Anda di halaman 1dari 2

TUGAS MATERI PENGINDERAAN JAUH

TUGAS TGL. 20, 21, 22 Januari 2021


NAMA : ZAHRAN/36/XII-IPS-3
1. Alat yang digunakan untuk merekam data yang ada di permukaan bumi dalam
penginderaan jauh disebut….
A. lensa
B. Wahana
C. Kamera
D. Sensor
E. satelit

2. Citra foto yang dibuat dengan menggunakan spektrum sinar tampak mulai dari warna
biru sampai warna hijau dinamakan foto….
A. pankromatik
B. ultraviolet
C. infratermal
D. inframerah
E. ortokromatik

3. Setiap benda dalam penginderaan jauh memiliki karakteristik tersendiri, benda yang
pantulannya kecil akan tergambar gelap, sedang benda yang banyak memantulkan
tenaga akan tergambar cerah. Karakteristik tersebut dalam unsur interpretasi citra
dinamakan karakteristik….
A. Warna
C. Struktur
D. Rona
E. Tekstur

4. Perhatikan karakteristik objek yang tergambar pada citra atau foto berikut ini!

1) Sekitar rumah terdapat pekarangan yang luasnya sama


2) Pola perumahan memanjang mengikuti jalan tanah
3) Bentuk dan ukuran rumah sama
4) Tampak ada tanaman mulai dari bertekstur sedang sampai kasar
5) Jarak rumah satu sama lain sama

Obyek yang tergambar kemungkinan pemukiman di daerah….


A. Pegunungan
B. Pedesaan
C. Transmigrasi
D. Pantai
E. Perkotaan

5. Manfaat citra antara lain :


1) Mengamati pola gerakan angin
2) Memetakan cuaca dan iklim
3) Pemetaan pola aliran sungai
4) Pemetaan luas dan intensitas banjir
5) Memprediksi daerah rawan longsor
Pemanfaatan citra dalam bidang lingkungan hidup ditunjukkan nomor….
A. 4 dan 5
B. 1 dan 2
C. 3 dan 4
D. 2 dan 3
E. 3 dan 5
6. Manfaat citra antara lain :
1) Untuk menunjukkan situs purbakala
2) Mengamati pola perubahan pantai
3) Mengamati pola gerakan angin
4) Untuk memetakan data iklim dan cuaca
5) Membantu menganalisis
Pemanfaatan citra yang berhubungan dengan bidang meteorologi adalah nomor…
A. 3, 4, dan 5
B. 1, 2, dan 3
C. 1, 3, dan 5
D. 1, 2, dan 4
E. 2, 4, dan 5
7. Salah satu pemanfaatan citra penginderaan jauh dalam bidang kelautan yaitu....
a. untuk meramalkan keadaan di masa yang akan datang
b. membantu menganalisis perairan darat
c. digunakan untuk identifikasi hutan rawa
d. pencarian ikan di laut dan hasil laut lainnya
e. kenampakan wilayah seperti jalan raya, desa, dan kota
8. Salah satu pemanfaatan penginderaan jauh di bidang geologi yaitu ...
a. Mengamati fisis air laut
b. Mengetahui sistem pola angin
c. Pemanfaatan dibidang pertahanan dan militer
d. Mengamati  pasangsurut dan.gelombang laut
e. Pemanfaatan luas daerah dan instasitasi banjir

9.  Contoh pemanfaatan citra inderaja pada bidang demografi yaitu untuk pemetaan ….
A. lahan mangrove
B. kepadatan penduduk
C. tempat pembuangan sampah
D. kepemilikan kendaraan bermotor
E. penggunaan lahan

10. Salah satu manfaat penginderaan jauh dalam bidang hidrologi yaitu….
A. Memetakan permukaan bumi
B. Mendeteksi lahan kritis
C. Mengamati sistem angin di muka bumi
D. Mengamati sifat fisik air laut
E. Memantau daerah aliran sungai

Anda mungkin juga menyukai