Anda di halaman 1dari 3

LAPORAN UJI KUALITAS CITRACT SCAN

Telahdilakukanujikualitascitralinieritas CT Number padaberbagaiobjekdengan data


sebagaiberikut ;

Namaalat : CT Scan Toshiba Alexion BSX74-2564-01 Seri F6014262


Tahun install : 2019
Parameter : 120 kV 150 mAs
Tgl/bln/tahun : 21 Agustus 2020
Tempat : Radiologi RSUD dr. SoetijonoBlora
Alamat : Jl. Dr. Sutomo No.42 Blora, Jawa Tengah
Hasil :

Phantom = terisi air Tebal Slice (mm) = 5.0 mm


Diameter Phantom (mm) = 400mm Tipe Scan = Scan&View

Material obyek CT number/mean ROI Referensirentang CT number


air (udara) -1001.0 -1015 to -975
Delrin  316.3  330 to 350
Acrylic 127.3 115 to 135
Nylon 90.3 90 to 100 
Polypropylene  -110.1  -115 to -95
Water -7,4 -5 to 5

Kesimpulan :berdasarkanreferensirentang CT number, makahasilrentang CT number yang


diperolehsesuaistandartkecualipadaobjek WaterdanDelrin. Merujukpadahasil
scanning ujikualitascitraakurasi CT Number air/water,hasilujimenyatakannilai HU
water dalamkondisi normal. Maka, perludilakukan scanning
ulanguntukmemastikanketidaknormalannilaipadaujilinieritasAgustus 2020
terletakpadakondisi phantom ataupadakondisialat yang tidakstandart.

Menyiapkan data, Mengetahui,

Ummu Mar’atu Zahro.,S.Si, M.Si AhyunGunarto.,Amd dr. Saefuddin Jamil., SpRad


FisikawanMedik Karu. Inst. Radiologi Ka/Spv. Inst. Radiologi
Note : Citra terlampirdilembarberikutnya
CITRA UJI KUALITAS CITRA CT SCAN
AGUSTUS 2020
LAPORAN UJI KUALITAS CITRA CT SCAN

Telah dilakukan uji kualitas citra linieritas CT Number pada berbagai objek dengan data
sebagai berikut ;

Nama alat : CT Scan Toshiba Alexion BSX74-2564-01 Seri F6014262


Tahun install : 2019
Parameter : 120 kV 150 mAs
Tgl/bln/tahun : 3 April 2021
Tempat : Radiologi RSUD dr. Soetijono Blora
Alamat : Jl. Dr. Sutomo No.42 Blora, Jawa Tengah
Hasil : Saat ini pesawat CT Scan (komponen CPU) dalam kondisi rusak.

Kesimpulan : Alat X-ray CT Scan Toshiba Alexion BSX74-2564-01 Seri F6014262

Belum dapat dioperasionalkan sebagaimana mestinya.

Saran : Mohon segera diperbaiki, supaya bisa segera untuk pelayanan pasien.

Menyiapkan data, Mengetahui,

Suwardi, SSi, MKes Ahyun Gunarto, Amd dr. Saefudin Jamil, Sp.Rad
Fisikawan Medik Karu. Inst. Radiologi Ka/Spv. Inst. Radiologi

Anda mungkin juga menyukai