Anda di halaman 1dari 5

PANITIA UJIAN MID SEMESTER GENAP 2019/2020

UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH PALEMBANG


FAKULTAS TEKNIK
JLN. A. YANI 13 ULU PALEMBANG

MATA KULIAH : FISIKA BANGUNAN


SEMESTER : IV (EMPAT )
HARI / TGL ; KAMIS / 30 APRIL 2020
Waktu : 10.00 s/d 11.45
JURUSAN : ARSITEKTUR
DOSEN : ZULFIKRI,S.T., M.T.
NAMA : ADNAN HUSIEN
NRP : 142018017

Soal :
1. Elemen dinding terdiri dari atas lapisan plester luar (2 cm), batu
bata (10 cm), dan plaster dalam (1,5 cm). Konduktivitas plaster =
0,9 W.m/m2.OC, sedangkan konduktivitas bata = 1,2 W.m/m2.OC.

a. Hitung transmitan dinding !


b. Hitung transmitan dinding apabila permukaan sebelah dalam dilapisi kayu 2 cm dengan
konduktivitas 0,16 W.m/m2.OC!

2. Luas dinding 3 x 6,5 m2. suhu udara didalam bangunan ruangan 26 oC. suhu udara luar 31oC.
matahari tidak mengenai dinding secara langsung.

a. hitunglah panas yang mengalir dari permukaan luar dinding ke permukaan dalam menurut soal 1
a!
b. hitunglah panas yang mengalir dari permukaan luar dinding ke permukaan dalam menurut soal 1
b!
Jawaban :
1. a. Hitung transmitan dinding !

Penyelesaian :

Konduktivitas Plaster dalam  ( K Plaster )              =  0,9  W/m2 deg C

Konduktan Plaster  ( K’ Plaster )                  =  0,9  / 0,020 Wm/m2 deg C    =  45  Wm/m2deg C  / w

Resistan Plaster                                                   =  ⅟ K’ Plaster    =  ⅟45  =  0,022  m2deg C  / w

Konduktivitas Plaster luar  ( K Plaster )              =  0,9  W/m2 deg C

Konduktan Plaster  ( K’ Plaster )                  =  0,9  / 0,015 Wm/m2 deg C    =  60  Wm/m2deg C  / w

Resistan Plaster                                                   =  ⅟ K’ Plaster    =  ⅟60  =  0,017  m2deg C  / w

Konduktivitas batu bata (kbatu bata)

= 1,2 Wm/m2degC konduktan batu bata (k’batu bata) = 1.2/0.12 W/m2degC = 10 W/m2degC.
Maka Resistan batu bata (R’batu bata) = 1/k’batu bata = 1/10 m2degC/W = 0,1 m2degC/W.

Resistan dinding (R’dinding)

=1/fi + R’plester dalam +R’batu bata + R’plester luar + 1/fo m2degC/W.

= 1/8,12 + 0,022 +0.1+ 0,017 + 1/18,9 m 2degC/W.

= 0,12 + 0,022 + 0,1 + 0,017 + 0,05 m 2degC/W.

= 0,259 m2degC/W.

b. Hitung transmitan dinding apabila permukaan sebelah dalam dilapisi kayu 2 cm dengan
konduktivitas 0,16 W.m/m2.OC!

Penyelesaian :

Konduktivitas Kayu ( K Kayu ) = 0,16 Ww/m2 deg C

Konduktan Kayu ( K’ Kayu ) = 0,16 / 0,02 Wm/m2 deg C = 8 Wm/m2 deg C

Resistan Kayu ( R’ Kayu ) = ⅟ K’ Kayu = 0,15 m2 deg C / w

Resistan Dinding  ( R’ Dinding )  =  ⅟ F1  + ( R’ Kayu ) +  R’ Plaster dalam  + R’ Batu Bata  +     R’  Plaster
luar  +  ⅟ F0  m2deg C  / w  

                                                                    =   ⅟8,12  +  0,022 + 0,1 + 0,017 + ⅟18,9  m2 deg C / w

                                                   =  0,12 + 0,15 + 0,022 +  0,1 + 0,017 + 0,05 m2 deg C / w

                                                   =  0,495 m2 deg C / w
2. a. Hitunglah panas yang mengalir dari permukaan luar dinding ke permukaan dalam menurut soal 1
a!

Jawaban :

Dik :

3.45W.Im2.’ A dinding 3x6.5m²

19,5. T= (31-26)ºC=5ºc

Penyelesaian :

a. Panas yang menembus Dinding

Qc = A. u . T

=19,5 x 3,29 x3

=192,4 W

b. Panas yang menembus dinding t kayu dengan kayu u dinding = 2,33 W/m2ºC.

Jadi, panas yang menembus dinding adalah :

QC = A. u. T

= 19,52 x 2,33 x 3

= 136, 3 W
SOAL PRAKTEK 2: ( BOBOT NILAI 50% )
DIKETAHUI:
0
TEMPERATUR KERING : 27,3 C KELEMBABAN UDARA : 63%, KECEPATAN ANGIN : 1,0
m/det
DITANYAKAN:
BERAPAKAH TEMPERATUR LEMBAB :
BERAPAKAH TEMPERATUR EFEKTIF :
MASUK DALAM ZONA RENTANG KENYAMANAN YANG MANA DARI HASIL TE TERSEBUT:

DIAGRANM PSIKOMETRIK DENGAN TEMPERATUR UDARA

DIAGRAM TEMPERATUR EFEKTIF

NILAITOTAL:
SOAL PRAKTEK+TEORI :
Jawaban :

Untuk memperoleh daerah zona yang dapat diterima sebagai daerah temperatur operatif dan
kelembaban udara relatif yang memenuhi kenyamanan untuk orang melakukan aktivitas ringan
dengan met kurang 1,2 , serta memakai pakain dengan clo¹=0,5 untuk musim panas dan clo=0,9 untuk
musim dingin.

Musim panas, Temperatur operatif (top) berkisar antara 22,5ºC - 26ºC


pada kelembaban udara relatif 60% dan berkisar antara 23,5ºC - 27º C
pada 20ºC dew point dan dibatasi oleh temperatur efektif 23ºC dan 26ºC
Dapat diambil kesimpulan menurut SNI bahwa zona kenyamanan termal untuk
orang Indonesia seperti yang telah disebutkan sebelumnya diambil 25C ± 1C dan kelembaban
udara relatif 55% ± 10%.

Anda mungkin juga menyukai