Anda di halaman 1dari 33

ManganBro

Ananda Restu D 2017310008


Attala Sheva 2017310009
Raden Muhammad Fikri Adi P 2017310011
Bayuaji Susanto 2018310005
Leni Ningsih 2017310006
ManganBro merupakan suatu
usaha yang menjual produk
makanan (Rice Bowl) dan
minuman dengan harga murah
terjangkau serta kualitas yang
baik dan higienis. Nama
ManganBro sendiri diambil dari
kata Mangan dan Bro yang bila di
artikan “Mangan” dalam Bahasa
Jawa artinya Makan, dan “Bro”
merupakan kependekan dari kata
Brother dalam Bahasa Inggris
artinya Saudara. Makna atau arti
dari kata ManganBro dalam
brand ini adalah ajakan atau
menawarkan makan kepada
teman/saudara laki - laki.
ManganBro merupakan usaha
toko online sehingga belum
memiliki lokasi tetap
Produk ManganBro

Rice Bowl Rice Bowl Kopi Susu Minuman


Beef Ayam Gula Aren Rasa
Teriyaki Suwir

Your Picture Here

Rice Bowl Beef Rice Bowl Ayam Kopi Susu Gula Minuman Rasa
Teriyaki berbahan Suwir Bumbu Aren berbahan seperti Cokelat,
dasar daging slice Bali berbahan dasar Kopi Robusta, Taro, dan Red
lokal, bumbu dasar potongan Susu, dan Gula Velvet
teriyaki, bawang ayam suwir, Aren.
bombai, telur dan bumbu bali, dan
nasi nasi
Competitor Analysis
 Potensi pasar dan kenali pesaing
Pesaing dalam bisnis ini berada banyak
dikalangan produsen Rice Bowl terkenal (seperti
Yoshinoya, Eatlah, dll), ibu rumah tangga dan
para pelajar yang mulai mencoba berbisnis

 Ciptakan produk yang berbeda


Produk yang kami jual mempunyai kualitas
bahan baku yang berkualitas, segar dan
higienis untuk diolah, serta kami
menyajikan banyak variasi produk

 Kelebihan dan kelemahan pesaing


Kita bisa mengetahui kelebihan dan kekurangan
pesaing melalui apa yang mereka iklankan dalam
halaman penjualannya. Sehingga dari situ kami bisa
menilai bagaimana cara mereka memasarkan
produknya

 Menawarkan harga bersaing


Kami menawarkan gratis ongkos kirim setiap
hari untuk jarak 5km dari tempat produksi dan
kami memberikan promo Buy2 Get1 di Special
Day seperti Hari Belanja Online Nasional, dll
dengan minimal belanja
Target Audience
Target Geografis
01 Kota-kota besar seperti JaBoDeTaBek
dan lainnya yang dapat dijangkau
oleh ekspedisi makanan.

Target Demografi
• Pelajar, Mahasiswa/I, dan kaum Milenial yang
suka berkuliner, dengan rentang usia 17 – 23

02 tahun yang memiliki pendapatan rata-rata Rp


1.000.000 - Rp 5.000.000
• Orang Tua yang ingin makanan instan,
dengan rentang usia 30 – 45 tahun yang
memiliki pendapatan rata-rata Rp 3.000.000 –
Rp 10.000.000

Target Psikografis
03 Terbiasa dengan internet dan sosial
media serta up to date mencoba
makanan baru.
Landing Page Rencana
Landing page atau halaman pendaratan adalah halaman pada
Landing Page
website anda dimana anda menawarkan sesuatu dengan imbalan
informasi kontak pengunjung. Anda juga bisa mendorong pengunjung
untuk melakukan tindakan yang sesuai dengan rencana anda.

Kami membuat Landing Page bertujuan untuk meningkatkan


konversi terhadap penjualan produk kami. Landing Page kami berisi
informasi tentang bisnis, produk, dan promosi yang kita miliki. Kami
akan mengupdate Landing Page yang kami miliki setiap 1-3 bulan sekali
untuk meningkatkan jumlah ketertarikan konsumen terhadap produk
kami.Landing Page kami berisi informasi tentang bisnis, produk, dan
promosi yang kita miliki.

