Anda di halaman 1dari 18

PROPOSAL

SPONSORSHIP

Bund der Deutsch-Studenten

Fakultas Bahasa dan Seni

Universitas Negeri Yogyakarta

SASI : +62 821-4094-5196


A. LATAR BELAKANG
Revolusi Industri 4.0 merupakan era yang memandang teknologi informasi menjadi
basis dalam kehidupan manusia. Penggunaan daya komputasi dan data yang tidak terbatas
akibat perkembangan teknologi informasi digital yang menjadi tulang punggung
pergerakan dan konektivitas manusia dan mesin yang menyebabkan segala hal menjadi
tanpa batas. Teknologi informasi kini menjadi saluran utama yang mendominasi kehidupan
manusia dalam membangun eksistensinya dalam segala ruang, termasuk dalam
pembelajaran bahasa.
Perkembangan zaman yang berlangsung menuntut generasi muda, sebagai penerus
pemimpin bangsa. Dalam proses menuju kesana tentunya harus dibekali dengan mental,
pengetahuan, dan etika yang baik. Selain itu juga harus dibekali dengan kemampuan
bahasa yang aktif.
Bahasa merupakan kemampuan mendasar yang dimiliki manusia untuk berkomunikasi
dengan manusia lainnya. Dalam berkomunikasi dibutuhkan media komunikasi dibutuhkan
media komunikasi yang telah disepakati bersama untuk memahami tutur kata seseorang
guna terciptanya sebuah komunikasi antar individu. Berkomunikasi juga membutuhkan
alat yang telah disepakati bersama yaitu bahasa. Di dunia diperkirakan terdapat beragam
bahasa atara 6.000-7.000 bahasa.
Bahasa Jerman merupakan salah satu bahasa asing yang banyak peminatnya.
Penguasaan bahasa asing erat kaitannya dengan pemahaman sosial-budaya. Sebagai upaya
menunjang pengetahuan dan kompetensi mahasiswa Jurusan Pendidikan Bahasa Jerman
dan para pembelajar bahasa Jerman, maka Bund der Deutsch-Studenten (HIMA Jerman
UNY) menyelenggarakan “Deutsches Fest” yang berarti Festival Jerman. Deutsches Fest
merupakan acara yang rutin dilaksanakan tiap tahunnya, tahun sebelumnya bernama
“Deutsche Woche”. Kegiatannya berupa lomba kompetensi keterampilan bahasa Jerman,
lomba baca puisi bahasa Jerman, dan seminar bahasa untuk Siswa SMA/SMK/sederajat
dan Mahasiswa se-Jawa dan Bali.
Setiap tahunnya Deutsches Fest mengangkat tema yang berbeda Hal ini bertujuan
untuk memberikan variasi pada acara tersebut, sehingga para peserta tidak merasa bosan
serta panitia mendapat tantangan untuk berkreasi dan mengembangkan gagasan baru.
Deutsches Fest 2020 mengambil tema “Die Schaffung eines zukünftigen großen
indonesischen Anführers mit der richtigen Einstellung und Liebe zur indonesischen
Kultur, um ein goldenes Zeitalter Indonesiens einzuläuten.” Di mana terdapat beberapa
tangkai kegiatan untuk menunjang potensi diri generasi muda. Diharapkan dengan adanya
serangkaian kegiatan kompetisi ini, generasi muda mampu berperan serta untuk
menuangkan kreativitas dan berinovasi di masa pandemi secara daring dalam upaya
menumbuhkan semangat bersama dan dapat berkontribusi dalam mewujudkan Indonesia
emas.
B. NAMA DAN TEMA KEGIATAN
Nama dari kegiatan ini adalah “Deutsches Fest 2020” yang diadakan oleh Bund der
Deutsch-Studenten (HIMA Pendidikan Bahasa Jerman UNY) dengan tema “Die
Schaffung eines zukünftigen großen indonesischen Anführers mit der richtigen
Einstellung und Liebe zur indonesischen Kultur, um ein goldenes Zeitalter Indonesiens
einzuläuten” yang dalam bahasa Indonesia adalah “Terciptanya pemimpin Indonesia yang
Hebat di Masa Depan dengan Budi Pekerti yang Baik dan Cinta Terhadap Budaya
Indonesia untuk Mengantarkan Indonesia ke Masa Keemasan.

