Anda di halaman 1dari 18

BAB I

PENDAHULUAN

A. Pengertian
Penyelenggaraan Ujian Sekolah (US) adalah salah satu alat atau suatu cara untuk

mengevaluasi hasil belajar siswa selama tiga tahun mengikuti kegiatan belajar mengajar di

Sekolah Menengah Pertama. Ujian Sekolah (US) adalah kegiatan pengukuran capaian

kompetensi siswa yang dilakukan sekolah untuk seluruh mata pelajaran dengan mengacu

pada Standar Kompetensi Lulusan untuk memperoleh pengakuan atas prestasi belajar. Oleh

karena itu, ujian akhir ini harus berkembang dan disempurnakan. Ujian Sekolah merupakan

salah bentuk evaluasi. Menurut Undang-Undang Sistem Pendidikan Nasional Nomor 20

Tahun 2003 pasal 57 ayat 1 bahwa evaluasi dilakukan dalam rangka pengendalian mutu

pendidikan secara nasional sebagai bentuk akuntabilitas penyelenggara pendidikan kepada

pihak-pihak yang berkepentingan. Oleh karena itu pelaksanaan Ujian Sekolah/Madrasah

(US) tahun pelajaran 2021/2022 diselenggarakan untuk kelas IX (sembilan) SMP Perintis

Pasekan adalah salah satu wujud evaluasi pelaksanaan kegiatan pembelajaran khususnya

dan pelaksanaan pendidikan pada umumnya, sebagai upaya meningkatkan mutu

pendidikan khususnya di SMP Perintis Pasekan. Hasil evaluasi juga dijadikan tolok ukur

untuk menentukan keberhasilan suatu proses yang telah diprogramkan dan untuk membuat

rencana selanjutnya.

B. Dasar Hukum Penyelenggaraan Ujian Sekolah (US)

1. Undang-undang Republik Indonesia Nomor 20 Tahun 2003 tentang Sistem

Pendidikan Nasional;

2. PP Nomor 13 Tahun 2015 tentang Perubahan atas Peraturan Pemerintah Nomor 19

Tahun 2005 tentang Standar Nasional Pendidikan;

1
3. Peraturan Pemerintah Nomor 17 Tahun 2010 tentang Pengelolaan dan

Penyelenggaraan Pendidikan sebagaimana telah diubah dengan Peraturan Pemerintah

Nomor 66 Tahun 2010 tentang Perubahan Atas Peraturan Pemerintah Nomor 17

Tahun 2010 tentang Pengelolaan dan Penyelenggaraan Pendidikan.

4. Peraturan Menteri Agama Republik Indonesia Nomor 13 Tahun 2014 tentang

Pendidikan Keagamaan Islam;

5. Peraturan Menteri Pendidikan dan Kebudayaan Republik Indonesia No. 53

Tahun2015 tentang Penilaian Hasil Belajar oleh Pendidik dan Satuan Pendidikan

pada Pendidikan Dasar dan Pendidikan Menengah;

6. Peraturan Menteri Pendidikan dan Kebudayaan Republik Indonesia No. 43 Tahun

2019 tentang Penyelenggaraan Ujian yang Diselenggarakan Satuan Pendidikan dan

Ujian Nasional;

7. Peraturan Menteri Pendidikan Nasional Nomor. 23 Tahun 2006 tentang Standar

Kompetensi Lulusan untuk Satuan Pendidikan Dasar dan Menengah Kurikulum 2006

dan Peraturan Menteri Pendidikan dan Kebudayaan Republik Indonesia No. 20

Tahun 2016 tentang Standar Kompetensi Lulusan Pendidikan Dasar dan Menengah

Kurikulum 2013;

8. Peraturan Menteri Pendidikan Nasional Nomor. 22 Tahun 2006 tentang Standar Isi

untuk Satuan Pendidikan Dasar dan Menengah Kurikulum 2006 dan Peraturan

Menteri Pendidikan dan Kebudayaan Republik Indonesia No. 21 Tahun 2016 tentang

Standar Isi Satuan Pendidikan Dasar dan Menengah Kurikulum 2013;