Berikut kami lampirkan link Landing Page :

https://manganbro.brizy.site/
Rencana E-commerce/Marketplace

Kami juga memasarkan produk-produk kami di paltform gojek, yaitu


gofood. Foto produk kami difoto oleh food photographer profesional agar
menarik dan meningkatkan nilai jual
Gofood

Kami berharap dengan hadirnya kami di aplikasi


Simple
PowerPoint
gofood, Dapat memudahkan calon konsumen kami
Presentation
untuk membeli produk kami, dan karena itu kami
berharap dapat meningkatkan jumlah penjualan
kami.
Rencana Social
Media
Manganbro.id
Manganbro.id
ManganBro memiliki akun Instagram yang Bernama
manganbro.id di dalam Instagram tersebut terdapat
konten-konten foto dan video yang menjelaskan suatu
produk dari manganbro dan beberapa informasi yang
terkait seperti menu maupun testimonial konsumen dari
manganbro
Instagram Your Picture Here

Manganbro.id
Ricebowl Ayam Suwir Kopi
Rice Bowl Ayam Suwir Bumbu Bali Kopi Susu Gula Aren berbahan
berbahan dasar potongan ayam suwir, dasar Kopi Robusta, Susu, dan
bumbu bali, dan nasi Gula Aren.

Your Picture Here Your Picture Here

Ricebowl Teriyaki Minuman Berasa


Rice Bowl Beef Teriyaki berbahan dasar Minuman Rasa seperti Coke-
daging slice lokal, bumbu teriyaki, lat, Taro, dan Red Velvet
bawang bombai, telur dan nasi
Rencana Content Marketing

 Untuk rencana konten marketing kami akan merencakan


pembuatan video di kedua platform yang sedang tren
belakangan.
 Untuk platform tiktok kami akan membuat video yang sesuai
dengan stren saatsound itu, serta menggunakan soud (music)
yang sedang naik di tiktok
 Sedangkan pada instagram, kami akan membuat feeds
instagram dengan produk kami agar konsumen tau makanan
dan minuman yang kami buat dan memanjakan mata pengguna
instagram di bidang kuliner
Story telling
Disaat yg sekarang ini anak sekolah dan
perkantoran sudah mulai masuk, dan saat ini sedang
musim hujan, ricebowl manganbro sangat cocok
untuk menjadi bekal yg dibawa kesekolah maupun
kantor, dan dimusim hujan sperti ini manganbro
juga sudah bisa diorder lewat gofood.
Rencana SEO
 Membuat konten yang berkualitas agar menarik pelanggan
 Mempromosikan produk dengan memanfaatkan sosial
media seperti instagram dan tiktok dengan mengikuti tren
yang ada
 Melakukan riset keyword menggunakan ubersugest untuk
melihat berapa orang yang telah melihat produk apa yang
kita buat. Rice bowl 55.600
Membuat konten TikTok Ads yang singkat, Memanfaatkan Trend FYP yang sedang hits
padat, dan jelas di TikTok

RENCANA Singkatnya durasi video yang diberikan oleh Konten FYP di TikTok menjadi salah satu
TikTok menjadi Batasan untuk ManganBro acuan untuk membuat konten. Hal itu
TIKTOK ADS membuat konten yang bisa menjelaskan bertujuan untuk menjangkau audience dalam
tentang produk kami. Oleh karena itu skala besar.
ManganBro harus bisa membuat konten yang
bisa menjelaskan informasi produk kami
kepada audience.

