Anda di halaman 1dari 10

TUGAS KELOMPOK

EKONOMI MANAJERIAL
SURVEI PRODUK “XI BOBA”

Disusunoleh :
1. Alexander Donny (B11.2019.05550)
2. Alfina Dewiyanti (B11.2019.05592)
3. Fahni Insan Pawestri (B11.2019.05620)
4. Silvani Puri Salsabilla (B11.2019.05865)
5. Ika Windi Saputri (B11.2019.05866)
6. M Iqbal Fikrina (B11.2019.05937)

UNIVERSITAS DIAN NUSWANTORO


FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS
2020/2021
* Identitas Produk

Xiboba

Kita tahu bahwa boba tengah menjadi tren saat ini. Bola bola tapioca ini hadir
memberikan sensasi kenyal yang unik pada banyak kreasi minuman, dan bahkan merambah
sebagai topping aneka dessert legit.

Banyak gerai yang menawarkan boba dengan keunggulannya masing masing. Namun,
jika ditanya mana tempat terbaik untuk menikmati kreasi boba berkualitas dengan harga
terjangkau? Jawabannya sudah pasti “Xi Boba”, yang merupakan jaringan gerai minuman di
bawah naungan Kulo Group.

* Analisis Produk

XIBOBA

Analisis Dengan Pendekatan Utilitas Marginal

Utility dinilai dari nilai guna suatu barang yang digunakan oleh seorang konsumen.
Marginalisme menjelaskan tentang pilihan seorang konsumen dengan pemikiran seseorang
memutuskan  apa manfaat yang akan dia terima dalam memilih kebutuhan untuk dikonsumsi.

Marginal Utility / Utilitas Marginal adalah Sebuah konsep tentang tingkat kepuasan
seseorang dalam konsumsi suatu barang. Utilitas Marginal sangat bergantung dengan selera
dan kepuasan konsumen.

Artinya, ketika masyarakat mengkonsumsi "Xiboba", maka masyarakat akan


mendapatkan kepuasan tersendiri setelah mengkonsumsi produk "Xiboba" tersebut. Setelah
itu, dia membeli produk "Xiboba" lagi di kemudian hari. Hal ini merupakan kepuasan
konsumen terhadap produk "Xiboba".

Namun, bila seseorang tersebut terus menerus mengkonsumsi produk "Xiboba", maka
kepuasan yang dirasakan akan berkurang atau menurun, dan bahkan hilang.
Misalnya, ada seseorang yang mencoba membeli produk "Xiboba", kemudian ia merasa
produk ini enak, disini dia sudah mendapat rasa kepuasan dengan produk tersebut.
Kemudian, ia kembali lagi membeli produk tersebut, namun dengan jangka waktu yang cukup
singkat, disini ia masih merasa puas dengan produk tersebut.

Karena terlalu sering mengkonsumsi produk "Xiboba", ia merasa bosan, dan merasa
eneg dengan produk tersebut. Hingga akhirnya, minatnya untuk membeli produk "Xiboba" ini
berkurang, dan mungkin ia akan membeli produk tersebut dalam jangka waktu yang mungkin
lama.

Analisis Dengan Pendekatan Kurva Indiferen

Pendekatan Kurva Indeferen / Ordinal Utility menggunakan pengukuran ordinal dalam


menganalisis pilihan konsumen dan menurunkan fungsi permintaan.

Pendekatan ordinal mengasumsikan bahwa konsumen mampu membuat urutan


urutan kombinasi barang yang akan dikonsumsi berdasarkan kepuasan yang akan
diperolehnya tanpa harus menyebutkan secara absolut. Pendekatan ordinal digunakan
dengan menggunakan analisis kurva indiferensi.

Asumsi Asumsi Pendekatan Kurva Indiferen :

 Konsumen memiliki pola preferensi akan barang barang konsumsi yang dinyatakan
dalam bentuk peta indiferensi.
 Konsumen memiliki dana dalam jumlah tertentu.
 Konsumen selalu berusaha untuk mencapai kepuasan maksimum.
 Semakin jauh dari titik origin, maka kepuasan konsumen semakin tinggi.

