Anda di halaman 1dari 20

POS GABUNGAN PENCEGAHAN DAN

PERCEPATAN PENANGANAN COVID-19


(POS GAGAH SUMUT)

Perawat Perlu Tahu!!!!

Personal
Curriculum
Vitae
 Aktivitas Sekarang :
 Fasilitator inaRISK BNPB dan Pos Gagah Sumut
 Ns. Johansen Hutajulu, AP, S.Kep, M.Kep  Dosen Universitas Sari Mutiara Indonesia Medan
 Lahir : Aek Tarum/ 25-05-1987  Ketua Komite Etik Penelitian USM-Indonesia
 Pendidikan :  Wakil Ketua Bidan Lit-Infokom DPD PPNI Kota Medan
 S3 Keperawatan di Lincoln University Kuala  Ketua DPK PPNI USM-Indonesia
Lumpur - Malaysia  Anggota Emergency Medikal Team Jakarta Rescue
 S2 Keperawatan Medikal Bedah Sint Carolus Internasional –Insarag
Jakarta  Ketua Sari Mutiara Rescue Medan
 Profesi Ners Universitas Sari Mutiara Indonesia  Konsultan OSCE Laboratory
Medan  Trainer Basic Trauma Cardiac Life Support (BTCLS)
 S1 Keperawatan Universitas Sari Mutiara  Hospital & Academic Clinical Instructor
Indonesia Medan
 Penulis Buku Nasional
 D1 Informatika Komputer LPP. Sint Mark
 Tim Ahli CV. Dian Prakarsa Kesehatan
Medan
 Ketua Pelatihan dan Pendidikan Maimun Foundation
 Ketua Divisi Forum Perguruan Tinggi Pengurangan Resiko
Bencana Sumatera Utara
 HP. 085297781838
 Ketua Divisi Aliansi Relawan Perguruan Tinggi Anti
 Email : jojo3boy@yahoo.com Penyalahgunaan Narkoba (Artipena) Sumut
 Sekretaris Pusat Studi Kebencanaan USM-Indonesia
 Alamat : Jl. Kapten Muslim No. 79 Medan
1. APA ITU INARISK?

2. APA MANFAAT INARISK

3. APA ITU INARISK PERSONAL

4. APA ITU CEK RISIKO COVID- 19

5. POS GAGAH
VERSI inaRISK
V.1-V2-V3-V4.0
APA ITU INARISK?
ADALAH PORTAL KAJIAN RISIKO BENCANA YANG
MENAMPILKAN INFORMASI ANCAMAN BENCANA,
KERENTANAN (POPULASI, KERUGIAN FISIK, EKONOMI,
DAN LINGKUNGAN), KAPASITAS, DAN RISIKO BENCANA.
INARISK JUGA DAPAT MENAMPILKAN PANTAUAN INDEKS
RISIKO BENCANA

KENAPA PERLU INARISK?


1. UNTUK MENGETAHUI APA RISIKO BENCANA DI WILAYAH
KITA.
2. UNTUK MENGETAHUI APA LANGKAH YANG DILAKUKAN
UNTUK MENGURANGI RISIKO BENCANA
APA MANFAAT INARISK
BAGI PENGAMBIL KEPUTUSAN?
1. MEMBANTU DISEMINASI HASIL KAJIAN RISIKO
BENCANA KEPADA PEMERINTAH, PEMDA, DAN
PENGAMBIL KEPUTUSAN LAINNYA SEBAGAI DASAR
PERENCANAAN PROGRAM PENGURANGAN RISIKO
BENCANA
2. MEMBANTU PEMERITAH, PEMDA DAN PENGAMBIL
KEPUTUSAN LAINNYA DALAM MENYUSUN STRATEGI,
KEBIJAKAN, DAN KEGIATAN UNTUK MENGURANGI
BENCANA DI TINGKAT NASIONAL HINGGA DAERAH.
3. MEMBANTU PEMERINTAH DALAM MELAKUKAN
PEMANTAUAN TERHADAP CAPAIAN PENURUNAN
INDEKS RISIKO BENCANA DI INDONESIA.
4. MENYEDIAKAN DATA SPASIAL UNTUK KEPENTINGAN
ANALISIS LAINNYA, SEPERTI MHEWS DAN REVISI
TATARUANG.
5. MENYEDIAKAN INFORMASI RISIKO BENCANA COVID –
19 SEHINGGA MEMBANTU PDALAM MENGAMBIL
KEPUTUSAN DALAM PENCEGAHAN DAN
PENANGANAN COVID-19
APA MANFAAT INARISK BAGI MASYARAKAT?

