Anda di halaman 1dari 22

ASUHAN KEPERAWATAN KOMUNITAS

DI RW 004 KALIPUCUNG

Disusun oleh :
Adenito Sri Kristiani A. 201611002
Agatha Silvia N.R 201611003
Aldora Filipa Fernandez 20161100
Alvienda Vierda K. 20161100
Anna Ivana M. 20161100
Asyera Suri Tana 20161100
Bertha Murwidhasari 20161100
Desy Natalia Hehakaya 201611018
Devi Latifa Sari 201611019
Ignatius Christiaji 201611021
Ike Nuriyah 201611022
Lala Aryana 201611023
Lenda Prastiwi 201611024
Oscar Vidi S. 2016110
Ravinus Wangga 2016110
Regina Septi 2016110
Serly Nurcahyania W. 2016110
Sinta Agustini 2016110
Sisilia Aloo 2016110
Siska Yuniati 2016110
Sri Dewi Lestari S. 201611043
Theresia Anindita 201611044
Tri Widya A. 201611045
Cicilia Ita K 2015110

PROGRAM STUDI S1 ILMU KEPERAWATAN


STIKes St. Elisabeth Semarang
2020
HASIL PENGKAJIAN KOMUNITAS
MENURUT BETTY NEUMAN
A. Data Umum
1. Geografi
a. Lokasi daerah binaan : RW 04 Kali Pucung, Pati
b. Denah / Peta wilayah binaan.

c. Letak daerah dengan batas-batasnya :


1) Utara :
2) Selatan :
3) Timur :
4) Barat :
d. Luas Wilayah : 0,03 km2 3 Ha
e. Pembagian administrasi daerah :
1) Jumlah Desa/Dusun : 1 Kelurahan Kali Pucung
2) Jumlah RW : 8 RW di Kali Pucung, Pati
3) Jumlah RT : 3 RT di RW 04, Kali Pucung, Pati
f. Pembagian Geografis
1) Tanah Pekarangan : Ada luas tanah pekarangan 10x15
2) Tanah Persawahan : Ada luas tanah persawahan 12x7
3) Tanah Tegalan : Ada luas tanah tegalan 12x12
4) Tanah Perumahan : Ada luas tanah perumahan 10x9
5) tanah lain : Tidak ada
g. Keadaan tanah : Tanah Subur
h. Iklim : Tropis
i. Curah hujan : Sebaran tidak merata sepanjang tahun.
2. Organisasi sosial dan Tokoh Masyarakat
a. Organisasi Sosial / Masyarakat
No. Jenis Organisasi Ada/Tidak Frekuensi Kegiatan
1. PKK Ada 1x sebulan setiap
tanggal 9
2. Pertemuan Bapak- Ada 1x sebulan setiap
Bapak tanggal 10
3. Karang Taruna Ada 1x sebulan (RT
01,02,03)
4. Dasa Wisma Ada 1x sebulan
6. Posyandu Balita Ada 1x sebulan
7. Posyandu Lansia Ada 1 x sebulan
8. LKMD/PKMD Tidak Ada Tidak Ada
9. Pramuka Tidak Ada Tidak Ada
10. PMR Tidak Ada Tidak Ada
11. Pengajian Ada 2 minggu sekali
12 Karang Werda Tidak Ada Tidak Ada
13. Kader Ada 1x sebulan

b. Nama Tokoh Masyarakat :


1) Kepala Lurah : Bp. Zulkifril
2) Ketua RW : Bp. Ignatius Aldiano Wangga
3) Ketua RT : RT 01 : Bp. Ravinus Wangga
RT 02 : Bp. Ignatius Christiaji
RT 03 : Bp. Oscar Vidi
4) Ketua KUD : Tidak Ada
5) Ketua PKK : Ibu Triwid Astutiningsih
6) Ketua Dasawisma : Ibu Sri Handayani
7) Ketua Kelompok Tani : Ibu Latifa Murwinda Asih
8) Ketua Pemuda / karang taruna : Mbak Dessy Yulianti
9) Ketua kelompok belajar : Mas Handoko
10) Ketua Kelompok pengajian : Ustad Zifril
11) Ketua Karang werda : Tidak Ada
12) lain-lain :Tidak Ada
Lurah
LPM
Sekretaris Kelurahan
Kepala Kepala
Bagian Bagian Kepala Kepala Kepala
Pemerintahan Pembanguna Bagian Bagian Bagian
n n Perekonomian Kesejahteraan Keamanan
dan
ketertiban
c. Struktur Pemerintahan :