Misalnya, Produk "Xiboba", terdiri dari berbagai macam varian rasa. Dan yang paling
best seller yaitu variant "Brown Sugar Boba Fresh Milk". Ketika salah satu konsumen membeli
varian rasa "Salted Caramel Boba Fresh Milk", dan yang satunya lagi membeli varian rasa
"Green Tea Macchiato", maka konsumen tersebut akan merasakan kepuasan yang sama tanpa
membandingkan mana yang lebih menyukai masing masing.
Analisis Dengan Pendekatan Atribut

Pendekatan ini menggunakan analisis utilitas yang digabungkan dengan analisis kurva
indiferens. Yang dimaksud dengan atribut suatu barang adalah semua jasa yang digunakan
dari penggunaan dan atau pemilikan barang tersebut. Konsumen mendapatkan kepuasan dari
pengkonsumsian atribut.

Namun demikian, konsumen harus membeli produk untuk mendapatkan atribut


tersebut. Jadi produk itu merupakan alat untuk menyampaikan atribut dalam proses
konsumsi. Setiap barang memberikan satu atribut atau lebih dalam suatu perbandingan
perbandingan.

Cafe Menu yang Harga Nilai Atribut Rasio Kenyaman


Kenyamanan Kelezatan
Dijual Terhadap Rasa
Brown Sugar Rp. 19.000 89 22 4,05
Boba Fresh

X Milk
Salted Caramel Rp. 24.000 94 50 1,88
I Boba Fresh

B Milk
Green Tea Rp. 16.000 76 86 0,88
O Macchiato
Black Tea Rp. 16.000 57 90 0,63
B
Macchiato
A Lychee Sakura Rp. 24.000 18 72 0,25
Macchiato

* Variabel yang Terkait


Pengertian variabel produk adalah variabel yang memiliki pengaruh yang positif
terhadap keputusan pembeli dengan menggunakan indikator merupakan hal penting dalam
pengambilan keputusan pembeli atas produk.

 Harga Produk

Produk minuman XI BO BA sendiri menawarkan beragam jenis varian bubble tea


dengan harga yang sangat terjangkau mulai dari Rp. 19.000 – Rp. 25.000. Tetapi memiliki
rasa dan kualitas yang terbaik. Beberapa produk andalannya antara lain Fresh Milk hingga
Milk Tea dengan signature menu yaitu Fresh Milk Boba yang banyak digemari oleh
masyarakat Indonesia karena kenikmatan teksture Boba yang lembut dan juicy.

 Pengeluaran Iklan

Promosi yang dilakukan sudah mampu membuat konsumen tertarik dan memilih
minuman yang di jual daripada produk minuman lain. Ada banyak cara yang dilakukan
untuk mempromosikan produk minuman XI BO BA. Mulai dari membuat akun instagram,
Promosi melalui TikTok, dan sebagainya.

 Desain

Dalam membuat kemasan produk XI BO BA, faktor keamanan dan kenyamanan


adalah hal pertama yang harus dipastikan, Namun, untuk mendukung sebuah pemasaran,
kemasan yang aman dan nyaman saja tidaklah cukup, kemasan tersebut juga harus
memiliki sifat unik, agar mudah dikenali dan meninggalkan kesan mendalam bagi
konsumen.

Desain kemasan dari produk Xiboba ini sudah sangat menarik karena gelas yang
digunakan tersedia dalam berbagai ukuran. Gelas kemasan tersebut juga terdapat logo
Xiboba dan kemasan yang digunakan juga memiliki bahan plastic tebal.

 Mutu Produk
Pada dasarnya ada beberapa faktor yang mempengaruhi mutu produk XI BO BA
yang dapat dibuat, beberapa diantaranya akan menentukan daya beli konsumen terhadap
produk XI BO BA. Jika daya beli konsumen tinggi jelas mutu produk XI BO BA bagus, tapi
jika daya beli konsumen rendah, mutu produk XI BO BA perlu diperbaiki.

Mutu produk bergantung pada bahan baku produk, inovasi produk, mesin untuk
berproduksi, dan metode produksi.

Untuk menambah beberapa inovasi pada produk XI BO BA perlu diberi beberapa


varian toping XI BO BA untuk menambah keunikan tersendiri pada minuman XI BO BA itu
sendiri.

 Saluran Distribusi

Pada awal munculnya ide bagi Michelle Sulistyo, sebagai pemilik Kulo Group untuk
meluncurkan brand minuman segar Boba khas Taiwan dengan menghadirkan Xi Bo Ba
pada September 2019.

Xi Bo Ba sendiri menawarkan beragam jenis varian bubble tea dengan harga yang
sangat terjangkau mulai dari Rp19.000, tetapi tetap memiliki rasa dan kualitas yang
terbaik.

