Anda di halaman 1dari 14

Arsip Bidang Akademik

SOAL UJIAN AKHIR SEMESTER GENAP 2010


Mata Kuliah : Landasan Pendidikan (KD 300)
Jurusan/Fakultas : Semua Jurusan Kependidikan

Petunjuk: silanglah satu huruf alternatif jawaban yang paling tepat pada lembar jawaban!
PERHATIAN:- MENCONTEK ADALAH PERBUATAN YANG DILARANG!
- SAOL HARUS DIKEMBALIKAN, APABILA TIDAK DIANGGAP
TIDAK IKUT UJIAN/MENGUNDURKAN DIRI
1. Kriteria minimal tentang sistem pendidikan di seluruh wilayah hukum negara
kesatuan republik indonesia adalah...
a. Lingkup standar nasional pendidikan
b. Fungsi standar nasional pendidikan
c. Pengertian standar nasional pendidikan
d. Fungsi standar nasional pendidikan
e. Tujuan standar nasional pendidikan
2. Guru menurut UU RI No. 20 Tahun 2003, adalah...
a. Pengajar profesional
b. Pembimbing profesional
c. Pelatih profesional
d. Pendidik profesional
e. Pengasuh profesional
3. Prinsip profesionalitas profesi guru yang sifatnya internal pada diri guru yaitu:
a. Memiliki kesempatan mengembangkan profesionalitas secara kontinyu.
b. Memiliki jaminan perlindungan hukum sebagai guru
c. Memiliki kualifikasi akademik yang relevan
d. Memiliki organisasi profesi
e. Memiliki bakat. Minat, panggilan jiwa dan idealisme.
4. Pasal-pasal tentang “kualifikasi, kompetensi dan sertifikasi” gurupada dasarnya
bermaksud sebagai berikut, kecuali...
a. Menjamin mutu guru
b. Menjamin kepuasan konsumen pendidikan
c. Mengupayakan mutu pendidikan
d. Perlindungan hukum profesi guru
e. Penertiban dunia guru
5. “mampu menjaga diri ketika merasa tersinggung oleh ulah siswa yang nakal” adalah
lebih berkenaan dengan kompetensi yang berikut:
a. Kompetensi pedagogik dan kepribadian
b. Kompetensi kepribadiaan dan sosial
c. Kompetensi sosial dan profesional
d. Kompetensi profesional dan pedagogik
e. Kompetensi pedagogik dan sosial
6. Penghargaan kepada guru yang berprestasi dan berdedikasi luar biasa memiliki
manfaat yang berikut, kecuali...

Bank Soal Akademik 2017


Arsip Bidang Akademik

a. Menyemangati guru yang bersangkutan


b. Memperkuat budaya guru
c. Menumbuhkan kompetisi sehat
d. Membangun budaya penghargaan
e. Mendorong keteladanan guru
7. Doktrin Hakko-Ichi-U, mengajarkan bahwa pendidikan adalah alat untuk...
a. Membangkitkan kesadaran bangsa
b. Membangun ekonomi rakyat
c. Memenangkan perang
d. Memerdekakan diri manusia
e. Mencapai negara merdeka
8. Penggolongan masyarakat oleh kolonial belanda adalah...
a. Belanda bumi putra timur asing
b. Belanda eropa bumi putra
c. Eropa bumi putra india
d. Eropa bumi putra jepang
e. Eropa bumi putra timur asing
9. Penyelenggaraan pendidikan nasional merupakan perwujudan dari hak...
a. Azasi manusia
b. Berkumpul dan berserikat
c. Mendapat pekerjaan
d. Menentukan nasib sendiri
e. Menyatakan pendapat
10. Orientasi penyelenggaraan pendidikan Bumi Putera dalam zaman =kolonial belanda...
a. Pemenuhan kebutuhan tenaga kerja
b. Pemerataan kesempatan pendidikan
c. Pengelolaan yang desentralistik
d. Penguatan pendidikan agama
e. Peningkatan sumber daya manusia
11. Menurut UU RI No. 20 Tahun 2—3 pengajaran adalah bentuk kegiatan pendidikan
yang bertujuan...
a. Pemantapan kebiasaan
b. Pembentukan kinerja
c. Pemberdayaan kemampuan sendiri
d. Pengembangan intelektual
e. Penyesuaian diri pribadi
12. Pola transaksional memandang bahwa pendidikan sebagai sistem sosial adalah
sebagai berikut, kecuali...
a. Setiap individu mengenali tujuan-tujuan sistem
b. Harapan-harapan yang dikenakan pada individu masuk akal dalam suatu
kelompok
c. Setiap individu merasa dalam sebuah kelompok
d. Setiap individu ada saling kebersamaan
e. Setiap individu mempunyai maksud tersendiri