RW 01 RW 02 RW 03 RW 04 RW 05 RW 06 RW 07 RW 08
RT 01 RT 01 RT 01 RT 01 RT 01 RT 01 RT 01 RT 01
RT 02 RT 02 RT 02 RT 02 RT 02 RT 02 RT 02 RT 02
RT 03 RT 03 RT 03 RT 03 RT 03 RT 03 RT 03 RT 03
RT 04 RT 04 RT 04 RT 04 RT 04
RT 05
d. Peran serta masyarakat dalam bidang kesehatan
No Bentuk Kegiatan
.
1. Posyandu Balita 1. Penimbangan BB
2. Pengukuran TB
3. Pengukuran Lila
4. Mengisi buku Tumbuh
Kembang
5. Edukasi
6. Program Imunisasi
7. Pengobatan dari Puskesmas
8. Pemberian Kacang Ijo
2. Posyandu Lansia 1. Penimbangan BB
2. Pengukuran Tensi
3. Anamnese Keluhan
4. Pemeriksaan lab k/p
5. Edukasi
6. Pengobatan dari Puskesmas
3. Pokjakes Belum aktif
4. Pertemuan Kader Pembekalan, Pelatihan dan
Penyuluhan dalam Kesehatan
5. Pencegahan Risiko 1. Pembekalan dan penyuluhan
Covid-19 terhadap risiko Covid-19
( cuci tangan yang benar
dengan menggunakan
sabun/handsanitizer,
penggunaan masker, sosial
distancing, bahaya mudik)
2. Berjemur bersama
3. Penyemprotan desinfektan

B. DATA KHUSUS
1. Inti Komunitas
a. Riwayat Komunitas
Awal mulanya Desa Kalipucung pada tahun 1705 datanglah

rombongan orang-orang yang berasal dari Jawa Timur,

kedatangannya semula hanya bersifat pengungsian, serombongan

orang tersebut membuat rumah-rumah darurat di sebelah Barat daya


dari sebuat hutan yang tidak begitu lebat. Tetua dari rombongan

tersebut bernama Mbah Sutejo, karena Mbah Sutejo bersama dengan

rombongannya senang tinggal di tempat ini, kemudian membabat

hutan sedikit demi sedikit dari sebalah Barat Daya. Semakin kesini

anggotanya semakin banyak yang tinggal di tempat ini, maka

menjadilah sebuah perkampungan yang belum mempunyai nama.

Tempat ini dilalui jalan yang menghubungkan kampung lain dan

kampung sebelahnya dan jalan ini juga memotong sebuah sungai,

dikarenakan belum terdapat jembatan. Pinggir sungai terdapat

banyak tumbuh pohon pucung atau bisa disebut dengan kluwak,

maka bilamana terdapat orang yang berpergian dengan jalan kaki,

lalu setelah sampai tempat ini orang tersebut mengatakan ”Wah, wis

teko kali sing akeh wit pucung” Dalam bahasa Indonesia ”Wah,

sudah sampai di tempat yang banyak pohon pucungnya”. Semakin

lama orang-orang menyebutkannya Desa Kalipucung.

