Anda di halaman 1dari 16

[NEW ERA]

Serba-Serbi Menghadapi
COVID-19

Kenali agen, gejala dan


cara penularan, serta Fight
panduan pencegahan Çorona Virus
Virus Corona

Himpunan Mahasiswa Ilmu Kesehatan Masyarakat


Universitas Andalas
1

Apa itu
COVID-19?
coronavirus disease 2019) adalah jenis penyakit
COVID-19 (coronavirus
baru yang disebabkan oleh virus dari golongan coronavirus
coronavirus,
yaitu, SARS-CoV-2 yang juga sering disebut Virus Corona

Virus Corona adalah sebuah keluarga virus yang ditemukan


pada manusia dan hewan. Sebagian virusnya dapat
menginfeksi manusia serta menyebabkan berbagai penyakit,
mulai dari penyakit umum seperti flu, hingga
penyakit-penyakit yang lebih fatal,

Virus tersebut pertama kali diidentifikasi


pada Desember 2019 di Kota Wuhan, China.
2

Cara Penularan
COVID-19
Droplet
COVID-19 ditularkan melalui
droplet (percikan ketika orang
batuk, bersin, bernyanyi,
berbicara, hingga bernapas)

Melalui Permukaan yang


Udara Terkontaminasi
WHO mengakui Virus Corona dapat
adanya bukti bahwa bertahan pada
virus Corona itu bisa permukaan benda
menyebar melalui mati selama
partikel-partikel kecil berjam-jam sampai
yang melayang di berhari-hari
udara.
3

Tanda&Gejala
COVID-19

Demam ≥38°C Batuk, pilek, dan


sakit tenggorokan

Sesak Napas Letih dan lesu


4

Cara Pencegahan
COVID-19
CUCI TANGAN PAKAI
SABUN (CTPS)
Cuci tangan sesering mungkin,
virus akan mati ketika cuci tangan
dengan sabun.

10 Tahap 40 Detik

Gosok punggung Gosok antar telapak


Basahi tangan Gunakan sabun Gosok antar
tangan dengan telapak tangan dan
dengan air mengalir telapak tangan
tangan lainnya sela-sela jari

Jari jemari sisi Ibu jari digenggam Gosok ujung Bilas dengan Keringkan tangan
dalam kedua tangan telapak tangan lainnya tangan dan kuku air mengalir dengan tisu
saling mencuci lalu gosok dengan dengan telapak kering
gerakan berputar tangan lainnya
5

Cara Pencegahan
COVID-19

2Meter

Social Distancing Memakai Masker


Jika terpaksa harus keluar rumah, Selalu pakai masker ketika
jangan berdekatan dengan orang berpergian, sehat maupun sakit.
lain dan jaga jarak sejauh 2 meter. Dianjurkan memakai masker
Hindari tempat padat orang seperti kain yang diganti selama 4
pasar dan acara kondangan. jam sekali.
6

Cara Pencegahan
COVID-19
Yoga Lompat tali
Menjaga kebugaran Meningkatkan
fisik dan psikis; koordinasi tubuh;
memperbaiki postur menjaga kesehatan
tubuh jantung; menguatkan
otot kaki

Olahraga dan istirahat


yang cukup

Menari Plank
Meningkatkan Memperbaiki postur
ketahanan dan tubuh; meningkatkan
kekuatan tubuh fleksibilitas tubuh;
memperkuat otot
7

Cara Pencegahan
COVID-19
1 3 Batasi
Penuhi kebutuhan
cairan. Jaga tubuh
Batasi asupan
agar tidak dehidrasi
lemak, gula, dan
dengan minum air
garam
putih setidaknya 6-8
gelas per hari.

