Anda di halaman 1dari 15

PROGRAM KERJA UJIAN SEKEOLAH

TAHUN PELAJARAN 2020-2021

SEKOLAH MENENGAH PERTAMA (SMP)

BAITURROSYAD
KATA PENGANTAR

Puji dan syukur kami panjatkan ke hadirat Allah SWT. yang telah memberikan
rahmat dan kasih sayang-Nya kepada kita semua. Shalawat beserta salam semoga
tercurah kepada baginda alam Nabi Muhammad SAW. kepada keluarganya, para
Sahabatnya, dan mudah-mudahan sampai kepada kita selaku umatnya. Amin
Program Kerja Pelaksanaan Kegiatan Ujian Sekolah Ujian Sekolah (US) ini
kami susun untuk menjadi acuan pelaksanaan kegiatan Ujian Sekolah (US) Kelas IX
SMP Baiturrosyad Tahun Pelajaran 2020-2021
Atas segala kekurangan dan kekeliruan yang ada dalam penyusunan program
kerja ini kami sangat menantikan kritik dan saran dari berbagai pihak demi peningkatan
dan perbaikan pada kegiatan-kegiatan sejenis atau serupa di waktu mendatang.
Akhirnya, kami berdo'a mudah-mudahan para siswa yang akan menghadapi
Ujian Sekolah (US) SMP Baiturrosyad diberikan kemudahan dan kelancaran oleh Allah
SWT, dan dapat memperoleh hasil yang maksimal sebagaimana diharapkan. Amin

Pacet, April 2020

Panitia Pelaksana US SMP


Baiturrosyad Th. 2020-2021
DAFTAR ISI

KATA PENGANTAR

I. PENDAHULUAN
A. Latar Belakang
B. Dasar Hukum
C. Maksud dan Tujuan
D. Sistematika

II. PENGORGANISASIAN

III. RENCANA KERJA

IV. RENCANA ANGGARAN

V. PENUTUP
BAB. I
PENDAHULUAN

A. Latar Belakang
Penilaian atas suatu pelaksanaan kegiatan belajar mengajar harus dilaksanakan
secara terus menerus dan berjenjang, serta untuk mengetahui pencapaian target
kurikulum dan daya serap siswa dalam setiap mata pelajaran yang diberikan.
Sebagai strategi upaya mewujudkan masyarakat yang berakhlak, tangguh,
cerdas, terampil dan mandiri serta upaya mendukung penuntasan wajib belajar
pendidikan dasar 9 tahun, yang kemudian diadakannya  pendidikan dimana hasil
pendidikan dapat dijadikan tolak ukur keberhasilan pembelajaran  dengan hasil program
pendidikan  setelah melalui proses penilaian  dan evaluasi  yang mengacu kepada
standar pendidikan nasional.
Dalam rangka pengembangan sistem dan alat pengujian yang dilakukan Pusat
Penelitian dan Pengembangan sistem pengujian melaksanakan semacam standarisasi
perangkat tes hasil belajar pada ulangan umum di tingkat wilayah.
Dengan dilaksanakannya Ujian Sekolah Berstandar Nasional (USBN),Ujian
Sekolah (US) dan Ujian Nasional (UN) selain untuk mengukur pencapaian hasil belajar
sesuai dengan standar kemampuan lulusan, mengukur mutu pendidikan, dan diharapkan
mempertanggung-jawabkan program kepada masyarakat dan pemerintah.
Mengingat pentingnya penilaian yang menentukan keberhasilan suatu program
belajar mengajar, maka dalam pelaksanaannya diperlukan organisasi yang baik dan
terprogram.

B. Dasar Hukum

Yang menjadi dasar bagi pelaksanaan Ujian Sekolah Berstandar Nasional


(USBN),Ujian Sekolah (US) dan Ujian Nasional (UN) untuk tingkat SMP pada tahun
pelajaran 2016-2017, yaitu :
1. Undang-Undang Nomor 20 Tahun 2003 tentang Sistem Pendidikan Nasional.
2. Peraturan Pemerintah Nomor 29 Tahun 1990 tentang Pendidikan Menengah.
3. Peraturan Pemerintah Nomor 28 Tahun 1990 tentang Pendidikan Dasar.
4. Peraturan Pemerintah Nomor 19 Tahun 2005 tentang Standar Nasional Pendidikan
5. Keputusan Menteri Pendidikan Nasional
a. Nomor : 012/U/2002 tentang Sisten Penilaian di SD, SLB Tingkat Dasar dan MI.
b. Nomor : 114/2001 tentang penilaian Hasil Belajar secara Nasional
c. Kep. Mendikbud No. 23 tahun 2006 tentang Standar Kompetensi Kelulusan
6. Surat edaran Dinas Pendidikan dan Kebudayaan Kabupaten Bandung
7. Kalender Pendidikan
8. Program Kerja Sekolah Menengah Pertama As-Siroji