Pada saat itu belum ada jabatan Kepala Desa/Dusun yang ada

hanyalah Tetua Desa (Sesepuh Desa), setelah Mbah Sutejo

meninggal dunia berganti dijabat oleh orang-orang yang bisa

dipercaya dan bertanggung jawab. Desa Kalipucung ini terdapat 8

RW yang terdapat beberapa RT di dalamnya. Salah satunya di RW

04 ini terdapat 3 RT yaitu RT 01, 02, dan 03. Daerah RW 04 Kali

Pucung ini merupakan daerah pertanahan yang tidak merata. Saat ini

hanya ada beberapa orang sekitar 10 orang yang asli daerah sini,
karena banyaknya pendatang di wilayah RW 04 yang tersebar di

masing-masing RT, yang dikarenakan mereka bekerja dan menikah

dengan orang yang kebetulan berasal dari daerah ini.

b. Demografi
1. Jumlah Penduduk : 405 Jiwa
a. Laki-laki : 200 Jiwa
b. Perempuan : 205 Jiwa
2. Jumlah KK : 120 Kepala Keluarga
a. KK Laki-laki : 116 Jiwa
b. KK Perempuan : 4 Jiwa
L 200
3. Sex Ratio x 100 % = x 100%
P 205
= 97,5 %
405
4. Kepadatan penduduk jumlah jiwa x 100% = x 100%
0,03
Luas wilayah = 13500 Jiwa/Km2
5. Komposisi penduduk menurut golongan umur / jenis kelamin.
Jenis Kelamin
Umur
Perempua Jumlah (%)
(Tahun) Laki-laki
n
Bayi 2 0 1
1-5 Tahun 17 14 9
6-12 Tahun 12 6 5
13-19 Tahun 19 26 13
20-29 Tahun 38 55 8
30-34 Tahun 17 11 8
35-54 Tahun 57 63 36
55-59 Tahun 12 12 7
60 ke atas 25 19 13
Total 199 206 100
6. Pengelompokan Usia
Kategori Usia Jumlah
Bayi ( 0-9 bulan) 2
Balita ( 1-5 Tahun) 31
6 – 12 Tahun 19
13 – 19 Tahun 46
20 – 29 Tahun 92
30 – 34 Tahun 28
35 – 54 Tahun 129
55 – 59 Tahun 24
60 ke atas 34
Total 405

7. DR = jumlah usia 0-14 + 65 tahun keatas x 100%


jumlah usia 15 – 64
= 86 x 100%
353
= 24,3%

C. Data Sosial Budaya


1. Sarana peribadatan / agama/ suku/ bahasa :
a. Jumlah masjid : Ada 1 di RT 01
b. Jumlah Mushola : Ada 3 di RT 01,02,03
c. Jumlah Gereja /Kapel : Tidak Ada
d. Jumlah Pura : Tidak Ada
e. Jumlah Wihara : Tidak Ada
f. Pemeluk Agama / aliran kepercayaan :
- Islam : 220 Orang
- Katholik : 87 Orang
- Kristen : 71 Orang
- Hindu : 20 Orang
- Budha : 7 Orang
- Aliran kepercayaan : Tidak Ada
g. Suku / bangsa : Jawa
2. Nilai, keyakinan / kepercayaan dan adat istiadat masyarakat yang
diyakini :
a. Sebagian besar warga di RW 04 beragama Islam, sisanya beragama
Katholik, Kristen,Hindu, dan Budha.
b. Warga RW 04 tidak ada yang memiliki aliran kepercayaan.
3. Sarana Olah Raga :
a. Lapangan Sepak Bola : Tidak Ada
b. Lapangan Bola Volley : Ada, terdapat di RT 02
c. Lapangan Bulu Tangkis : Tidak Ada
d. lapangan tenis meja : Tidak Ada
e. Lain-lain : Tidak Ada
4. Sarana Kesenian / Hiburan :
a. Gedung Kesenian : Tidak Ada
b. Gedung Bioskup : Tidak Ada
c. Gedung Serbaguna : Tidak Ada
d. Lain-lain : Tidak Ada
5. Jenis kesenian daerah :
Tidak ada jenis kesenian terkhusus di daerah RW 04, terkadang kesenian
secara umum di tampilkan di acara puncak 17 Agustus.
6. Tempat rapat /pertemuan warga :
Balai RW / RT

D. Tipe Perumahan
Tipe perumahan pada RW 04 Kali Pucung sebagian besar permanen, dan ada
juga yang semi permanen,papan, dan petak.
E. Vital Statistik
1. Angka Kelahiran
Berdasarkan data yang diambil dari 3 Tahun yang lalu angka kelahiran
terdapat 20 orang di Wilayah RW 04 Kali Pucung.

