Anda di halaman 1dari 23

UJIAN TENGAH SEMESTER

Nama : Sintia Nurma


Nim : 0305181019
Kelas/Semester : Pmm-1/V
Matkul : Sosiologi Pendidikan
Dosen Pengampu : Dr. Ansari. M.Ag.

BAB I RUANG LINGKUP SOSIOLOGI PENDIDIKAN

1. Emile Durkheim merupakan tokoh sosiologi yang berasal dari Perancis. Sebagai salah satu
peletak dasar sosiologi, ia mengatakan bahwa sosiologi mempelajari tentang....
a. tindakan sosial
b. struktur sosial
c. fakta sosial
d. realitas sosial
2. Sosiologi berguna dalam proses pembangunan yang dilaksanakan pemerintah. Berikut ini
merupakan contoh fungsi sosiologi dalam pembangunan yaitu ....
a. melakukan pengumpulan data tentang kondisi geografis wilayah
b. memberikan data yang diperlukan untuk melakukan perencanaan sosial
c. melakukan pengumpulan data tentang kondisi geografis wilayah
d. melaksanakan reduksi data dari hasil penelitian
3. Berikut ini merupakan objek kajian sosiologi yaitu ....
a. manusia dan kepribadian
b. masyarakat dan individu
c. hukum dan HAM
d. integrasi sosial dan kesetaraan sosial

4. Pengertian sosiologi menurut Comte adalah ...


a. Sosiologi tidak hanya mengungkapkan prinsip-prinsip sosial,tetapi juga menerapkannya
dalam reformasi sosial
b. Ilmu yang mempelajari hubungan antara manusia dengan kelompok-kelompok dan
struktur sosialnya
c. Ilmu sosial yang kategoris, murni, abstrak, mencari pengertian-pengertian umum, rasional,
dan empiris serta bersifat umum.
d. Ilmu yang objek penelitiannya adalah perilaku manusia dalam kelompok

5. Pendekatan sosiologi yang meneliti hubungan manusia di tingkat yang lebih kecil adalah
pendekatan
a. Interaksionisme simbolik
b. Fungsionalisme struktural
c. Teori Konflik
d. Interaksi Strukturalisme

6. Ilmu Sosiologi yang membedakan ilmu alam dengan ilmu sosial berkembang di negara ...
a. Jerman
b. Inggris
c. Perancis
d. Amerika Serikat

7. Perbedaan antara sosiologi pendidikan dengan psikologi pendidikan adalah . . .


a. Psikologi pendidikan membahas perilaku manusia dalam situasi pendidikan terutama
dalam teknik-teknik pembangunan kebiasaan-kebiasaan baru pada siswa sedangkan
Sosiologi Pendidikan tertarik pada implikasi-implikasinya.
b. Sosiologi pendidikan membahas perilaku manusia dalam situasi pendidikan terutama
dalam teknik-teknik pembangunan kebiasaan-kebiasaan baru pada siswa sedangkan
Psikologi Pendidikan tertarik pada implikasi-implikasinya.
c. Psikologi pendidikan membahas masalah ilmu jiwa dalam suasana pengajaran
d. Sosiologi Pendidikan mengkaji aspek sosial dalam pendidikan
8. Untuk memperbaiki masyarakat, diperlukan sosiologi, hal itu dikemukakan oleh:
a. G. Payne
b. Lester F. Ward
c. John Dewey
d. August Comte
9. Berikut adalah tujuan Sosiologi Pendidikan menurut Herrington, KECUALI ...
a. Memahami peranan guru di sekolah dan komunitas sebagai instrumen perkembangan
sosial dan faktor sosial yang mempengaruhi sekolah.
b. Memahami ideologi demokrasi, kebudayaan, sistem ekonomi dan kecenderungan sosial
dikaitkan dengan institusi pendidikan formal dan informal.
c. memahami kekuatan-kekuatan sosial dan pengaruhnya terhadap individu.
d. sosialisasi kurikulum
10. Teori konflik menyatakan bahwa masyarakat terdiri dari kelas-kelas sosial yang berbeda
yang semuanya terus berkonflik. Konflik harus dikelola agar menjadi
a. Revolusi
b. Evolusi
c. Involusi
d. Reformasi
11. Bagaimanakah perbedaan antara sosiologi murni dengan sosiologi terapan ?
a. Khalayak sosiologi terapan adalah klien sedangkan khalayak sosiologi murni adalah
sosiolog
b. Produk sosiologi terapan adalah pengetahuan
c. Produk sosiologi murni adalah perubahan
d. Khalayak sosiologi terapan adalah sosiolog.
12. Masyarakat mengalami perubahan yang sangat cepat dan progresif, dengan demikian maka
para guru atau caon guru perlu mempelajari
a. Sosiologi Pendidikan
b. Sosiologi Terapan
c. Perubahan Sosial
d. Teori Interaksionisme Simbolik
13. Teori-teori sosiologi yang dibentuk atas dasar teori-teori yang sudah ada dalam arti
memperbaiki, memperluas, serta memperhalus teori-teori lama merupakan bukti sosiologi
bersifat …
a. empiris
b. teoretis
c. kumulatif
d. nonetis
14. Pengetahuan yang tersusun secara sistematis disebut …
a. ilmu
b. ilmu pengetahuan
c. sains
d. asumsi
15. Kata atau istilah yang mengandung arti dan menunjuk pada sesuatu dugaan awal yang belum
dibuktikan kebenarannya disebut…
a. konsep-konsep
b. hipotesis-hipotesis
c. hukum-hukum
d. apostulat

