Anda di halaman 1dari 18

Nama : Kania Utari

Kelas : PMM-1/ Semester V


NIM : 0305182079
UJIAN TENGAH SEMESTER SOSIOLOGI PENDIDIKAN
1. Sosilogi secara harfiah terbentuk dari dua kata yaitu socius dan logos.
Socius yang berartikan bersama orang lain logos yang berartikan...
a. Teman
b. Makhluk
c. Studi
d. Masyarakat
2. Sosiologi adalah ilmu yang berpusat pada masyarakat umum dan berusaha
untuk mendapatkan pola-pola umum kehidupan masyarakat. Pengertian
tersebut adalah salah satu pengertian sosiologi dari para ahli , yaitu...
a. Soejono Sukanto
b. Pitirim Sorokin
c. Sumardjan
d. Mayor Polak
3. Sosiologi adalah ilmu yang mempelajari masyarakat pada keseluruhan,
baik itu hubungan antara kelompok dengan kelompok, individu dengan
individu, maupun individu dengan kelompok. Pengertian tersebut adalah
salah satu pengertian sosiologi dari para ahli, yaitu...
a. Soejono Sukanto
b. Pitirim Sorokin
c. Sumardjan
d. Mayor Polak
4. Proses pengubahan sikap dan tatat laku seseorang atau kelompok orang
dalam usaha mendewasakan manusia melalui upaya pengajaran dan
latihan, proses perbuatan, dan cara mendidik. Pernyataan tersebut adalah
pengertian dari...
a. Sosiologi
b. Sosiologi Pendidikan
c. Sosiologi Masyarakat
d. Pendidikan
5. Berikut ini adalah pengertian pendidikan menurut beberapa tokoh, yang
merupakan pengertian pendidikan menurut Ki Hadjar Dewantara adalah...
a. Pendidikan adalah proses yang abadi dari penyesuaian hidup yang
lebih tinggi dari seorang manusia.
b. Pendidikan adalah sebuah tuntutan dalam hidup tumbuhnya seorang
anak dengan menuntun segala kodrat yang ada agar mereka selamat
dan bahagia.
c. Pendidikan adalah sebuah usaha yang sengaja dipilih untuk
memepengaruhi dan membantu anak dalam meningkatkan ilmu
penegetahuan.
d. Pendidikan adalah proses yang panjang bagi setiap orang yang
menuntut ilmu dengan jalur formal maupun informal
6. Sosiologi pendidikan merupakan analisis ilmiah atas proses sosial yang
terdapat dalam sistem pendidikan . Dalam hal ini ia menyatakan
bahwasannaya sosiologi pendidikan itu mendapat perhatian khusus karena
berhubungan dengan kemasyarakatan dan mempengaruhi kehidupan
sehari-hari. Pernyataan tersebut merupakan pengertian sosiologi
pendidikan menurut...
a. Adullah Syamsuddin
b. S. Nasution
c. Zainuddin Maliki
d. Damsar
7. Berikut ini yang merupakan pengertian Sosiologi Pendidikan menurut
Damsar adalah...
a. sosiologi pendidikan merupakan analisis ilmiah atas proses sosial yang
terdapat dalam sistem pendidikan .
b. sosiologi pendidikan adalah sebuah kajian yang membahas bagaimana
intuisi dan kekuatan sosial proses dan outcome pendidikan dan begitu
pula sebaliknya
c. sosiologi pendidikan adalah ilmu yang mendeskripsikan dan
menjelaskan tentang lembaga-lembaga, kelompok sosial, proses sosial,
dimana terdapat suatu hubungan sosial.
d. pendidikan adalah kajian yang mempelajari hubungan masyarakat dan
sosiologi pendidikan juga diartikan sebagai pendekatan sosiologis
yang diterapkan pada fenomena pendidikan .
8. Berikut ini adalah kajian ruang lingkup sosiologi pendidikan, kecuali...
a. Hubungan sistem pendidikan dengan aspek-aspek lain dalam
masyarakat
b. Hubungan antar manusia didalam sekolah
c. Hubungan antar makhluk hidup dengan benda mati
d. Pengaruh sekolah terhadap perilaku dan kepribadian semua pihak
disekolah/ lembga pendidikan
9. Tujuan mempelajari sosiologi pendidikan yaitu tujujan teoritis dan tujuan
praktis, berikut yang merupaka teori praktis adalah...
a. menjadikan anda terampil atau mampu memecahkan masalah-masalah
pendidikan dengan analisis atau pendekatan sosiologis
b. menjadikn anda terampil atau mampu memecahkan masalah-masalah
pendidikan dengan analisis atau pendekatan sosiologis
c. Membuat dan merangsag diri anda untuk berperan aktif dalam
kegiatan masyarkat
10. Berikut ini adalah manfaat dari mempelajari sosiologi pendidikan. Yang
merupakan manfaat bagi para calon pendidik ialah...
a. Melatih agar mampu memahami masyarakat dan seluruh latar
belakang sosial tempat dimana calon peserta didik tinggal nanti.
b. Mampu menempatkan diri sebagai seseorang yang berwibawa.
