Anda di halaman 1dari 2

Jawablah Pertanyan-Pertanyan Berikut Ini Disertai Dengan Alasan Dan Kesimpulan !

1. Apa perbedaanTashihul Masalah dan Asal Masalah (AM) atau Kelipatan Persekutuan Terkecil (KPK)
dalam ilmu Warits?
2. Jelaskan rumus cepat dalam penetapan Asal Masalah !
3. Ada berapakah jenis pendekatan dalam Asal Masalah ? Sebutkan disertai contoh masing-masing !
Jawaban.
1. Tashih dalam bahasa Arab berarti 'menghilangkan penyakit'. Sedangkan menurut ulama ilmu faraid
berarti mewujudkan jumlah yang kurang dari bagian setiap ahli waris tanpa pecahan dalam
pembagiannya. Asal masalah dalam hukum waris ialah bilangan paling sedikit yang dapat diambil
darinya, bagian ahli waris secara benar tanpa adanya bilangan pecahan, besarnya bagian itu berbeda
sesuai dengan perbedaan para ahli waris yang ada. Yang dimaksud dengan asal masalah adalah KPT
( kelipatan persekutuan terkecil ) yang dapat dibagi dengan setiap penyebut furudhul muqaddarah
para ahli waris ashabul furudh
2. Rumus cepat penetapan Asal Masalah di dalam Qur’an terdapat 6 bagian :
 1/2 (Setengah)
 1/4 (Seperempat)
 1/8 (Seperdelapan)
 1/3 (Sepertiga)
 2/3 (Dua pertiga)
 1/6 (Seperenam)

۱/۲ ۱

۱/۳ ٦ ۲

٤/۱ ۱۲ ٤ ۳

٦/۱ ۱۲ ٦ ٦ ٤

٨/۱ ۲٤ ٨ ۲٤ ٨ ٥

۲/۳ ۲٤ ٦ ۱۲ ۳ ٦ ٦

۳ ٨ ٦ ٤ ۳ ۲ ۷
3. a. Mumasalah, jika penyebutnya sama-sama dua, maka salah satunya diambil sebagai asal masalah.
……Contohnya ½ dan ½ , maka yang menjadi asal masalah adalah 1

b. Mudhaqalah, penyebutnya berbeda tetapi penyebut yang terkecil bisa membagi penyebut terbesar
tanpa pecahan. Contohnya, ½ dan 1/6, maka penyebutnya 6 : 2 = 3 atau contoh lainnya, ½, 1/6,
dan 1/3. Maka diambil dua penyebut besar yang berurutan yakni 6 : 3 = 2

c. Muwafaqoh, penyebutnya berbeda, tetapi penyebut yang terkecil dapat membagi habis penyebut
terbesar. Rumusnya adalah dibagi 2 dan dikali silang Contohnya 1/8 dan 1/6. Maka 8 : 2 = 4 dan 6
: 2 = 3, kemudian dikali silang yakni, 4 x 6 = 24, dan 8 x 3 = 24.

d. Mubayanah, penyebutnya berbeda tapi bilangan penyebut terkecil tidak bisa membagi habis yang
terbesar dan dua-duanya tidak bisa di bagi. Contohnya 1/3 dan ½. Maka tinggal langsung di kali
saja penyebutnya yakni 3 x 2 = 6

Anda mungkin juga menyukai