BAB II Latar Belakang Lahirnya Ilmu Sosiologi Pendidikan


1. Ilmu adalah untuk membentuk watak seorang ilmuwan disebut
a. defenisi
b. tujuan
c. manfaat
d. keguruan
2. Ilmu merupakan aktivitas penelitian, diskusi, dan ceramah ilmiah, ini pengertian ilmu sebagai
suatu..
a. proses
b. prosedur
c. produk
d. cara
3. Ilmu merupakan metode ilmiah pengertian dari ilmu sebagai suatu…
a. proses
b. prosedur
c. produk
d. cara
4. Menurut Soewargono ontology ilmu pemerintahan dibagi menjadi 3 kecuali..
a. ilmu pemerintahan elektik
b. ilmu pemerintahan terapan
c. ilmu pemerintahan integrative
d. ilmu pemerintahan karismatik
5. Menurut Durkheim, fakta sosial terdiri atas 2 macam, salah satunya adalah
a. dalam bentuk material yaitu sesuatu yang dapat disimak, ditangkap dan diobservasi
b. dalam bentuk material yaitu suatu yang tidak dapat disimak, ditangkap dan diobservasi
c. dalam bentuk non material yaitu sesuatu yang dianggap tidak nyata (eksternal)
d. a,b dan c benar
6. Yang manakah yang termasuk syarat ilmu pengetahuan
a. sistematis
b. logis
c. objektif
d. a,b dan c benar
7. Mempunyai bentuk susunan dan aturan permainan yang jelas secara berurutan antara satu
dengan yang lain. Merupakan pengertian dari
a. sistematis
b. logis
c. objektif
d. a,b dan c benar
8. Apa yang dimaksud dengan prediktif
a. memiliki kemampuan umtuk memperkirakan atau memprediksi kejadian yang akan datang
di kemudian hari
b. kebenaran melekat pada bendanya dan bukan pada orang yang menilainya.
c. suatu cara penjelasan yang dapat dicerna oleh akal sehat atau masuk akal dan mungkin ada
d. suatu cabang pengetahuan yang diajarkan atau diteliti di tingkat perguruan tinggi.
9. Istilah sosiologi pertama kali diciptakan oleh..
a. Auguste Comte
b. Sulistyowati
c. Soerjono Soekanto
d. Soelaiman Soemardi
10. Bahasa latin dari ilmu pengetahuan yaitu..
a. logos
b. socius
c. harfiyah
d. etimology
11. Apa pengertian sosiologi menurut Alvin Bertrand
a. Sosiologi adalah suatu ilmu pengetahuan yang mempelajari masyarakat sebagai
keseluruhan, yakni hubungan antara manusia dengan manusia, manusia dengan kelompok,
kelompok dengan kelompok, baik formal maupun material, baik statis maupun dinamis
b. Sosiologi adalah studi tentang hubungan antara manusia (human relationship)
c. Sosiologi adalah ilmu pengetahuan yang mempelajari struktur sosial dan proses sosial,
termasuk perubahan sosial.
d. Sosiologi adalah ilmu masyarakat umum
12. Yang bukan termasuk ahli sosiologi ialah
a. Albert Einstein
b. Selo Soemarjan
c. Mayor Polak
d. Alvin Bertrand
13. Apa saja syarat-syarat ilmu pengetahuan
a. sistematis, logis, objektif, prediktif
b. sistematis
c. logis
d. prediktif
14. Ditinjau dari perspektif sebab lahirnya sosiologi pendidikan adalah
a. dikarenakan adanya perkembangan masyarakat yang cepat dan berakibat pada
merosotnya peran pendidik, dan perubahan interaksi antar manusia.
b. alat untuk mengembangkan kesadaran diri sendiri dan kesadaran sosial
c. memandang pendidikan dari sudut struktur sosial masyarakat
d. pendidikan lebih bersifat sosialistis
15. Apa contoh bukti dari sosiologi pendidikan
a. Muncul teori-teori sosiologi pendidikan yang sangat berguna dalam kehisupan sehari-hari
dalam memecahkan fenomena permasalahan dalam bermasyarakat.
b. Adanya norma-norma sosial
c. Sekolah sebagai suatu organisasi
d. a,b dan c benar