C. Maksud dan Tujuan


Program kerja ini disusun untuk memberikan gambaran umum baik tentang
perencanaan maupun pelaksanaan kegiatan Ujian Sekolah Berstandar Nasional
(USBN),Ujian Sekolah (US) dan Ujian Nasional (UN) tahun pelajaran 2013/2017 di
SMP As-Siroji. Selain itu program kerja ini disusun untuk dijadikan pedoman dalam
penyelenggaraan kegiatan, agar pelaksanaannya dapat berjalan sesuai dengan yang
diharapkan, yaitu :
1. Pelaksanaan Ujian Sekolah Berstandar Nasional (USBN),Ujian Sekolah (US) dan
Ujian Nasional (UN) SMP As-Siroji Tahun pelajaran 2013/2017 dapat terlaksana
dengan baik, aman, tertib dan lancar.
2. Petugas/pelaksana yang terlibat dalam kegiatan Ujian Sekolah Berstandar Nasional
(USBN),Ujian Sekolah (US) dan Ujian Nasional (UN) dapat melaksanakan
tugasnya sesuai ketentuan dan dengan penuh rasa tanggung jawab.

D. Sistematika
Program Kerja Ujian Sekolah Berstandar Nasional (USBN),Ujian Sekolah (US)
dan Ujian Nasional (UN) ini disusun dengan sistematika sebagai berikut :

KATA PENGANTAR
DAFTAR ISI
BAB I PENDAHULUAN
A. Latar Belakang
B. Dasar
C. Maksud dan Tujuan
D. Sistematika

BAB II PENGORGANISASIAN
A. Pengorganisasian Personil
B. Pengorganisasian Siswa
BAB III RENCANA KEGIATAN
A. Tahap Kegiatan
B. Jadwal Kegiatan

BAB IV RENCANA ANGGARAN


A. Rencana Penerimaan
B. Rencana Pengeluaran

BAB V PENUTUP
A. Kesimpulan
B. Saran-saran

LAMPIRAN
BAB II
PENGORGANISASIAN
A. Pengorganisasian Personil

1. Susunan Panitia
Untuk penyelenggaraan kegiatan Ujian Sekolah (US) tahun pelajaran
2020/2021 Di SMP Baiturrosyad, telah dibentuk panitia penyelenggara, sebagai
berikut :

Penanggung jawab : YANA SOFYAN, S.Pd, M.Pd

Ketua : FAISAL ARIFIN, S.Pd

Sekretaris : HISYAM BISMAWAN, S.Pd

Bendahara : NENG ITA SINTIA

Anggota/Seksi-seksi : 1. AHMAD GIFARI, S.Pd.I

2. INDRI

3. Struktur Organisasi

PENANGGUNG JAWAB
YANA SOFYAN, S.Pd, M.Pd

KETUA
FAISAL ARIFIN, S.Pd

BENDAHARA SEKRETARIS
NENG ITA SINTIA HISYAM BISMAWAN, S.Pd

ANGGOTA
1. AHMAD GIFARI, S.Pd.I
2. INDRI
4. Rincian Tugas
Sesuai dengan susunan kepanitiaan dan struktur organisasi, maka agar
kegiatan Ujian Sekolah (US) SMP Baiturrosyad dapat berjalan dengan baik, untuk
itu perlu adanya pembagian tugas untuk setiap personil kepanitiaan agar dalam
melaksanakan tugasnya masing-masing dapat secara efektif dan efisien. Adapun
tugas masing-masing personil kepanitiaan kegiatan tersebut, yaitu sebagai berikut :

a. Ketua
1) Bertanggung jawab atas terselenggaranya kegiatan Ujian Sekolah (US) SMP
Baiturrosyad tahun pelajaran 2020-2021 .
2) Mengkoordinir baik perencanaan maupun pelaksanaan kegiatan Ujian
Sekolah (US) Mengatur/menyusun anggaran
3) Mengatur, melaksanakan, menganalisa, memantau, mengevaluasi serta
melaporkan hasil penyelenggaraan

b. Sekretaris
1) Merencanakan/mengkoordinasikan, melaksanakan dan mengawasi urusan
administrasi pelaksanaan kegiatanUjian Sekolah (US) di SMP Baiturrosyad.
2) Membantu ketua dalam mewujudkan mekanisme kerja yang efektif dan
efisien.
3) Menyusun bahan untuk laporan pelaksanaan Ujian Sekolah (US) Membantu
ketua dalam menyusun program kerja.

c. Bendahara
1) Menerima dana sumbangan dari komite sekolah.
2) Menyiapkan administrasi keuangan dan membayarkannya baik kepada
pengawas maupun panitia pada akhir pelaksanaan Ujian Sekolah (US)
3) Menyerahkan kartu tanda peserta Ujian kepada seluruh peserta.

d. Anggota/Seksi-seksi
1) Pengaturan peserta Ujian Sekolah (US).
2) Pengaturan ruangan yang akan digunakan untuk penyelenggaraanUjian
Sekolah (US), antara lain: ruang peserta, ruang pengawas dan ruang panitia
penyelenggara.
3) Pendistribusian naskah :
 Mendistribusikan naskah ujian kepada pengawas ruangan
 Menerima, menghitung, dan menyusun LJT US, hasil kerja peserta ujian
untuk dikirim ke panitia.
4) Menyiapkan konsumsi bagi pengawas dan panitia penyelenggara ujian.