Kewibawaan sangatlah penting bagi seorang guru guna menjadi tenaga
pendidik yang profesional.
c. Menghargai perbedaan cara mengajar dan proses dalam suatu
pendidikan yang sedang berjalan
d. Mampu menilai atau mengevaluasi hambatan serta peluang yang ada
dalam pendidikan
11. Berikut ini adalah manfaat dari mempelajari sosiologi pendidikan. Yang
merupakan manfaat bagi para guru (pendidik) ialah...
a. Melatih agar mampu memahami masyarakat dan seluruh latar
belakang sosial tempat dimana calon peserta didik tinggal nanti.
b. Mampu menempatkan diri sebagai seseorang yang berwibawa.
Kewibawaan sangatlah penting bagi seorang guru guna menjadi tenaga
pendidik yang profesional.
c. Menghargai perbedaan cara mengajar dan proses dalam suatu
pendidikan yang sedang berjalan
d. Mampu menilai atau mengevaluasi hambatan serta peluang yang ada
dalam pendidikan.
12. Berikut ini ruang lingkup pendidikan dalam Hubungan sistem pendidikan
dengan aspek-aspek lain dalam masyarakat, kecuali...
a. Hubungan pendidikan dengan sistem sosial
b. Hubungan anatara sistem pendidikan dengan proses kontrol sosial dan
sistem kekuasaan
c. Fungsi pendidikan dalam kebudayaan
d. Hakikat kebudayaan sekolah sejauh ada perbedaannya dengan
kebudayaan diluar sekolah
13. Sebagai istilah, sosiologi (sosiologie) pertama kali digunakan dalam suatu
manuskrip yang tidak dipublikasikan oleh seorang penulis essay Perancis
pada tahun 1780 yaitu...
a. Emmanuel Joseph Sieyes
b. Leonhard
c. Max Weber
d. H. Home
14. Sebuah usaha yang sengaja dipilih untuk memepengaruhi dan membantu
anak dalam meningkatkan ilmu penegetahuan. Pernyataan tersebut
merupak pengertian pendidikan menurut
a. H. Home
b. Mahmud Yunus dan Martinus
c. Ki Hajar Dewantara
d. Max Weber
15. Sosiologi pendidikan adalah suatu cabang ilmu yang membahas tentang
interaksi sosial anak mulai dari keluarga, sekolah, sampai dewasa dengan
kondisi sosial dlam linkungannya. Pernyatan tersebut merupakan
pengertian sosiologi pendidikan menurut...
a. Adullah Syamsuddin
b. S. Nasution
c. Zainuddin Maliki
d. Damsar
16. Berikut ini yang termasuk kedalam syarat-syarat ilmu pengetahuam ialah,
kecuali...
a. Memiliki objek
b. Memiliki penalaran
c. Bersifat verifikatif
d. Merupakan asumsi
17. Yang dimaksud dari ilmu pengetahuan harus bersifat universal adalah...
a. Pengetahuan itu didapatkan melalui pengamatan, atau percobaan
ataupun penelitian.
b. Ilmu sebaiknya berlaku secara mnyelutuh dan umum, tidak meliputi
tempat atau waktu tertentu serta berlaku secara luas.
c. Dapat diperiksa dan dibuktikan kebenarannya oleh siapapun
d. Pengetahuan itu tidak berasal dari prasangka atau pendapat orang
pribadi.
18. Berikut ini yang termasuk kedalam ilmu formal adalah...
a. Matematika dan Statistika
b. Biologi dan Fisika
c. Ekologi dan Kimia
d. Antropologi dan Psikologi
19. Berikut adalah alasan Sosiologi Pendidikan dikatakan sebagai ilmu
pengetahuan, kecuali...
a. Karena memiliki objek
b. Karena dapat dipikirkan melalui penalaran
c. Memiiki sifat verifikatif
d. Timbul dari asumsi banyak masyarakat
20. Faktor penyebab lahirnya ilmu pendidikan sosial jika dipandang dari segi
sosial ialah karena adanya...
a. Perkembangan IPTEK yang semakin cepat
b. Minimnua rasa ingin tau dari masyarakat
c. Terjadinya perubahan soosial di masyarakat
d. Memenuhi tuntutan zaman
21. Pendidikan terdiri atas dua yaitu pendidikan formal dan informal, dimana
pendidikan formal terjadi di institusi-institusi pendidikan sedangakan
pendidikan informal berlaku diluarnya seperti dikeluarga dan masyarakat.