BAB III MASYARAKAT DAN KEBUDAYAAN


1. Konsep berikut ini digunakan oleh para ahli antropologi untuk menggambarkan kebudayaan
sebagai suatu sistem yang terintegrasi, kecuali…
a. tiga wujud kebudayaan
b. etos budaya
c. kebudayaan khusus
d. focus kebudayaan
2. Suatu masyarakat dapat dilihat bahwa para warganya walaupun mempunyai sifat-sifat
individual yang berbeda, namun akan memberikan reaksi yang sama terhadap gejala-gejala
tertentu. Adapun penyebab reaksi tersebut adalah..
a. nilai yang tidak sama
b. perilaku yang berbeda
c. sifat yang berbeda
d. anggota yang sama
3. Kebudayaan mempunyai sifat yaitu..
a. kebudayaan menjadi miliki manusia proses belajar
b. selalu memberikan peluang untuk dipelajari
c. kebudayaan selalu memancarkan watak
d. merupakan awal kegiatan
4. Kata budaya merupaka serapan dari bahasa
a. sanskerta
b. kawi
c. indonesia
d. latin
5. Kebudayaan diartikan sebagai hal-hal yag bersangkutan dengan
a. akal
b. kekuatan
c. pikiran
d. otak
6. Dari hal-hal berikut ini, manakah yang termasuk kategori culture dalam istilah yang
sebenarnya?
a. Mengolah sawah untuk berccok tanam
b. membaca buku
c. menghitung dengan kalkulator
d. menonton TV

7. Tidak ada masyarakat yang mempunyai kebudayaan, dan sebaliknya tidak ada kebudayaan
tanpa masyarakat sebagai wadah dan pendukungnya. Maksud dari pernyataan di atas adalah..
a. semua masyarakat memiliki kebudayaan
b. wadah kebudayaan adalah masyarakat
c. setiap kebudayaan pasti menghasilkan masyarakat
d. masyarakat dan kebudayaan dipisahkan
8. Kebudayaan sebagai semua hasil karya, rasa, dan cipta manusia. Hasil berikut ini yang
termasuk rasa adalah..
a. gula manis
b. asinnya air laut
c. berhati mulia
d. suka marah
9. Pendapat bahwa setiap kebudayaan adalah dinamis berarti
a. selalu berpindah dari satu tempat ke tempat lain
b. tidak pernah diam statis
c. selalu megalami perubahan yang kontinu
d. tidak pernah mati
10. Berikut ini adalah lambang kebudayaan yang berfungsi sebagai sistem norma
a. kitab UUD hukum acara pidana
b. rambu-rambu lalu lintas
c. masjid sebagai tempat ibadah
d. gua bernaung
11. Masyarakat merupakan suatu kenyataan objektif individu-individu yang merupakan anggota-
anggotanya
a. Selo Soemardjan
b. Emile Durkheim
c. Max weber
d. Wirth
12. Apa saja unsur-unsur kebudayaan
a. Cultural universal
b. Cultural activitis
c. Traits complexes
d. a,b dan c benar
13. Diantara wujud kebudayaan yang dikemukakan oleh Koentjarningrat, yang bersifat abstrak
dan adanya di dalam pikiran manusia adalah..
a. sistem sosial
b. pandangan hidup
c. wujud kebudayaan kebendaan
d. sistem budaya
14. Lembaga pendidikan merupakan salah satu sarana pewarisan budaya, karena..
a. Pengajaran selalu terprogram
b. Di dalamnya terdapat informasi tentang kebudayaan
c. siswa memperoleh teknik pegumpulan data kebudayaannya
d. biaya pendidikan relative mudah
15. Aktivitas-aktivitas manusia yang berinteraksi, berhubungan serta bergaul satu sama lain
dinamakan
a. sistem sosial
b. lembaga sosial
c. interaksi sosial
d. nilai sosial