Minuman Boba ini masih memiliki peluang yang sangat besar. Dengan rasanya yang
nikmat dan harga yang terjangkau, Xi Bo Ba ternyata berhasil mencuri hati para penikmat
Boba di Indonesia. Dalam satu hari, rata-rata penjualan per gerai bisa mencapai sekitar 900
cup bahkan ada yang mencapai 1.600 cup per hari dan Xiboba bisa dibeli melalu online
dengan menggunakan grab food, gofood.

Xi Bo Ba telah memiliki lebih dari 200 gerai di seluruh Indonesia, bahkan tercatat
sebagai merek minuman Bo Ba dengan ekspansi outlet tercepat dan terbesar di Indonesia.

 Selera Konsumen
Selera adalah sebuah konsep yang digunakan pada ilmu social khususnya ekonomi.
Selera konsumen adalah sesuatu yang dipengaruhi oleh kebutuhan dimana berkaitan erat
dengan preferensi.

Dari survei yang kelompok kami lakukan rata rata konsumen lebih menyukai dan
meminati produk Xiboba yang Brown Sugar daripada rasa lainnya . Brown Sugar sendiri
terbuat dari gula yang terbuat dari ekstrak tebu yang dikristalisasi, sama seperti gula
pasir. Bedanya, jenis gula ini diberi tambahan molasses atau gula tetes tebu sehingga
warnanya lebih kecokelatan. Brown sugar lebih wangi disbanding gula pasir sehingga
jenis gula ini banyak dipakai untuk membuat kue.

 Ekspektasi Konsumen

Menunjukan kualitas pelayanan pada yang diterima konsumen, Ketika masyarakat


terutama kaum muda menyukai Xiboba maka akan menimbulkan kepuasan tersendiri
setelah meminum produk Xiboba tersebut kemudian membeli lagi.

Konsumen dapat menilai bagaimana kualitas pelayanan Xiboba dengan datang ke


outlet dengan pelayanan baik yang diberikan karyawan maka kualitas pelayanan yang
diberikan akan sangat baik. Dari hasil survei yang sudah kami lakukan ekspektasi
pelayanan untuk Xiboba banyak dari konsumen yang menilai baik.
* Penilaian Konsumen