Pernyataan tersebut adalah bukti bahwa sosiologi pendidikan merupakan
ilmu pengetahuan memiliki sifat...
a. Objektif
b. Analitis
c. Sistematis
d. Universal
22. Karena pendidikan adalah salah stau kegiatan sosial yang melibatkan
interaksi-interaksi sosial, dimana sosiologi pendidikan membahas dan
menjawab masalah-masalah seputar aktifitas sosial di pendidikan.
Pernyataan tersebut adalah bukti bahwa sosiologi pendidikan merupakan
ilmu pengetahuan memiliki sifat...
a. Objektif
b. Analitis
c. Sistematis
d. Universal
23. Berikut ini yang termasuk objek formal dari sosiologi pendidikan adalah...
a. Masyarakat
b. Masalah
c. Interaksi sosial
d. Dinamika Sosial
24. Berikut ini merupakan pembuktian bahwa sosiologi pendiidkan
merupakan ilmu pengetahuan yang memiliki metode, berikut
metodenya,kecuali...
a. Eksperimen
b. Kualitatif dan Kuantitatif
c. Analisis
d. Metode asumsi
25. Pengetahuan dalam Bahasa Indonesia artinya disamakan dengan kata
knowledge dalam Bahasa Inggris, yang artinya adalah...
a. informasi yang didapatkan manusia melalui proses pengamatan,
pengalaman, dan penalaran
b. Belajar
c. Aktifitas mengetahui
d. Aktifitas mencari tahu
26. Berikut merupakn ciri ilmu pengetahuam menurut The Liang Gie,
kecuali...
a. Objektif
b. Sistematis
c. Otomatis
d. Empiris
27. Membantu menilai, membangun serta menguji teori dari pemodelan ilmiah
dnegan cara menemukan inkonsistensi dan bentu kecacatan dari sebuah
kesimpulan. Pernyataan tersebut merupakan mafaat ilmu..
a. Ilmu Pengetahuan Alam
b. Ilmu formal
c. Ilmu non Formal
d. Ilmu Pengetahuan Sosial
28. Dengan adanya Ilmu pendidikan sosil menjadikan setiap orang yang
mempelajarinya dapat memfilter hal-hal yang sebaiknya diserap dan
menyangkal hal-hal yang seharusnya tidak diserap. Hal tersebut
merupakan faktor lahirnya ilmu pendidikan di bidang...
a. Pengetahuan dan Teknologi
b. Perubahan Sosial
c. Perubahan geografis
d. Faktor sosial
29. Salah satu implikasi dari perkembangan IPTEK pada bidang pendidikan
yaitu...
a. Terbitnya budaya baruu
b. Menghilangkan unsur kebudaayaan
c. Dapat mengembangkan kurikulum dengan baik seperti negara luar
d. Dapat mengakses atau mendapatkan pendidikan dimana saja
30. Objek formal dari sosiologi pendidikan yaitu...
a. Institusi pendidikan
b. Masyarakat yang mengikuti pendidikan
c. Kebudayaan
d. Sarana dan prasarana
31. Sekelompok manusia yang terjalin erat karena sistem tertentu, tradisi
tertentu, konvesi dan hukum tertentu yang sama, serta mengarahkan pada
kehidupan kolektif merupakan pengertian dari...
a. Rakyat
b. Individu
c. Mayarakat
d. Sosial
32. Berikut adalah pengertian masyarakat menurut Max Weber adalah...
a. Sekelompok manusia yang terjalin erat karena sistem tertentu, tradisi
tertentu, konvesi dan hukum tertentu yang sama, serta mengarahkan
pada kehidupan kolektif.
b. Masyarakat sebagai orang-orang yang hidup bersama dan
menghasilkan kebudayaan.
c. Masyarakat sebagai struktur atau aksi yang pada pokoknya ditentukan
oleh harapan dan nilai-nilai yang dominan pada warganya.
d. Masyarakat sebagai kenyataan objektif individu-individu yang
merupakan anggotanya.