BAB IV PENDIDIKAN DAN PERUBAHAN SOSIAL


1. Dua kelompok suku bangsa hidup berdampingan. Suku bangsa yang satu hidup dari berdagang
dan suku bangsa yang lain bekerja sebagai sopir bus kota. Di dalam kelompok sosial tersebut
terbentuk struktur..
a. integrasi
b. konflik
c. asmilasi
d. konsolidasi
2. Hakikat dari suatu discovery yaitu..
a. perpaduan berbagai unsur-unsur budaya
b. penemuan baru suatu unsur-unsur budaya
c. penyerapan unsur-unsur budaya
d. penyebaran unsur-unsur budaya
3. Faktor-faktor yag bukan mendorong terjadinya sebuah perusahaan dari dalam, yaitu..
a. berkurangnya penduduk
b. berkurangnya jumlah penduduk
c. penemuan baru
d. peperangan
4. Faktor penyebab terjadinya perubahan sosial dan kebudayaan yaitu..
a. sikap masyarakat yang masih tradisional
b. prasangka terhadap hal-hal baru
c. menutup diri
d. sistem pendidikan yang maju
5. Tingkat pengaruh perubahan sosial meliputi..
a. direncanakan dan tidak direncanakan
b. besar dan kecil
c. dikehendaki dan tidak dikehendaki
6. Pihak yang mngadakan perubahan disebut..
a. agent of socialization
b. social movement
c. agent of change
d. man of movement
7. Menyikapi pengaruh perubahan sosial budaya, maka sikap kita harus
a. bersikap menerima seluruh pengaruh budaya lain
b. mencurigai terhadap perubahan
c. mendorong perubahan tersebut kea rah yang lebih baik
d. meolak adanya
8. Masyarakat yang mengalami berbagai perubahan dengan cepat dikatakan sebagai masyarakat..
a. statis
b. dimanis
c. stabil
d. stagnant
9. Berikut ini merupakan sebab-sebab intern terjadinya perubahan sosial budaya, kecuali..
a. adanya peperangan
b. adanya penemuan-penemuan baru yang berkembang di masyarakat
c. terjadinya pemberontakan atau revolusi
d. adanya dinamika penduduk
10. Bentuk faktor pendorong terjadinya perubahan sosial budaya yang tidak lagi memperhatikan
perbedaan status sosial disebut..
a. sistem sama rata
b. sistem terbuka masyarakat
c. sistem kata dalam masyarakat
d. sistem kekuatan dari rakyat
11. Berikut ini bentuk kemajuan akibat perubahan sosial budaya, kecuali.
a. memunculkan ide-ide baru
b. membentuk pola pikir masyarakat lebih logis
c. tergesernya bentuk-bentuk budaya nasional
d. munculnya tatanan kehidupan masyarakat baru yang lebih modern
12. Tindakan korupsi merupakan tindak kejahatan yang terjadi karena..
a. pelakunya mempunyai kekuasaan
b. pelakunya memiliki kebiasaan buruk
c. pelakunya memiliki cacat fisik
d. pelakunya mempunyai kesempatan
13. Kesadaran sosial sangat penting untuk mewujudkan kesinambungan bangsa dan negara
karena
a. semangat gotong-royong setiap wilayah bisa meningkat
b. sikap tersebut bisa menghilangkan konflik golongan atau antar kelompok
c. kesadaran nasional akan meningkatkan sikap primodal setiap suku bangsa
d. tanpa adanya kesadaran sosial, maka akan sulit untuk mewujudkan kesinambungan bangsa
14. Salah satu faktor pendorong terjadinya perubahan yang bersumber dari luar masyarakat yaitu
a. pengaruh kebudayaan dari masyarakat lain
b. konflik dalam masyarakat
c. jumlah peduduk berubah
d. banyak penemua baru
15. Salah satu sikap yang memperlihatkan manusia modern yaitu..
a. meningkatkan disiplin dan menghargai waktu
b. menghargai semua perbuatan dan tingkah laku orang barat
c. tradisi nenek moyang diterima
d. seluruh kebudayaan Barat ditolak

