Anda di halaman 1dari 10

STANDAR OPERASIONAL PROSEDUR MEMANDIKAN PASIEN DI ATAS TEMPAT

TIDUR

(Judul)

No. Dokumen ….. No. Revisi


……
AKADEMI
KEPERAWATAN RS. Halaman
DUSTIRA …. dari …
Jl. dr. Dustira No. 1 Cimahi
Telp/Fax : (022) 6632358
Website :
www.akperrsdustira.ac.id

STANDAR Tanggal terbit Ditetapkan,


PROSEDUR ……………. Direktur Akper RS. Dustira
OPERASIONAL
Dra. Hj. Sri Gunarni, SM.,MM.RS
PENGERTIAN Memandikan pasien adalah menghilangkan kotoran dan bau badan
dengan menggunakan sabun.
1. Membersihkan kulit pasien dari kotaran dan bau
2. Menyegarkan pasien
TUJUAN 3. Merangsang peredaran darah, urat syaraf dan mengendurkan otot
4. Melaksanakan kebersihan perorangan sebagai salah satu usaha
pendidikan kesehatan
PROSEDUR / 1. Persiapan
TAHAPAN a. Persiapan alat
KEGIATAN - Handuk mandi 2 buah
- Sarung tangan
- Waslap 2 buah
- Waskom air mandi 2 buah
- Selimut mandi untuk menutup tubuh pasien
- Air hangat (43 C – 46 C)
- Lotion, bedak, dan deodorant
- Sabun
- Minyak kayu putih
- Baraskot/ celmek
- Pakaian yang bersih sesuai kebutuhan
- Alat tenun tambah jika diperlukan (seprei)
- Urinal dan pispot jika diperlukan
- Keranjang kotor
b. Persiapan perawat
- Melakukan identifikasi pasien
- Komunikasi dengan pasien untuk kontrak waktu
- Menjelaskan tujuan
- Cuci tangan
- Menggunakan alat pelindung diri atau APD
c. Persiapan pasien
- Jelaskan tujuan dan prosedur tindakan yang akan dilakukan
- Berikan pasien posisi senyaman mungkin pada pasien (sesuai
kebutuhan)
- Jaga privasi pasien dengan memasang sampiran atau
penghalang
d. Persiapan lingkungan
- Jaga privasi pasien, atur pencahayaan
- Pastikan tempat tidur dalam keadaan terkunci
2. Pelaksanaan
- Pintu, jendela atau gorden di tutup
- Gunakan APD, angkat selimut dan ganti menggunakan
selimut mandi.
- Lepaskan pakaian atas pasien.
- Bila mungkin mengangkat bantal dan menaikan bagian
kepala tempat tidur setinggi 30 ̊ - 45̊
- Dekatkan alat alat
- Mencuci wajah
1. Meletakan handuk mandi di bawah kepala pasien
2. Rendam waslap dalam air lalu peras. Tanyakan apakah
psien menggunakan lensa kontak.
3. Cuci mata dengan air hangat dan dilakukan perawatan
mata sesuai kebutuhan
4. Bersihkan mata pasien tanpa sabun menggunakan bagian
yang berbeda untuk tiap tiap mata
5. Mengusapkan waslap dari kening, mata, pipi, telinga
leher.
6. Keringkan menggunakan handuk
- Mencuci lengan
1. Naikan kedua tangan pasien, letakan handuk di atas dada
pasien dan lebarkan kesamping kiri dan kanan sehingga
kedua tangan dapat diletakan ke atas handuk.
2. Membersihkan lengan yang terjauh dengan menggunakan
sabun dana air, menggunakan usapan memutar,
membersihkan dan mengeringkan lengan
3. Ulangi langkah no. 2 untuk lengan yang lainnya.
4. Selanjutnya membersihkan aksila dengan sabun
- Muncici dada
1. Tutup dada pasien dengan handuk dan melipat selimut
mandi kebawah umbilikus pasien
2. Selanjutnya dengan satu tangan, mengangkat setiap satu
ujung handuk dan dengan tangan yang bersarung waslap
3. Membersihkan dada dengan usapan yang memanjang dan
tegas
- Mencuci perut
1. Letakan handuk sepanjang dada, dan abdomen. Melipat
selimut ke arah punih.
2. Dengan satu tangan menggangkat handuk dan 1 tangan
tersarung waslap
- Mencuci punggung
1. Miringkan pasien ke salah satu sisi
2. Bentangkan handuk di bawah punggung ke bagian
bokokng
3. Basahi dan sabuni punggung kemundian bilas dan
keringkan. Angkat handuk.
4. Selanjutnya terlentangkan pasien dan kenakan pakaian
bagian atas dengan rapih
- Membersihkan kaki
1. Buka bagaian kaki yang terjauh dengan melipat selimut
ke arah tengah pastikan kaki lainnya tertutup
2. Bentangkan handuk dan tekuk lutut pasien
3. Basahi dan sabuni kaki pasie kemudian bilas dan
keringkan
4. Ulangi langkah no 3 untuk kaki lainnya
5. Selanjutnya ganti air jika sudah kotor
- Membersihkan genetalia
1. Bantu pasien dengan posisi terlentang atau miring
2. Bentangkan handuk dibawah bokong
3. Bersihkan daerah lipatan paha dan genetalia dengan cara
basahi, sabuni,di bilas dan dikeringkan.
4. Bantu pasien menggunakan pakaian bagian bawah
5. Angakat handuk
- Ganti selimut mandi dengan selimut pasien
- Rapihkan kembali tempat tidur
- Posisikan pasien dalam kondisi nyaman
- Evaluasi tindakan
- Buang sarung tangan pada tempat seharusnya
- Rapihkan peralatan mandi, tinggalkan ruangan dalam kondisi
bersih dan nyaman
3. Pendokumentasian
- Waktu pelaksanaan
- Catat hasil dokumentsi setiap tindakan yang dilakukan dan
evaluasi
- Nama perawat dan paraf
DAFTAR PUSTAKA
Format SOP uji praktek Akper RS. Dustira
STANDAR OPERASIONAL PROSEDUR MENCUCI RAMBUT