33. Berikut adalah ciri-ciri masyarakat tradisional, kecuali...
a. Bersifat terbuka dan menerima unsur yang berasal dari luar
masyarakatnya
b. Memiliki sikap religius yang kuat yaitu patuh terhadap suatu
kepercayaan tertentu.
c. Masyarakat yang homogen.
d. Mobilitas sosialnya relatif lebih rendah
34. Berikut ini yang bukan ciri-ciri masyarakat modern, adalah...
a. Mata pencaharian tidak bergantung pada alam.
b. Menghormati hak, kewajiban, dan kehormatan orang lain.
c. Berorientasi pada masa kini dan masa yang akan datang.
d. Memiliki aturan yang bersifat mengikat anggota masyarakatnya.
35. Hal paling dasar yang dijadikan sebagai pembeda antra masyarakat kota
dengan pedesaan adalah...
a. Jalan pikiran masyaraktnya lebih rasional
b. Umumnya dapat mengurus dirinya sendiri tanpa harus bergantung
pada orang lain
c. Kehidupan keagamaan berkurang bila dibandingkan dengan kehidupan
keagamaan di desa.
d. Kemungkinan untuk mendapatkan pekerjaan juga lebih banyak
36. Kebudayaan adalah keseluruhan yang kompleks dimana pada dalamnya
terkandung ilmu pengetahuan lain, serta kebiasaan yang didapat sebagai
anggota masyarakat. Pernyataan tersebut dikemukakan oleh...
a. Koetjoningrat
b. E.B. Taylor
c. Max Weber
d. Ralph Linton
37. Kebudayaan sebagai keseluruhan manusia dari kelakuan dan hasil
kelakuan yang teratur oleh tata kelakuan yang harus didapatkannya dengan
belajar dan semuanya tersusun dalam kehidupan masyarakat. Definisi
kebudayaan tersebut dikemukakan oleh...
a. Koetjoningrat
b. E.B Taylor
c. Max Weber
d. Ralph Linton
38. Kebudayaan di dunia mempunyai tujuh unsur universal, yaitu: bahasa,
sistem teknologi, mata pencaharian, organisasi sosial, sistem pengetahuan,
religi dan kesenian. Hal ini dikemukakan oleh...
a. Melville J. Herkovits
b. Molinowski
c. Ralph Linton
d. E.B. Taylor
39. Unsur-unsur kebudayaan bersifat universal artinya adalah...
a. Memiliki kemampuan yang terbetas
b. Memiliki sosialitas yang tinggi
c. Dapat diterima dimana saja
d. Terdapat dan berlaku dalam semua masyarakat dimana pun berada
40. Berikut ini yang termasuk unsur kebudayaan, kecuali...
a. Religi
b. Bahasa
c. Perubahan sosial
d. Sistem teknologi
41. Merupakan warisan kebudayaan dan peradaban yang saat ini masih
penting sekali dalam kehidupan khususnya untuk berinteraksi sesama
makhluk sosial. Kalimat tersebut adalah pengertian dari...
a. Bahasa
b. Mata pencaharian
c. Kesenian
d. Sistem teknologi
42. Berikut ini merupakan permasalahan yang timbul dalam pengembangan
kebudayaan antara lain sebagai berikut, kecuali...
a. Pembangunan ekonomi yang tidak seimbang dengan pembangunan
karakter bagsa yang mengakibatkan krisis budaya.
b. Ketidakoptimalan bangsa dalam dalam mengelola keberagaman
budaya.
c. Mengalami penurunan tingkah laku
d. Berkurangnya komitmen dari pemerintah dan masyarakat dalam
mengapresiasikan budaya.
43. Yang dikatakan sebagai media pewarisan , transfirmisi, atau alat yang
penting dalam fungsinya mewariskan nilai merupakan peran dari...
a. Mata pencaharian
b. Pendidikan
c. Toleransi
d. Gotong Royong
44. Menurunnya rasa cinta terhadap produk asli daerah merupakan dampak
buruk dari...
a. Dinamika sosial
b. Perkembangan Masyarakat
c. Muculnya IPTEK
d. Persaingan Global
45. Banyaknya penyimpangan sosial dimasyarakat merupakan dampak dari...
a. Ekonomi lemah
b. Munculnya IPTEK
c. Minimya Toleransi
d. Perkembangan masyarakat
46. Suatu proses pergeseran atau berubahnya struktur tatanan didalam
masyarakat, meliputi pola pikir, yang lebih inovativ, sikap serta kehidupan
sossialnya untuk mendapatkan penghidupan yang lebih bermartabat
merupakan definisi umum dari...
a. Dinamika penduduk
b. Perubahan Masyarakat
c. Perubahan sosial
d. Kemjauan IPTEK
47. Berikut ini pernyataan yang dikemukakan oleh Kingsley Davis tentang
perubahan sosial adalah...