BAB V MASYARAKAT DAN PENDIDIKAN

1. Kehidupan manusia akan selalu mengalami perubahan, tidak ada masyarakat yang benar-
benar statis. Hal itu dikarenakan….
a. kehidupan sosial adalah dinamis
b. kehidupan sosial berorientasi kepada nilai-nilai sosial
c. kehidupan sosial adalah gerakan dan perubahan
d. kehidupan sosial bersifat universal
2. Tipe perubahan sosial yang membahas masalah fungsi struktur yang berkaitan dengan fungsi
seseorang dalam kehidupan sosial, disebut....
a. Perubahan dalam personal
b. Perubahan dalam hubungan struktur yang berbeda
c. Perubahan dalam fungsi struktur
d. Perubahan bagian-bagian struktur sosial yang berhubungan
3. Dinamika berarti interaksi atau interpendensi antara masyarakat satu dengan yang lainnya.
Adapun beberapa faktor-faktor yang mempengaruhi terjadinya dinamika yaitu….
a. Penyebaran informasi, modal dan teknologi
b. kekuasaan dan wewenang
c. lapisan-lapisan dalam masyarakat dan interaksi sosial
d. norma-norma sosial dan pola perilaku organisasi
4. Pendidikan adalah usaha sadar untuk menyiapkan peserta didik melalui kegiatan bimbingan,
pembelajaran, dan latihan bagi perannya di masa yang akan datang. Pendidikan memberikan
kemajuan pemikiran umat manusia, sehingga taraf hidup mereka meningkat. Hal ini terdapat
dalam undang-undang….
a. UU No. 2 Tahun 1989
b. UU No. 3 Tahun 1990
c. UU No. 2 Tahun 1988
d. UU No. 5 Tahun 1987
5. Dalam Undang-Undang Republik Indonesia No. 20 tahun 2003 tentang
UndangUndang Sistem Pendidikan Nasional Pasal 11 ayat 1, menjelaskan bahwa
pendidikan dilaksanakan melalui 3 jalur. Adapun 3 jalur tersebut yaitu….
a. formal, nonformal, dan informal
b. mandiri, bertanggungjawab, dan kreatif
c. bimbingan, pembelajaran, dan latihan
d. internal, ekternal dan formal
6. Perkembangan ilmu pengetahuan dan teknologi membawa pengaruh besar terhadap
kehidupan manusia, yang menimbulkan berbagai macam permasalahan dari berbagai
aspek terutama dalam hal menghadapi masuknya budaya barat ke dalam negeri. Oleh
karena itu dibutuhkan…
a. upaya pemberdayaan manusia
b. masyarakat yang mempunyai tingkat sumber daya manusia yang baik agar dapat
bersaing dimasa yang akan datang.
c. adanya kecenderungan perubahan dalam masyarakat
d. perkembangan ide demokrasi bagi masyarakat terhadap pendidikan
7. Faktor-faktor yang menyebabkan lembaga pendidikan harus berhubungan baik
dengan masyarakat, adalah….
a. Faktor perubahan sifat, tujuan dan metode pengajaran di lembaga pendidikan
b. Faktor Birokrasi, terutama berkaitan dengan berbagai kebijakan pemerintahan
tertentu dalam membangun kekuasaannya
c. Faktor Ideologi atau agama
d. faktor edukatif dan psikologis
8. Menurut data Balitbang Depdiknas, setiap tahunnya sekitar 3 juta anak putus sekolah
dan tidak memiliki keterampilan hidup sehingga menimbulkan masalah
ketenagakerjaan tersendiri. Adanya ketidakserasian antara hasil pendidikan dan
kebutuhan dunia kerja ini disebabkan…
a. terjadinya stigmatisasi, ke arah pelabelan sosial
b. rendahnya relevansi pendidikan dengan kebutuhan
