Anda di halaman 1dari 3

Self Assessment

Mandarin Pronunciation
Jika kamu ingin fasih berbahasa Mandarin, kamu perlu memahami jika ada tiga
komponen penting dalam pelafalan bahasa Mandarin, yakni konsonan, vokal, dan
ton. Di video sebelumnya, kamu sudah mengetahui jika gabungan dari ketiga
komponen ini disebut hanyu pinyin.

KONSONAN

Tentu kamu sudah mengetahui jika bahasa Mandarin memiliki 23 konsonan ya?
Jangan lupa, dari 23 konsonan tersebut, ada yang cara bacanya sama dengan
bahasa Indonesia, namun ada pula yang berbeda. Sekarang, saatnya kamu
berlatih cara membaca 15 konsonan bahasa Mandarin yang berbeda dengan
bahasa Indonesia. Selamat mencoba!

Konsonan Cara Baca*

Huruf ‘B’, ‘D’, ‘G’ (Praktikan masing masing min.5x)

Huruf ‘P’, ‘T’, ‘K’ (Praktikan masing masing min.5x)

Huruf ‘J’, ‘X’ (Praktikan masing masing min.5x)

Huruf ‘Q’ (Praktikan masing masing min.5x)

Huruf ‘Z’, ‘S’ (Praktikan masing masing min.5x)

Huruf ‘C’ (Praktikan masing masing min.5x)

Huruf ‘ZH’, ‘SH’ (Praktikan masing masing min.5x)

Huruf ‘CH’ (Praktikan masing masing min.5x)

*) Beri tanda ✓ pada assessment yang sudah kamu kerjakan.


VOKAL

Berbeda dengan konsonan yang memiliki banyak perbedaan cara baca dengan
bahasa Indonesia, huruf vokal dalam bahasa Mandarin justru sebaliknya. Namun,
ada 1 huruf yang tidak dimiliki oleh bahasa Indonesia. Huruf apakah itu?

Vokal Cara Baca*

Huruf ‘A’, ‘O’, ‘E’, ‘I’, ‘U’


(Cara baca sama dalam (Praktikan masing masing min.5x)
bahasa Indonesia)

Huruf ‘Ü’
(Tidak ada dalam bahasa (Praktikan masing masing min.5x)
Indonesia)

*) Beri tanda ✓ pada assessment yang sudah kamu kerjakan.

TON

Tidak cukup hanya mempelajari konsonan dan vokal, dalam bahasa Mandarin
kamu perlu memahami ton. Masih ingatkah kamu jika ton mampu menunjukkan
perbedaan makna? Jadi, tidak sekedar perbedaan nada ya!

Ton Cara Baca*

Ton 1
(Praktikan masing masing min.5x)
Contoh: ‘Ā’

Ton 2
(Praktikan masing masing min.5x)
Contoh: ‘Á’

Ton 3
(Praktikan masing masing min.5x)
Contoh: ‘Ǎ’

Ton 4
(Praktikan masing masing min.5x)
Contoh: ‘À’

*) Beri tanda ✓ pada assessment yang sudah kamu kerjakan.


Setelah kamu berlatih cara baca huruf konsonan, vokal, dan ton, kini giliran kamu
untuk membaca contoh penggalan kosa kata di bawah ini dengan baik dan benar!

1. Zǎoshang hǎo = (Praktikan masing masing min.5x)*

2. Yìnní dàxué = (Praktikan masing masing min.5x)*

3. Shí Jiŭ = (Praktikan masing masing min.5x)*

4. Qīwàng de = (Praktikan masing masing min.5x)*

5. Kàn yīxià = (Praktikan masing masing min.5x)*

6. Wǒmen gōngsī = (Praktikan masing masing min.5x)*

7. Gōngzī zhìdù = (Praktikan masing masing min.5x)*

8. Chī wǔfàn = (Praktikan masing masing min.5x)*

9. Tīngshuō = (Praktikan masing masing min.5x)*

10. Bù kèqi = (Praktikan masing masing min.5x)*

*) Beri tanda ✓ pada assessment yang sudah kamu kerjakan.

Anda mungkin juga menyukai