9. Peraturan Menteri Pendidikan Nasional Nomor. 41 Tahun 2007 tentang Standar

Proses untuk Satuan Pendidikan Dasar dan Menengah Kurikulum 2006 dan Peraturan

Menteri Pendidikan dan Kebudayaan Republik Indonesia No. 22 Tahun 2016 tentang

Standar Proses Pendidikan Dasar dan Menengah Kurikulum 2013;

10. Peraturan Menteri Pendidikan Nasional Nomor. 20 Tahun 2007 tentang Standar

Penilaian Pendidikan Kurikulum 2006 dan Peraturan Menteri Pendidikan dan

2
Kebudayaan Republik Indonesia No. 23 Tahun 2016 tentang Standar penilaian

Pendidikan Kurikulum 2013;

11. Peraturan Menteri Pendidikan dan Kebudayaan Republik Indonesia No. 24 Tahun

2016 tentang Kompetensi Inti dan Kompetensi Dasar Pelajaran pada Kurikulum 2013

pada Pendidikan Dasar dan Menengah ;

12. Keputusan Menteri Pendidikan dan Kebudayaan Republik Indonesia Nomor

719/P/2020 tentang Pedoman Pelaksanaan Kurikulum pada Satuan Pendidikan dalam

Kondisi Khusus;

13. Surat Edaran Menteri Pendidikan dan Kebudayaan Nomor 1 Tahun 2021 tentang

Peniadaan Ujian Nasional dan Ujian Kesetaraan serta Pelaksanaan Ujian Sekolah

dalam Masa Darurat Penyebaran Corona Virus Disease (Covid-19);

14. Peraturan Gubernur Jawa Barat Nomor 14 Tahun 2014 tentang Perubahan atas

Peraturan Daerah Provinsi Jawa Barat No. 5 Tahun 2003 tentang Pemeliharaan

Bahasa Sastra dan Aksara daerah;

15. Surat Edaran Kepala Dinas Pendidikan Kabupaten Indramayu, Nomor : 420/1470-

PSMP tanggal 23 Juni 2021 perihal Kalender Pendidikan Tahun Pelajaran

2021/2022;

16. Surat Pengantar Kepala Dinas Pendidikan Kabupaten Indramayu, Nomor :

423.6/332-PSMP tanggal 8 Februari 2021 perihal Petunjuk Teknis Penyelenggaraan

Ujian sekolah (US) jenjang SMP Tahun Pelajaran 2021/2022 di Lingkungan Dinas

Pendidikan Kabupaten Indramayu;

17. Surat Keputusan Kepala SMP Perintis Pasekan Nomor : 23./SMP.PR/SK/VI/2021

tentang Penyelenggaraan Ujian Sekolah SMP Perintis Pasekan Tahun Pelajaran

2021/2022.

18.

3
C. Maksud dan Tujuan
Tujuan diadakannya Ujian Sekolah (US) ialah untuk mengetahui sejauh mana materi
kurikulum dapat diserap oleh para siswa selama enam semester mengikuti pendidikan di
SMP Perintis Pasekan. Siswa yang berhasil artinya memenuhi Standar Kriteria Lulusan
dan dinyatakan lulus dengan mendapat Ijazah, selain tujuan tersebut di atas ada tujuan lain
yang sifatnya lebih luas yaitu tentang:

a. Keberhasilah Proses Belajar Mengajar


b. Mutu Pendidikan.
c. Tercapai tidaknya tujuan kurikulum di sekolah.

D. Ruang Lingkup
Ruang lingkup materi Ujian yang diberikan adalah semua mata pelajaran yang telah
diajarkan selama enam semester, yaitu sesuai dengan Kurikulum Tingkat Satuan
Pendidikan (K-2013) SMP Perintis Pasekan, mengacu pada SKL Mata Pelajaran yang
tertuang dalam Peraturan Menteri Pendidikan dan Kebudayaan Nomor 20 Tahun 2016
tentang Standar Kompetensi Lulusan Pendidikan Dasar dan Menengah.

