Anda di halaman 1dari 10

PERENCANAAN INSTALASI PENERANGAN

BANGUNAN INDUSTRI KECIL ( Barber Shop )

Disusun oleh:

Ilham Kusuna P.N.

Nacha Ardiansyah

Yoga Sukma P.

Yuwan Yulian P.

UPT SMK NEGERI 8 KOTA TANGERANG


Jl.H.Djasirin NO. 4 Rt 01/02 Kel. Jatiuwung Kec. Cibodas

Tangerang, Provinsi Banten


15138

Kebutuhan Penerangan pada tiap - tiap Ruangan


No Nama Ruangan Kebutuhan Bahan
1 Parkiran 6 Buah Lampu Sorot 20 Watt Saklar Seri 2
Kutub (A)1
2 Teras 1 Buah Lampu LED 8 Watt Fitting Duduk Saklar
Seri 2 Kutub (A)2
1 Lampu BarberShop 14 watt Saklar Seri 2
Kutub (A)2
3 Resepsionis + Ruang Tunggu 5 Lampu LED 8 Watt DownLight Saklar
Tunggal
4 Depan Toilet 1 Lampu LED 8 Watt Fitting Duduk Saklar
Tunggal
5 Toilet 1 1 Lampu CFL 11 Watt Fitting Duduk Saklar Seri
2 Kutub (B)1
6 Toilet 2 1 Lampu CFL 11 Watt Fitting Duduk Saklar
Seri 2 Kutub (B)2
7 Ruang Cukur 1 2 Lampu CFL 18 Watt Fitting Duduk Saklar Seri
2 Kutub (C)1
3 Lampu LED 8 Watt Fitting Duduk Saklar Seri
2 Kutub (C)2
8 Ruang Cukur 2 2 Lampu CFL 18 Watt Fitting Duduk Saklar Seri
2 Kutub (D)1
3 Lampu LED 8 Watt Fitting Duduk Saklar Seri
2 Kutub (D)2
9 Ruang Cuci Rambut 2 Lampu LED 11 Watt Fitting Duduk Saklar
Tunggal

Kebutuhan Peralatan tiap - tiap Ruangan


No Nama Ruangan Kebutuhan Peralatan
1 Parkiran -
2 Teras -
3 Resepsionis + Ruang Tunggu Kulkas 190 Watt, Televisi LED 20 inch 100
Watt, 2 AC ½ pk, 1 Komputer 250 Watt
4 Depan Toilet -
5 Toilet 1 -
6 Toilet 2 -
7 Ruang Cukur 1 4 Mesin Cukur Rambut 10 Watt, 2 Hair Dryer
400 Watt, 2 Hot Rollers 350 Watt, 2 Hair
Curler 38 Watt, 4 Mesin Cukur Jenggot 3
Watt, 2 Flat Iron 45 Watt, 1 AC ½ pk
8 Ruang Cukur 2 4 Mesin Cukur Rambut 10 Watt, 2 Hair Dryer
400 Watt, 2 Hot Rollers 350 Watt, 2 Hair
Curler 38 Watt, 4 Mesin Cukur Jenggot 3
Watt, 2 Flat Iron 45 Watt, 1 AC ½ pk
9 Ruang Cuci Rambut 2 Hair Streamer 678 Watt, 1 AC ½ pk
Denah Kosong

TOILET 2
DEPAN RUANG CUCI RAMBUT
TOILET
TOILET 1

RUANG
RUANG CUKUR 1 RUANG CUKUR 2
TUNGGU

RUANG TUNGGU RESEPSIONIS

TERAS

PARKIRAN
Kebutuhan Alat

No NAMA Jumlah Fungsi Gambar


1 obeng (+) 1 Fungsinya untuk melepaskan baut dan
mengencangkan baut atau sekrup
yang berbentuk (+)

2 Obeng (-) 1 Fungsinya untuk melepaskan baut dan


mengencangkan baut atau sekrup
yang berbentuk (-)

3 Tang kombinasi 1 Fungsi tang kombinasi adalah


memotong, memegang dan
membengkokan benda kerja seperti
baut dll.
4 Tang potong 1 Fungsinya adalah untuk memotong
kawat, tali ataupun kabel-kabel kecil.

5 Tang lancip 1 Berfungsi untuk penjepit kawat atau


kabel. 