a. Perubahan sosial adalah perubahan yang mencakup unsur-unsur
kebudayaan baik material maupun inmaterial yang menekankan
adanya pengaruh besar dari unsur-unsur kebudayaan material terhadap
unsur-unsur inmaterial
b. Perubahan sosial adalah perubahan dalam struktur masyarakat,
mislanya timbulnya organisasi buruh dalam masyarakat kapitalis,
terjadi perubahan hubungan antara buruh dengan majikan, dan
perubahan organisasi ekonomi politik.
c. Perubahan sosial adalah perubahan yang terjadi sebagai suatu variasi
dari cara hidup yang telah diterima karena adanya perubahan kondisi
geografi, kebudayaan material, komposisi penduduk, ideologi maupun
dengan difusi atau penemuan baru dalam masyarakat
d. Perubahan Sosial adalah perubaha-perubahan yang terjadi dalam
lingkungan masyarakat yang mencakup seluruh aspek dalam
masyarakat seperti kebudayaan, tingkah laku, ekonomi, politik maupun
adat istiadat.
48. Berikut ini teori-teori perubahan sosial, kecuali...
a. Konflik
b. Ekonomi
c. Evolusi
d. Dinamika
49. Perubahan sosial Dahendrof berisikan tentang...
a. Stabilitas struktural sosial
b. Tingkat peradaban
c. Adanya kelas borjuis
d. Dasar ekonomi
50. Menurut Soerjono Sukanto (1989) bahwa perubahan sosial dan
kebudayaan dapat dibedakan dalam beberapa bentuk, diantaranya adalah...
a. Perubahan lambat dan cepat
b. Perubahan kecil dan besar
c. Perubahan yang direncanakan
d. Jawaban a, b, dan c benar
51. Perubahan sosial yang terjadi dalam proses yang lambat dan dengan waktu
yang lama dan terjadi atas paksaan dari pihak yang bersangkutan langsung
yaitu masyarakat. Pernyataan tersebut adalah pengertian dari...
a. Perubahan yang direncanakan
b. Perubahan revolusi
c. Perubahan evolusi
d. Peradaban
52. Perubahan yang terjadi secara cepat yang terjadi tanpa adanya paksaan
dari pihak yang bersangkutan lansung yaitu masyarakat yaitu pengertian
dari...
a. Perubahan yang direncanakan
b. Perubahan revolusi
c. Perubahan evolusi
d. Peradaban
53. Masyarakat yang tinggal disuatu lingkungan yang bermayoritaskan
penduduknya bergantung pada pertanian, merupakan pengertian dari...
a. Masyarakat perkotaan
b. Masyarakat pedesaan
c. Masyarakat khalayak
d. Masyarakat menengah
54. Berikut ini yang termasuk perubahan sosial masyarakat pedesaan adalah...
a. Peniruan teknologi dalam bidang pertanian
b. Perubahan masyarakat tradisional (agrariss) ke masyarakat industri
(modern)
c. Perubahan mata pencaharian
d. Peningkatan penggunaan lahan pertanian
55. Salah satu bentuk upaya individu-individu yng memiliki keunggulan dan
kepekaan sosial dapat dilakukan melalui...
a. Gotong royong
b. Toleransi
c. Interaksi sosial
d. Pendidikan
56. Ruang lingkup perubahan sosial meliputi unsur-unsur budaya yaitu...
a. Tetap dan berubah
b. Konstan dan dinamis
c. Materil dan inmateril
d. Jawaban a, b, dan c benar
57. Berikut ini yang termasuk dampak positif atau negatif dari perubahan
sosial terhadap ruang lingkup pendidikan adalah...
a. Meningkatkan taraf pendidikan dalam kehidupan masyarakat
b. Meningkatkan taraf hidup dan kesejahteraan
c. Ketidaksiapan pendidikan menerima perubahan yang begitu cepat dan
drastis
d. Jawaban a dan c benar
58. Perubahan sosial yang terjadi pada saat covid datang adalah...
a. Perubahan ekonomi, sosial, dan pendidikan
b. Perubahan sosial dan budaya
c. Perubahan budaya
d. Jawaban a, b dan c benar
59. Pembelajaran jarak jauh menjadi kurang efektif dikarenakan hal berikut ini
yang paling mendasar yaitu...
a. Terbatasnya sarana dan prasarana
b. Terbatasnya ilmu tentang platform-platform pembelajaran
c. Terbatasnya kemampuan membeli kuota
d. Terbatasnya jaringan internet didaerah masing-masing
60. Tukiman dalam Sindhunata(2000:179) ( dalam Nurtanio) bahwa ada tujuh
tipe ekologis sosial yang dapat berpengaruh terhadp komunitas, termasuk
komunitas pendidikan, yaitu sebagai berikut, kecuali...