c. kurikulum yang materinya kurang fungsional terhadap keterampilan yang
dibutuhkan ketika peserta didik memasuki dunia kerja
d. biaya pendidikan mahal
9. Sebuah permasalahan yang muncul dan hangat diperbincangkan oleh khalayak ramai,
sehingga menjadi sebuah hal yang sifatnya penting sekali dalam kehidupan ini dan
menuntut untuk segera diselesaikan disebut….
a. Problema masyarakat
b. Problematika Pendidikan
c. Diskriminasi Sosial
d. Perubahan masyarakat
10. Adapun problematika pendidikan dalam masyarakat adalah sebagai berikut,
kecuali….
a. demokratisasi dan desentralisasi pendidikan yang mengarah pada pemberdayaan
masyarakat dan pemberdayaan pemerintah daerah (otonomi daerah)
b. konsep kesetaraan dan keseimbangan
c. peningkatan kesejahteraan dan kualitas pengajar atau guru
d. Diskriminasi Sosial
11. Dari segi faktor edukatif dan psikologis lembaga pendidikan dan masyarakat saling
memiliki kebutuhan yang sama dimana masyarakat membutuhkan tempat untuk
menuntut ilmu dan lembaga pendidikan membutuhkan masyarakat untuk menuntut
ilmu di lembaganya, hal ini dikarenakan….
a. adanya kecenderungan perubahan yang terus terjadi dalam pendidikan untuk
menekan perkembangan pribadi dan sosial masyarakat.
b. dibutuhkan masyarakat yang mempunyai tingkat sumber daya manusia yang baik
agar dapat bersaing dimasa yang akan datang.
c. Agar dapat menentukan kesuksesan seseorang dimasa yang akan datang
khususnya dalam mengahadapi era globalisasi
d. untuk memperoleh dukungan dan memberikan kesempatan bagi pihak eksternal
untuk ikut berperan serta merasakan perkembangan pendidikan di daerahnya
12. Salah satu peran Pendidikan dalam membangun masyarakat yang baik adalah,
kecuali….
a. Diharapkan menjadi konsistensi dalam upaya menciptakan good generation
dengan pemahama
b. upaya pendidikan untuk mencerdaskan kehidupan bangsa.
c. untuk melakukan perubahan sosial yang terjadi di masyarakat
d. memberikan kesempatan bagi pihak eksternal untuk ikut berperan serta
merasakan perkembangan pendidikan di daerahnya
13. Perubahan yang berkaitan kepada alur kerja masyarakat terhadap perubahan pada
masa kemajuan disebut….
a. Perubahan dalam personal
b. Perubahan dalam hubungan struktur yang berbeda
c. Perubahan bagian-bagian struktur sosial yang berhubungan
d. Perubahan sosial
14. Perubahan yang terjadi dalam masyarakat berkaitan dengan kehidupan manusia, baik
secara individu maupun kelompok. Hal tersebut merupakan salah satu perubahan
sosial berorientasi kepada…
a. Nilai-nilai budaya
b. Nilai-nilai agama
c. Nilai-nilai sosial
d. Nilai-nilai masyarakat
15. Terjadinya proses humanisasi (memanusiakan manusia) yang telah berubah menjadi
dehumanisasi atau secara tidak langsung telah mengupayakan pemunduran hakikat
kemanusiaan yang mempu mengaktualisasikan dirinya dan mampu menghadapi
kontradiksi-kontradiksi dalam kehidupan, dikarenakan….
a. biaya pendidikan mahal
b. terjadinya stigmatisasi, ke arah pelabelan sosial
c. rendahnya relevansi pendidikan dengan kebutuhan
d. perkembangan teknologi informasi yang begitu melesat