Bank Soal Akademik 2017


Arsip Bidang Akademik

13. Berdasarkan tujuan sosiologi, pendidikan identik dengan suatu proses dimana anak
belajar menjadi anggota yang berpartisipasi dalam masyarakat, ini dikenal dengan
istilah...
a. Adaptasi
b. Civilitas
c. Enkulturasi
d. Pendewasaan
e. Sosialisasi
14. Masyarakat melakukan sosialisasi dan atau enkulturasi terhadap generasi mudanya
dengan tujuan agar tercipta...
a. Ascribed status
b. Achives status
c. Konfornitas atau homoginitas
d. Pranata sosial
e. Peranan sosial
15. Suatu saham (unit) sosial atau lembaga yang kekhususan tugasnya melaksanakan
pendidikan disebut...
a. Keluarga
b. Mesjid
c. Masyarakat
d. Organisasi
e. Sekolah
16. Pola kegiatan sosial yang tepat kita aplikasikan dalampendidikana dalah pola...
a. ideografis
b. Trasaksional
c. Otoriter
d. Otoriter
e. Pemistik
17. Kajian sosiologi pendidikan berkaitan dengan...
a. Perilaku terdidik
b. Sikap terdidik
c. Interaksi terdidik
d. Moral terdidik
e. Motivasi terdidik
18. Landasan psikologis pendidikan berkaitan dengan kajian, kecuali...
a. Bagaimana cara siswa memperoleh kebenaran
b. Bagaimana cara siswa agar dapat belajar dengan efektif
c. Bagaimana cara membantu siswa agar dapat berkembang optimal
d. Bagaimana memperlakukan siswa yang memiliki perbedaan antara satu dengan
yang lainnya
e. Bagaimana mencerdaskan siswa sesuaidengan kemampuannya
19. Hubunganpendidik dengan anak didik, dengan maksud mempengaruhi anak didik
secar sengaja merupakan...
a. Pergaulan pembelajaran
b. Pergaulan normatif
c. Pergaulan pendidikan

Bank Soal Akademik 2017


Arsip Bidang Akademik

d. Pergaulan psikologis
e. Pergaulan antar manusia
20. Manusia adalah makhluk sosial yang memiliki kecenderungan sebagai berikut,
kecuali...
a. Mencari kontak sossial
b. Ingin meniru orang lain
c. Ingin berkumpul
d. Ingin menyesuaikan diri
e. Ingin ada konlfik denganorang lain
21. Pendidikan pada dasarnya mempunyai tujuan untuk memperbaiki perilaki (behavior
modification) maksudnya adalah agar...
a. Anak memiliki intergritas kepribadian, mampu berbuat dan bertanggung jawab
b. Anak memiliki perilaku yang positif san normatif
c. Anak berubah ke arah kecerdasan
d. Anak memiliki perilaku dewasa dan bertanggungjawab
e. Anak berubah ke arah yang lebih baik
22. Potensi-potensi manusia adalah sebagai berikut, kecuali...
a. Adanya kemauan untuk dapat menguasai hawa nafsu
b. Adanya kesadaran intelektual
c. Adanya bahasa yang dipergunakan untuk berkomunikasi
d. Asanya dorongan yang bersifat instingtif/naluriah
e. Adanya sekumpulan sistem nilai, sebagai pedoman bertindak
23. Kekhasan periode remaja adalah sebagai berikut, kecuali
a. Mempunyai minat terhadap hal-hal kemasyarakatan
b. Senang hidup dalam ikatan organisasi/klub
c. Mengalami kematangan organ-organ reproduksi
d. Mencari identitas dirinya
e. Disebut juga periode estetis
24. Teori psikologi kognitif, mempunyai pandangan bahwa proses belajar pada manusia
melibatkan proses pengenalan yang bersifat kognitif/pengetahuan, dengan ciri-ciri,
kecuali...
a. Pengenalan terhadap sesuatu melibatkan logika
b. Pengenalan terhadap sesuatu melibatkan pengalaman yang disebut
discovery/penemuan
c. Proses belajar melibatkan institusi
d. Adanya proses pengolahan informasi
e. Adanya proses memodifikasi perilaku melalui informasi
25. Bahwa perilaku manusia ditentukan oleh dirinya sendiri, pandangan ini disampaikan
teori psikologi...
a. Kognitif
b. Himanistik
c. Behavioristik
d. Holistik
e. Medan
26. Tujuan pendidikan adalah realisasi diri, pandangan ini diungkap oleh aliran psikologi
belajar...