2. Angka Kematian
Berdasarkan data yang diambil 1 Tahun yang lalu angka kematian
terdapat 5 orang di Wilayah RW 04 Kali Pucung.
3. Angka kesakitan tertinggi
Angka kesakitan tertinggi terdapat 20 orang Dewasa pada rentang usia
35-54 mengalami Diabetes Mellitus
4. Ada yang sakit akut / kronis
Tidak Ada yang sakit kronis

DELAPAN SUB SISTEM KOMUNITAS


I. Lingkungan Fisik
Hasil pengkajian lingkungan fisik , antara lain :
Tanda vital :
a. Iklim : Tropis, ketinggian daerah dari laut adalah 125 meter di
atas permukaan laut
b. Kepadatan : Luas daerah 3 hektar
c. Jumlah penduduk : 405 penduduk

A. Inspeksi ; Denah RW 04 yang terdiri dari 3 RT U

RT 003 TEGALAN
L. VOLI

RT 001
SUNGAI

RT 002
PU
SK
ES
M
AS
SAWAH PEKARANGAN

Keterangan
: Posko : Balai RW

a. Lingkungan masyarakat ,perumahan dan lingkungan :


a. Bangunan : Beberapa tampak rumah dengan bangunan tua, namun ada
yang bangunan baru. Bentuk bangunan rumah beda dengan tetangga,
jarak rumah satu dengan lainnya pisah.
b. Halaman : Terdapat halaman depan, beberapa rumah terdapat
halaman di samping
b. Lahan terbuka
c. Luas : 500 meter
d. Kualitas : Rumput hijau, pohon, sawah
e. Kepemilikan : Umum
f. Yang memakai : Warga RW 004
c. Batas
g. Batas daerah : Jalan raya, sungai
h. Nama daerah : Kalipucung
i. Transportasi : Warga sebagai besar mengendarai sepeda motor
j. Tingkat social ekonomi : Penghasilan warga diperoleh dari bekerja
maupun dari hasil usaha
d. Kebiasaan
Anak-anak muda di Kalipucung RT 01,02,03 biasa berkumpul di
poskamling untuk sekedar nongkrong. Pada pagi hari orang tua
kebanyakan pergi untuk bekerja.
e. Transportasi
- Untuk datang dan pergi dari daerah kalipucung bias menggunakan
angkot atau menaiki bus kota.
- Jalan di daerah Kalipucung sudah beraspal dan sebagian masih
paving.
f. Pusat pelayanan
Terdapat 1 sekolah SD yaitu SD Negeri 01 Kalipucung, terdapat 1 Klinik
Pratama di wilayah RT 01.
g. Toko dan warung/ pusat belanja
Terdapat 1 mini market milik perusahaan swasta di wilayah RT 02.
Terdapat 5 warung kelontong di RT 01,02,03 yang dimiliki secara pribadi.
h. Orang Jalanan
Ibu-ibu yang sedang berbelanja, sekumpulan anak-anak mudan yang
duduk di warung, anak-anak yang berangkat ke sekolah. Penjaja jualan
yang sedang berkeliling kampong, binatang liar seperti kucing, tikus.
B. Observasi
a. Batas wilayah
Utara : Rt 003 dan tegalan
Selatan : Sawah dan pekarangan
Timur : Sungai
Barat : Jalan Raya
b. Sumber – sumber di masyarakat
Masyarakat Rt 01,02,03 biasa mendapatkan penghasilan dari bekerja dan
usaha mandiri di rumah seperti jualan di warung,
c. Pertemuan-pertemuan rutin di masyarakat
Pertemuan rutin masyarakat yaitu PKK RT dan RW yang dilaksanakan
sebulan sekali
C. Review System
a. Perumahan : Jarak satu rumah dengan yang lain kurang lebih 2 meter.
b. Bisnis : Warung kelontong
c. Tempat ibadah: 1 Masjid di Rt 01, 3 Mushola di Rt 01,02,03.
D. Data Penunjang
Terlampir
II. Pelayanan Sosial dan Kesehatan
A. Pelayanan Sosial
1. Fasilitas pelayanan sosial yang ada di dalam komunitas
Tidak ada
2. Fasilitas pelayanan sosial yang ada di luar komunitas
Tidak ada
B. Pelayanan Kesehatan
1. Fasilitas pelayanan kesehatan yang ada di dalam
komunitas
a. Jenis pelayanan
 Puskesmas
1) Jenis pelayanan
Harga : Rp 5000
Waktu : Senin – Kamis 07.00-16.00 WIB
Jumat 07.00-11.00 WIB
Rencana Pelayanan Baru : Kunjungan ke ibu hamil tiap 2 bulan
sekali
2) Sumber-sumber
- Individu : 3 dokter umum, 5 perawat, 2 bidan, 2
apoteker, 2 bagian administrasi
- Ruangan : Puskesmas
- Budget : Dana bantuan dari pemerintah
- Sistem pencatatan : Pencatatan dilakukan secara manual
dengan menulis dibuku
- Karakteristik pengguna : Puskesmas terletak dipintu masuk
RW 04 agar warga dapat mengakses
dengan mudah. Banyak yang
menjangkau dengan mengendarai
sepeda motor/ berjalan kaki.
- Statistik : 20-30 orang perhari
- Keadekuatan, keterjangkauan dan penerimaan fasilitas oleh
pengguna pelayanan
Fasilitas kesehatan yang ada sangat terjangkau dan sangat
bermaanfaat bagi warga yang menggunakan pelayanan
puskesmas selain biaya yang sangat murah juga pelayanan
berkualitas.