C. TUJUAN KEGIATAN
Tujuan kegiatan Deutsches Fest 2020 ini, yaitu:
1. Mengembangkan Sumber Daya Manusia (SDM) baik dalam Manajemen event,
kreativitas, dan soft skills lainnya.
2. Meningkatkan daya tarik dan minat pelajar SMA/sederajat terhadap bahasa
Jerman.
3. Mempromosikan Jurusan Pendidikan Bahasa Jerman, Fakultas Bahasa dan Seni,
Univetsitas Negeri Yogyakarta.
4. Memperkenalkan ragam budaya Indonesia dengan bahasa Jerman.
5. Meningkatkan keterampilan bahasa Jerman pelajar tingkat SMA/sederajat dan
mahasiswa.

D. PESERTA
Peserta yang akan mengikuti kegiatan ini, diantaranya:
1. Peserta tangkai lomba yang berkaitan dengan bahasa Jerman adalah pelajar tingkat
SMA/SMK/sederajat di wilayah pulau Jawa-Bali.
2. Peserta tangkai lomba Video Kreatif adalah pelajar tingkat SMA/SMK/sederajat
dan Mahasiswa di wilayah regional provinsi D.I Yogyakarta.
3. Peserta tangkai kegiatan Seminar Nasional adalah Mahasiswa yang menempuh
pendidikan Bahasa Jerman UNY dan non-UNY, mahasiswa yang tidak menempuh
pendidika bahasa Jerman baik dari UNY maupun non-UNY, pelajar SMA/sederajat,
dan masyarakat umum.
E. INDIKATOR KEBERHASILAN
1. Pelaksanaan seluruh rangkaian kegiatan Deutsches Fest 2020 terlaksana dengan
baik dan sesuai dengan yang direncanakan.
2. Peserta tiap tangkai lomba bahasa Jerman Deutsches Fest 2020 berjumlah minimal
15 peserta.
3. Peserta tangkai lomba Video Kreatif Deutsches Fest 2020 berjumlah minimal 15
peserta/tim.
4. Peserta tangkai kegiatan Seminar Nasional berjumlah minimal 80 peserta.
5. Peserta Deutsches Fest 2020 (pelajar SMA/sederajat, mahasiswa, dosen, dan
umum) merasa puas dan nyaman, serta seluruh panitia meninggalkan kesan baik pada
semua peserta atas seluruh rangkaian acara Deutsches Fest 2020.
F. DESKRIPSI KEGIATAN
1. Pelaksanaan Kegiatan
1) Eröffnungsfeier des Deutschen Fests 2020 (Pembukaan Rangkaian Acara
Deutsches Fest 2020)
a. Hari/tanggal : Minggu, 15 November 2020.
b. Waktu : 09.00 WIB – selesai.
c. Tempat : Ruang Seminar PLA FBS UNY (tempat operator)
dan ditayangkan secara online via Youtube.
d. Teknis : Pelaksanaannya berupa menayangkan video
kompilasi.
e. Timeline Video :

Waktu Durasi Kegiatan


09.00 – 5’ Teaser Deutsches Fest 2020 dan VO
09.05 (voice over penyambutan acara DF 2020)
09.05 – 5’ VO penyambutan DF 2020 dan
09.10 pengenalan tangkai kegiatan DF 2020.
09.10 – 15’ Penampilan penyambutan DF 2020 oleh
09.25 Komunitas Bund der Deutsch-Studenten
(HIMA Pendidikan Bahasa Jerman UNY).
09.25 – 09- 25’: Sambutan dan Pembukaan Deutsches Fest
50 1. 10’ 2020:
2. 10’ 1. Dekan Fakultas Bahasa dan Seni UNY
3. 5’ (Dr. Sri Harti Widyastuti, M.Hum).
2. Ketua Jurusan Pendidikan Bahasa
Jerman FBS UNY (Dr. Wening Sahayu,
M.Pd).
3. Ketua Pelaksana (Maestro Ricky
Ikhsanta).
09.50 – 5’ VO penutupan acara Pembukaan
09.55 rangkaian acara DF 2020.

