Anda di halaman 1dari 4

PEMERINTAH KABUPATEN BOGOR

DINAS PENDIDIKAN
SEKOLAH DASAR NEGERI CIASMARA 02
NSS : 101020217004 E.mail : sdn02ciasmara@gmail.com NPSN : 20201177
Alamat : Jln K. H.M Parta Kp.Lapangan Rt 03/02 Ds. Ciasihan Kec. Pamijahan Kab. Bogor Kd. POS 166810

SURAT KERJASAMA DENGAN KEPALA DESA


Nomor : 421.2/025/VII/2020

Sekolah adalah tempat penyampaian, pengembangan pengetahuan dan kebudayaan yang


sesuai juga dikehendaki oleh kita semua, sebaliknya pemerintahan dalam hal ini Kepala Desa
diharapkan membantu dan bekerjasama dengan sekolah agar program sekolah, agar program
sekolah berjalan lancar dan lulusan yang dihasilkan memenuhi kebutuhan masyarakat. Oleh karena
itu kami mencoba mengadakan hubungan kerjasama dengan Kepala Desa Ciasihan Kecamatan
Pamijahan Kabupaten Bogor
Adapun yang perlu dibina dan dikembangkan secara terus menerus antara lain :
1. Menginformasikan program kepada Kepala Desa;
2. Ikut serta dalam segala kegiatan yang diadakan pemerintahan desa sepanjang tidak
mengganggu proses belajar
3. Pada saat diperlukan guru/kepala sekolah mengadakan kunjungan terhadap desa;
4. Sekolah dapat mengundang pejabat pemerintahan desa menjadi pembina dalam upacara
bendera atau kegiatan lainnya;
5. Kepala Desa membantu tegaknya pelaksanaan kedisiplinan sekolah;
6. Membantu menjaga nama baik sekolah;
7. Memenuhi undangan yang disepakati desa dan,
8. Membantu keamanan sekolah dalam kegiatan tertentu.

Demikian surat kerjasama ini kami buat agar yang diprogramkan oleh sekolah mendapat hasil
yang memuaskan demi kelancaran, keamanan dan ketertiban sekolah, semoga sekolah
menghasilkan lulusan yang baik dan berguna di masyarakat. Terimakasih atas kerjasama yang baik
dan yang berkepentingan mohon memakluminya.

Disetujui Pamijahan, Juli 2020


Kepala Desa Ciasihan Kepala Sekolah SD N Ciasmara 02

H. SARTA, S.Pd.I
NIP.196009031982061001
PEMERINTAH KABUPATEN BOGOR
DINAS PENDIDIKAN
SEKOLAH DASAR NEGERI CIASMARA 02
NSS : 101020217004 E.mail : sdn02ciasmara@gmail.com NPSN : 20201177
Alamat : Jln K. H.M Parta Kp.Lapangan Rt 03/02 Ds. Ciasihan Kec. Pamijahan Kab. Bogor Kd. POS 166810

SURAT PERJANJIAN KERJASAMA


ANTARA
KEPALA SD NEGERI CIASMARA 02
DENGAN
KOMITE SD NEGERI CIASMARA 02
NOMOR: 421.2/053/IV/2020
TENTANG
PENERAPAN PROTOKOL KESEHATAN DALAM MENYAMBUT TAHUN AJARAN
BARU 2020/2021 MENGHADAPI ERA NEW NORMAL

Pada hari Kamis tanggal Delapan Belas juni tahun dua ribu dua puluh telah dibuat dan
ditandatangani kesepakatan bersama Komite untuk selanjutnya disebut MoU oleh dan antara:

Nama : UJANG, S.Pd


NIP : 196505031993071001
Jabatan : Kepala Sekolah
Alamat : Kp. Pasar Kemis Desa Gunung Picung

Dalam hal ini bertindak dan atas nama Kepala SD N Ciasmara 02 Kecamatan Pamijahan yang
berkedudukan di Desa Ciasihan Kecamatan Pamijahan dan untuk selanjutnya disebut PIHAK
PERTAMA.