(Judul)

No. Dokumen ….. No. Revisi


……
AKADEMI
Halaman
KEPERAWATAN RS.
…. dari
DUSTIRA

Jl. dr. Dustira No. 1 Cimahi
Telp/Fax : (022) 6632358
Website :
www.akperrsdustira.ac.id

STANDAR Tanggal terbit Ditetapkan,


PROSEDUR ……………. Direktur Akper RS. Dustira
OPERASIONAL
Dra. Hj. Sri Gunarni, SM.,MM.RS
PENGERTIAN Mencuci rambut adalah menghilangkan kotoran rambut dari
kulit kepala dengan menggunakan shampo
1. memberikan perasaan senang dan segar kepada pasien
2. membuat rambut tetap bersih, rapi dan terpelihara
TUJUAN
3. merangsang peredaran darah dibawah kulit kepala
4. menghilangkan bau dan memberikan rasa nyaman

KEBIJAKAN

PROSEDUR / 1. Persiapan
TAHAPAN a. Persiapan alat
KEGIATAN - Baki berisi dua buah sisir, dua buah handuk
- Sarung tangan bersih
- Kapas, sabun, shampo, kassa
- Alas (handuk atau perlak)
- Talag karet
- Kom kecil serta kain kassa
- Bengkok
- Celmek
- Gayung
- Ember berisi air bersih
b. Persiapan perawat
- Melakukan identifikasi pasien
- Komunikasi dengan pasien untuk kontrak waktu
- Menjelaskan tujuan
- Cuci tangan
- Menggunakan APD
c. Persiapan pasien
- Jelaskan prosedur
- Atur posisi pasien
d. Persiapan lingkungan
- Jaga privasi pasien
- Atur pencahayaan
2. Pelaksanaan
a. Bawa alat kedekata pasien
b. Jelaskan tujuan dan prosedur yang akan dilakukan
c. Cuci tangan
d. Memakai baraskot
e. Memakai sarung tangan
f. Atur posisi tidur pasien senyaman mungkin dengan
kepla dekat dengan sisi tempat tidur
g. Pakailah perlak dan handuk di bawah kepla pasien
h. Letakan ember yang dialasi kain pel dilantai,
dibawah kepala pasien
i. Pasang talang dan arahkan ke ember kosong
j. Tutup dada menggunkan handuk sampai keleher
k. Tutup lubang telinga dengan kapas dan tutup mata
pasien dengan kassa
l. Sisir rambut kemudian siram dengan air hangat
m. Gosok pangkal rambut dengan kain kassa yang
sudah diberi sampo
n. Bilas rambut dengan bersih lalu keringkan
o. Angkat tutup telinga dan mata
p. Angkat talang dan masukan kedalam ember
q. Bereskan dan bersihkan alat serta kembalikan
r. Kembalikan pasien pada posisi semula, sisirlah
rambut pasien
s. Lepaskan celmek dan masukan kedalam ember
t. Lepaskan sarung tangan dan masukan kedalam
bengkok
u. Evaluasi tindakan
v. Cuci tangan
3. Pendokumentasian
- Waktu pelaksanaan
- Catat hasil dokumentasi setiap tindakan yang
dilakuka dan di evaluasi
- Nama perawat dan paraf
DAFTAR PUSTAKA
Format SOP uji praktek Akper RS. Dustira

