Anda di halaman 1dari 8

5

LANGKAH
MAPAN
FINANSIAL
DARI USAHA SAMPINGAN
Berkomitmen
dengan Diri Sendiri
Hal utama yang harus Anda tanamkan dalam diri yaitu pastikan Anda
mencintai pekerjaan yang sedang Anda jalani. Mulailah tentukan tujuan
yang ingin Anda capai dan berilah target. Komitmen tersebut mampu
membuat Anda lebih fokus dan giat dalam menjalankan sebuah usaha.

Memiliki usaha sampingan merupakan pekerjaan yang menyenangkan


dan jangan menganggap kalau pekerjaan Anda hanyalah sebagai
sampingan atau bisa dinomorduakan. Dengan usaha sampingan, Anda
memiliki keleluasaan sendiri dalam mengatur sistem kerja mulai dari
waktu, lokasi kerja atau hal-hal lain. Jadi Anda tidak perlu merasa
terbebani, karena fleksibilitas waktu dan tempat tidak mengikat Anda.

1 | 5 Langkah Mapan Finansial Dari Usaha Sampingan @century21.wiraland


Aktif Mencari
Proyek
Anda bisa memilih usaha properti karena bisnis tersebut sedang berkembang saat
ini. Carilah perusahaan yang memiliki kualitas baik dan reputasi terkemuka, yang
memberikan Anda fleksibilitas waktu dan kebebasan finansial. Anda bisa mempelajari,
menggali pengalaman dan meraih keuntungan mengenai usaha properti dengan
bergabung di perusahaan tersebut.

Dengan bergabung menjadi agen tentu membuka peluang bagi Anda mendapatkan
relasi. Relasi yang kuat dapat membantu Anda meningkatkan karier karena pastinya
akan mendapat dukungan dan lebih termotivasi.

@century21.wiraland 5 Langkah Mapan Finansial Dari Usaha Sampingan | 2


Kenali Market Klien
Sesuai Kapabilitas
Setelah menemukan usaha yang akan Anda
jalani, selanjutnya yang perlu Anda garis bawahi
adalah kemampuan Anda dan nilai jual. Dengan
mengetahui kedua hal tersebut, Anda mulai bisa
memetakan klien-klien yang memiliki potensi dan
kecocokan dengan apa yang Anda tawarkan.

Jangan ragu untuk menolak jika Anda tidak


mampu memenuhi keinginan klien. Misal, klien
ingin sebuah rumah mewah yang eksklusif dengan
harga murah. Tentu saja hal ini tidak mungkin
terjadi. Anda bisa memberikan pilihan lain dengan
menawarkan properti yang lebih berkualitas.
Jelaskan pada klien bahwa properti dengan
kualitas terbaik dan ekslusif tidak mungkin dijual
dengan harga yang terlalu murah. Selalu sesuaikan
dengan market yang berbeda-beda.

3 | 5 Langkah Mapan Finansial Dari Usaha Sampingan @century21.wiraland


Awali Dengan
Mengenal Klien
Kemudian setelah menemukan klien-klien potensial, lakukanlah sedikit
riset untuk mengenal lebih dalam mengenai orang atau perusahaan
yang akan membeli propertimu tersebut. Mengetahui latar belakang dan
rekam jejak klien tak hanya membantumu memilih klien yang paling
tepat, tapi juga mampu meminimalisir peluang-peluang terjadinya
permasalahan di masa depan selama proses close deal dengan sang
klien berlangsung.

Cari tahu apakah klien Anda saat ini termasuk dalam daftar blacklist
bank atau tidak. Karena biasanya seseorang yang masuk dalam daftar
blacklist memiliki latar belakang yang kurang baik. Tentu hal ini nantinya
akan merugikan dan menyulitkan Anda dalam proses jual beli karena
klien tersebut merupakan seseorang yang memiliki reputasi kurang baik.

@century21.wiraland 5 Langkah Mapan Finansial Dari Usaha Sampingan | 4


Bergabung di
Century 21
Wiraland
Dan yang terakhir, mulailah pikirkan perusahaan
pengembang properti terkemuka. Jangan
sampai Anda salah pilih. Anda bisa memilih
Century 21 Wiraland, yang sudah terpercaya dan
berpengalaman selama bertahun-tahun di bisnis
real estate. Century 21 Wiraland memudahkan Anda
dalam berbisnis properti dengan memberikan
support dan pelatihan hingga Anda mencapai
level kesuksesan. Didukung dengan teknologi
canggih yang semakin memudahkan Anda dalam
mengembangkan bisnis properti.

Century 21 Wiraland memberikan peluang bagi


Anda untuk tumbuh baik secara profesional
maupun pribadi. Dan Pelatihan yang diberikan
tentu dimentori oleh agen yang sudah
berpengalaman dan profesional di bidang real
estat. Pelatihan ini nantinya akan meningkatkan
karier dan mengoptimalkan pendapatan Anda.
Jadi, tunggu apalagi? Jangan lewatkan kesempatan
terbaik untuk bergabung bersama Century 21
Wiraland.

5 | 5 Langkah Mapan Finansial Dari Usaha Sampingan @century21.wiraland


Skema cara mendapatkan
100 juta pertama Anda
bersama Century21 Wiraland
Dengan bergabung bersama Century 21 Wiraland
akan membawa Anda selangkah lebih dekat
dengan impian mendapatkan 100 juta pertama

1
Anda. Bagaimana caranya?

Pertama, lakukan sistem Selling. Selling


adalah proses penjualan. Di sini, Anda
dapat langsung memperkenalkan dan
menawarkan properti pada klien tanpa
perantara. Dalam sistem selling inilah,

2
Anda akan mendapatkan komisi dari hasil
penjualan properti.

Kedua, sistem Listing. Yang harus Anda


lakukan adalah mencari properti yang
akan dijual. Properti bisa Anda peroleh
dari kerabat, saudara ataupun keluarga
yang ingin segera menjual propertinya. Lakukanlah kedua sistem ini dengan optimal dan
Dalam pembagiannya, sistem listing juga fokuslah pada jumlah target Anda, maka 100 juta
mendapatkan komisi dari harga properti pun siap menanti di depan mata. Apakah Anda
yang ditawarkan. siap menerima 100 juta pertama Anda?

@century21.wiraland 5 Langkah Mapan Finansial Dari Usaha Sampingan | 6


Hotline:
(061) 80025888
+62 81162 7785

Anda mungkin juga menyukai