2) Tangkai Wettbewerb Nachrichtenlesen (Lomba Baca Berita dalam Bahasa


Jerman).
a. Hari/tanggal : Minggu, 22 November 2020.
b. Waktu : 07.30 WIB – 13.00 WIB
c. Tempat : Online dengan Zoom atau Google meet.
d. Tema : “Die junge Generation spricht: Was ist los mit der
Welt?”
e. Teknis : Peserta adalah pelajar tingkat SMA/sederajat di
wilayah pulau Jawa-Bali. Setiap sekolah diperbolehkan untuk
mengirimkan maksimal 2 peserta. Masing-masing peserta
membacakan narasi berita yang telah disediakan oleh panitia, teks
berita akan diundi saat hari pelaksanaan. Detail teknis dan ketentuan
terdapat di Buku Panduan Tangkai Lomba Deutsches Fest 2020
(bit.ly/BukuPanduan-DF20).
f. Tanggal kegiatan :
1. 27 Oktober – 15 November 2020 (Pendaftaran).
2. 18 November 2020 (input peserta ke WAG).
3. 20 November 2020 (Technical Meeting).
4. 22 November 2020 (Pelaksanaan lomba).
5. 29 November 2020 (Pengumuman).
g. Rundown :
Waktu Durasi Kegiatan
07. 30 – 15’ Peserta memasuki room online.
07.45
07.45 – 5’ Pembukaan
07.50
07.50 – 10’ Sambutan
08.00
08.00 – 5’ Pengundian teks berita
08.05
08.05 – 10’ Peserta membaca teks berita
08.15
08.15 – 50’ Pembacaan teks berita peserta
09.05 No. 1-5
09.05 – 50’ Pembacaan teks berita peserta
09.55 No. 6-10
09.55 – 50’ Pembacaan teks berita peserta
10.45 No. 11-15
10.45 – 50’ Pembacaan teks berita peserta
11.35 No. 16-20
11.35 – 40’ Ishoma
12.15
12.15 – 15’ Peserta selanjutnya memasuki
12.30 room G-Meet
12.30 – 50’ Pembacaan teks berita peserta
13.20 No. 20-25
13.20 – 50’ Pembacaan teks berita peserta
14.10 No. 25-30
14.10 – 20’ Pembacaan teks berita peserta
14.30 No. 31-32
14.30 – 10’ Peserta memasuki room G-Meet
14.40
14.40 – 10’ Penutupan
14.50

3) Tangkai lomba Märchen erzählen (lomba Baca Cerita/Dongeng bahasa


Jerman).
a. Tanggal kegiatan :
1. 27 Oktober – 10 November 2020 (pendaftaran).
2. 11 November – 25 November 2020 (pengumpulan video
penampilan).
3. 26 November – 28 November 2020 (penilaian).
4. 20 November 2020 (pengumuman).
b. Tempat/medium : online (Platform Google formulir, Google drive,
dll).
c. Tema : “Erzähltes Märchen macht spaß”
d. Teknis : Peserta adalah pelajar tingkat SMA/sederajat di
wilayah pulau Jawa-Bali. Peserta memilih teks cerita yang sudah
disediakan oleh panitia, lalu menampilkan dan direkam, kemudian
mengirimkannya ke panitia. Detail teknis dan ketentuan terdapat di
Buku Panduan Tangkai Lomba Deutsches Fest 2020
(bit.ly/BukuPanduan-DF20).

4) Tangkai lomba Gedicht lesen (lomba Baca Puisi bahasa Jerman).


a. Tanggal kegiatan :
1. 27 Oktober – 10 November 2020 (pendaftaran).
2. 12 November – 25 November 2020 (pengumpulan video
penampilan).
3. 26 November – 28 November 2020 (penilaian).
4. 29 November 2020 (pengumuman).
b. Tempat/medium : online (platform Google formulir, Google drive,
dll).
c. Tema : “Menshclichkeit in der Kultur”
d. Teknis : Peserta adalah pelajar tingkat SMA/sederajat di
wilayah pulau Jawa-Bali. Peserta memilih teks puisi yang telah
disediakan oleh panitia saat tahap pendaftaran. Peserta membacakan
puisi tersebut, lalu direkam sesuai dengan panduan yang ada.
Kemudian peserta mengunggah video melalui platform yang sudah
ditetapkan panitia. Detail teknis dan ketentuan terdapat di Buku
Panduan Tangkai Lomba Deutsches Fest 2020 (bit.ly/BukuPanduan-
DF20).