E. Sasaran
Sasaran Ujian Sekolah (US) SMP Perintis Pasekan adalah siswa kelas IX Tahun Pelajaran
2021/2022 terdiri dari :

L = 16 siswa
P = 4 siswa
20 siswa

F. Sistematika
Program Kerja Ujian Sekolah (US) SMP Perintis Pasekan Tahun Pelajaran 2021/2022
disusun sistematis sebagai berikut :

Bab I : Pendahuluan
Bab II : Pengorganisasian
Bab III : Jadwal Kegiatan
Bab IV : Pembiayaan
Bab V : Penutup

4
BAB II
PENGORGANISASIAN

Untuk mempermudah dan memperlancar pelaksanaan Ujian dibutuhkan suatu kepanitiaan


beserta rincian tugasnya. Dalam pengorganisasian Panitia Pelaksanaan Ujian dapat diuraikan
sebagai berikut:

A. Organigram
1. Ujian Sekolah (US) SMP Perintis Pasekan

PENANGGUNGJAWAB
VIA NURAIDA, S. Farm. Apt.

KETUA
NANANG WAHID R, SP

SEKRETARIS BENDAHARA
DASWAN, S.Pd HANI MAHANI
ANGGOTA
IIS ISTIANA T., S.H.I
NURWATI, S.Pd

PENGAWAS UJIAN

PESERTA UJIAN

5
B. Susunan Panitia Ujian Sekolah SMP Perintis Pasekan Tahun Pelajaran 2021/2022

Pangkat /
No Nama Guru / NIP Jabatan Keterangan
Gol. Ruang

1 VIA NURAIDA, S. Farm. Apt. IIIa Penanggung Jawab Kepala SMP Perintis

2 NANANG WAHID R., SP IIIa Ketua Guru SMP Perintis


3 DASWAN, S.Pd IIIa Sekretaris Guru SMP Perintis
4 NURWATI, S.Pd - Bendahara Guru SMP Perintis
5 IIS ISTIANA T., S.H.I. IIIa Anggota Guru SMP Perintis
6 HANI MAHANI - Anggota Guru SMP Perintis

C. Perincian Tugas Kelompok Kerja/Panitia Ujian Sekolah SMP Perintis Pasekan


Tahun Pelajaran 2021/2022
1. Ketua Penyelenggara
1.1. Memberikan pengarahan kepada kelompok kerja Ujian berjalan dengan baik.
1.2. Mempertanggungjawabkan pelaksanaan Ujian baik keluar maupun ke dalam.
1.3. Memberikan kebijakan apabila timbul permasalahan.
1.4. Menyusun tugasanggota Pokja.
1.5. Secara langsung menjaga keamanan penyelenggara Ujian.
1.6. Memotivasi pokja agar pekerjaan dapat selesai tepat waktu.
1.7. Membina anggota agar semua pekerjaan terlaksana dengan baik
1.8. Memberi keputusan apabila terjadi hal-hal yang luar biasa.
2. Sekretaris
2.1 Menyediakan administrasi.
2.2 Membagi peserta tiap kelompok atau ruang.
2.3 Menyusun seluruh jadwal kegiatan berdasarkan jadwal yang telah ditentukan
bidang Dikmen.
2.4 Memeriksa dan menghimpun kehadiran siswa dan pengawas.
2.5 Menerima naskah soal dari pembantu urusan naskah.
2.6 Memberikan naskah kepada pengawas dan menerimanya kembali hasil yang
dikerjakan dari pengawas.
2.7 Mengatur pemeriksaan dan menghimpun nilai hasil pemeriksaan.
2.8 Membuat laporan penyelenggara.
3. Bendahara
3.1 Membuat anggaran bersama ketua penyelenggara.
3.2 Menghitung jumlah jam pengawas, jumlah LJS dan lain-lain, yang berhubungan
dengan honorarium
3.3 Membuat honorarium dan lain-lain yang berkaitan dengan anggaran kepada
penulis untuk diarsipkan
4. Anggota

