Anda di halaman 1dari 1

Nama : Raisah

NIM : 1805102010066
MK : Dasar Ilmu Tanah

#SIFAT FISIK, KIMIA DAN BIOLOGI PADA ORDO ULTISOL#


Tanah yang termasuk ordo Ultisol merupakan tanah-tanah yang terjadi penimbunan liat di
horison bawah, bersifat masam, kejenuhan basa pada kedalaman 180 cm dari permukaan
tanah kurang dari 35%. Padanan dengan sistem klasifikasi lama adalah termasuk tanah
Podzolik Merah Kuning, Latosol, dan Hidromorf Kelabu. Seperti dibawah ini :

Sifat Fisik:                                                                          Kimia:

1. Kedalaman solum sedang ( 1-2 meter )          1. Ph < 5,5


2. Warna merah atau kuning                               2. BO Rendah – sedang.
3. Tekstur halus pada horizon Bt.                       3. KB < 35 %
4. Konsistensi teguh.                                           4. KTK < 24 me /100 gr liat.
5. Permeabilitas lambat sampai baik.                  5. Nutrisi rendah
1. 6. kejenuhan basa yang rendah
2. 7. kapasitas tukar kation yang rendah, .
8. bahan organik sedang sampai rendah,
3. 9. kandungan unsur hara yang rendah dan
. 10. mempunyai ph yang rendah

Anda mungkin juga menyukai