Anda di halaman 1dari 1

SOAL UJIAN SEMESTER GENAP

ETIKA DAN HUKUM KESEHATAN

T.A 2019/2020

1. Jelaskan apa yang dimaksud dengan etika!


2. Jelaskan tujuan inform consent!
3. Tn. K 40 tahun, mengalami kecelakaan lalu lintas dengan diagnosis medis Cedera Kepala
Belakang atau CKB. Klien sudah 20 hari tidak sadarkan diri, dan istrinya meminta
kepada perawat untuk mencabut selang pengobatan cairan dan makanan. Apakah
tindakan perawat selanjutnya, jelaskan!
4. Tn. S, 35 tahun meninggal karena terserang penyakit HIV/AIDS, pada saat proses
memandikan jenazah, semua keluarganya tidak berani memandikan karena takut tertular
penyakit tersebut, apa yang harus dilakukan perawat, jelaskan!
5. Tn. F 18 tahun meminta perawat melakukan pengangkatan salah satu ginjalnya karena
akan didonorkan. Pemuda tersebut mendonorkan ginjalnya karena diiming-imingi uang
yang cukup besar dari hasil donornya. Uang tersebut rencananya ia akan gunakan untuk
membeli gadget telepon genggam baru tanpa mengetahui efek samping dari proses
pengangkatan ginjal tersebut. Apakah yang harus dilakukan perawat, jelaskan!

Good Luck

Anda mungkin juga menyukai