5. Daftar Pengawas Ujian


Pengawas ruangan peserta Ujian Sekolah (US) di SMP Baiturrosyad
dilakukan dengan sistem pengawasan oleh guru dari sekolah SMP Baiturrosyad
yang diatur oleh panitia penyelenggara tingkat Sekolah, yaitu sebagai berikut :
DAFTAR NAMA GURU
PEMERIKSA HASIL UJIAN SEKOLAH BERSTANDAR NASIONAL
(USBN),UJIAN SEKOLAH (US)
SMP AS-SIROJI

No. Nama Guru Mata Pelajaran Keterangan

1 Ust Rahmat PAI  


2 Hisyam Bismawan, S.Pd Matematika  
3 Faisal Arifin, S.Pd Bahasa Indonesia  
4 Asep Arian Sagit Bahasa Inggris  
5 Indri Nurfaujiah, S.Pd IPA  
6 Ikhsan Maulana M, S.Pd.I Bahasa Sunda  
7 Yusuf Hidayatulloh Prakarya
8 Ikhsan Maulana M, S.Pd.I Seni Budaya
9 Neng Ita Sintia, S.Pd IPS
10 Ahmad Sofyan S, S.Pd Penjas
11 Adung, S.Pd.I PKn
12 Ahmad Gifari, S.Pd Bahasa Arab

DAFTAR DAN JADWAL PENGAWAS UJIAN SEKOLAH (US)


SMP BAITURROSYAD
TAHUN PELAJARAN 2020-2021
 Terlampir

B. Pengorganisasian Peserta
1. Jumlah peserta
Ujian Sekolah Berstandar Nasional (USBN),Ujian Sekolah (US) dan Ujian
Nasional (UN) SMP As-Sirojii tahun pelajaran 2013/2017 diikuti oleh seluruh
siswa kelas IX, dengan perincian sebagai berikut :

KELAS LAKI-LAKI PEREMPUAN JUMLAH

IX

JUMLAH

2. Pengaturan Ruangan Peserta


Untuk ketertiban pelaksanaan Ujian Sekolah (US) SMP Baiturrosyad Tahun
Pelajaran 2020-2021, maka peserta dikelompokkan dalam 2 Ruangan, dengan
pengaturan sebagai berikut:
JUMLAH
RUANG KELAS NOMOR PESERTA
PESERTA
01 IX 20

02 IX 20
BAB III
RENCANA KEGIATAN

A. Tahap Kegiatan

1. Tahap Persiapan
 Mengadakan rapat guru untuk pembentukan panitia penyelenggara,
menentukan pengawas,dan pemeriksa pemeriksa.
 Menyusun daftar calon peserta Ujian Sekolah (US)
 Sosialisasi pelaksanaan dan ketentuan Ujian Sekolah (US)
 Pengaturan peserta dan ruangan penyelenggaraan ujian Semester.
 Menyiapkan administrasi yang diperlukan dalam penyelenggaraan Ujian
Sekolah (US)
 Menyusun Program Kerja Ujian Sekolah (US)
 Pembagian Kartu Peserta Ujian Sekolah (US).
 Pengambilan naskah Ujian Sekolah (US)
 Mengamankan naskah Ujian Sekolah (US)

2. Tahap Pelaksanaan
 Pengambilan Naskah soal Ujian Sekolah (US)
 Menyelenggarakan Ujian Sekolah (US)
 Mendistribusikan Naskah Ujian Sekolah (US)
 kepada pengawas ruangan untuk dikerjakan oleh siswa/peserta.
 Mendistribusikan LJUS Hasil kerja peserta Ujian Sekolah (US) kepada
panitia.