a. Sentralisasi
b. Konsentrasi
c. Aksesibilitas
d. Segragasi
61. Perubahan sosial yang terjadi akibat adanya interaksi dalam dua atau lebih
individu dalam suatu masyarakat yang memiliki hubungan psikologis
secara jelas dalam situasi yang dialami merupakan pengertian dari
a. perubahan sosial
b. dinamika pendidikan
c. dinamika sosial
d. jawaban a dan b benar
62. Berikut adalah contoh dinamika masyarakat yaitu...
a. Bertambahnya jumlah penduduk
b. Terjadinya pemberontakan atau revolusi
c. Segrasi sosial
d. Semua benar
63. Dengan adanya hal ini, masyarakat menjadi tertib, teratur, dan terarah
dalam melangsungkan kehidupan bermasyarakat. Kata hal ini dalam
pernyataan tersebut berartikan...
a. Kebudayaan
b. Norma
c. Adat Istiadat
d. IPTEK
64. Nilai-nilai noma ini akan diteruskan kepada penerus mereka nantinya yang
diperkenalkan melalui...
a. Pertemanan
b. IPTEK
c. Sosialisasi
d. Pendidikan
65. Menciptakan manusia yang beriman dan bertaqwa kapada
Tuhan,berakhlak mulia, sehat, cerdas, berperasaan,berkemauan, dan
mampu berkarya; mampumemenuhi berbagai kebutuhan secara
wajar,mampu mngendalikan hawa nafsunya;berkepribadian,
bermasyarakat dan berbudaya, pernyataan tersebut merupakan...
a. Implikasi pendidikan
b. Fungsi pendidikan
c. Tujuan pendidikan
d. Semua salah
66. Ngalim Purwanto menyatakan bahwa kerjasama antara lembaga
pendidikan dengan masyarakat digolongkan menjadi tigajenis, yaitu
kecuali...
a. Hubungan edukatif
b. Hubungan kultural
c. Hubungan Internasional
d. Hubungan Institusional
67. Hubungan kerjasama antara lembaga pendidikan dan masyarakat dalam
hal mendidik peserta didik, antara guru di lembaga pendidikan dan
orangtua dalam keluarga disebut dengan hubungan...
a. Hubungan keluarga
b. Hubungan kultural
c. Hubungan edukatif
d. Hubungan institusional
68. Kerjasama antara lembaga pendidikan dan masyrakat untuk membina dan
mengembangkan kebudayaan masyarakat setempat karena bagaimanapun
pendidikan merupakan bagian dari kebudayaan masyarakat sekitar disebut
dengan hubungan...
a. Hubungan keluarga
b. Hubungan kultural
c. Hubungan edukatif
d. Hubungan institusional
69. Secara umum pendidikan terbagi atas dua, yaitu...
a. Pendiidkan resmi dan non resmi
b. Penduidikan dasar dan menegah
c. Pendidikan formal dan informal
d. Semua salah
70. Pendidikan nonformal meliputi pendidikan kecuali...
a. Kecakapan hidup
b. Pendidikan anak usia dini
c. Pendidikan keaksaraan
d. Pendidikan institusional
71. Padahal zaman sekarang ini IPTEK sangat beguna dan berpengaruh dan
dunia pendidikan formal, sebab...
a. IPTEK membantu menulusuri banyak informasi
b. orang tua dan masyarakat lainnya dapat ikut serta mengawasi dan
membimbing anak di platform-platform media sosial
c. Orang tua dan masyarakat dapat dengan mudah menegetahui banyak
hal
d. Msyarakat dan orang tua dengan bebas mengirimkan berita hoax dan
ujaran kebencian di media sosial
72. Pendidikan di Indonesia menunjukkan kualitas yang rendah, sebab..
a. Sebagian masyarakat masih agraris
b. Masyarakat dan pemerintah kurang seriu dalam memperhatikan
pendidikan
c. Masyarakat masih menganut sistem yang menyatakan bawa
pendiidkan tidak terlalu penting khususnya intuk perempuan
d. Diskriminasi golongan masyarakat tertent
73. Kesenjangan dalam pendidikan di Indonesia masih terjadi di berbagai hal
seperti...
a. Lahan dan tenaga pendidik
b. IPTEK
c. Sarana prasaran dan tenaga pendidik
d. Semua salah
74. Dengan kerusakan sarana prasarana dalam jumlah yang banyak maka
proses pendidikan...
a. Tidak dapat berjalan
b. Mangkrak
c. Berjalan namun tidak maksimal
d. Berjalan dengan maksimal
75. Masalah kompetensi guru adalah masalah serius, untuk itu perlu
dilakukan..
