Anda di halaman 1dari 6

SOAL PTS GENAP 2020/2021

Mata Pelajaran : Teknologi Dasar Otomotif


Guru Pengampu : Taofik Hidayat, S.Pd.

1. Seorang mekanik saat memperbaiki kendaraan berpedoman pada ...


A. Buku catatan
B. Buku otomotif
C. Katalog suku cadang
D. Service manual
E. Part book
2. Untuk mencegah kerusakan dan memperpanjang masa kerja komponen pada
kendaraan maka perlu dilakukan …
A. Servis
B. Tune Up Mesin
C. Pemeliharaan Berkala
D. Rutin mengganti oli
E. Membersihkan filter udara
3. Informasi yang terdapat pada Part Book meliputi, kecuali …
A. Nomor komponen
B. Nama komponen
C. Lokasi pada mesin
D. Jumlah komponen yang digunakan
E. Tanggal pembuatan komponen
4. Perbedaan mendasar dari sistem hidrolik dan sistem pneumatik adalah ...
A. Fluida kerja
B. Penggunaannya
C. Operasionalnya
D. Pengelompokannya
E. Operatornya
5. Berikut adalah kekurangan sistem hidrolik kecuali...
A. Sensitif terhadap kebocoran
B. Batas temperatur yang mampu diterima hanya 60 sampai 70 derajat celcius
C. Memiliki tahanan yang lebih besar sehingga membutuhkan tenaga penggerak
yang besar
D. Menghasilkan output yang lebih besar sehingga cocok untuk pekerjaan berat
E. Tidak tahan terhadap temperatur tinggi
6. Pneumatik banyak digunakan dalam industri, bekerja dengan menggunakan
media...
A. Minyak
B. Udara Bertekanan
C. Udara dan Minyak
D. Listrik
E. Air
7. Fungsi tangki udara seperti berikut ini, kecuali...
A. Untuk mendapatkan tekanan konstan pada sistem pneumatik, dengan tidak
mengindahkan beban yang berfluktuasi
B. Untuk memisahkan minyak dan air dari kompresor
C. Penyimpan udara ssebagai emergency suplay bila sewaktu-waktu ada
kegagalan kompresor beban pemakaian yang tiba-tiba
D. Sebagai pengatur aliran udara dari kompresor ke system
E. Sebagai pendeteksi kebocoran
8. Alat yang digunakan untuk mengukur tekanan kerja fluida pada saat piston
melakukan langkah maju dan langkah mundur adalah...
A. Manometer atau pressure gauge
B. Tachometer
C. Tensi meter
D. Multimeter
E. Compresion tester
9. Perhatikan gambar di bawah ini.

Rangkaian di atas adalah jenis rangkaian …


A. Rangkaian seri
B. Rangkaian parallel
C. Rangkaian gabungan
D. Rangkain seri – seri
E. Rangkaian parallel - seri
10.Sensor yang berfungsi untuk mendeteksi suhu udara masuk pada kendaraan
adalah …
A. Intake air temperature sensor
B. Engine coolant temperature sensor
C. Air flow sensor
D. Manifold absolute pressure sensor
E. Throttle position sensor
KUNCI JAWABAN
SOAL PTS GENAP 2020/2021
MAPEL TEKNOLOGI DASAR OTOMOTIF

No. Kunci Jawaban


1 D
2 C
3 E
4 A
5 D
6 B
7 C
8 A
9 B
10 A
PEDOMAN PENILAIAN
SOAL PTS GENAP 2020/2021
MAPEL TEKNOLOGI DASAR OTOMOTIF

Jumlah Jawaban Benar


Nilai Tes= x 100
Skor Maksimal
KISI-KISI
SOAL PTS GENAP 2020/2021
MAPEL TEKNOLOGI DASAR OTOMOTIF

Nama Sekolah : SMKN 3 Semarang Alokasi Waktu : 90 Menit


Mata Pelajaran : Teknologi Dasar Otomotif Bentuk Soal : Pilihan Ganda
Kelas / Semester : X / Genap Jumlah Soal : 10 butir
Tahun Pelajaran : 2020/2021 Penulis : Taofik Hidayat

No. Kompetensi Dasar Kelas Materi Indikator Soal Level Nomor Bentuk Kunci
Kognitif Soal Soal Jawaban
1 Menerapkan cara X TMPO Buku OMM Peserta didik dapat memahami C2 1 Piliha D
penggunaan OMM X TKRO 1 Part Book penggunaan OMM n
(operation maintenance X TKRO 2 Ganda
manual), service manual
Peserta didik dapat menerapkan C3 2 Piliha C
dan part book sesuai
penggunaan OMM n
peruntukannya
Ganda
Peserta didik dapat mengidentifikasi C2 3 Piliha E
informasi pada Part Book n
Ganda
2 Memahami dasar-dasar X TMPO Dasar-dasar system Peserta didik dapat membedakan C4 4 Piliha A
system hidraulik X TKRO 1 hidrolik sistem hidrolik dan sistem n
X TKRO 2 pneumatik Ganda
Peserta didik dapat menjelaskan C2 5 Piliha D
system hidrolik n
Ganda
3 Memahami dasar-dasar X TMPO Dasar-dasar system Peserta didik dapat menerangkan C2 6 Piliha B
system pneumatic X TKRO 1 pneumatik fluida system pneumatik n
X TKRO 2 Ganda
Peserta didik dapat menerangkan C2 7 Piliha C
fungsi komponen system pneumatik n
Ganda
Peserta didik dapat memilih alat ukur C3 8 Piliha A
system pneumatik n
Ganda
4 Memahami rangkaian X TMPO Jenis-jenis rangkaian Disajikan sebuah gambar, Peserta C4 9 Piliha B
kelistrikan sederhana X TKRO 1 kelistrikan sederhana didik dapat membedakan jenis n
X TKRO 2 rangkaian kelistrikan Ganda
5 Memahami dasar-dasar X TMPO Jenis-jenis sensor Peserta didik dapat menjelaskan jenis- C2 10 Piliha A
sensor X TKRO 1 jenis sensor n
X TKRO 2 Ganda

Anda mungkin juga menyukai