6
4.1 Anggota urusan naskah menerima kisi-kisimembagikan kepada pembuat naskah
soal menghimpun naskah soal, dan memberikan kepada juru tik, menerima sheet
soal dan menyerahkan kepada urusan penggandaan.
4.2 Mengawasi penggandaan dan pengepakan.
4.3 Memeriksa sheet soal.
4.4 Bagian penggandaan, menggandakan sheet, menyerahkan hasil-hasil
penggandaankepada urusan pengepakan, memusnahkan naskah-naskah yang
rusak, dan menjaga kerahasiaan.
4.5 Bagian pengepakan, menyusun sheet-sheet soal, menghitung untuk tiap ruang
kepada urusan
4.6 Anggota urusan tempat, membuat denah, nomor bangku,nomor ruang, memasang
nomor bangku, menata ruangan senantiasa rapih dan bersih.
4.7 Anggota urusan pembantu umum membantu sekretaris tentang administrasi yang
dibutuhkan.
4.8 Anggota urusan pembantu umum, membantu menyiapkan akomodasi berbasis
kebutuhan
D. Panduan Pelaksanaan Ujian Sekolah SMP Perintis Pasekan Tahun Pelajaran
2020/20211. Mata Pelajaran, Jumlah Butir Soal dan Alokasi Waktu Ujian
Soal Ujian

Keterangan
No Waktu

Praktek
Jumlah
Uraian

Mata Pelajaran Tulis


. (Menit)
PG

Pend. Agama dan Budi 120’ √


1 40 5 45 √
Perkerti
2 PPKn 120’ 40 5 45 √ -

120’ 5 √ √ mendengarkan,
3 B. Indonesia 40 45
berbicara, menulis
4 Matematika 120’ 30 5 35 √ -
5 IPA 120’ 35 5 40 √ √
6 IPS 120’ 40 5 45 √ √

120’ 40 5 45 √ √ listening, speaking,


7 B. Inggris
writing
8 Seni Budaya 90’ 40 5 45 √ √
9 Penjaskes 90’ 40 5 45 √ √
10 Prakarya 90’ 40 5 45 √ √

90’ 40 5 45 √ - menyimak,
11 B. Indramayu
berbicara, menulis

E. Daftar Pembuat Kisi – kisi dan Naskah Soal Ujian Sekolah

US Jumlah
No Nama Guru Mata Pelajaran
Praktik Tulis Soal
1 NURWATI, S.Pd PABP √ 5
2 IIS ISTIANA T., S.H.I B. Indonesia √ 5

7
US Jumlah
No Nama Guru Mata Pelajaran
Praktik Tulis Soal
3 WIWI YUDHANINGSIH, AmKep IPS √ 5
4 MOCH. HERIANTO, S.Pd B. Inggris √ 5
5 HANI MAHANI Seni Budaya √ 5
6 SARKI, S.Pd. Penjaskes √ 5
7 NANANG WAHID R., SP IPA √ 5
8 DASWAN, S.Pd Matematika - -
9 RUDI HARTONO,S.PdI PPKN - -
10 HANI MAHANI Prakarya √ 5
11 SUKARDI, S.Pd Bahasa Daerah - -

US Jumlah
No Nama Guru Mata Pelajaran
Praktik Tulis Soal
1 NURWATI, S.Pd PABP √ 45
2 IIS ISTIANA T., S.H.I B. Indonesia √ 45
3 NURWATI, S.Pd IPS √ 45
4 MOCH. HERIANTO, S.Pd B. Inggris √ 45
5 HANI MAHANI Seni Budaya √ 45
6 SARKI, S.Pd. Penjaskes √ 45
7 NANANG WAHID R., SP IPA √ 40
8 DASWAN, S.Pd Matematika √ 35
9 RUDI HARTONO,S.PdI PPKN √ 45
10 HANI MAHANI Prakarya √ 45
11 SUKARDI, S.Pd Bahasa Daerah √ 45

F. Daftar Penguji Ujian Sekolah (US-Praktik) Tahun Pelajaran 2021/2022

No Nama Guru Mata Pelajaran Tempat/ Ruang Kelas

1 NURWATI, S.Pd PABP VII


2 IIS ISTIANA T., S.H.I B. Indonesia VIII
3 WIWI YUDHANINGSIH, AmKep IPS IX
4 MOCH. HERIANTO, S.Pd B. Inggris VII
5 HANI MAHANI Seni Budaya VIII
6 SARKI, S.Pd. Penjaskes IX
7 NANANG WAHID R., SP IPA VII
8 HANI MAHANI Prakarya VIII

