Anda di halaman 1dari 11

Scanned by TapScanner

1. Sebutkan jenis alat beserta fungsinya yang digunakan di laboratorium mikrobiologi pangan!
Sertakan foto/gambar dan nama bagian yang terdapat di alatnya

No Nama Fungsi Gambar

Termometer raksa Untuk mengukur suhu


1
kaca media dan larutan

Untuk menimbang
bahan media, sampel,
ataupun bahan kimia
2 Neraca analitik lainnya dengan
ketelitian hingga 4
digit di belakang
koma

Untuk memanaskan
3 Hot plate
media

Untuk
menghomogenkan
4 Vortex stirer
larutan dalam tabung
reaksi

Tempat untuk
5 Laminar air flow
melakukan inokulasi

Untuk menjepit
tabung reaksi ketika
6 Gagang penjepit
proses sterilisasi
dengan bunsen
Batang penyebar Untuk menyebar
7
tipe L biakan bakteri

Membantu
menghomogenkan
8 Magnetic stirer media dalam wadah
ketika diaduk dengan
stirer

Untuk mengambil
9 Jarum ose
kultur mikroba

Untuk memindahkan
larutan dari wadah
Bulb dan pipet satu ke yang lainnya.
10
volumetrik Larutan diambil
dengan penarikan
menggunakan bulb

Untuk mengamati
11 Mikroskop
aktivitas mikroba
Untuk membungkus
alat kerja ketika
12 Aluminium foil disterilisasi, sebagai
alas penimbangan
media

Batang penyebar Untuk menyebar


13
tipe segitiga kultur bakteri

Untuk menampung
14 Labu semprot
aquades

Untuk mengambil
15 Sudip dan spatula sampel bahan
padatan
Untuk mengambil dan
memindahkan larutan
16 Mikro pipet
skala kecil dengan
akurat

Tempat untuk
17 Incubator menginkubasi media
dan biakan mikroba

Untuk mengaduk
18 Batang pengaduk
larutan
Untuk mengambil
19 Pinset sampel berbentuk
lembaran

Untuk menghaluskan
20 Mortar dan alu
bahan padatan

Wadah pembiakan
21 Tabung reaksi bakteri dalam media
cair

Alat bantu untuk


22 Corong memindahkan larutan
antar wadah
Untuk sterilisasi alat
23 Bunsen kerja kaca sebelum
digunakan

Untuk memindahkan
24 Pipet tetes larutan dalam skala
tetes

Untuk mengukur
25 Gelas ukur
volume cairan
Penampung larutan
26 Gelas piala dan alat yang akan
disterilisasi

Untuk mengambil dan


27 Pipet mohr
memindahkan larutan

Untuk mencampur,
menampung dan
memanaskan bahan
28 Tabung tutup ulir
secara tertutup guna
menghindari
kontaminasi
Wadah pembuatan
29 Erlenmeyer
media

Wadah
30 Cawan petri pengembangbiakan
mikroba
Scanned by TapScanner
Scanned by TapScanner

Anda mungkin juga menyukai