Anda di halaman 1dari 14

Probabilitas dan Proses Stokastik

Tim ProStok

Jurusan Teknik Elektro - FTI


Institut Teknologi Sepuluh Nopember
Surabaya, 2014
OUTLINE

1. Capaian Pembelajaran

2. Pengantar dan Teori

3. Contoh

4. Ringkasan

5. Latihan

2
CP Teori Contoh Ringkasan Latihan

Capaian Pembelajaran

Mahasiswa mampu:
menghitung probabilitas suatu event berdasarkan
pengetahuan tentang kejadian event lain yang
independen secara statistik

Event independen 3
CP Teori Contoh Ringkasan Latihan

Pengantar

Pengetahuan tentang terjadinya suatu event dapat


mengubah atau tidak mengubah probabilitas event yang
lain. Jika probabilitas terjadinya suatu event tidak
bergantung pada terjadinya event lain, maka event-event
tersebut disebut event independen secara statistik.

Event independen 4
CP Teori Contoh Ringkasan Latihan

Independensi Event

Eksperimen acak

Prosedur: ambil bola dua kali dari dalam kotak

 Kotak berisi 5 bola putih dan 5 bola hitam

 Warna bola tidak dapat dilihat dari luar

 Bola terambil dikembalikan lagi ke


dalam kotak

Observasi: catat warna bola terambil

Event independen 5
CP Teori Contoh Ringkasan Latihan

Hasil Eksperimen Acak

Diagram pohon hasil eksperimen:

P1 H1 Event B: bola putih ke-1


½ ½

P2 H2 P2 H2 Event A: bola putih ke-2


½ ½ ½ ½

¼ ¼ ¼ ¼

Event independen 6
CP Teori Contoh Ringkasan Latihan

Probabilitas Event Independen

Misal probabilitas event A dan B:


P ( A) ≠ 0 P( B) ≠ 0

Event A dan B disebut event-event independen secara statistik


bila
P ( A B ) = P ( A)
P ( B A) = P ( B )

Probabilitas joint event A dan B yang independen


P ( A ∩ B ) = P ( A) P ( B )

Event independen 7
CP Teori Contoh Ringkasan Latihan

Soal

Eksperimen acak
Prosedur: pilih (ambil) bola dari dalam kotak
– Kotak berisi 2 bola hitam diberi nomor 1 dan 2;
2 bola putih diberi nomor 3 dan 4
Observasi: catat nomor bola terpilih.

Definisi: Event A: bola hitam terpilih


Event B: bola bernomor genap
Event C: nomor bola terpilih > 2

Apakah pengetahuan terjadinya event B dan C memengaruhi


probabilitas terjadinya event A?
Event independen 8
CP Teori Contoh Ringkasan Latihan

Solusi (1)

Ruang sampel: S = {(1, h), (2, h), (3, p ), (4, p )}

Event : A = {(1, h), (2, h)}

B = {(2, h), (4, p )}

C = {(3, p ), (4, p )}

Probabilitas tiap event: P ( A) = P ( B ) = P (C ) = 1 2

Event independen 9
CP Teori Contoh Ringkasan Latihan

Solusi (2)

Probabilitas joint A dan B

P ( A ∩ B ) = P ({(2, h)}) = 0.25

atau dihitung melalui sifat probabilitas joint untuk event


independen

P ( A ∩ B ) = P ( A) P ( B ) = 0.25

Kesimpulan: A dan B adalah event independen

Event independen 10
CP Teori Contoh Ringkasan Latihan

Solusi (3)

Event A dan C: A = {(1, h), (2, h)}


mutually exclusive
C = {(3, p ), (4, p )} A∩C = ∅

Probabilitas joint A dan C: P ( A ∩ C ) = 0 ≠ P ( A) P (C )

Kesimpulan: A dan C bukan event independen

Bila event A dan C adalah mutually exclusive


dengan probabilitas A dan C tak nol, maka event A
dan C tidak dapat menjadi event-event independen

Event independen 11
CP Teori Contoh Ringkasan Latihan

Event Independen

 Dua event adalah independen bila pengetahuan tentang


terjadinya salah satu event tidak mengubah probabilitas
event yang lainnya

 Probabilitas joint dari dua event independen sama dengan


perkalian masing-masing probabilitas event tersebut

 Event-event mutually exclusive yang memunyai nilai


probabilitas tidak nol tidak dapat menjadi event
independen

Event independen 12
CP Teori Contoh Ringkasan Latihan

Soal Latihan

Monitor dua panggilan telepon berturutan pada sentral


telepon. Panggilan telepon diklasifikasikan sebagai panggilan
suara (bila ada pembicaraan) dan panggilan data. Hasil
observasi adalah sekuen dari dua huruf, misal sd adalah
observasi satu panggilan suara dan satu panggilan data. Dua
panggilan telepon tersebut adalah independen. Probabilitas
panggilan suara adalah 0.8. NS merupakan notasi untuk
banyaknya panggilan suara. Apakah pasangan event { NS = 2}
dan { NS ≥ 1} adalah independen?

Event independen 13
CP Teori Contoh Ringkasan Latihan

Event independen 14

Anda mungkin juga menyukai