6 Palu 1 Digunakan untuk memaku,


memperbaiki suatu benda,
menghancurkan suatu objek, serta
penempaan logam.
7 Multimeter 1 Multi meter berfungsi untuk
Mengukur tegangan DC, Mengukur
tegangan AC, Mengukur kuat arus DC,
Mengukur nilai hambatan dan
mengecek fungsi komponen.
8 Tangga tipe A 1 Untuk menjangkau spot atau tempat
tinggi dan mempermudah kita dalam
mengerjakan instalasi

9 Tespen 1 Untuk mengetahui ada atau tidaknya


tegangan dan arus yang mengalir
pada suatu benda atau insbor listrik

10 Bor listrik 1 Untuk membuat lubang dan


melubangi benda kerja entah itu
kayu,logam ataupun plastik
Data Harga Kebutuhan Instalasi pada BarberShop

No Nama Jumlah Tegangan Fungsi Gambar Harga


1 Lampu 6 20 W/1 Untuk menerangi jalan Rp.330.000
Sorot buah
2 Lampu LED 13 8 W/1 Sebagai alat 364.000
buah penerangan pada
ruangan
3 Lampu LED 2 11 W/1 Sebagai alat 40.000
buah penerangan pada
ruangann
4 Lampu CFL 2 11 W/1 Untuk mensuplai 200.000
buah discharge Lamp
5 Lampu CFL 2 18 W/1 Untuk mensuplai 204.000
buah discharge lamp
6 Fitting 20 - Sebagai tempat 60.000
Duduk dudukan lampu
7 Down Light 5 - Untuk 32.000
menyembunyikan
lampu
8 Saklar Seri 4 - Untuk 60.000
menyalakan/mematikan
2 buah lampu dari 1
tempat
9 Saklar 2 - Untuk menyalakan 32.000
Tunggal /mematikan 1 buah
lampu dari 1 tempat
10 Kulkas 1 190 W/1 Sebagai pendingin Rp.
buah minuman dan makanan 3.100.000

11 Televisi 1 100 W/1 Sebagai media hiburan Rp.


buah pelanggan 1.085.000

12 AC 5 373 W/1 Sebagai pendingin Rp.


buah ruangan 3.675.000

13 Komputer 1 250 W/1 Untuk mendata 5.000.000


buah pelanggan yang ingin
cukur rambut
14 Mesin 8 10 W/1 Untuk memotong 528.000
Cukur buah rambut
Rambut
15 Hair Dryer 4 400 W/1 Untuk pengering 305.000
buah rambut
16 Hot Rollers 4 350 W/1 Untuk merubah gaya 540.000
buah rambut dalam jangka
waktu sementara
17 Hair Curler 4 38 W/1 Untuk 84.000
buah mengeriting/membuat
gelombang pada
rambut
18 Mesin 8 3 W/1 Untuk memotong 800.000
Cukur buah jenggot
Jenggot
19 Flat Iron 4 45 W/1 Untuk meluruskan 400.000
buah rambut
20 Hair 2 678 W/1 Untuk mempercepat 1.700.000
Streamer buah proses masker maupun
krim perawatan rambut
Bagan Instalasi Penerangan
Bagan Instalasi Tenaga
Rekapitulasi daya

Kelompok Ruangan Lampu Alat Watt Total semua Daya


Jenis Jumlah Watt Watt Efisiensi VA/A
1 Parkiran Lampu 6 120 - - 3605 0,8 4506
sorot VA/25 A
Teras LED 1 8 - -
Ruang LED 5 40 Kulkas 190
Tunggu Televisi 100
+ Teras Komputer 250
AC 746
Ruang LED 3 24 4 M.Cukur 40
Cukur 1 CFL 2 36 Rambut
2 Hair 800
Dryer
2 Hot 700
Rollers
2 Hair 76
Curler
4 M.Cukur 12
Jenggot
2 Flat Iron 90
AC 373
Total 17 228 Total 3377
2 Depan LED 1 8 - 3932 0,8 4915VA
Toilet /25 A
Toilet 1 CFL 1 11 -
Toilet 2 CFL 1 11 -
Ruang LED 3 24 4 M.Cukur 40
Cukur 2 CFL 2 36 Rambut
2 Hair 800
Dryer
2 Hot 700
Rollers
2 Hair 76
Curler
4 M.Cukur 12
Jenggot
2 Flat Iron 90
AC 373
Ruang LED 2 22 2 Hair 1356
cuci Streamer
Rambut AC 373
Total 10 112 Total 3820

Anda mungkin juga menyukai