Nama : RIDWAN AMRULLAH


Jabatan : Ketua Komite SDN CIASMARA 02
Alamat : Desa Ciasihan, Kecamatan Pamijahan, Kab. Bogor

Dalam hal ini dan atas nama Ketua Komite SD N Ciasmara 02 Kecamatan Pamijahan.
berkedudukan di Desa Ciasihan untuk selanjutnya disebut PIHAK KEDUA.

Selanjutnya kedua belah pihak dengan ini akan menyepakati untuk menerapkan Protokol Kesehatan
di Madrasah untuk pelaksanaan tahun ajaran baru 2020/2021.

Sehubungan dengan hal tersebut di atas, para pihak setuju untuk melaksanakan ketentuan-ketentuan
dalam MoU ini sebagai berikut:
PEMERINTAH KABUPATEN BOGOR
DINAS PENDIDIKAN
SEKOLAH DASAR NEGERI CIASMARA 02
NSS : 101020217004 E.mail : sdn02ciasmara@gmail.com NPSN : 20201177
Alamat : Jln K. H.M Parta Kp.Lapangan Rt 03/02 Ds. Ciasihan Kec. Pamijahan Kab. Bogor Kd. POS 166810

Pasal 1
MAKSUD DAN TUJUAN
Kedua belah pihak sepakat untuk bekerjasama dalam menerapkan Protokol Kesehatan dalam
pelaksanaan pembelajaran baru tahun pelajaran 2020/2021 di Era New Normal.
Pasal 2
JANGKA WAKTU
Kerjasama ini berlaku untuk jangka waktu terhitung sejak tanggal (ISI TANGGAL) sampai dengan
waktu yang belum bisa ditentukan dan keadaan benar-benar dinyatakan normal kembali.
Pasal 3
HAK DAN KEWAJIBAN
Masing-masing pihak mempunyai hak dan kewajiban sebagai berikut:
Kewajiban PIHAK PERTAMA antara lain:
1. Melaporkan tentang perkembangan keadaan siswa dan proses pembelajarana kepada PIHAK
KEDUA.
2. Mematuhi Protokol Kesehatan yang sudah di sepakati bersama.
Kewajiban PIHAK KEDUA antara lain:
1. Memantau seluruh siswa dan guru dalam kegiatan proses pembelajaran yang telah
dilaksanakan oleh PIHAK PERTAMA.
2. Mengingatkan pihak pertama jika melanggar kesepakatan bersama.

Pasal 4
KETENTUAN TAMBAHAN

Bahwa mengenai hal-hal yang belum diketahui dan belum diatur dalam MoU ini, akan diberikan
dalam bentuk addendum yang tidak terpisahkan dari MoU ini.

Pasal 5
PENUTUP

Perjanjian ini dibuat rangkap 2 (dua) masing-masing bermaterai, perjanjian ini juga digunakan
sebagai alat bukti yang mempunyai kekuatan hukum yang mengikat sesuai ketentuan yang berlaku.

Ditetapkan di : Pamijahan
Tanggal : 18 Juni 2020

Untuk dan atas nama


Komite Sekolah Untuk dan atas nama
SD N Ciasmara 02 Kepala SD N CIASMARA 02

RIDWAN AMRULLAH H. SARTA, S.Pd.I


NIP. 196009031982061001
PEMERINTAH KABUPATEN BOGOR
DINAS PENDIDIKAN
SEKOLAH DASAR NEGERI CIASMARA 02
NSS : 101020217004 E.mail : sdn02ciasmara@gmail.com NPSN : 20201177
Alamat : Jln K. H.M Parta Kp.Lapangan Rt 03/02 Ds. Ciasihan Kec. Pamijahan Kab. Bogor Kd. POS 166810

DOKUMENTASI

Anda mungkin juga menyukai