Anda di halaman 1dari 1

STANDARD OPERATING PROCEDURE Halaman 1 dari 1

PT. DINACO GRASIA PENERIMAAN BAHAN BAKU POB No : WH 602


BAGIAN SEKSI Tanggal Berlaku :
1-Feb-2008
Disusun oleh Diperiksa oleh Disetujui oleh Mengganti No
Zahroh El Baidho' Esther Renny Dhanny Sandjaja ……………………
Tanggal : 08-02-2018 Tanggal : 08-02-2018 Tanggal : 08-02-2018 Tanggal …………..

1. Tujuan : Untuk mendapatkan bahan baku yang sesuai dengan standar

2. Prosedur Penerimaan Bahan Baku


2.1. Mendapatkan informasi jika barang akan datang
2.2. Memastikan barang yang akan masuk siap untuk diterima
· Siapkan lokasi penempatan barang yang akan masuk, pastikan tempat dalam kondisi bersih
· Siapkan peralatan yang akan digunakan untuk proses penerimaan bahan baku, pastikan peralatan
tersebut masih berfungsi dengan baik
· Siapkan dokumen chek list spesifikasi bahan baku yang akan masuk. Meliputi: detail nama barang,
kode barang, jumlah, volume dan berat.
2.3. Penerimaan barang masuk
· Petugas melakukan pengecekan bahan baku yang akan diterima sesuai dengan chek list spesifikasi
bahan baku apa tidak.
· Periksa dokumen pengiriman (surat jalan/PO)
· Penurunan bahan baku dari alat pengangkut
2.4. Pembuatan dokumen serah terima barang

Anda mungkin juga menyukai