BAB VI PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN

1. Suatu karya atau buah budi kelompok manusia yang merupakan acuan bagi tingkah
laku dalam kehidupan sosial atau masyarakat disebut….
a. Kebudayaan
b. Pendidikan
c. Perubahan Masyarakat
d. Kebudayaan sosial
2. Perkembangan teknologi komunikasi dan informasi saat ini telah mencapai tingkat
kebutuhan bagi manusia yang vital. Bukan saja dalam pemanfaatannya sebagai
saluran komunikasi informasi antara individu dalam interaksi sosial, hal ini
berpengaruh terhadap budaya yaitu….
a. pengaruh yang luas terhadap kehidupan sosial masyarakat
b. tergesernya kearifan lokal dalam kontek adat serta kebudayaan lebih luas
c. memicu tingkat perubahan dan pergeseran pola hidup dan interaksi dalam
kehidunpan
d. kemajuan dalam bidang kebudayaan yang bersifat massal
3. Ketika teknologi semakin maju akan memunculkan perkembangan terhadap
kebudayaan-kebudayaan daerah yang ada di bangsa ini. Kebudayaan daerah akan
semakin hilang, sebab….
a. perkembangan teknologi komunikasi yang semakin meningkat
b. masyarakatnya itu sendiri yang melupakan atau tidak mengembangkan budaya
yang ada
c. pola yang mengandalkan komunikasi langsung dengan komunikasi menggunakan
media
d. tergesernya kearifan lokal dalam kontek adat serta kebudayaan lebih luas
4. Adapun yang merupakan tahap-tahap dalam perkembangan kebudayaan yaitu,
kecuali….
a. Tahap Mitis
b. Tahap Ontologis
c. Tahap Fungsional
d. Tahap Peralihan
5. Suatu bentuk dari perwujudan seni dan budaya manusia yang terus berubah,
berkembang dan sebagai suatu alternatif yang paling rasional dan memungkinkan
untuk melakukan suatu perubahan atau perkembangan, disebut….
a. Ontologis
b. Pendidikan
c. Mitis
d. Kebudayaan
6. Dunia pendidikan Indonesia masa lalu sampai saat sekarang ini memperoleh sortan
tajam. Hal ini terkait dengan kondisi dunia pendidikan yang mengalami krisis. Salah
satu bentuk nya yaitu…
a. Krisis nilai-nilai sosial
b. Krisis pengangguran
c. Krisis moral
d. Krisis minat belajar
7. Adapun dampak negative perubahan sosial bagi dunia pendidikan adalah, kecuali…
a. perubahan sosial terhadap pendidikan Islam
b. berkembangnya teknologi yang begitu pesat yang membuat banyak pengaruh
budaya dari luar yang merasuk pada kehidupan dan cara hidup
c. Pelajar kita semakin banyak berperilaku jauh dari koridor moral dan agama
d. meningkatkan taraf pendidikan dalam kehidupan masyarakat sehingga dapat
menghasilkan manusia yang siap menghadapi perubahan sosial tersebut
8. Perubahan kebudayaan umat manusia terjadi karena evolusi yaitu proses perubahan
yang lambat dari tingkat kebudayaan yang sederhana hingga ke tingkat yang lebih
tinggi. Proses ini terjadi karena….
a. adanya perkembangan-perkembangan baru dalam kebudayaan manusia
b. adanya penemuan-penemuan baru yang besar, mengubah cara hidup manusia
c. adanya akulturasi proses pengenalan kebudayaan asing yang mempengaruhi
kebudayaan sendiri
d. adanya kemampuan manusia untuk meningkatkan penggunaan serta konsumsi
energi
9. Pendidikan merupakan sesuatu yang sangat fundamental bagi setiap individu. Salah
satu upaya untuk membangun dan meningkatkan mutu sumber daya manusia menuju
era globalisasi yang penuh dengan tantangan, maka pendidikan perlu adanya….
a. proses pemeradaban, pemberbudayaan, dan pendewasaan manusia
b. fungsi pendidikan untuk mewujudkan cita-cita kolektif
c. proses pematangan dan pendewasaan masyarakat
d. strategi kebudayaan
10. Manusia sebagai pencipta kebudayaan pada awalnya bebas dan tidak terikat, tetapi
ketika telah terbentuk kebudayaan ia menjadi tidak bebas namun terikat oleh
kebudayaan yang ia ciptakan sendiri, hal ini dikarenakan….
a. Hubungan manusia dengan kebudayaan bersifat kausalitas
b. Manusia selalu hidup dalam ruang kebudayaan yang ia ciptakan sendiri
c. Menjadi referensi dalam tindakan dan perilaku dalam hidup bermasyarakat
d. Karena adanya perkembangan-perkembangan baru dalam kebudayaan manusia
11. Berikut yang merupakan fungsi penting dalam pendidikan yaitu, kecuali....
a. Pemindahan kebudayaan
b. Fungsi nilai-nilai pengajaran
c. Peningkatan hubungan sosial
d. Menurunkan moral dan akhlak manusia
12. Pendidikan merupakan institusi yang mewariskan kebudayaan, hal ini dikarenakan….
a. pengajaran semua nilai hubungan sosial dan nilai-nilai budaya mampu
membangun dan membentuk semangat kenasionalan setiap orang
b. pendidikan adalah bagian dari kebudayaan
c. pendidikan merupakan sesuatu yang sangat fundamental bagi setiap individu
d. tidak ditemukan suatu masyarakat yang hidup tanpa kebudayaan
13. Bila pendidikan bertujuan membina manusia yang utuh dalam semua segi
kemanusiaannya, maka semua segi kehidupan manusia harus bersinggungan dengan
dimensi….
a. spiritual (teologis), moralitas, sosialitas, dan emosionalitas
b. rasionalitas (intelektualitas), estetis dan mandiri
c. moralitas, sosialitas dan fleksibel
d. emosionalitas, rasionalitas (intelektualitas), dan tanggung jawab
14. Kebudayaan sesungguhnya tidak lepas dari peran pendidikan. Hal ini dikarenakan….
a. Pendidikan adalah bagian dari kebudayaan
b. Relasi antara pendidikan dan kebudayaan sangat erat dan bahkan bersifat timbal
balik
c. Pendidikan dikatakan ilmu pendidikan atau pedagogi
d. Pendidikan merupakan sesuatu yang sangat fundamental bagi setiap individu
15. Berikut merupakan pelestarian pendidikan terhadap kebudayaan antara lain,
kecuali….
a. Melalui pendidikan, bangsa ini diharapkan melestarikan nilai-nilai luhur bangsa
dan melawan nilai-nilai luar yang merusak budaya bangsa
b. Melalui pendidikan, peserta didik dikonstruksi menjadi individu yang mempunyai
kepribadian tangguh sesuai dengan karakter bangsa
c. pendidikan dituntut mampu memainkan peran sebagai agen rekonstruksi sosial
dan budaya
d. institusi yang mewariskan kebudayaan