Bank Soal Akademik 2017


Arsip Bidang Akademik

a. Kognitif
b. Humanistik
c. Behavioristik
d. Holistik
e. Medan
27. Asumsi pokok yang melandasi teori behavioristik adalah...
a. Perilaku pada dasarnya ditentukan oleh pengetahuan yang dimiliki
b. Manusia pada dasarnya ingin mencapai kesadaran intelektual
c. Perilaku itu dipelajari dan terbentuk dengan adanya ikatan asosiatif antara
stimulus dan respon
d. Perilaku itu dipelajari dan terbentuk dari ikatan dengan manusia lain
e. Perilaku pada dasarnya dipengaruhi oleh lingkungan
28. Usaha yang dilakukan untuk membimbing anak mencapai kedewasaan, memalui
suatu situasi yang mengaja diadakan. Pernyataan ini menggambarkan adanya...
a. Upaya pembelajaran
b. Upaya pendidikan
c. Upaya mendidik
d. Upaya pendewasaan
e. Upaya pengembangan profesi
29. Tugas-tugas guru menurut teori behavioristik adalah sebagai berikut, kecuali...
a. Mengidentifikasi kebutuhan dan perkembangan siswa
b. Mengidentifikasi perilaku yang dipelajari
c. Mengidentifikasi perilaku yang diharapkan muncul dari proses belajar
d. Mengidentifikasi reinforcment yang memadai
e. Mengidentifikasi perilaku tak diharapkan
30. Guru adalah figur yang harus dapat digugu dan ditiru, ada pemeo “guru kencing
berdiri, murid kencing berlari” maksudnya adalah...
a. Pada anak sering terjadia kesalahan yang mungkin bersumber dari perbutan
pendidikan sendiri yang kemudian ditiru oleh anak
b. Anak akan mengimitasi perilaku gurunya
c. Prosesameniru perilaku, lebih banyak dilakukan oleh anak terhadap gurunya
d. Guru merupakan sosok idealbagi siswa-siswanya
e. Guru merupakan tokoh, idola dan sebagai orang yang bermoral
31. Pendidikan adalah Socialization of Personality ini adalah implikasi daripada pola
kegiatan sosail yang bersifat...
a. Normatif
b. Transaksional
c. Ideografi
d. Nomotheis
e. Sosialitas
32. Guru mewariskan nilai-nilai masyarakat kepada siswanya agar lertari. Dalam hal ini
guru melaksanakan fungsi...
a. Inovasi
b. Konservasi
c. Kreasi
d. Transformasi