8
G. Daftar Pengawas Ujian Sekolah (US-Tulis) Tahun Pelajaran 2021/2022

No Nama Guru Mata Pelajaran Keterangan

1 NURWATI, S.Pd PABP


2 IIS ISTIANA T., S.H.I B. Indonesia
3 WIWI YUDHANINGSIH, AmKep IPS
4 MOCH. HERIANTO, S.Pd B. Inggris
5 HANI MAHANI Seni Budaya
6 SARKI, S.Pd. Penjaskes
7 NANANG WAHID R., SP IPA
8 DASWAN, S.Pd Matematika
9 RUDI HARTONO,S.PdI PPKN
10 HANI MAHANI Prakarya
11 SUKARDI, S.Pd Bahasa Daerah

E. Daftar Korektor Ujian Sekolah (US-Tulis) Tahun Pelajaran 2021/2022

No Nama Guru / NIP Mata Pelajaran Keterangaan

1 NURWATI, S.Pd PABP Koordinator


2 IIS ISTIANA T., S.H.I B. Indonesia Koordinator
3 WIWI YUDHANINGSIH, AmKep IPS Koordinator
4 MOCH. HERIANTO, S.Pd B. Inggris Koordinator
5 HANI MAHANI Seni Budaya Koordinator
6 SARKI, S.Pd. Penjaskes Koordinator
7 NANANG WAHID R., SP IPA Koordinator
8 DASWAN, S.Pd Matematika Koordinator
9 RUDI HARTONO,S.PdI PPKN Koordinator
10 HANI MAHANI Prakarya Koordinator
11 SUKARDI, S.Pd Bahasa Daerah Koordinator

F. Jumlah Peserta Ujian SMPN 1 Lelea Tahun Pelajaran 2021/2022


Jumlah peserta Ujian Tahun Pelajaran 2021/2022, yaitu 20 siswa, yang terdiri dari : L = 16
dan P = 4
Jumlah ruangan yang digunakan 1 ruangan (Ruang 22.01.30.237) dengan rincian sbb :
Nomor Nomor Peruang Ruang
Urut Ruang Peserta L P Jumlah Ujian
1 22.01.30.237 22.01.30. 001 s.d. 22.01.30. 020 16 4 20 IX

Jumlah

9
BAB III
JADWAL KEGIATAN UJIAN SEKOLAH
Jadwal Ujian Sekolah SMP Perintis Pasekan Tahun Pelajaran 2021/2022

1. Jadwal Ujian Sekolah Utama

2. Jadwal Ujian Sekolah Susulan

10
BAB IC
PERMBIAYAAN
I Rencana Pembiayaan Ujian
1 Transport rapat dinas Tk. Kabupaten 3 x @ Rp. 100.000 Rp 300,000
2 Honor pengetikan kisi – kisi, soal dan
administrasi Ujian
b.  Ujian Tulis 11 MP x @ Rp. 25.000 Rp 275,000
3 Penggandaan dan pengepakan soal
a. Ujian Tulis 11 MP x 18 siswa x @ Rp. 5.000 Rp 990,000
4 Honor Penguji / Pengawas / Pemeriksaan US
b.  Pengawas Ujian Tulis 2 ruang x 2 x 11 MP @ Rp.25.000 Rp 1,100,000
c.  Pemeriksaan Ujian Tulis 11 MP x 18 siswa x @ Rp. 15.000 Rp 2,970,000
5 Honor Pengolahan Nilai Ujian
a.            Pengolahan Nilai Rata-rata Rapor, Nilai Sekolah (NS) dan Rp 270,000
Nilai Akhir (NA), 18 x @ Rp. 15.000
b. Pengolahan dan Pembuatan SHUN Sementara Rp 270,000
dan SKKB, 18 x @ Rp. 15.000
6 Honor panitia 3 kegiatan x 8 orang x @ Rp. 300.000 Rp 7,200,000
7 Konsumsi pelaksanaan Ujian :
a.  Ujian Sekolah (2 + 8) org x 6 hari x @ Rp. 20.000 Rp 1,600,000
8 Pelaporan dan evaluasi US Rp 250,000

Jumlah Rp 15,225,000

II Alat Tulis Kantor (ATK)