 Posyandu Balita
1) Jenis pelayanan
Harga : Gratis
Waktu : Setiap bulan pada hari selasa minggu ke-3
Rencana Pelayanan Baru : Pemeriksaan gigi pada anak
2) Sumber-sumber
- Individu : 1 dokter anak, 1 perawat, 2 kader
- Ruangan : Balai RW
- Budget : Dana bantuan dari pemerintah dan
KAS warga
- Sistem pencatatan : Pencatatan dilakukan secara manual
dengan menulis dibuku
- Karakteristik pengguna : Balai RW terletak di RT 001 yang
wilayahnya lebih luas dibandingkan
RT lain sehingga balai RW dapat
dibangun lebih besar dan dapat
menampung warga lebih banyak
- Statistik : 33 balita
- Keadekuatan, keterjangkauan dan penerimaan fasilitas oleh
pengguna pelayanan
Fasilitas kesehatan yang ada sangat terjangkau dan sangat
bermaanfaat bagi balita untuk mengetahui status gizinya.
 Posyandu Lansia
1) Jenis pelayanan
Harga : Gratis
Waktu : Setiap bulan pada hari selasa minggu ke-2
Rencana Pelayanan Baru : Kunjungan ke rumah bagi lansia yang
bedresy
2) Sumber-sumber
- Individu : 1 dokter , 1 perawat, 2 kader
- Ruangan : Balai RW
- Budget : Dana bantuan dari pemerintah dan
KAS warga
- Sistem pencatatan : Pencatatan dilakukan secara manual
dengan menulis dibuku
- Karakteristik pengguna : Balai RW terletak di RT 001 yang
wilayahnya lebih luas dibandingkan
RT lain sehingga balai RW dapat
dibangun lebih besar dan dapat
menampung warga lebih banyak
- Statistik : 44 lansia
- Keadekuatan, keterjangkauan dan penerimaan fasilitas oleh
pengguna pelayanan
Fasilitas kesehatan yang ada sangat terjangkau dan sangat
bermaanfaat bagi lansia untuk kesejahteraan hidupnya.
2. Fasilitas pelayanan kesehatan yang ada di luar komunitas
- BPJS : 192 orang
- Jamkesmas/jamkeskot : 59 orang
- Asuransi swasta : 89 orang
- Tidak ada jaminan :63 orang

III. Ekonomi
A. Karakteristik Keuangan
1. Pendapatan rata-rata penghuni rumah : Rp 2.000.000
2. Pendapatan per kapita penduduk : Rp 1.009.876
3. UMR (Upah Minimum Regional) : Rp 1.891.000

