Anda di halaman 1dari 3

Contoh 1 :

Sebuah penelitian memiliki tujuan ingin mengetahui apakah terdapat


perbedaan waktu yang dibutuhkan perawat untuk memasang infuse sebelum
dan sesudah mengikuti pelatihan. Karena itu peneliti mengambil sampel acak
terhadap 10 orang perawat. Berikut adalah waktu yang dibutuhkan seorang
perawat saat memasang sebelum dan sesudah mengikuti pelatihan, data
berikut dihitung dalam menit.

Perawat Sebelum Sesudah


1 6 5
2 8 6
3 7 7
4 10 8
5 9 8
6 7 7
7 6 5
8 7 7
9 9 9
10 8 7
Contoh 2 :

Suatu kegiatan penelitian eksperimental, telah berhasil menemukan


metode “ABG” sebagai metode baru untuk mengajarkan mata kuliah Statistika II.
Dalam rangka uji coba terhadap efektifitas atau keampuhan metode baru itu,
dilaksanakan penelitian lanjutan dengan mengajukan Hipotesis Nol (Nihil) yang
mengatakan : Tidak terdapat perbedaan antara sebelum dan sesudah di
terapkannya metode “ABG” sebagai metode mengajar mahasiswa UIB sem 6.
Dalam rangka pengujian ini diambil sampel sebanyak 20 mahasiswa.

Datanya Sebagai berikut:

Nilai Statistika II
Nama
Sebelum Sesudah
A 78 75
B 60 68
C 55 59
D 70 71
E 57 63
F 49 54
G 68 66
H 70 74
I 81 89
J 30 33
K 55 51
L 40 50
M 63 68
N 85 83
O 70 77
P 62 69
Q 58 73
R 65 65
S 75 76
T 69 86
Contoh 3 :

Data sampel terdiri atas 10 pasien pria mendapat obat captoril dengan dosis
6,25 mg. Pasien diukur tekanan darah sistolik sebelum pemberian obat dan 60
menit sesudah pemberian obat. Peneliti ingin mengetahui apakah pengobatan
tersebut efektif untuk menurunkan tekanan darah pasien-pasien tersebut.
Adapun data hasil pengukuran adalah sebagai berikut.

Perawat Sebelum Sesudah


1 175 140
2 179 143
3 165 135
4 170 133
5 162 162
6 180 150
7 177 182
8 178 150
9 140 175
10 176 140

Anda mungkin juga menyukai