STANDAR OPERASIONAL PROSEDUR MENGGUNTING KUKU


(Judul)

No. Dokumen ….. No. Revisi


……
AKADEMI
Halaman
KEPERAWATAN RS.
…. dari
DUSTIRA

Jl. dr. Dustira No. 1 Cimahi
Telp/Fax : (022) 6632358
Website :
www.akperrsdustira.ac.id

STANDAR Tanggal terbit Ditetapkan,


PROSEDUR ……………. Direktur Akper RS. Dustira
OPERASIONAL
Dra. Hj. Sri Gunarni, SM.,MM.RS
PENGERTIAN Memotong kuku pasien yang panjang, karena pasien tidak
dapat melakukannya sendiri
1. Menjaga kebersihan
TUJUAN
2. Mencegah timbulnya luka atau infeksi
PROSEDUR / 1. Persiapan
TAHAPAN a. Persiapan alat
KEGIATAN - Baki alas
- Alas kerja
- Handuk kecil
- Pemotong kuku dan kikirnya
- Dua buah waskom berisi air hangat
- Sabun
- Lotion
- Bengkok dua buah
- Sikat kuku
- Sarung tangan
- masker
b. Persiapan perawat
- Melakukan identifikasi pasien
- Komunikasi dengan pasien untuk kontrak waktu
- Menjelaskan tujuan
- Cuci tangan
- Menggunakan APD
c. Persiapan pasien
- Jelaskan Prosedur
- Atur posisi pasien
d. Persiapan lingkungan
- Menjaga privasi pasien
- Mengatur pencahayaan
- Menciptakan lingkungan yang aman dan nyaman
2. Pelaksanaan
a. Jelaskan prosedur
b. Pasang sampiran
c. Mencuci tangan
d. Memakai masker bila perlu
e. Menggunakan sarung tangan
f. Inspeksi bagian permukaan jari tangan dan kuku
g. Bantu pasien yang dapat mobilitas untuk duduk di
tempat tidur
h. Isi baskom dengan air hangat
i. Letakan baskom diatas alas kerja
j. Rendam kuku tangan dengan air hangat selama 10
menit, sikat kukus secara perlahan bila tampak
sangat kotor
k. Keringkan tangan dengan handuk, letakan bengkok
dekat dengan kuku tangan yang akan di potong
l. Gunting kuku sejajar puncak jari dengan
menggunakan gunting kuku
m. Haluskan dan bentuk kuku yang sudak dipotong
dengan menggunakan kikir kuku
n. Jika pasien bermasalah dengan sirkulasi tidak
dilakukan pemotongan hanya dilakukan pengikiran
o. Sikat kembali kuku apabila terdapat kotora, bilas di
waskom yang bersih dan keringkan
p. Pindahkan baskom dan alas kerja ke bagian kaki
q. Rendam kaki dengan air hangat selama 10-20
menit, sikat kuku secara perlahan bila tampak
sangat kotor
r. Keringkan kaki dengan handuk letakan bengkok
dekat dengan kuku kaki yang akan di potong
s. Gunting kuku sejajar puncak jari dengan
menggunakan gunting kuku
t. Megatur posisi pasien yang nyaman
u. Rendam gunting kuku bekas dalam larutan
desinfektan
v. Evaluasi tindakan
w. Buang semuasampah
x. Bereskan alat dan kebalikan ketempatnya
y. Lepaskan masker dan sarung tangan
z. Rapikan alat- alat, cuci tangan

3. Pendokumentasian
Catat prosedur termasuk waktu, larutan yang di gunakan
dan kondisi terakhir kuku pasien
DAFTAR PUSTAKA
Format SOP uji praktek Akper RS. Dustira

Anda mungkin juga menyukai