Bank Soal Akademik 2017


Arsip Bidang Akademik

e. Adaptasi
33. Hasil kebudayaan menurut pandangan masyarakat berbantuk, kecuali...
a. Moral
b. Estetika
c. Norma
d. Logika
e. Pikiran
34. Pendidik dan anak didik dapat bergaul karena pendidik dan anak didik termasuk...
a. Makhluk sosial
b. Makhluk individual
c. Makhluk berbudaya
d. Makhluk beragama
e. Makhluk bermoral
35. Sekolah merupakan pranata sosial yang berfungsi melaksanakan sosialisasi dan atau
enkulturasi dengan demikian sekolah tergolong sebagai pranata...
a. Agama
b. Polotik
c. Ekonomi
d. Pendidikan
e. Hukum
36. Salah satu prinsip pendidikan yang bersifat transaksional, yaitu bahwa pendidikan
adalah...
a. Dialog pendidik dengan peserta didik
b. Internalisasi nilai-nilai sosial
c. Pembentukan pola tingkah laku
d. Pemekaran kemampuan potensial
e. Pengembangan diri pribadi
37. Untuk melakukan eksistensi kebudayaan terhadap generasi muda, maka masyarakat
melakukan...
a. Sosialisai
b. Enkulturasi
c. Persolaisasi
d. Adaptasi
e. Konfirmasi
38. Pendidikan pada zaman pendidikan Hindu/Budha adalah...
a. Menjadi pengabdi raja
b. Menjadi bikdu
c. Mencapai kasta tertinggi
d. Menjadi tenaga kerja
e. Mencapai moksa/nirwana
39. Pendidikan pada zaman Hindu/Budha terbatas diikuti oleh golongan masyarakat
tertentu, karena itu sifat pendidikannya disebut...
a. Arostokrasi
b. Demokrasi
c. Dualisme
d. Dualis

Bank Soal Akademik 2017


Arsip Bidang Akademik

e. Monolitik
f. Fragmentasi
40. Metode pendidikan zamanislam yang mengutamakan penguasaan bahan ajar secaa
individual disebut...
a. Bandungan
b. Halaqoh
c. Palagan
d. Sorongan
e. Ceramah
41. Ciri-ciri persekolahan zaman pemerintahan Hindia Belanda adalah sebagai berikut,
kecuali...
a. Sekuler
b. Dualistis
c. Intelektiualitas
d. Praktis
e. Verbalistis
42. Dasar-dasar pendidikan taman siswa adalah
a. Kodrat alam, kemerdekaan, kebangsaan, kebudayaan, keadilan
b. Kodrat alam, kemerdekaan, kebangsaan, kebudayaan, kebebasan
c. Kodrat alam, kemerdekaan, kebangsaan, kebudayaan, kemanusiaan
d. Kodrat alam, kemerdekaan, kebangsaan, kebudayaan, ketuhanan
e. Kodrat alam, kemerdekaan, kebangsaan, kebudayaan, kebijaksanaan
43. Pendidikan indonesia nederlandsche schaool (INS) yang dirintis oleh Mohamad
Syafei mengutamakan perpaduan antara pendidikan
a. Agama dan kebudayaan
b. Umum dan kejuruan
c. Agama dan keterampilan
d. Keterampilan dan kebudayaan
e. Kebudayaan dan kejuruan
44. Ciri-ciri persekolahan zamanpendudukan Jepang adalah sebagai berikut, kecuali...
a. Bahasa indonesia sebagai bahasa pengantar
b. Diajarkannya seni bela diri kepada para pemuda
c. Diskriminasi dan swastanisasi pendidikan
d. Latihan memegang jabatan pimpinan
e. Penerjemahan buku-buku asing
45. Produk pendidikan menurut sistem pendidikan nasional adalah...
a. Manusia yang memiliki kekuatan spiritual keagamaan, pengendalian emosi,
kepribadian, kecerdasan, akhlak mulia dan keterampilan
b. Manusia yang memiliki kekuatan spiritual keagamaan, pengendalian emosi,
kepribadian, kecerdasan, akhlak mulia dan keterampilan
c. Manusia yang memiliki kekuatan spiritual keagamaan, pengendalian diri,
kepribadian, kecakapan, akhlak mulia dan keterampilan
d. Manusia yang memiliki kekuatan spiritual keagamaan, pengendalian kepribadian,
kecerdasan, akhlak mulia dan keterampilan
e. Manusia yang memiliki kekuatan spiritual keagamaan, pengendalian diri
kepribadian, kecerdasan, akhlak mulia dan keterampilan