B. Karakteristik Tenaga Kerja


1. Status tenaga kerja
Status Tenaga Kerja Bekerja (%) Tidak Bekerja Pensiun (%)
Populasi Umum ( di atas 18 th) 52 % 47% 1%

Kelompok Khusus
4. Wanita 45% 15% 40%
5. Anak-anak di bawah 0% 0% 0%
usia 6 tahun yang bekerja
Total 97 62 41

2. Kategori pekerjaan dan jumlah (%) orang yang bekerja


Kategori Pekerjaan Jumlah Total (%)
Pegawai Negeri 52 13
Karyawan Swasta 91 22
Wiraswasta 54 13
Ibu Rumah Tangga 60 15
Buruh 5 1
Sopir 1 0
Tidak Bekerja 46 11
Pensiunan 6 2
Pelajar 84 21
Petani 4 1
Dosen 2 1

3. Aktivitas bersama dan keanggotaan, Bisnis? Apakah daerah industri?


Terdapat 5 warung kelontong di RT 01,02,03 yang dimiliki secara pribadi.
IV. Keamanan dan Transportasi
A. Keamanan
- Pelayanan dan Perlindungan
Tidak terdapat polisi dan pemadam kebakaran di RW 004.

- Sanitasi
Limbah air dialirkan ke selokan yang kemudian akan mengalir ke
sungai. Sampah tiap rumah dibuang di TPS. Petugas kebersihan akan
mengambil sampah 2 hari sekali.
- Kualitas udara
Segar, bersih dikarenakan terdapat banyak pepohonan dan tidak
berpolusi.
- Kualitas air
Bersih, tidak tercemar. Air yang digunakan warga di RW 004 berasal
dari sumung gali, ledeng, sumur pompa dan sumur bor. Warga yang
menggunakan sumur gali sebanyak 59 orang, ledeng 182 orang, sumur
pompa 118 orang, sumur bor 46 orang.
B. Transportasi
1.Pribadi
- Jenis transportasi
Mobil : 33 orang
Sepeda motor : 256 orang
Sepeda : 18 orang
- Jumlah individu dengan keterbatasan trnsportasi : 98 orang
2. Masyarakat
- Pelayanan bus kota (rute, jadwal)
Terdapat layanan bus kota dari pukul 07.00 – 18.00 WIB,
kemudian angkutan umum yang beroperasi dari pukul 07.00-16.00
WIB.
- Jalan (jumlah dan kondisi)
Kondisi jalan beberapa ada yang berlubang, sudah beraspal dan
sebagian masih menggunakan paving.
- Jalan bebas hambatan/ jalan tol/By pass : Tidak ada
- Pelayanan transportasi udara : Tidak ada
- Pelayanan kereta api : Tidak ada

V. Pendidikan
A. Status Pendidikan
1. Lama pendidikan disekolah
- Taman kanak-kanak : 2 tahun
- Sekolahdasar : 6 tahun
- SMP : 3tahun
- SMA/SMK : 3 tahun
- Diploma : 3tahun
- Sarjana : 4tahun
- Magister : 2tahun
2. Penerimaan siswa
Penerimaan siswa berdasarkan standar yang telah di tetapkan oleh
pemerintah dengan kriteria seperti usia calon peserta didik, prestasi
yang diraih dari sekolah sebelumnya.
3. Bahasa pengantar
Bahasa yang digunakan adalah bahasa Indonesia yang digunakan
dalam aktivitas di sekolah.
4. Tingkat pendidikan
Pendidikan Jumlah
SD 36
SMP 46
SMA 148
S1 124
S2 3
S3 0
D1 14
D2 0
D3 0
Belum Sekolah 31
PAUD 2
TK 1