1 HVS 70 gram F4, 4 rim x @ Rp. 46.750 Rp. 187,000
2 HVS 70 gram A4, 2 rim x @ Rp. 46.750 Rp. 93,500
3 Kertas buram 2 rim x @ Rp. 20.000 Rp. 40,000
4 Kertas manila 5 lembar x @ Rp. 3.300 Rp. 16,500
5 Spidol besar 1 lusin x @ Rp. 99.000 Rp. 99,000
6 Spidol kecil 2 lusin x @ Rp. 19.800 Rp. 39,600
7 Tinta computer DP 40, 10 x @ Rp. 27.500 Rp. 275,000
8 Lem sedang 2 lusin x @ Rp. 30.000 Rp. 60,000
9 Rapia besar 2 rol x @ Rp. 20.000 Rp. 40,000
10 10 Pisau cutter kecil 2 lusin x @ Rp. 38.500 Rp. 77,000
11 Paku payung 2 pak x @ Rp. 3.000 Rp. 6,000
12 Klip 5 pak x @ Rp. 2.000 Rp. 10,000
13 Isi stapler kecil 10 pak x @ Rp. 1.650 Rp. 16,500
14 Isi stapler sedang 5 pak x @ Rp. 3.575 Rp. 17,875
15 Cover 2 pak x @ Rp. 33.000 Rp. 66,000
16 Lakban hitam 2 buah x @ Rp. 13.750 Rp. 27,500
17 Lakban plastic 1 buah x @ Rp. 15.000 Rp. 15,000
18 Map snalhekter plastik 20 buah x @ Rp. 6.500 Rp. 130,000
19 Map biasa 20 buah x @ Rp. 500 Rp. 10,000
20 Tipex 2 buah x @ Rp. 6.000 Rp. 12,000
21 Amplop Soal 3 pak x @ Rp. 75.000 Rp. 225,000
Jumlah Rp 1,463,47
II
Jumlah I + II Rp 16,688,475 . 5

11
Pasekan, Februari 2022
Ketua Bendahara

NANANG WAHID ROHMAN, SP HANI MAHANI.


Mengetahui :
Kepala SMP Perintis Pasekan,

VIA NURAIDA, S.Farm. Apt.,

12
BAB V
PENUTUP

Dengan ridho Allah SWT, kami berhasil menyusun Program Ujian Sekolah Tahun
Pelajaran 2021/2022.

Program kerja ini sebagai pedoman untuk melaksanakan kegiatan Ujian Sekolah,
sehingga kegiatan tersebut kami dapat melaksanakan sesuai dengan jadwal yang telah
ditetapkan. Program Kerja ini telah kami susun dengan sederhana dan diselenggarakan dengan
situasi kondisi sekolah yang serba kekurangan baik tenaga guru dan prasarana lainnya.

Akhirnya kami mohon maaf sebesar-besarnya apabila program kerja ini kurang memenuhi
persyaratan yang ditentukan.

13
LEMBAR PENGESAHAN

PROGRAM KERJA
UJIAN SEKOLAH (US)
SMP PERINTIS PASEKAN
TAHUN PELAJARAN 2021/2022

Telah diteliti dan diresmikan penggunaanya


dan dinyatakan mulai berlaku sejak disahkan

Disahkan di : Pasekan
Tanggal : Februari 2022

Mengesahkan; Menyetujui;
Pengawas Pembina Sekolah Kepala Sekolah,
Dinas Pendidikan dan Kebudayaan
Kabupaten Indramayu

KUSWAYA, M.Pd Via Nuraida, S.Farm


NIP. 19630815 198403 1 009

14
KATA PENGANTAR

Puji Syukur kami sampaikan kepada Tuhan Yang Maha Esa yang telah melimpahkan
rahmat dan Hidayah-Nya kepada kami sehingga Program Kerja Ujian Sekolah Tahun Pelajaran
2021/2022 SMP Perintis Pasekan dapat tersusun. Program kerja ini diberlakukan untuk Ujian
Sekolah Tahun Pelajaran 2021/2022 sebagai hasil penyempurnaan Program Kerja Ujian
Sekolah SMP Perintis Pasekan tahun sebelumnya.

