Anda di halaman 1dari 4

LEMBAR KEGIATAN PESERTA DIDIK ( LKPD )

JARINGAN PADA TUMBUHAN

Nama : Annisa Azzahra Asykur


Kelas : XI IPA 7

Kompetensi Dasar
3.3 Menganalisis keterkaitan antara struktur sel pada jaringan tumbuhan dengan fungsi organ
pada tumbuhan

A. Jawablah pertanyaan di bawah ini dengan benar

1. Lengkapilah tabel berikut ini


N Jaringan Karakteristik Fungsi
o
1 Meristem - Bentuk dan ukuran sel yang sama - mendorong
(kubus) pertumbuhan
- Dinding sel tipis batang dan
- Sel penuh dengan protoplasma memanjang pada
- Isi sel tidak mengandung zat bagian akar.
makanan - mendukung
- Sel-sel muda dan tidak mengalami pertumbuhan ke
diferensiasi dan spesialisasi, samping pada
dinding tipis, banyak diameter batang.
protoplasma, vakuola kecil, - mendukung
nukleus besar, bukan plastid pertumbuhan
dewasa dan sama-sama organ perantara
berbentuk ke segala arah. tanaman.

Lebih tepatnya,
jaringan meristem
berfungsi untuk:
- Meristel Primer :
menyebabkan
batang dan akar
menjadi panjang
- Meristel Sekunder :
menyebabkan
tubuh tanaman
menjadi lebih besar
- Lateral Meristel :
Ruas menjadi
panjang
- Meristel
Interkalar :
Diameter batang
meningkat
- Meristel Apikal :
membuat ujung
lebih memanjang
2 Epidermis - Terdiri atas satu lapis sel tunggal Secara umum berfungsi
- Tersusun dari sel-sel hidup untuk melindungi
- Beragam bentuk, ukuran dan jaringan yang berada
susunannya, tetapi biasanya dibawahnya. Fungsi
tersusun rapat tidak ada ruang yang lainnya
antar sel menyesuaikan dengan
- Tidak memiliki klorofil modifikasi epidermis.
- Mengalami modifikasi
membentuk derivat jaringan
epidermis, misal stomata, spina
(duri), vilamen , sel kipas, sel
kersik (sel silika), dan trikomata
(rambut-rambut)
- Dinding sel jaringan epidermis
bagian luar yang berbatasan
dengan udara mengalami
penebalan, sedangkan dinding sel
jaringan epidermis bagian dalam
yang berbatasan dengan jaringan
lain dinding selnya tetap tipis.
3 Parenkim - Selnya hidup berukuran besar - Parenkim
berbentuk polyhedron Asimilasi/klorenki
- Memiliki inti sel dan banyak m, membantu
vakuola proses fotosintesis.
- Memiliki ruang antar sel - Parenkim
- Bersifat meristematik penimbun,
penyimpan
cadangan makanan
karena memiliki
vakuola yang
besar.
- Parenkim air,
mampu
menyimpan air.
- Parenkim udara,
mampu
menyimpan udara
karena memiliki
ruang antar sel
yang besar.
- Parenkim
pengangkut,
terdapat di sekitar
xilem dan floem.
- Parenkim penutup
luka, melakukan
pembelahan diri
untuk regenerasi
parenkim baru.
4 Kolenkim - Tersusun atas sel-sel hidup. - memperkuat,
- Ukuran dan bentuk sel beragam. menunjang atau
- Penebalan dinding sel tidak menyokong organ
teratur, biasanya di sudut- muda yang sedang
sudutnya. Dinding sel lunak, lentur tumbuh maupun
tidak berlignin. pada herba agar
- Isi sel dapat mengandung dapat berdiri
kloroplas dan tanin. dengan kokoh dan
- Terdapat pada tumbuhan kuat.
muda/bagian tumbuhan muda. - dapat
mengembangkan
dinding tebal
sementara organ
tempat kolenkim
berada sedang
memanjang.
- dapat menjadi
pengganti
sklerenkim jika
tumbuhan tempat
kolenkim berada
tidak
berdifirensiasi
menjadi
sklerenkim.
5 Sklerenkim - Tersusun atas sel-sel mati. - Sebagai penyokong
- Dinding sel tebal, kenyal/keras, tumbuhan.
mengandung zat lignin, tidak - pemberi kekuatan
mengandung protoplas. serta dukungan
- Penebalan dinding sel merata. mekanik bagi organ
- Biasanya terdapat pada tumbuhan tumbuhan.
tua atau bagian tumbuhan tua. - Sebagai pelindung
- Ada 2 jenis yaitu, serabut (serat- organ tumbuhan.
serat) dan sklereid (sel batu). - Aktifitas
sklerenkim
menjaga tanaman
dari streskarena
faktor lingkungan.
6 Xilem Tersusun atas berbagai macam sel, sel - menyalurkan zat
– sel penyusun telah mati, tipe selnya yang digunakan
trakeid, sel – sek penyusun telah mati, untuk
dinding sel tebal, mengandung lignin, memfotosintesiska
terdiri dari trakea, trakeid serabut n dari akar menuju
xilem, parenkim kayu. ke daun.
- menahan beban air
yang diangkut ke
atas tumbuhan dan
berat tanaman itu
sendiri.
7 Floem - Terdiri dari sel hidup dan mati. Floem atau jaringan
- Selnya hidup tak berinti. tapis merupakan
- Dinding melintang berpori. jaringan pengangkut
- Tersusun dari sel tapis (sel mati), pada tanaman yang
sel pengiring (sel hidup), parenkin, berfungsi sebagai
serabut, dan sklereid. pengangkut atau yang
- Dinding terbuat dari lignin yang menyalurkan hasil
padat. fotosintesis yang
berasal dari daun ke
seluruh bagian
tanaman untuk proses
pertumbuhannya.

B. Perhatikan gambar dibawah ini


Tuliskan dan jelaskan jaringan muda yang
Ditunjuk oleh gambar A, B dan C
A. Meristem Apikal Tunas, jaringan meristem yang
terletak di ujung batang atau ujung akar yang
berfungsi untu pertumbuhan primer.
B. Meristem Lateral, jaringan meristem yang
terletak di batang dan akar yang berfungsi
untuk pertumbuhan sekunder ke arah samping.
C. Meristem Apikal Akar, meristem apikal atau
biasa disebut sebagai meristem ujung.
Meristem ini terdapat pada ujung batang
dan akar. Saat terjadi pemanjangan,
meristem apikal ini akan menghasilkan
tunas apikal. Tunas apikal inilah yang akan
berkembang menjadi jaringan baru yang
akan membentuk daun, batang, bunga.

C Jaringan epidermis dapat memodifikasi menjadi …

Anda mungkin juga menyukai