5. Tipe macam sekolah


Sekolah swasta dan negeri
B. Sumber Pendidikan
1.Di dalam atau di luar komunitas
Sumber pendidikan selain SD berasal dari luar RW 004. Terdapat 1
sekolah SD di RW 004 yaitu SD Negeri Kalipucung 01.
2.Sumber-sumber (SDM, ruangan, budget dan sistem pencatatan)
- Terdapat 12 guru, 3 staff, 2 karyawan kebersihan, 1 satpam
- Terdapat 6 ruang kelas, 1 ruang kepala sekolah, 1 ruang guru, 1
kantin, 1 mushola, 1 ruang serbaguna, 1 perpustakaan, 1 ruang
komputer, 3 kamar mandi.
- Biaya untuk pendidikan berasal dari orang tua masing-masing.
Beberapa peserta didik juga mendapat beasiswa dari pemerintah
3.Karakteristik pengguna (distribusi geografis, profil pengguna)
SD terletak di tengah-tengah RW 04 agar anak-anak yang sekolah
dapat dengan mudah mengakses karena letak yang strategis. Pengguna
sekolah adalah anak sekolah yang disesuaikan dengan usianya.
4. Keadekuatan, penerimaan, keterjangkauan pendidikan oleh
masyarakat
Fasilitas sekolah yang memadai dan biaya yang gratis sangat
bermanfaat bagi para anak bersekolah.
VI. Politik dan Pemerintahan
A. Pemerintahan :
1. Bentuk pemerintahan dari tingkat atas sampai bawah :RT, RW, Lurah,
Camat, Dst
Gubernur

Walikota

Camat

Lurah

RW

RT

2.Agenda pertemuan masyarakat


Terdapat pertemuan RW dan RT sebulan sekali tiap tanggal 8 di
kelurahan
3.Pembuat kebijakan di masyarakat
Kebijakan akan dimusyawarahkan terlebih dahulu oleh RT,RW,Lurah.
Keputusan kebijakan dimasyarakat dibuat atau disahkan oleh Lurah.
4. Kelompok Pelayanan Masyarakat
- PKK
PKK ibu-ibu tiap RT dilaksanakan tiap tanggal 9
PKK bapak-bapak tiap RT dilaksanakan tiap tanggal 10
- Posyandu Balita
Setiap bulan pada hari selasa minggu ke-3
- Posyandu Lansia
Setiap bulan pada hari selasa minggu ke-2

5.Tingkat partisipasi aktif masyarakat dalam pemerintahan


Warga RW 004 ikut berpartisipasi dalam program-program
pemerintah seperti pengadaan posyandu, beberapa ibu-ibu di RW 004
juga berperan aktif menjadi kader.
B. Politik
1. Kampanye : Tidak ada
2. Peran serta partai politik dalam pelayanan kesehatan
Terdapat partai politik yang menyumbang alat kesehatan seperti tensi,
thermometer dan timbangan yang digunakan bila ada posyandu.
3. Kebijakan pemerintah dalam pelayanan kesehatan
RW 004 mendukung dan berpartisipasi dalam program pelayanan
kesehatan yang diadakan pemerintah seperti kegiatan posyandu
dilakukan disetiap RW.

C. Komunikasi
1. Formal
- Surat kabar : Terdapat koran
- Radio dan TV : Semua rumah sudah memiliki televisi
- Pelayanan pos : Tidak terdapat kantor pos
- Pelayanan telepon : Hampir semua warga RW 004 sudah
memiliki handphone
2. Informal
- Papan pengumuman
Terdapat papan pengumuman di Balai RW 004, terdapat poster
yang ditempel di papan pengumuman maupun rumah-rumah
warga dan masjid.
- Bagaimana cara penduduk mendapat informasi
Dari mulut ke mulut, handphone, berita di televisi, pengumuman
yang disiarkan di masjid.
VII. Rekreasi
- Tempat rekreasi : Tidak ada
- Kekhususan tempat rekreasi : Tidak ada
- Jenis rekreasi yang sering dilakukan oleh masyarakat
70-80% masyarakat melakukan rekreasi bersama keluarga tiap sebulan
sekali atau saat Hari Raya Idul Fitri. Mereka pergi untuk sekedar makan
bersama di restauran atau pergi ke tempat wisata. Ada juga acara wisata
yang diadakan di tiap RT, yang biasanya dilakukan 1 tahun sekali. Biaya
untuk rekreasi tiap RT biasanya berasal dari tabungan warga tiap RT yang
dikumpulkan ke bendahara RT.

Anda mungkin juga menyukai