a. Menaikan tunjangan
b. Menambah beban kerja
c. Mengadakan pelatihan secara baik
d. Jawaban a, b, dan c benar
76. Secara sederhana kebudayaan dapat diartika sebagai suatu cara hidup
(ways of life), yaitu meliputi sebagai berikut kecuali...
a. Cara berpikir
b. Cara bertindak
c. Cara mengevaluasi
d. Cara berencana
77. Hal yang terjadi apabila jumlah penduudk semakin banyak adalah...
a. Minimnya daya beli masyrakat
b. Timbulnya budaya baru
c. Maraknya pemakaian obat terlarang
d. Jawaban a, b, dan c benar
78. Perubahan sosial dapat terjadi melalui faktor luar, contohnya...
a. Pengaruh kebudayaan lain
b. Kondisi alam dan fissik yang berubah
c. Peperanggan
d. Jawaban a, b, dan c benar
79. Berikut yang termasuk dinamika kebudayaan kecuali...
a. Evolusi
b. Difusi
c. Discovery
d. Semua jawaban salah
80. Proses penyebaran unsur-unsur kebudayaan dari satu kelompok dengan
kelompok lainnya atau dari suatu masyarakat ke masyarakat lainnya
disebut dengan...
a. Difusi
b. Evolusi
c. Invention
d. Akulturasi
81. Suatu penemuan yang bersifat baru dan berakibat menimbulkan pengaruh
yang bermacam-macam pada masyarakat disebut...
a. Inovasi
b. Evolusi
c. Invention
d. Discovery
82. Proses perubahan yang didalamnya terjadi penyatuan budaya-budaya yang
berbeda disebut...
a. Evolusi
b. Akulturasi
c. Discovery
d. Invention
83. Sistem pendidikan dikelola secara... sehingga berlaku pada siapa saja
a. Umum
b. Sentralistik
c. Individualistik
d. Jawaban a, b, dan c benar
84. Pandangan hidup yang menyatakan bahwa lebih baik membeli produk
barang atau jasa dari pada memuatnya adalah arah perubahan sosial
budaya yaitu...
a. Kesenjangan sosial
b. Heidonisme
c. Konsumtivisme
d. Konsumensarisme
85. Cara hidup yang bermewah-mewah untuk mengejar prestise atau gengsi
tertentu merupakan arah perubahan sosial yaitu...
a. Kesenjangan sosial
b. Konsumsitivisme
c. Hedoinisme
d. Perilaku menyimpang
86. Pendiidkan dan perkembangan kebudayaan selalu berubah-ubah sesuai
dengan perkembangan kebudayaan, sebab...
a. Pendidikan merupakan transfer of knowledge
b. Pendidikan merupakan transfer kebudayaan
c. Pendidikan bentuk dari kebudayaan
d. Semua jawaban salah
87. Keanekaragaman bahasa yang dimiliki oelh bangsa indonesia menjadi...
a. Alat interaksi
b. Sarana rasarana
c. Jembatan yang menghubungkan antar individu
d. Jawaban a, b, dan c benar
88. Norma-norma dan nilai-nilai yang dimiliki oleh suatu kebudayaan
merupakan potensi dasar pembentukan peserta didik agar cerdas
a. Emosional
b. Intelektual
c. Interpersonal danintrapersonal
d. Jawaban a, b dan c benar
89. Budaya gotong royong mengajarkan kecuali,..
a. Kerukunan
b. Manajemen waktu
c. Melewati rintangan
d. Kekompakan
90. Budaya beragama berperan sebagai sarana...untuk membentuk pribadi
yang lebih baik.
a. Intelektual
b. Pengetahuan
c. Spiritual
d. Prasarana
91. Sekumpulan peraturan yang mengatur tingkah laku dan perbuatan manusia
dalam bermasyarakat dan akan didapatkan hukuman atau ganjaran berupa
sanksi apabila melanggarnya merupakan pengertian dari...
a. Norma
b. Adat Istiadat
c. Hukum
d. Landasan hukum
92. Aturan-aturan dasar yang mengatur hal-hal tertentu sehingga hal tersebut
dapat dianggap ada dan diakui dimana landasan hukum ini bersifat
memaksa dan mengikat siapa saja yang berhubungan dengannya
merupakan pengertian dari...
a. Norma
b. Adat Istiadat
c. Hukum
d. Landasan hukum
93. Setiap warga negara berhak mendapatkan pendidikan merupakan bunyi
pasal dari...