Membuat konten TikTok Ads yang menarik

Karena produk ManganBro berupa FnB oleh


karena itu kita harus membuat konten yang
menarik agar bisa mendapatkan audience yang
banyak. Contohnya dengan cara asmr atau
menggunakan Publik Influencer untuk
pembuatan konten marketing di TikTok Ads.
RENCANA
GOOGLE ADS • Membuat akun Google Ads
• Membuat konten untuk Google Ads
• Menentukan target audience
• Riset dan menentukan kata kunci untuk informasi produk
• Membuat landing page atau website untuk informasi lebih detail
mengenai produk yang ditawarkan
• Menentukan durasi pemasangan iklan di Google Ads
• Menerbitkan iklan
• Melihat hasil dan mengevaluasi dari iklan yang sudah tayang
Penawaran promo pada
Campaign berupa bulan khusus ditambah
program flash sale berkolaborasi dengan
dengan memanfaatkan pebisnis lainnya, konsumen
momen tertentu. sekarang sangat menyukai
penawaran dalam bentuk
Rencana Email seperti ini.

Marketing

Hadir pada hari spesial


konsumen seperti Ingatkan konsumen
momen ulang tahun dengan penawaran yang
dengan mengirimkan masa berlakunya segera
hadiah penawaran berakhir
khusus.
Rencana CRM
Aktif Sosial Media

01 Instagram untuk terus menyapa pelanggannya


dan terus mempromosikan ManganBro

Testimony Pelanggan

02
Setiap selesai pengantaran, selalu ditanyakan kepada
pelanggan untuk memberikan testimony. Bertanya
"Bagaimana masakannya? lancar yaa, semoga
ricebowlnya cocok ya?" dan juga meminta masukan dari
setiap pelanggan. Testimony minta ijin kepada pelanggan
untuk di Upload di sosial media.

Aktif Mengikuti Festival / Bazar

03 Kegiatan ini dalam rangka bertemu dengan


pelanggan maupun untuk membangun
relasi baru dengan calon pelanggan.
Rencana pengunaan teknologi baru

Dengan menggunakan chatBot Di whatsapp bussines pembeli dapat memesan makanan


dan mempermudah untuk para pembeli untuk melihat makanan dan minuman apa saja
yang kami buat, jadi pembeli tidak perlu menunggu waktu yang lama ketika ingin
memesan
Manajemen Timeline & Budgeting

Timeline Project adalah suatu Budgeting berasal dari kata budget


susunan kegiatan yang mencakup dalam bahasa Inggris. Artinya,
semua proses dan prosedur yang anggaran atau rencana keuangan.
diperlukan oleh perusahaan agar Maka, pengertian budgeting adalah
proyek yang sedang dilaksanakan proses membuat, melaksanakan,
dapat berjalan dengan tepat waktu. hingga mengoperasikan anggaran
Waktu menjadi bagian dari salah satu keuangan. Meski berdasarkan
sumber daya untuk kerja dalam suatu perkiraan, penganggaran tidak sama
perusahaan dengan forecasting
Tujuan Manajemen Timeline & Budgeting

 Untuk meramalkan penjualan masa depan perusahaan, biaya produksi


dan biaya lainnya untuk mendapatkan jumlah pendapatan yang
diinginkan dan meminimalkan kemungkinan kerugian bisnis.
 Untuk mengantisipasi kondisi keuangan masa depan perusahaan dan
kebutuhan dana untuk digunakan dalam bisnis di masa depan dengan
tujuan untuk menjaga pelarut perusahaan.
 Menentukan komposisi permodalan untuk memastikan ketersediaan
dana dengan biaya yang wajar.
 Untuk mengkoordinasikan upaya departemen yang berbeda dari
perusahaan menuju tujuan bersama.
 Untuk mempercepat efisiensi operasi berbagai departemen, divisi dan
pusat biaya perusahaan.
 Untuk memperbaiki tanggung jawab kepala departemen yang berbeda.
 Untuk memastikan kontrol yang efektif atas kas, inventaris dan
penjualan perusahaan, dan
 Untuk memfasilitasi kontrol terpusat atas perusahaan melalui sistem
anggaran
Type Digital Asset/Activity Time of Development Price Range

Website 1-2 bulan Rp. 75.000.000

Official Email 1 hari Rp. 150.000/user/account

Facebook Pages 3 hari Rp. 1.500.0000


Instagram Account 3 hari Rp. 3.000.000
Owned Asset
Youtube 3 hari Rp. 1.500.000/editing
Line Official Account 1 hari Rp. 1.000.000
Whatsapp Bussines 7 hari Rp. 2.000.000
Project Chatbot Develop 1 bulan Rp. 50.000.000