Program kerja ini dapat terselesaikan dengan baik berkat dukungan berbagai pihak. Untuk
itu, kami menyampaikan terima kasih kepada :

1. Pengawas Sekolah yang telah membimbing dan mengarahkan serta membina dalam
penyusunan Program Kerja Ujian Sekolah SMP Perintis Pasekan;
2. Ketua dan Pengurus Yayasan Jatnika Cahya Binangkit yang turut serta memberi masukan
dan dukungan serta dorongan terhadap terselenggaranya Ujian Sekolah Tahun Pelajaran
2021/2022 di SMP Perintis Pasekan;
3. Ketua dan pengurus komite SMP Perintis Pasekan yang turut serta memberi masukan dan
dorongan terhadap terselenggaranya Ujian Sekolah Tahun Pelajaran 2021/2022 di SMP
Perintis Pasekan;
4. Para guru dan karyawan SMP Perintis Pasekan yang pro aktif memberikan masukan dan
kelengkapan data;
5. Semua pihak yang tidak tersebut, baik secara langsung maupun tidak langsung telah
memberikan dukungan tenaga dan pemikiran sejak dari awal hingga tersusunnya Program
Kerja Ujian Sekolah SMP Perintis Pasekan ini.
Kami Panitia Ujian Sekolah Tahun Pelajaran 2021/2022 SMP Perintis Pasekan menyadari
bahwa program kerja ini masih jauh dari sempurna. Untuk itu, kritik dan saran serta masukan
demi penyempurnaan program kerja berikutnya sangat kami nantikan dari berbagai pihak.
Meskipun begitu, kami berharap bahwa program kerja ini dapat dijadikan pedoman dalam
penyelenggaraan Ujian Sekolah Tahun Pelajaran 2014/2015 di SMP Perintis Pasekan khususnya
dan dijadikan acuan model program kerja bagi yang memerlukannya.

Pasekan, April 2022

15
DAFTAR ISI

LEMBAR PENGESAHAN ................................................................................... i

KATA PENGANTAR ........................................................................................... ii

DAFTAR ISI .......................................................................................................... iii

LAMPIRAN-LAMPIRAN .................................................................................... iv

BAB I : PENDAHULUAN

A. Latar Belakang .................................................................................. 1


B. Dasar Hukum .................................................................................... 1
C. Maksud dan Tujuan ........................................................................... 2
D. Ruang Lingkup .................................................................................. 2
E. Sasaran .............................................................................................. 4
F. Sistematika ........................................................................................ 4
BAB II : PENGORGANISASIAN

A. Pengorganisasian Personal ................................................................ 5


B. Pengorganisasian Peserta .................................................................. 8
C. Pengorganisasian Soal ....................................................................... 8
D. Pengorganisasian Pengawas .............................................................. 9
BAB III: RENCANA KEGIATAN

A. Jadwal Umum .................................................................................... 10


B. Jadwal Ujian Sekolah Tulis ............................................................... 11
C. Jadwal Ujian Sekolah Praktek .......................................................... 11
BAB IV: RENCANA ANGGARAN BIAYA

A. Pemasukan ........................................................................................ 12
B. Pengeluaran ....................................................................................... 12
BAB V : PENUTUP

A. Kesimpulan ....................................................................................... 13
B. Saran .................................................................................................. 13

16
LAMPIRAN-LAMPIRAN

1. SK Panitia
2. SK Pengawas
3. Berita Acara
4. Daftar Hadir Panitia
5. Daftar Hadir Pengawas
6. Daftar Nilai
7. Daftar Peserta
8. Tata Tertib Peserta
9. Daftar Serah Terima Soal
10. Denah Tempat Duduk
11. Jadwal Kegiatan Ujian Sekolah
12. Kartu Tanda Peserta Ujian Sekolah
13. Ruang 01
14. Ruang Panitia dan Pengawas
15. Ruang Soal
16. Tanda Bel

17
PROGRAM
UJIAN SEKOLAH
SMP PERINTIS PASEKAN
TAHUN PELAJARAN 2021/2022

YAYASAN PENDIDIKAN JATNIKA CAHYA BINANGKIT


SMP PERINTIS PASEKAN
Jl. Navigasi Desa Brondong Kecamatan Pasekan
Indramayu

18

Anda mungkin juga menyukai