3. Tahap Pelaporan
 Pemeriksaan LJ US Dilakukan oleh Guru Bidang Study
 Pengembalian LJ US ke panitia dari Guru bidang study
 Pengumuman nilai hasil
TAHAPAN KEGIATAN UJIAN SEKOLAH

KEGIATAN TANGGAL KETERANGAN


A. TAHAP PERSIAPAN
Rapat Dewan
Pembentukan Panitia Februari 2021
Guru
Pembagian Tugas Panitia Februari 2021 Kepala
Konsultasi ke KKM Februari 2021 Kepala
SK Kepanitiaan Februari 2021 Kepala
Rapat Panitia UAN Februari 2021 Kepala
Persiapan Administrasi/Alokasi Dana Februari 2021 Kepala
B. TAHAP PELAKSANAAN
Ujian Praktek Panitia
Persiapan Ujian Sekolah (US) Panitia
Pelaksanaan Ujian Sekolah (US) Panitia
Pengolahan Nilai hasil Ujian Guru
Konsultasi ke Dinas Panitia
Pelaksana an UN Susulan Panitia
Rapat Pengarahan Penulisan STTB dan
Panitia
UM
C. TAHAP PELAPORAN
Persiapan Laporan Panitia
Pengambilan Blanko STTB, Leger Panitia
Pengolahan NDPK Panitia
Rapat Keberhasilan dengan Orang Tua/
Panitia
Wali Siswa
Pengumuman Keberhasilan Panitia
Titimangsa STTB Panitia
Penulisan STTB Panitia
Pembagian STTB/Pelepasan/Pembagian Guru/ Orang Tua
BLP Semester Genap Kls. I - II Siswa
BAB IV
RENCANA ANGGARAN

A. Rencana Penerimaan
1. Komite Sekolah Rp. -,
B. Rencana Pengeluaran

BESARNYA
NO JENIS PENGELUARAN
PENGELUARAN
1. Gugus
2. Induk (Rp. 100.000,-/siswa X 51 siswa)
3. Photo copy naskah soal
4. Honor pengawasan
5. Honor pemeriksaan (51 X Rp. 500,- X 6)
6. Honor Pengawasan UAM (Rp. 25.000,- X 6 X 6)
7. Honor Pemeriksaan (Rp. 700,- X 15 MaPel X 51 siswa)
8. Honor Pengawasan UAMBN (Rp. 25.000,- X 6 X 3)
Biaya Konsumsi UAM dan UAMBN (20 X 9 X
9.
Rp. 10.000,-)
10. Biaya Konsumsi UN (Rp. 25.000,- X 20 X 4)
11. Biaya Monitoring UAM, UAMBN, dan UN
12. Biaya Tim Pemantau Independen (TPI)
13. Biaya Ujian Praktek (Rp. 1.000,- X 51 siswa X 8 MaPel)
14. Perlengkapan Ujian/Alat Tulis (Rp. 15.000,- X 51 siswa)
15. Biaya Rapat dan Sosialisasi
16. Gula, Kopi, dan Susu
Biaya Transportasi Pengawas dari luar (Rp. 10.000,- X 4
17.
hari X 6 orang)
18. Pengambilan/Penyerahan Naskah UN dan UAMBN
Gula, Kopi, dan Susu untuk Panitia/Mitra Kerja
19.
(Rp. 1.500,- X 10 X 4)
20. Penulisan Ijazah, SKHUN, dll (Rp. 10.000,- X 51 siswa)
21. Penandatangan Ijazah dan SKHUN (Rp. 5.000,- X 51)
22. Evaluasi dan Pelaporan/ATK
23. Tim Verifikasi
24. Biaya Photo peserta (Rp. 10.000,- X 51 siswa)
25.
26.
27.
28.
29.
JUMLAH

Pacet, Maret 2021


Mengetahui
Ketua Panitia Bendahara

Faisal Arifin, S.Pd Neng Ita Sintia, S.Pd


BAB V
PENUTUP

Sebagai bagian akhir dan penutup dalam penyusunan program kerja ini, kami
sampaikan kesimpulan dan saran-saran dalam penyelenggaraan Ujian Sekolah (US)

A. Kesimpulan

1. Ujian Sekolah (US), merupakan kegiatan yang sangat penting dalam menunjang
keberhasilan Ujian Sekolah 2020/2021 di SMP Baiturrosyad, untuk itu dalam
penyelenggaraannya perlu dilaksanakan sebaik-baiknya, dengan penuh rasa
tanggung jawab, dedikasi dan loyalitas yang tinggi.
2. Seluruh petugas dan pelaksana yang terlibat dalam penyelenggaraan Ujian
Sekolah (US) ini, harus turut menunjang kerahasiaan dan keamanan dokumen
sekolah agar tidak disalahgunakan.

B. Saran-saran

Agar penyelenggaraan Ujian Sekolah (US), dapat berjalan dengan baik


dan lancar, terutama di masa mendatang, hendaknya perlu adanya sosialisasi
dalam waktu yang cukup/lebih dini khususnya bagi ketentuan-ketentuan atau
peraturan baru yang akan ditetapkan pada Ujian Nasional. Sehingga sekolah
sebagai ujung tombak penyelenggara di lapangan dapat lebih mempersiapkan
segala sesuatunya dengan baik.

Anda mungkin juga menyukai