Bank Soal Akademik 2017


Arsip Bidang Akademik

46. Pendidikan sebagai pranata sosial yang kuaat dan berwibawa, sebagai visi dan sistem
pendidikan nasional, akan dapat terwujud jika penyelenggarannya berdasarkan
prinsip...
a. Liberalisme
b. Oligarki
c. Otonomi
d. Teknokrasi
e. Demokrasi
47. “mengembangkan kemampuan dan membentuk watak serta peradaban bangsa yang
bermartabat dalam rangka mencerdaskan kehidupan bangsa” adalah rumusan...
a. Misi sistempendidikan nasional
b. Tujuan sistem pendidikan nasional
c. Strategi sistempendidikan nasional
d. Fungsi sistem pendidikan nasional
e. Dasar sistem pendidikan nasional
48. Pendidikan anak usia dini yang berada pada jalur nonformal antara lain adalah...
a. Kelompok bermail
b. Taman-kanak-kanak
c. Raudatul athfal
d. Pendidikan keluarga
e. Pramuka
49. “seperangkat rencaan ddan pengaturan mengenai tujuan, isi dan bahan pelajaran serta
cara-cara yang digunakan sebagai pedoman pembelajaran”, adalah rumusan UU RI
No. 20 Tahun 2003 tentang...
a. Tujuan pendidikan
b. Proses pendidikan
c. Kurikulum pendidikan
d. Isi pendidikan
e. Manajemen pendidikan
50. Sejumlah sarana untuk penyelenggaraan mutu pendidikan yang ditetapkan secara
tersurat oleh UU RI No. 20 Tahun 2003 adalah sebagai berikut, kecuali
a. Uji akuntabilitas
b. Evaluasi
c. Akreditasi
d. Sertifikasi
e. Standar nasional pendidikan

Bank Soal Akademik 2017


Arsip Bidang Akademik

UJIAN TENGAH SEMESTER GANJIL TAHUN 2008/2009


Mata Kuliah : Landasan Pendidikan

Petunjuik: silanglah salah satu huruf alternatif jawaban yang paling tepat pada lembar
jawaban
PERINGATAN:
- Mencontek adalah perbuatan yang dilarang
- Soal harus dikembalikan, apabila tidak, dianggap mengundurkan diri
SOAL:
1. Tujuan berfilsafat adalah menemukan hakikat segala sesuatu. Dalam konteks ini
berfilsafat berarti berpikir...
a. Kritis
b. Objektif
c. Subjektif
d. Kontemplatif
e. Radikal
2. Berdaasarkan tinjauan antropologi, Pendidikan identik dengan proses...
a. Enkulturasi
b. Civilisasi
c. Personalisasi
d. Sosialisasi
e. Profesionalisasi
3. Berdasarkan tinjauan psikologi, pendidikan identik dengan proses...
a. Enkulturasi
b. Civilisasi
c. Personalisasi
d. Sosialisasi
e. Profesionalisasi
4. Berikut ini termasuk instrumental input sistem pendidikan sekolah, kecuali...
a. Buku pelajaran
b. Guru
c. Siswa
d. Sarana pendidikan
e. Kurikulum
5. Komponen sistem pendidikan yang berfungsi memberi arah pada semua kegiatan
pendidikan adalah...
a. Alat pendidikan
b. Evaluasi pendidikan
c. Materi pendidikan
d. Penelitian pendidikan
e. Tujuan pendidikan
6. Raw input sistem pensisikan sekolah adalah...
a. Alat