Timeline & Email Marketing

CRM
1 hari

1 bulan
Rp. 1.000.000

Sesuikan dengan kebutuhan

Budgeting Platform/Apps Food Apps 7 hari Rp. 10.000.000


Map 3 hari Rp. 500.000
Analytics 14 hari Rp. 1.500.000
Production Foto & Video Production 3 hari Rp. 10.000.000
Owned/Earned SEO Development 1 bulan Rp. 30.000.000
Rp. 500.000.000 (10 kali
Key Opinion Leader 7 hari
endorsement)

Paid Media Google Adwork (Display/Search) 1 hari Rp. 200.000

Social Ads
1 hari Rp.450.000
(Facebook/Instagram/Google)
HASIL PEMASANGAN IKLAN

ManganBro melakukan pemasangan


iklan melalui Facebook ads, hasilnya
kami mengalami jangkauan
halaman sebanyak 3.696 dan
mendapatkan jumlah klik tautan
sebanyak 19 klik. Peningkatan
jumlah jangkauan dan klik tautan
terlihat sangat signifikan pada
gambar yang kami pilih untuk
dijadikan konten ads, hal ini
membuat kami semakin siap untuk
melakukan pemasangan iklan yang
lebih baik dari sekarang.
Evaluasi Rekomendasi
Pemasangan iklan melalui media sosial salah Berdasarkan hasil Facebook Ads yang telah
satunya Facebook Ads adalah sebuah upaya baru kami dapatkan, mungkin untuk kedepannya
dari kami untuk memasarkan produk kami lebih kami mengubah goals kami untuk tidak hanya
luas lagi, dan menjadi salah satu hal yang positif, sekedar meningkatkan jumlah jangkauan, yaitu
karena kami mendapatkan insight yang sangat menambah jumlah penjualan untuk produk
positif untuk iklan pertama kami. Cara ini sangat kami. Kami akan meningkatkan budget promosi
membantu membantu mempromosikan dengan dan jumlah durasi penayangan iklan, agar dapat
tepat sasaran. Kedepannya kami harus membuat memperluas jangkauan dan supaya
konten iklan yang lebih menarik dari pada konten mendapatkan hasil yang lebih maksimal.
sebelumnya agar bisa menambah insight yang
positif dan meningkatkan penjualan produk kami
kedepannya.
 Langkah-Langkah 1. Identifikasi Metode Komunikasi
Pemasaran yang Berbeda
Pemasaran Terintegrasi

2. Mengembangkan Rencana
Komunikasi Pemasaran

3. Memahami Proses Pengambilan


Rencana
Keputusan Pelanggan
Pemasaran
Terintegrasi
(Integrated 4. Terapkan Rencana Komunikasi
Pemasaran Anda
Marketing
Campaign)
Rencana Pemasaran Terintegrasi
(Integrated Marketing Campaign)

Seperti yang dapat dilihat, komunikasi pemasaran terintegrasi itu


kompleks. Ini tidak hanya membutuhkan pemikiran tentang saluran
yang akan manfaatkan, tetapi juga audiens target, konten, irama,
teknologi, dan pelacakan untuk memastikan kampanye benar-benar
sukses dan mendorong pendapatan.
Apakah ingin mengembangkan dan menerapkan strategi komunikasi
pemasaran terintegrasi untuk organisasi. Jika demikian, harus
mematangkan seluruh rencana integrasi pemasaran agar tidak terjadi
miss pada audiens yang akhirnya berujung pada peningkatan risiko
kegagalan pemasaran.
THANKS!
Tingkat
Nama Anggota Kelompok Keaktifan/Kontribu Penilaian
si

1. Ananda Restu Dwitanto 1/2/3/4/5 5

2. Attala Sheva (2017310009) 1/2/3/4/5 5

3. Leni Ningsih (2017310006) 1/2/3/4/5 5

4. Raden Muhammad Fikri A. P


1/2/3/4/5 5
(2017310011)

