejak 10 tahun yang lalu, jarang kontrol dan
minum obat hipertensi. Pemeriksaan rinoskopi anterior tampak perdarahan aktif di kavum nasi dekstra.
Pertanyaan (lead in) I :
Diagnosa yang paling tepat pada pasien tersebut adalah....
Pilihan jawaban:
A. Sinusitis
B. Epistaksis Anterior
C. Epistaksis Posterior
D. Faringitis
E. Rhinitis Alergi
Kunci jawaban : B. Epistaksis Posterior
Penulis soal : Dimas Maulana Agustian
Referensi literatur :
Pandi PS, Dalam Soepardi EA, Iskandar N, Bashiruddin J, Restuti RD. Buku Ajar Ilmu Kesehatan Telinga
Hidung Tenggorok Kepala dan Leher. Edisi ke-6. Jakarta: FK UI, hal; 155-159, 2007.
Pertanyaan (lead in) II :
Etiologi dari keluhan yang dialami pasien pada kasus tersebut adalah...
Pilihan jawaban:
A. Hipertensi
B. Infeksi
C. Trauma
D. Hipersensitivitas
E. Genetik
Kunci jawaban : A. Hipertensi
Penulis soal : Dimas Maulana Agustian
Referensi literatur :
Pandi PS, Dalam Soepardi EA, Iskandar N, Bashiruddin J, Restuti RD. Buku Ajar Ilmu Kesehatan Telinga
Hidung Tenggorok Kepala dan Leher. Edisi ke-6. Jakarta: FK UI, hal; 155-159, 2007.
Pertanyaan (lead in) III :
Perdarahan yang dialami pasien tersebut seringkali berasal dari .....
Pilihan jawaban:
A. Arteri Fasialis
B. Arteri Meningea Media
C. Arteri Maxilaris
D. Pleksus Kisselbach
E. Arteri Sphenopalatina
Kunci jawaban : E. Arteri Sphenopalatina
Penulis soal : Dimas Maulana Agustian
Referensi literatur :
Pandi PS, Dalam Soepardi EA, Iskandar N, Bashiruddin J, Restuti RD. Buku Ajar Ilmu Kesehatan Telinga
Hidung Tenggorok Kepala dan Leher. Edisi ke-6. Jakarta: FK UI, hal; 155-159, 2007.

Pertanyaan (lead in) IV:


Tatalaksana yang tepat untuk kasus tersebut adalah pemasangan ....
KEMENTERIAN RISET, TEKNOLOGI DAN PENDIDIKAN TINGGI
FAKULTAS KEDOKTERAN UNIVERSITAS SYIAH KUALA
BIDANG PENDIDIKAN DOKTER
BAGIAN ILMU KESEHATAN THT-KL
Jl. Tgk. Daud Beureueh No. 108,Telp/Fax.(0651) 28155
BANDA ACEH

Pilihan jawaban:
A. Nasoendoskopi
B. Tampon Posterior
C. Tampon Anterior
D. Wing needle
E. Nasogastric Tube
Kunci jawaban : B. Tampon Posterior
Penulis soal : Dimas Maulana Agustian
Referensi literatur :
Pandi PS, Dalam Soepardi EA, Iskandar N, Bashiruddin J, Restuti RD. Buku Ajar Ilmu Kesehatan Telinga
Hidung Tenggorok Kepala dan Leher. Edisi ke-6. Jakarta: FK UI, hal; 155-159, 2007.
Pertanyaan (lead in) V:
Pernyataan berikut yang sesuai untuk kasus tersebut adalah..
Pilihan jawaban:
A. Kadar IgE tidak meningkat.
B. Terjadi peningkatan Eosinofil.
C. Keluhan yang dialami pasien dapat disebabkan oleh infeksi bakteri.
D. Faktor genetik mempengaruhi keluhan yang dialami pasien.
E. Keluhan yang dialami pasien lebih sering terjadi pada anak-anak.
Kunci jawaban : A. Kadar IgE tidak meningkat.
Penulis soal : Dimas Maulana Agustian
Referensi literatur :
Pandi PS, Dalam Soepardi EA, Iskandar N, Bashiruddin J, Restuti RD. Buku Ajar Ilmu Kesehatan Telinga
Hidung Tenggorok Kepala dan Leher. Edisi ke-6. Jakarta: FK UI, hal; 155-159, 2007.

Banda Aceh,17 Desember 2018


Pembimbing,

dr. T. Husni T.R., M. Kes., Sp.THT-KL(K)


NIP.19660606 199702 1 001

Anda mungkin juga menyukai