2 4
Makan lebih Jaga kebersihan
banyak buah dan makanan
sayur

5
Makan dengan komposisi
lengkap untuk memenuhi
asupan nutrisi.

Makan Bergizi dan


Seimbang
8

PROTOKOL KELUAR
RUMAH
1. Menggunakan jaket atau baju lengan panjang

2. Tidak menggunakan aksesoris perhiasan


Keluar
3. Membawa hand sanitizer (cairan pencuci
tangan berbasis alkohol)
Rumah
4. Menggunakan masker

5. Usahakan agar tidak menggunakan transportasi umum

6. Gunakan tissue jika akan menyentuh apapun, dan segera


buang ke tempat sampah

7. Terapkan etika batuk dan bersin

8. Usahakan melakukan transaksi non


tunai

9. Jaga jarak dengan orang lain

10. Kurangi menyentuh bagian dari wajah


9

PROTOKOL MASUK
RUMAH

1. Hancurkan masker sekali pakai dan buang ke


tempat sampah
Masuk 2. Masuk rumah dengan tanpa alas kaki

Rumah 3. Semprotkan alkohol disinfektan pada pakaian


dari ujung ke ujung dan juga seluruh barang
bawaan

4. Jangan menyentuh apapun, duduk-duduk


cantik atau leha-leha

5. Cuci tangan dengan sabun

6. Lepas pakaian, lalu tempatkan pakaian kotor


di keranjang, cuci pakaian kotor. Kemudian
langsung mandi, jangan lupa
menggosok gigi.

7. Setelah semuanya, barulah


menyapa keluarga.
10

4 JENIS MASKER,
CEGAH COVID-19

Masker kain Masker Bedah


Bisa sigunakan saat berada Memiliki kemampuan filtrasi
ditempat umum atau penyaringan lebih baik
Hanya mampu menyaring 70% Lebih ditujukan untuk pasien
partikel, tidak bisa menangkal yang mempunyai gejala atau
partikel kecil sehingga tetap tenaga medis yang mempunyai
harus menjaga jarak 1-2 meter risiko tinggi untuk terpapar

Masker N95 Face Shield


Masker yang diutamakan untuk Face Shield dapat melindungi
dipakai tenaga medis yang harus seluruh bagian wajah seperti,
kontak langsung secara dekat mata, hidung, dan mulut.
dengan pasien Menggunakan Face Shield
disarankan juga menggunakan
masker kain atau masker bedah
11

TIPS MENGGUNAKAN
MASKER KAIN

1. Pilih masker yang 4. Setelah selesai


sesuai dengan ukuran digunakan, lepaskan
wajah dan dapat masker lalu cuci
menutup mulut, hidung, masker kain dengan air
dan dagu Anda. panas dan detergen.

2. Cuci tangan 5. Segera ganti


sebelum masker kain
mengenakan apabila sudah
masker
robek atau rusak.

3. Saat masker
kain digunakan,
hindari menyentuh
masker.
12

6 BUAH PENANGKAL
COVID-19

Pepaya Buah Citrus


Perlu diketahui juga bahwa Perlu di ketahui bahwa buah
kandungan antioksidan yang mengandung Vitamin
yang ada dalam buah C seperti buah citrus
pepaya mampu mengurangi mampu mempertahankan
peradangan, melawan berbagai kekebalan tubuh dan
penyakit mampu mencegah
penularan Covid-19

Kiwi Jambu Biji


Hadirnya Vitamin C di Jambu biji adalah salah satu
dalam kandungan buah buah yang dapat mencegah
kiwi, maka dapat bertugas seseorang terinfeksi virus
dalam meningkatkan sel Covid-19 karena mampu
darah putih untuk melawan meminimalisir tubuh
infeksi menjadi sehat

Mangga Delima
Selain menjadi sumber Buah delima kaya akan
Vitamin C, buah mangga Vitamin C sehingga mampu
juga memiliki kandungan memperkuat sistem
Vitamin A, Vitamin B6, kekebalan tubuh. Dengan
Vitamin E, Kalium, dan juga mengkonsumsi buah
tembaga. delima membantu tubuh
dalam mencegah terinfeksi
Covid-19
13

Penulis Konten
Nadiyatul Husna
Emlly Tria Ananda
Ahmad Adhitya Risyanda
Auliya Rahma
Evan Riyadi
Putri Aisyah Ramadhani
Putri Magvira
Winda Mailindra

Desain Grafis
Areta Ardiningrum
Ilustrasi desain by canva dan freepik.com

KONTRIBUTOR
14

REFERENSI
Divisi Pengabdian Masyarakat
Himpunan Mahasiswa Ilmu Kesehatan Masyarakat
Universitas Andalas

#StopCoronaVirus
#StayHealthy
#IndonesiaLawanCorona

Anda mungkin juga menyukai