Anda
Jika Anda Menurut mengetahui Bagaimana
Apakah mengetahuiny Bagaima Anda, mengenai Xi kualitas
anda tahu a, varian rasa na Rasa bagaimana Boba Bagaimana Bagaimana desain pelayanan Xi
Status/Pek Jenis mengenai yang paling dari Xi harga Xi berasal promosi Xi dan mutu produk Xi Boba?
Nama erjaan kelamin? Xi Boba? favorite? Boba? Boba? dari? Boba? Boba menurut Anda?
Ya, Saya
Eka Putri F Mahasiswa Perempuan tahu Milk tea boba Enak Terjangkau Sosial Media Sangat Menarik Kualitas dan rasanya Sangat Baik
Ya, Saya Ada deket
Afalana Wiraswasta Laki-Laki tahu Macha tea Enak Terjangkau rumah Cukup Menarik Standart qualified si Cukup Baik
Fitri khoirun Sekolah Ya, Saya Yang penting Cukup
nisa smp Perempuan tahu manis Enak Terjangkau Sosial Media Menarik Bagus Baik
DIKTA AYU
MAY MAHASISW Ya, Saya
LUSIANA A Perempuan tahu Coklat Enak Terjangkau Sosial Media Menarik Mantap Baik
nadia ardelia Ya, Saya desainnya simple dan
sabela Mahasiswa Perempuan tahu brown sugar Enak Terjangkau Sosial Media Menarik mutu terjamin Baik
Ya, Saya Brown sugar Cukup Cukup bagus untuk
Rosyad Mahasiswa Laki-Laki tahu boba fresh milk Enak Terjangkau Sosial Media Cukup Menarik ukuran minuman cup Sangat Baik
Shaifut
Nikmatul Ya, Saya
Hasanah Mahasiswa Perempuan tahu Apa saja suka Enak Mahal Sosial Media Cukup Menarik Dapat diterima pembeli Baik
Sangat menarik buat
Ya, Saya Black tea Biasa pelanggan dan mutu
Ricky Swasta Laki-Laki tahu machiato Saja Mahal Sosial Media Menarik lumayan terjaga. Baik
Brown Sugar
Ami Salwa Ya, Saya Boba Fresh
Nafisah Mahasiswa Perempuan tahu Milk Enak Terjangkau Teman Menarik Bagus Baik
Eva Belum Belum
marchelina Ya, Saya pernah pernah
ayu sukma Mahasiswi Perempuan tahu - mencoba membeli Sosial Media Cukup Menarik Menarik Cukup Baik
Penganggur Ya, Saya Biasa
Hambaallah an Laki-Laki tahu Apa saja Saja Terjangkau Teman Cukup Menarik Bagus Baik
Salted Caramel
Ya, Saya Boba Fresh
Arta Mahasiswa Perempuan tahu Milk Enak Terjangkau Teman Menarik Menarik Baik
Mohammad Ya, Saya
mukti subhan Mahsiswa Laki-Laki tahu Original Enak Terjangkau Teman Menarik Simpel Baik
Naili Anisa
Jahrotul Ya, Saya Biasa
Mama Mahasiswi Perempuan tahu Brown sugar Saja Terjangkau Sosial Media Cukup Menarik Menarik Baik
Risalatul Ya, Saya Cukup
oktafiyani Mahasiswa Perempuan tahu Brown sugar Enak Terjangkau Sosial Media Sangat Menarik Bagus Sangat Baik
Edo Resma Ya, Saya
Hengki Swasta Laki-Laki tahu - Enak Terjangkau Sosial Media Menarik Bagus Sangat Baik
Tessya Salted Caramel Ke tempat
Hadika Ya, Saya Boba Fresh nya Xi Boba Menarik dan tidak
Novitasari Mahasiswa Perempuan tahu Milk Enak Terjangkau sendiri Sangat Menarik monoton, aestetik aja Sangat Baik
Ya, Saya
Agil Satrio Mahasiswa Laki-Laki tahu - Enak Mahal Teman Cukup Menarik Cukup baik Cukup Baik
Denia Ya, Saya Brown sugar
rahmawati Pegawai Perempuan tahu fresh milk Enak Terjangkau Sosial Media Menarik Waow Sangat Baik
Kemasan sangat
Awanda Ya, Saya Brown sugar premium anti tumpah
mella s mahasiswa Perempuan tahu boba fresh milk Enak Terjangkau Teman Cukup Menarik dan higienis Sangat Baik
Dina Selia Ya, Saya Biasa
Wardani Mahasiswa Perempuan tahu Brown sugar Saja Mahal Sosial Media Cukup Menarik Baik Cukup Baik
Ya, Saya Cukup
Sri Astutik Mahasiswa Perempuan tahu Brown sugar Enak Terjangkau Sosial Media Cukup Menarik Bagus Baik
Tidak,
Pekerja Saya tidak
Rendy swasta Perempuan tahu Taro Enak Terjangkau Teman Cukup Menarik Bagus dan menarik Baik
M Iqbal Ya, Saya Brown boba Cukup Oke si untuk kelas
Fikrina Mahasiswa Laki-Laki tahu fresh milk Enak Terjangkau Sosial Media Cukup Menarik minuam cup Sangat Baik
Belum
Tidak, pernah
Saya tidak minum xi Belum Sangat Tidak
Bayu Kepo Laki-Laki tahu Vanila boba pernah beli Teman Menarik B aja Cukup Baik
Brown Sugar
Ya, Saya Boba Fresh Cukup
Windi Mahasiswa Perempuan tahu Milk Enak Terjangkau Mall Cukup Menarik Cukup bagus Cukup Baik
Cukup menarik dan
lumayan besar cupnya
Ya, Saya Cukup jadi bikin kenyang dari
Dwi yuliyanti Mahasiswa Perempuan tahu Brown sugar Enak Terjangkau Sosial Media Cukup Menarik boba tsb Cukup Baik
Brown Sugar
Ya, Saya boba Fresh Cukup Cukup bagus dan
Shofa Siswa Perempuan tahu Milk Enak Terjangkau Kakak Menarik menarik Baik
Dari
tampilan
Ya, Saya Gaperbah kelihatan
Najib Sales rokok Laki-Laki tahu nyoba🥺 enak Terjangkau Sosial Media Cukup Menarik Okelahh Cukup Baik
Desain bagus sehingga
dapat menarik
Ya, Saya Brown sugar Cukup pelanggan untuk
Nava Mahasiswa Perempuan tahu Boba fresh milk Enak Terjangkau Sosial Media Menarik mencobanya Baik
Ya, Saya Cukup
Suryo Mahasiswa Laki-Laki tahu Milk tea Enak Terjangkau Sosial Media Cukup Menarik Sukses selalu Cukup Baik

Anda mungkin juga menyukai