Anda di halaman 1dari 3

CEDERA KEPALA

APA ITU CEDERA


KEPALA

cedera kepala adalah


suatu trauma yang
mengenai daerah kulit
kepala tulang tengkorak
atau otak yang terjadi
Disusun Oleh : akibat injury baik secara
langsung maupun tidak
Muhammat Lutfi Nuril Anwar langsung pada kepala.
Nim : 201803037 (masjoer Arif,dkk,200)

PROGRAM STUDI D3 KEPERAWATAN

STIKES KARYA HUSADA KEDIRI

TAHUN 2019/2020
PENYEBAB KLASIFIKAS
I

1. Cedera akselerasi : objek bergerak 1. Cedera Kepala Ringan :


menghantam kepala Terpukul dan
 GCS 13-15
tertembak  Dapat terjadi kehilangan kesadaran
2. Cedera deselerasi : kepala  Amnesia kurang dari 30 menit
membentur objek diam terbentur 2. Cedera Kepala Sedang :

 GCS 9-12
3. Cedera Coup counter-coup : benturan atau  Kehilangan kesadaran kurang dari 24
pukulan menyebabkan otak bergerak jam
 Amnesia lebih dari 30 menit
4. Cedera rotasional : benturan atau pukulan
menyebabkan otak berputar 3. Cedera Kepala Berat :

 GCS 3-8
 Kehilangan kesadaran lebih dari 24
jam
PERTOLONGAN
TANDA dan GEJALA
PERTAMA

1. Periksa jalan napas (airway), pernapasan, dan


1. Sakit kepala denyut jantung.

2. Mual dan Muntah

2. Jika orang masih bernapas dan denyut jantung


3. Mengalami lupa ingatan
normal, tapi tak sadarkan diri, stabilkan posisi
kepala dan leher dengan tangan.
4. Lemah ingatan
3. Bila ada perdarahan, tekan luka dengan kuat
dengan kain bersih.

4. Jika diduga ada patah tulang tengkorak,


jangan tekan luka dan jangan bersihkan luka.
6. Tekanan darah menurun Tutup luka dengan pembalut luka steril.

7. Suhu tubuh sulit dikendalikan

8. Penurunan kesadaran
5. Jika korban muntah, miringkan posisi
tubuhnya agar tak tersedak muntahan.

6. Hubungi petugas keamanan dengan cepat.

Anda mungkin juga menyukai