Anda di halaman 1dari 1

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAAN MIKRO

(RPP MIKRO)

1. Identitas mata pelajaran.


Mata pelajaran : Micro teaching
Pokok Bahasan : Lari jarak pendek
Siswa kelas : VII
Waktu : 10 menit
2. Standar kompetensi
Peserta latihan (calon guru maupun para guru) guru memahami keterampilan membuka sebagai bagian dari
keterampilan dasar mengajar yang harus dikuasi oleh guru
3. Kompetensi dasar
Peserta latihan (calon guru maupun para guru) dapat menerapkan unsur-unsur keterampilan dasar membuka
dalam proses pembelajaran membahasa pokok bahasan menulis dalam mata pelajaran bahasa Indonesia
4. Indikator
a. Memberi motivasi
b. Menjelaskan
c. Menarik perhatian
d. Memberi acuan
5. Materi pembelajaran
Keterampilan membuka dengan unsur-unsur memberi motivasi, menggunkan kata-kata yang tidak
berlebihan, bercerita berdasarkan materi yang akan
6. Kegiatan pembelajaran mikro

1. Kegiatan Pendahuluan
Dengan menggunakan kata-kata  Guru meminta siswa untuk
sederhana, jelas dan mudah dimengerti guru mempraktikkan materi yang sudah
(praktikan) bercerita pengalaman, kemudian dipraktekkan oleh guru
menyampaikan pokok bahasan yang akan  Memberikan penekanan melalui
dipelajari. variasi suara untuk menunjukan
materi yang dianggap penting
2. Kegiatan Inti ( MENCOBA , MENALAR )
 Dengan menggunakan kalimat yang
mudah dipahami logis dan sistematis, 3. Kegiatan Penutup
guru menjelaskan dan mempraktikkan Dengan bahasa yang sederhana guru
materi dengan jelas. membimbing siswa menyimpulkan materi
 Melalui kegiatan guru membimbing yang telah dipelajari
siswa untuk memberikan komentar
terhadap materi yang didengarnya

7. Alat yang digunakan


 sepatu lari (spikes)
 balok start (start block)
 tiang finish,
 stopwatch
 bendera start dan pistol aba-aba.
8. Evaluasi
Prosedur : Evaluasi Proses
Bentuk Tes : Tindakan/perbuatan/penampilan
Alat tes : Evaluasi Proses : Lembar Observasi/pengamatan

Anda mungkin juga menyukai