Anda di halaman 1dari 4

PEMERINTAH PROVINSI DAERAH KHUSUS IBUKOTA JAKARTA

KOTA ADMINISTRASI JAKARTA PUSAT


PUSKESMAS KECAMATAN MENTENG
Jalan Pegangsaan Barat Nomor 14 Jakarta Pusat , Telepon 31935836 / 3103439 , Faksimile 31904965
Email pkm_kecmenteng@yahoo.co.id
JAKARTA

    Kode Pos : 10310

NOTULEN RAPAT

HARI : SELASA

TANGGAL : 16 JANUARI 2020

WAKTU : 14.00 WIB s/d Selesai

TEMPAT : AULA PUSKESMAS KELURAHAN PEGANGSAAN

PIMPINAN RAPAT : dr. Deslina

NOTULEN RAPAT : drg. Richa Firmadona

PESERTA RAPAT : Seluruh Pegawai di Puskesmas Kelurahan Pegangsaan

ACARA : Lokakarya Mini Bulanan Puskesmas

AGENDA RAPAT : 1. Pengarahan Kepala Puskesmas Kelurahan

Pegangsaan.

2. Paparan PJ Admen

3. Paparan PJ UKM

4. Paparan PJ UKP

5. Paparan MR

6. Penutup

I. BAHASAN MATERI RAPAT


1. Pengarahan Kepala Puskesmas Kelurahan Pegangsaan.

a. Capaian indikator mutu semua unit baik admen ukm dan ukp tahun

2019 akan menjadi dasar kita untuk membuat penilaian kinerja

puskesmas. Dan bagi teman2 atau unit yang tidak tercapai harap

membuat analisa dengan membuat fish bone. Selain itu, untuk data
PEMERINTAH PROVINSI DAERAH KHUSUS IBUKOTA JAKARTA
KOTA ADMINISTRASI JAKARTA PUSAT
PUSKESMAS KECAMATAN MENTENG
Jalan Pegangsaan Barat Nomor 14 Jakarta Pusat , Telepon 31935836 / 3103439 , Faksimile 31904965
Email pkm_kecmenteng@yahoo.co.id
JAKARTA

    Kode Pos : 10310

data seperti 10 penyakit terbanyak, data kunjungan , data rujukan

serta data obat/apotek harap diselesaikan agar dapat manjadi dasar

kita untuk membuat RUK 2021.

b. Bulan ini kita akan mengadakan smd yaitu survey mawas diri yang

bertujuan untuk melihat masalah di masyarakat yang datangnya

usulan adalah dari masyarakat tsb. Begitupun dengan analisa dan

hasilnya semua dilakukan oleh masyarakat itu sendiri.

c. Untuk uraian tugas tahun 2020 akan dilakukan kajian kembai dan

beberapa petugas sudah ada yang berganti seperti apotek dan

perawat. Oleh karena itu TU (bu yeyet) agar dapat melakukan update

uraian tugas karyawan.

d. Kemaren ada kejadian KNC kejadian nyaris cedera. Sudah dilakukan

tindak lanjut oleh mas robin apoteker pengganti (mas andi cuti) dengan

melakukan pencatatan obat yang sudah ED dalam waktu 1 bulan atau

kurang agar dapat ditarik. Untuk pelaporannya direkap oleh tim PMKP.

2. Paparan PJ Admen

a. Untuk capaian indikator mutu admen telah direkap dan terdapat

indikator mutu yang tidak tercapai yaitu ketepatan pelaporan sebelum

tanggal 5 setiap bulannya. Analisanya karena ada hal – hal dilapangan

seperti terbentur hari libur dan banjir. Dr des: diharapkan hal ini sudah

dapat diantisipasi sebelum tanggal 5, karena tutup buku pelaporan

sudah dimajukan ke tanggal 25 akhir bulan.

b. Uraian tugas masing –masing pegawai akan dilakukan update sesuai

SOTK yang dikeluarkan oleh Puskesmas Kecamatan Menteng.

3. Paparan PJ UKM
PEMERINTAH PROVINSI DAERAH KHUSUS IBUKOTA JAKARTA
KOTA ADMINISTRASI JAKARTA PUSAT
PUSKESMAS KECAMATAN MENTENG
Jalan Pegangsaan Barat Nomor 14 Jakarta Pusat , Telepon 31935836 / 3103439 , Faksimile 31904965
Email pkm_kecmenteng@yahoo.co.id
JAKARTA

    Kode Pos : 10310

a. Untuk capaian UKM sudah direkap semua dan terdapat beberapa

kegiatan yang belum tercapai yaitu KIA, KB, Gizi, Diare, PTM, Lansia.

Dr des: teman pemegang program harap membuat analisa terhadap

capaiannya ya dengan cara membuat fish bone.

b. RPK untuk tahun 2020 sudah dibuat untuk semua program baik yang

ada pembiayaan maupun tidak ada pembiayaan. Berikutnya akan

dibuat RPK bulanan yang sudah ada tanggalnya sepanjang tahun

2020.

4. Paparan PJ UKP

a. Untuk UKP sudah dibuat RPK tahunan dan bulanan 2020.

b. Tanggal 7 januari terjadi pelaporan oleh pasien yang mendapatkan

obat tetes telinga sudah expired yaitu agustus 2019. Tim PMKP harap

melakukan rekap laporan. Kejadian ini ditindaklajuti dengan

memberika obat tetes telinga yang baru dan apoteker melakukan

pencatatan obat yang harus ditarik dalam bulan ini,dan data obat2

yang akan expired dalam waktu 1 bulan kedepan. Dr des: harap

semua unit melakukan pelayanan dengan baik dan hati2 dalam

pemberian obat kepada pasien.

5. Paparan MR

a. Semua hasil audit internal bulan lalu sudah dilakukan rekap kecuali

KIA, dimohon dapat segera dilakukan perbaikan pada sop nya. Agar

temuan dapat ditutup. Tahun ini audit internal mengikuti pola dengan

kecamatan yaitu audit sepanjang tahun.

b. Keluhan pelanggan bulan desember 2019 nihil.

6. Penutup
PEMERINTAH PROVINSI DAERAH KHUSUS IBUKOTA JAKARTA
KOTA ADMINISTRASI JAKARTA PUSAT
PUSKESMAS KECAMATAN MENTENG
Jalan Pegangsaan Barat Nomor 14 Jakarta Pusat , Telepon 31935836 / 3103439 , Faksimile 31904965
Email pkm_kecmenteng@yahoo.co.id
JAKARTA

    Kode Pos : 10310

Jakarta, 16 januari 2020


Mengetahui,

Notulen Rapat Kepala Puskesmas Kelurahan Pegangsaan

Drg.Richa Firmadona dr. Deslina


NIP 198607152011012023 NIP. 198012252010012034

Anda mungkin juga menyukai