Bank Soal Akademik 2017


Arsip Bidang Akademik

b. Tujuan
c. Guru
d. Siswa
e. Kurikulum
7. Hal-hal yang menjadi masukan dalam sebuah sistem adalah...
a. Informasi-balikan-hasil
b. Informasi-energi-bahari
c. Informasi-energi-hasil
d. Informasi-tranformasi-bahan
e. Informasi-transformasi-hasil
8. Yang memegang peranan kunci dalam proses pendidikan dalam arti sempit adalah...
a. Alat bantu belajar
b. Bahan pelajaran
c. Lingkungan belajar
d. Pendidik
e. Peserta didik
9. Salah satu bentuk transformasi operasional pendidikan...
a. Bimbingan belajar
b. Pengabdian guru
c. Pengembangan kurikulum
d. Penyediaan bukku
e. Perencanaan sekolah
10. Manusia sebagai homo sapiens, berarti manusia adalah makhluk yang...
a. Berjalan tegak
b. Bertulang belakang
c. Dapat berpikir
d. Menggunakan alat
e. Suka bermain-main
11. Salam pengertian luas terbatas, pendidikan merupakan...
a. Penghayatan dalm hidup
b. Peningkatan mutu hidup
c. Penyesuaian terhadap hidup
d. Persiapan untuk hidup
e. Pertumbuhan dalam hidup
12. Tujuan pendidikan dalam arti luas adalah...
a. Kecakapan
b. Kesusilaan
c. Pengetahuan
d. Penyesuaian
e. Pertumbuhan
13. Dalam pengertian sempit, pendidikan adalah pengalaman...
a. Bekerja
b. Belajar
c. Berguru
d. Berpraktek
e. Bersekolah

Bank Soal Akademik 2017


Arsip Bidang Akademik

14. Pendidikan hendaknya diarahkan menuju terwujudnya manusia ideal (diarahkan


kepada tujuan yang baik). Sebab itu, pendidikan dikenal bersifat...
a. Analitik
b. Deskriptif
c. Normatif
d. Sinoptik
e. Tentatif
15. Peserta didik bukan objek yang harus dibentuk atas dasar kehendak sepihak dari
pendidikan. Hal ini dilandasi oleh prinsip...
a. Historisitas
b. Personalitas
c. Cultural
d. Moralitas
e. Sosialitas
16. Pandangan pendidik tentang hakikat manusia akan berfungsi sebagai...
a. Asumsi dalam rangka praktek pendidikan
b. Model utama bagi praktek pendidikan
c. Petunjuk teknis praktek pendidikan
d. Syarat mutlak praktek pendidikan
e. Syarat teknis praktek pendidikan
17. Dengan mengacu kepada konsep tentang hakikat manusia (filsafat antropologi), maka
dapat dipahami bahwa pendidikan adalah...
a. Enkulturasi
b. Humanisasi
c. Individualisasi
d. Personalisasi
e. Sosialisasi
18. Mengacu kepada asumsi yang dikemukakan Martin Buber, hubungan antara guru
dengan siswa dalam praktek pendidkan hendaknya merupakan hubungan...
a. Objek-objek
b. Subjek-objek
c. Subjek-subjek
d. Objek-subjek
e. Subjek-objek
19. Dalam kegiatan pembelajaran, guru akan dapat mempengaruhi peserta didik, sebab
hakikatnya mereka makhluk...
a. Individual
b. Bermoral
c. Berbudaya
d. Beragama
e. Sosial
20. Manusia adalah animal educable, implikasinya dalam menghadapi anak yang
mengalami kesulitan belajar, maka guru bersikap...
a. Apatis
b. Sabar
c. Otoriter

Bank Soal Akademik 2017


Arsip Bidang Akademik

d. Mengalah
e. Sosialitas
21. Pada dasarnya setiap anak akan dapat dididik. Hal ini didukung oleh prinsip
antropologis berikut ini, kecuali...
a. Sosialitas
b. Potensialitas
c. Moralitas
d. Idealitas
e. Individualitas
22. Untuk menjadi dewasa. Manusia perlu dididik. Sehubungan dengan ini m. J.
Langeveld menyebut manusia sebagai...
a. Animal educable
b. Animal educandum
c. Animal social
d. Animal rational
e. Animal symbolicum
23. Manusia selalu aktif tumbuh dan berkembang baik aspek fisiologis maupun
spiritualnya kearah “kesempurnaan”. Ini adalah karakteristik dimensi...
a. Dinamiak
b. Historika
c. Keberbudayaan
d. Keberagamaan
e. Komusikasi
24. Manusia merupakan kesatuan yang tak dapat dibagi, unik, dan otonom. Ini adalah
karakteristik dimensi...
a. Individualitas
b. Sosialitas
c. Moralitas
d. Kulturitas
e. Historisitas
25. Setiap pendidik harus memahami hakikat manusia, sebab...
a. Pendidiakn hanya dapat dilakukan oleh menusia
b. Pendidikan hanya diberikan kepada manusia
c. Peserta didik pada hakikatnya adalah manusia
d. Pendidik pada hakikatnya adalah manusia
e. Pendidikan adalah upaya memanusiakan manusia
26. Manusia adalah ciptaan tuhan, asumsi ini dianut oleh...
a. Evolusionisme
b. Kreasionisme
c. Materialisme
d. Naturalisme
e. Realisme fisik
27. Pendidik sebagai seni terletak pada...
a. Seseorang mampu menguasai materi pembicaraan
b. Mendidik dengan cara keinginan sendiri saja dalam praktik pendidikan
c. Yang terpenting anak didik dapat mengikuti praktik pendidikan