1. SARANA EDUKASI MASYRAKAT UNTUK


MEMAHAMI TINGKAT RISIKO BENCANA DI
TEMPAT MEREKA BERADA
2. SARANA EDUKASI MITIGASI BENCANA KEPADA
MASYARAKAT, SEHINGGA DAPAT
MENINGKATKAN KESIAPSIAGAAN DALAM
MENGHADAPI BENCANA
3. SARANA BERBAGI DATA SPASIAL MELALUI GIS
SERVICES, SEHINGGA PENGGUNA DAPAT
MELAKUKAN BERBAGAI ANALISIS LANJUTAN
APA ITU INARISK PERSONAL?
ADALAH APLIKASI ANDROID & IOS YANG MENAMPILKAN
TINGKAT RISIKO BENCANA SEKALIGUS SARAN UNTUK
MITIGASINYA, BAIK PADA FASE SEBELUM, SAAT, MAUPUN
PASCA BENCANA. INARISK PERSONAL PENTING DIMILIKI
SEMUA ORANG SEBAGAI UPAYA MEMPERSIAPKAN DIRI
DAN KELUARGA DALAM MENGHADAPI BENCANA.

CARA DOWNLOAD INARISK V. 4.O


CARA PENGGUNAAN :

APA ITU INARISK PERSONAL?

• ADALAH APLIKASI ANDROID & IOS YANG


MENAMPILKAN TINGKAT RISIKO BENCANA
SEKALIGUS SARAN UNTUK MITIGASINYA, BAIK
PADA FASE SEBELUM, SAAT, MAUPUN PASCA
BENCANA. INARISK PERSONAL PENTING DIMILIKI
SEMUA ORANG SEBAGAI UPAYA MEMPERSIAPKAN
DIRI DAN KELUARGA DALAM MENGHADAPI
BENCANA
KLIK MENU
COVID-19
CARA PENGGUNAAN : UNTUK
MELIHAT
REKOMENDASI
DAN TIPS
PENCEGAHAN
COVID-19
SERTA
PERILAKU
HIDUP BERSIH
DAN SEHAT
CARA CEK RISIKO COVID-19 DI
DAERAH
• PADA TAHUN 2020 TELAH
DIKEMBANGKAN FITUR CEK RISIKO
COVID-19 PADA APLIKASI INARISK
PERSONAL. SEHINGGA DAPAT DIKETAHUI
LEVEL RISIKO COVID-19 DI DAERAH ATAU
LOKASI KITA BERADA. SERTA TERDAPAT
INFORMASI DAN TIPS PENCEGAHAN
COVID-19 DAN PERILAKU HIDUP SEHAT.
INGAT !
CARA CEK RISIKO COVID - 19 PASTIKAN HP
TERKNONEKSI
INTERNET

1 2

KETERANGAN :
Risiko Rendah

Risiko Sedang

Risiko Tinggi

KLIK MENU MASUKAN DAERAH YANG INGIN


COVID-19 DIKETAHUI RISIKO COVID-19 NYA
Penilaian
Pribadi
1
2 4

Pilih Menu
Penilaian Pribadi 3 5
6 7 8
LAKUKAN SELANJUTNYA UNTUK PENILAIAN RESIKO
KELUARGA DAN PENILAIAN RESIKO DESA
LAPOR KEGIATAN PENCEGAHAN COVID-19

1 3 Pilih Menu

2
Tampilan Bulatan Diatas
Awal inaRISK
Pilih Menu
Info Bahaya
4 5 6

Pilih Menu Pilih Menu Isi Nama Organisasi,


Lapor Kegiatan Lapor Kegiatan Nama Kegiatan, Lokasi,
Deskripsi, Ambil Foto,
Pencegahan Simpan
Kegiatan – Kegiatan
Posgagah meliputi:
edukasi, sosialisasi dan
pencegahan COVID-19
https://inarisk2.bnpb.go.id/survey-covid19/dashboard/map

Anda mungkin juga menyukai