Anda di halaman 1dari 10

Kelompok Usaha

Bersama (KUBE)
“SARASWATI”
2020
PROPOSAL PENGAJUAN BANTUAN
Kelompok Usaha Bersama Kerajinan Cor Kuningan Saraswati

Jl.Candi Brahu RT.04/RW01, Dsn Kedungwulan, Ds. Bejijong, Kec. Trowulan, Kabupaten
Mojokerto Telp. 085331318291 / 081515514676 Kode Pos.63162
2020
“SARASWATI”
Kelompok Usaha
Bersama (KUBE)

Kelompok Usaha Bersama (KUBE) “SARASWATI” 2020

1
A. LATAR BELAKANG

Dengan Rahmat Tuhan Yang Maha Esa kami

Kelompok Usaha Cor Kuningan SARASWATI

yang beralamatkan di Jl. Candi Brahu


2020

Rt.04/Rw.01 Dusun Kedungwulan, Desa

Bejijong, Kecamatan Trowulan, Kabupaten


Kelompok Usaha Bersama (KUBE) “SARASWATI”

Mojokerto.

Kelompok Usaha
Kelompok Usaha kami adalah usaha Kerajinan
Bersama (KUBE)

Cor Kuningan yang berupa Patung, Senjata,


Kelompok Usaha
Benda Seni dan Souvenir.
Bersama (KUBE)
merupakan salah satu
Kelompok Usaha ini kami dirikan untuk
program pemerintah
yang ada pada melestarikan budaya bangsa dan sebagai
Kementrian Sosial RI
mata pencaharian kami.
khususnya di Direktorat
Jendral Pemberdayan
Usaha kami sudah berjalan lancar, namun
Sosial dan
Penanggulangan sejak Maret 2020 adanya pandemic COVID-19
Kemiskinan yang
menyebabkan usaha kami mengalami
bertujuan untuk
memberdayakan penurunan dan hampir tidak bisa melakukan
kelompok masyarakat
transaksi jual-beli.
miskin dengan
pemberian modal usaha
Dengan adanya proposal ini kami mengajukan
melalui program Bantuan
Langsung Pemberdayaan permohonan bantuan pada Kementrian Sosial
Sosial (BLPS) untuk
Republik Indonesia untuk usaha kami agar
mengelola Usaha
Ekonomi Produktif (UEP). dapat berjalan dengan normal kembali.

B. TUJUAN
Tujuan dibuatnya proposal ini adalah sebagai sarana bagi kami dengan
mengajukan bantuan pada Kementrian Sosial RI untuk kelompok usaha kami.
Adapun tujuan Pendirian Kube SARASWATI ini antara lain :

1. Melestarikan Budaya dan Karya Seni Cor Kuningan


2. Mempererat tali persaudaraan
3. Mengembangankan usaha bersama
4. Sebagai mata pencaharian

2020
5. Sebagai kelompok usaha yang menguntungkan semua pihak

Kelompok Usaha Bersama (KUBE) “SARASWATI”


C. SUSUNAN PENGURUS KUBE SARASWATI

KETUA : MUJALI SODAH

SEKRETARIS : SRIATUN

BENDAHARA : ANJARWATI

ANGGOTA : 1. SITI KHOLIPAH

2. UMI FARIDA

3. SUHARTATIK

4. MASLUKHAH

5. ATIK UMAMI

6. NURUL ASLIKHAH

7. YULIATI

D. KENDALA

Semenjak adanya pandemi COVID-19 yang mewabah pada negara-negara di


berbagai belahan dunia termasuk Indonesia, KUBE Saraswati juga merasakan
dampak dari fenomena ini. Ada beberapa kendala yang terlihat dilapangan.
Kendala-kendala tersebut antara lain :

a. Perputaran uang modal yang macet karena tidak bisa melakukan 3


transaksi penjualan.
b. Kesulitan akan bahan baku dalam proses produksi.
c. Untuk kegiatan pengembangan usaha kami membutuhkan dana yang
lebih banyak.

E. JUMLAH PENGAJUAN

Adapun jumlah nominal yang kami butuhkan untuk membantu kegiatan


2020

operasional dan pengembangan KUBE Saraswati ditengah kondisi pandemi ini


adalah sejumlah Rp. 100.000.000,- (Seratus Juta Rupiah).
Kelompok Usaha Bersama (KUBE) “SARASWATI”

F. PENUTUP

Banyak kekurangan dalam penulisan proposal ini sehingga kami mohon maklum.
Besar harapan kami Proposal Pengajuan Bantuan ini nantinya mendapat
perhatian dari Kementrian Sosial RI sehingga dapat kami gunakan sebagaimana
semestinya.

4
G. LAMPIRAN
DOKUMENTASI CONTOH PRODUK KUBE SARASWATI

2020
Kelompok Usaha Bersama (KUBE) “SARASWATI”

5
6
Kelompok Usaha Bersama (KUBE) “SARASWATI” 2020
Kelompok Usaha Bersama (KUBE) “SARASWATI” 2020

7
8
Kelompok Usaha Bersama (KUBE) “SARASWATI” 2020

SURAT PENGAJUAN BANTUAN


Kepada

Direktorat Jendral Pemberdayaan Sosial dan Penanggulangan Kemiskinan

Kementrian Sosial Republik Indonesia

Jl. Salemba Raya No.28

Jakarta Pusat

2020
Bersama ini kami sampaikan bahwa Kelompok Usaha Bersama Cor Kuningan

Kelompok Usaha Bersama (KUBE) “SARASWATI”


SARASWATI yang merupakan usaha kerajinan cor kuningan, patung, karya seni,
dan souvenir. KUBE SARASWATI adalah binaan Dinas Sosial tahun 2014. Selama
ini kelompok usaha kami berjalan dengan lancar.

Namun karena adanya pandemi Covid-19 dan lockdown sehingga kami


mengalami banyak hambatan. Untuk itu kami mengajukan bantuan dana sebesar
Rp.100.000.000,- (Seratus Juta Rupiah) untuk memperlancar usaha kami melalui
Nomor Rekening 12616 – 01 – 57 – 000087 – 4 Tabungan BTN E BATARA POS
atas nama MUJALI SODAH KUBE SARASWATI untuk keberlangsungan operasional
kegiatan usaha kami.

Demikian pengajuan dari kami, besar harapan kami untuk dikabulkan oleh
Kementrian Sosial RI sehingga dapat kami gunakan sebagaimana semestinya.
Mohon maaf atas segala kekurangan dalam penulisan ini. Atas perhatiannya kami
ucapkan terimakasih.

Mojokerto, 20 Mei 2020

Ketua

Kelompok Usaha Bersama SARASWATI

9
Mujali Sodah

Anda mungkin juga menyukai