BAB VII LANDASAN PENDIDIKA DI INDONESIA

1. Usaha dasar untuk mengembangkan kepribadian dan kemampuan manusia yang


dilaksanakan di dalam maupun di luar sekolah, dan berlangsung seumur hidup
disebut....
a. Pengajaran
b. Pelatihan
c. Pendidikan
d. Pembekalan
2. Pendidikan di Indonesia memiliki beberapa landasan, diantaranya landasan ideal,
landasan konstitusional, dan landasan operasional. Yang merupakan landasan
konstitusional adalah.....
a. Keputusan Presiden
b. Pancasila
c. SK. Menteri pendidikan Nasional
d. UUD 1945
3. Landasan yang mengarah pada suatu konsep, teori, kontribusinya terhadap suatu teori
adalah ilmu lainnya atau suatu praktek, seperti landasan filosofis pendidikan adalah
landasan yang bersifat...
a. Fisik
b. Konseptual
c. Asumsi
d. Fundamental
4. “Landasan pendidikan adalah tumpuan atau titik tolak konsep, prinsip, atau teori yang
dijadikan pembahasan kependidikan” pengertian tersebut merupakan pengertian
landasan pendidikan secara....
a. Fisik
b. Konseptual
c. Asumsi
d. Leksikal
5. Suatu metode psikologis dengan kekhasan psikologi dalam masalah pendidikan yang
menjadi bersumber dari asumsi pendidikan. Termasuk dalam jenis landasan
pendidikan....
a. Landasan sisologis dan antropolgis pendidikan
b. Landasan historis pendidikan
c. Landasan yuridis pendidikan
d. Landasan psikologis pendidikan
6. Suatu landasan yang berkaitan dengan hukum dan asumsi dalam pendidikan dengan
sumber hukum UUD 1945, UU sistem pendidikan nasional nomor 20 tahun 2003,
peraturan pemerintah RI no. 9 tahun 2005, UU RI no. 14 tahun 2005 tentang guru dan
dosen. Termasuk jenis landasan pendidikan....
a. Landasan sisologis dan antropolgis pendidikan
b. Landasan historis pendidikan
c. Landasan yuridis pendidikan
d. Landasan psikologis pendidikan
7. Landasan psikologis merupakan salah satu landasan yang penting dalam bidang
pendidikan karena....
a. Melibatkan banyak manusia
b. Melibatkan para pakar psikologi
c. Mencantumkan ilmu psikologi
d. Melibatkan aspek kejiwaan manusia
8. Landasan yang bersifat pada suatu hal berwujud adalah....
a. Fisik
b. Konseptual
c. Asumsi
d. Fundamental
9. Agar transformasi nilai dapat berlangsung lancar dalam suatu pendidikan, terdapat
beberapa syarat yang harus dipenuhi, antara lain kecuali…
a. Adanya hubungan edukatif
b. Metode pendidikan yang sesuai
c. Adanya pendidik yang berpendidikan tinggi
d. Adanya sarana dan prasarana yang memadai
10. Landasan Pendidikan Nasional adalah Pancasila, oleh sebab itu semuanya dimulai
dengan asumsi-asumsi metafisika, epistemologi, dan aksiologi Pancasila, serta diikuti
dengan uraian implikasinya terhadap pendidikan. Pernyataan di atas merupakan
landasan ....
a. Mental spiritual
b. Filosofis
c. Yuridis pendidikan
d. Moral dan agama
11. Pendidikan merupakan suatu upaya untuk membantu manusia agar mampu hidup
sesuai dengan martabat kemanusiaannya. Hal ini karena pendidikan bersifat ....
a. Humanisasi
b. Individualitas
c. Sosialitas
d. Potensialitas
12. Landasannya merupakan seperangkat asumsi yang bersumber dari hasil studi dan
disiplin ilmu yang dijadikan titik tolak dalam rangka praktek pendidikan. Pernyataan
tersebut merupakan landasan dari ....
a. Psikologi
b. Sosiologi
c. Antropologi
d. Pedagogik
13. Menurut Majelis Luhur Persatuan Taman Siswa, bahwa kaum pendidik hanya dapat
menuntun tumbuh dan hidupnya kekuatan-kekuatan lahir batin agar dapat
memperbaiki lakunya (bukan dasarnya) hidup dan tumbuhnya kodrat alam. Dari
pernyataan di atas, implikasinya bagi guru adalah ....
a. Semua sarana, materi pendidikan, dan cara-cara mendidik harus dipilih sesuai
dengan hakikat peserta didik
b. Semua guru harus menguasai berbagai kompetensi mengajar
c. Kurikulum harus dikembangkan dengan memperhatikan faktor perkembangan
peserta didik
d. Media pembelajaran yang digunakan guru harus tepat dan sesuai dengan jenjang
pendidikan siswa
14. Salah satu kendala yang dihadapi dalam rangka meningkatkan kinerja dan mutu
pendidikan nasional adalah ....
a. Masih rendahnya relevansi pendidikan
b. Terbatasnya jumlah guru yang bermutu
c. Masih tingginya angka putus sekolah yang merupakan bagian dari tantangan
d. Kurangnya peranan dunia usaha dalam pendidikan nasional
15. Upaya-upaya yang dirancang dan dilaksanakan secara sistematis untuk membantu
peserta didik dalam memahami nilai-nilai prilaku manusia yang berhubungan dengan
Tuhan Yang Maha Esa, diri sendiri, sesama manusia dan kebangsaan yang terwujud
dalam pikiran, sikap, perasaan, perkataan, dan perbuatan berdasarkan norma-norma
agama, hukum, tata krama, budaya dan adat istiadat merupakan pengertian dari....
a. Pendidikan
b. Pengajaran
c. Pendidikan karakter
d. Pengajaran rohani

Anda mungkin juga menyukai