Anda di halaman 1dari 5

LANGKAH – LANGKAH MEMAKAI APLIKASI

ACTIVE PRESENTER

DOSEN PENGAMPU
1. Nur Fadli Hazhar Fachrial, ST, M.Pd
2. Antonia Junianty Laratmase, SS, M.Pd
3. Tatang Suryana, SE. M.Si

DISUSUN OLEH NPM


1. Indah Farawati 188610029

SEMESTER V SIANG
SEKOLAH TINGGI KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN
ARRAMANIYAH
DEPOK
2020/2021
A. PENGERTIAN ACTIVE PRESENTER

Active Presenter merupakan software perekam layar komputer. Dengan


demikian, software ini dapat kamu gunakan untuk membuat video tutorial, terutama
video tutorial yang berkaitan dengan aktivitas di layar komputer. Misalkan: tutorial
pemakaian software, tutorial penggunaan suatu web/aplikasi, merekam slide
presentasi, dan lain sebagainya.

B. CARA MEMAKAI ACTIVE PRESENTER

1. Langkah pertama buka aplikasi Active Presenter, Lalu klik New Capture
2. Tulis nama project lalu simpan difile yang anda pilih, lalu klik OK.

3. Klik full screen untuk merekam layar secara penuh, active present ini juga dapat
merekam suara dari layar yang kita ucapkan. Untuk memulai aplikasinya klik tanda
bulat merah untuk merekam. Jika sudah selesai klik CTRL + END
4. Jika sudah akan tampil seperti ini, dan anda bisa edit sesuka kreatif anda masing-
masing.
DAFTAR PUSTAKA

Nur Fadli Hazhar Fachrial, Modul TIK Edisi 2020, STKIP Arrahmaniyah Press, Depok:2020

Anda mungkin juga menyukai