a. Pasal 31 ayat 1 UUD 1945
b. Pasal 31 Ayat 2 UUD 1945
c. Pasal 31 ayat (4) UUD 1945
d. Pasal 1 ayat 18
94. Setiap warga negara wajib mengikuti pendiidkan dasar dan pemerintah
wajib membiayainya merupakan bunyi pasal dari...
a. Pasal 31 ayat 1 UUD 1945
b. Pasal 31 Ayat 2 UUD 1945
c. Pasal 31 ayat (4) UUD 1945
d. Pasal 1 ayat 18
95. Membantu melaksanakan pemenuhan pendidikan dasar merupakan wujud
dari pemenuhan Hak Asasi Manusia hal ini tertuang dalam...
a. Undang-Undang No. 39 tahun 1999 Pasal 12
b. Undang-Undang No. 20 tahun 2003 Pasal 18 ayat 1
c. Undang-Undang No. 20 tahun 2003 Pasal 4 ayat 1
d. Undang-Undang No. 20 tahun 2003 Pasal 6 ayat 2
96. Pendidikan adalah usaha sadar dan terencana untuk mewujudkan suasana
belajar danproses pembelajaran agar peserta didik secara aktif
mengembangkan potensi dirinya untuk memiliki kekuatan spiritual
keagamaan, pengendalian diri, kepribadian, kecerdasan, akhlak mulia,
serta keterampilan yang diperlukan dirinya, masyarakat, bangsa san
Negara, pernyataan tersebut ada pada...
a. Undang-Undang No. 20 tahun 2003 Pasal 18 ayat 1
b. Undang-Undang No. 20 tahun 2003 Pasal 4 ayat 1
c. UU No. 20 Tahun 2003 tentang SISDIKNAS
d. UU Sisdiknas No. 20 Tahun 2003, bab II pasal 3
97. Adapun jenis pendidikan menurut pasal 1 ayat 9 UU No. 20 Tahun 2003
tentang sistem pendidikan nasional adalah kelompok yang didasarkan pada
kekhususan tujuan pendidikan suatu pendidikan yaitu sebagai berikut,
kecuali...
a. Pendidikan kejuruan
b. Pendidikan dasar
c. Pendidikan umum
d. Pendidikan formal
98. Berikut yang termasuk etika guru pada diri sendiri, kecuali...
a. Mengajar untuk memenuhi tanggung jawabnya
b. Membimbing siswa utuk memenuhi kata hatinya
c. Menasihati untuk mempermalukan muridnya
d. Membrikan reward atau ganjaran yang sesuai
99. UU Nomor 14 Tahun 2005 Bab 1 Pasal 1, ayat 9 menegaskan bahwa guru
diharuskan mempunyai kualifikasi akademik, yaitu berupa...
a. Ijazah
b. KTP
c. Surat izin mengajar
d. Jawaban a, b, dan c benar
100. Berikut ini yang termasuk kedalam lembaga pendidikan formal
adalah kecuali...
a. Sekolah
b. Bimbingan belajar
c. Madrasah
d. Pondok pesantren
101. lembaga pendidikan formal yang tertua bagi masyarakat pemeluk
agama islam merupakan pengertian dari...
a. Sekolah
b. Bimbingan belajar
c. Madrasah
d. Pondok pesantren
102. (a) Tempat pendiidkan diatur sebagai sekolah dan membuat
pendidika ilmu pengetahuan dan agama islam, manjadi pokok pengajaran
(b) Pondok pesantren yang memberi pendidikan setingkat dengan
madrasah. Kedua pernyataan tersebut adalah pengertian dari...
a. Bimbingan belajar
b. Sekolah
c. Madrasah
d. Pondok pesantren
103. Terjadinya pengaruh yang signifikan terhadap nilai-nilai budaya
dalam penyelenggaraan pendidikan secara nasional merupakan salah satu
implikasi dari...
a. Perubahan sosial
b. Dinamika penduduk
c. Pengaruh IPTEK
d. Globalisasi
104. Melengkapi, mengganti atau menmbah peran yang dilakukan oleh
pendidikan sekolah adalah peran dari...
a. Pendidikan informal
b. Pendidikan khusus
c. Pendidikan umum
d. Pendidikan formal
105. Salah satu fator yang mempengaruhi perkembangan Individu
adalah Konvergensi, yaitu...
a. Faktor hereditas adalah faktor yang menentukan proses belajar dan
pertumbuhan.
b. Bahwa setiap anak dilahirkan dalam keadaan bersih dan perkembangan
selanjutnya dipengaruhi oleh lingkungannya
c. Bahwa perkembangan individu ditentukan oleh faktor hereditas
maupun lingungan
d. Jawaban a, b dan c benar

Anda mungkin juga menyukai