Bank Soal Akademik 2017


Arsip Bidang Akademik

d. Seseorang kreatif dalam menciptakan praktik pendidikan


e. Seseorang menguasai berbagai metode mendidik
28. Konklusi merupakan penarikan keseimpulan dari...
a. Hal-hal yang bersifat umum dan khusus
b. Hal-hal yang bersifat khusus dan umum
c. Hal-hal yang bersifat khusus dan spesifik
d. Hal-hal yang bersifat umum dan operasional
e. Hal-hal yang bersifat spesifik ke operasional
29. Menurut m. J. Langeveld kewibawaan merupakan...
a. Metode dalam pendidikan
b. Pangkal tolak pendidikan
c. Kriteria pendidikan
d. Syarat mutlak pendidikan
e. Tujuan pendidikan
30. Berkut ini adalah karakteristik ilmu pendidikan, kecuali...
a. Objektif
b. Dekriptif
c. Spesifik
d. Preskriptif
e. Normatif
31. Selain sebagai aplikasi ilmu, pendidikan adalah juga seni, karena [raktik pendidikan
melibatkan...
a. Teknologi pendidikan
b. Teori dan praktik
c. Perasaan dan nilai
d. Moral pendidik
32. Ilmu pendidkan dan filsafat pendidikan antara lain ada persamaan dalam cara kerja
yang mengutamakan sikap...
a. Sipopsis
b. Spekulatif
c. Kritis
d. Subjektif
e. Imajinatif
33. Berikut ini adalah klasifikasi pengetahuan menurut Knelleer, kecuali...
a. Pengetahuan agama
b. Pengetahuan intuitif
c. Pengetahuan rasional
d. Pengetahuan lokal
e. Pengetahuan irrasional
34. Teori korespondensi memandang bahwa kebenaran adalah...
a. Persesuaian antara fakta dan situai nyata
b. Persesuaian antara pikiran dan kebenaran sebelumnya
c. Persesuaian antara fakta dengan ajaran agama
d. Persesuaian antara kenyataan dengan rasio
e. Persesuaian antara rasio dengan agama
35. Kaum pragmatis, terutama Dewey memandang bahwa pengetahuan itu adalah...

Bank Soal Akademik 2017


Arsip Bidang Akademik

a. Berbeda dengan kebenaran


b. Sama dengan kebenaran
c. Sebagian adalah kebenaran
d. Sebagian kontradiktif dengan kebenaran
e. Berdeda dengan kebaikan
36. Secara awam pada umumnya orang menjelaksan pengertian ilmu pengetahuan sering
dimaknai sebagai...
a. Segala sesuatu yang kita ketahui dalam kehidupan sehari-hari baik yang bersifat
faktual maupun yang bersifat mistis
b. Sekumpulan pengetahuan yang tersusun secara sistematis melalui metode ilmiah
untuk menjawab pertanyaan atau masalah
c. Segala sesuatu yang diketahui yang bersumber daik dari agama, filsafat, hukum,
dan kenyataan dalam kehidupan
d. Segala pengetahuan yang diperoleh dari pengalaman dalam memecahkan masalah
kehidupan manusia
e. Segala seesuatu yang ditangkap oleh panca indra manusia baik

Bank Soal Akademik 2017

Anda mungkin juga menyukai