5. Bayuaji Susanto (2018310005) 1/2/3/4/5 5


Keterangan:
1: Sangat Tidak Aktif
2: Tidak Aktif
3: Cukup Aktif
4: Aktif
5. Sangat Aktif
Bagian 3 (Rangkuman)

Ananda Restu
Dwitanto
Penggunaan perangkat teknologi seperti
komputer, smartphone atau tablet mengalami
peningkatan yang sangat tinggi. Hal tersebut
juga berbanding lurus dengan kebutuhan akan
jaringan internet. Banyak hal yang dapat
dilakukan, dan media sosial adalah salah satu
fitur yang paling sering digunakan oleh
pengguna internet saat ini.
Keuntungan Digital Marketing

Digital marketing adalah Variabel Traditional Marketing Digital Marketing


kegiatan pemasaran termasuk
branding yang menggunakan
berbagai media. Contohnya Jangkauan Ruang lingkup terbatas Antar kota dan provinsi
blog, website, e-mail, adwords, Biaya Lebih mahal Lebih fleksibel dan efektif
dan berbagai macam jaringan
media sosial. Targeting Target lebih umum Target lebih spesifik
 Suatu proses perencanaan
dan pelaksanaan dari Pengukuran Lebih sulit diukur Lebih mudah diukur
konsep, ide, harga, promosi Model of communication Satu arah Dua arah
dan distribusi.
Digital Marketing Terdiri
Dari:
 Owned » Website » Media ini yang akan menjadi sebuah wadah
Blogs digital marketing, ketika seseorang/kelompok
Social Media membangun bisnis dan menyalurkan
Marketplace pemasarannya melalui media tersebut.

Jenis media yang paling sering digunakan dalam digital


 Paid » Facebook Ads » marketing adalah PPC, bayar per klik. PPC ini adalah media
Instagram Ads dari Google Adwords, yang menjadikan bisnis muncul di
Google Ads (SEM & GDN) bagian teratas pencarian di Google.
YouTube Ads Namun sistem paid ini membutuhkan biaya lagi dan hanya
Influencers berfungsi jika kita melakukan pembayaran iklan pada bisnis
kita.

 Earned » Google Review » Pemahaman mengenai media yang didapat merupakan hasil
dari impression (interaksi) audiens ke media bisnis kita,
Testimony
seperti bentuk testimoni, ulasan, penilaian pelanggan, atau
Comment pun liputan media mengenai produk/jasa brand perusahaan
Mentions kita, brand dapat dipercaya dengan adanya testimoni dan
penilaian, serta tidak membutuhkan biaya.
SEO
Adalah proses
mempromosikan situs web Your
di Picture Here
mesin pencari utama untuk
meningkatkan lalu lintas dan
penjualan.
Untuk menjadi peringkat
teratas, kita perlu memahami
bagaimana sistem mesin pencari.
Media yang dapat digunakan
seperti website, blogs dan
indografis
Keuntungan memakai Google Ads
• Relevance (relevansi)
Google ads membantu kita terhubung dengan orang yang
tepat, pada waktu yang tepat, dengan pesan yang tepat.
01 Iklan dapat muncul di penelusuran google, youtube, dan
lainnya, tepat saat seseorang mencari produk atau layanan
sejenis. Kita juga dapat menyesuaikan opsi, seperti kata
kunci dan lokasi, untuk tampil di hadapan pelanggan yang
paling relevan
• Control (kendali)
Iklan google memberi kita kendali penuh atas
anggaran. Kita dapat memilih berapa banyak yang
02 akan dibelanjakan per bulan, per hari, dan per iklan.
Iklan google menggunakan lelang secepat kilat untuk
menentukan iklan mana yang akan ditampilkan. Kita
dapat dengan mudah menyesuaikan iklan, mengubah
anggaran, atau menjeda dan memulai kembali
campaign.

• Result (hasil)
Bayar hanya untuk hasil, seperti klik ke situs
03 web atau panggilan ke bisnis kita. Alat
pengukuran google, memudahkan untuk melihat
kinerja situs, aplikasi, dan iklan kita.

Anda mungkin juga menyukai