5) Tangkai lomba Video Kreatif.


a. Tanggal kegiatan :
1. 27 Oktober – 10 November 2020 (pendaftaran).
2. 11 November – 25 November 2020 (pengumpulan video).
3. 26 November – 28 November 2020 (penilaian).
4. 29 November 2020 (pengumuman).
b. Tempat/medium : online (platform Google formulir, Google drive,
dll).
c. Teknis : Peserta adalah pelajar tingkat SMA/sederajat dan
mahasiswa di wilayah provinsi D.I Yogyakarta. Peserta bisa berupa
individu ataupun kelompok maksimal 10 orang. Masing-masing
peserta/tim membuat video berdasarkan tema pilihan yang sudah
disediakan panitia, video harus original tanpa ada plagiarisme. Peserta
atau tim mengunggah karya di Google drive. Detail teknis dan
ketentuan terdapat di Buku Panduan Tangkai Lomba Deutsches Fest
2020 (bit.ly/BukuPanduan-DF20).

6) Tangkai Kegiatan Seminar Nasional.


a. Hari/tanggal : Sabtu, 21 November 2020.
b. Waktu : 10.00 WIB – 12.00 WIB
c. Tempat : Ruang Seminar PLA FBS dan daring menggunakan
Google Meet atau Zoom.
d. Teknis : Pelaksanaan Seminar secara online, menggunakan
platform Google Meet atau Zoom.
e. Tema : “Belajar Bahasa Jerman Mau Jadi Apa?”
f. Rundown :
Waktu Durasi Kegiatan
10.00-10.10 10’ Pembukaan dan pembacaan tata
tertib
10.10-10.15 5’ Sambutan Ketua Jurusan
Pendidikan Bahasa Jerman (Dr.
Wening Sahayu, M.Pd.)
10.15-10.20 5’ Sambutan Ketua Pelaksana
(Maestro Ricky)
10.20-10.50 30’ Pemaparan materi Pembicara 1
(Prof. Dr. Pratomo Widodo, M.Pd)
10.50-11.05 15’ Sesi tanya jawab Pembicara 1
11.05-11.35 30’ Pemaparan materi Pembicara 2
(Abu Sahri).
11.35-11.50 15’ Sesi tanya jawab Pembicara 2
11.50-12.00 10’ Penutupan dan dokumentasi

7) Schlussfeier des Deutschen Fests 2020 (Pesta Penutup Rangkaian Acara


Deutsches Fest 2020).
a. Hari/tanggal : Sabtu, 29 November 2020.
b. Tempat : Performance Stage FBS UNY.
c. Waktu : 19.00 WIB – 22.55 WIB.
d. Teknis : Penutupan rangkaian acara Deutsches Fest 2020
terdapat beberapa rangkaian kegiatan, diantaranya:
1. Penutupan rangkaian Deutsches Fest 2020.
2. Sambutan-sambutan.
3. Penampilan komunitas BDS FBS UNY.
4. Pengumuman juara tiap tangkai lomba.
5. Penampilan-penampilan bintang tamu. Acara penutup
akan ditayangkan melalui akun Youtube BDS FBS UNY.
e. Tema : “Ein Nacht mit BDS” dalam bahasa Indonesia
artinya “Suatu Malam Bersama BDS”.
f. Rundown :
Waktu Duras Kegiatan
i
19.00 – 5’ Opening MC
19.05
19.05 – 15’ Sambutan:
19.20 1. Ketua Jurusan (Dr. Wening
Sahayu, M.Pd.)
2. Ketua Pelaksana (Maestro
Ricky).
19.20 – 40’ Penampilan komunitas:
20.00 1. Regenbogen
2. Schmetterling
3. Käse.
20.00 – 10’ Pengumuman Pemenang Lomba
20.10
20.10 – 50’ Screening Pemenang Lomba
21.00 Video Kreatif.
21.00 – 50’ Penampilan Bintang Tamu:
21.50 1. Olski
2. DUA
21.50 – 5’ Closing MC
21.55

G. SUSUNAN KEPANITIAAN.
(Terlampir 1).
H. ANGGARAN DANA.
(Terlampir 2).

I. PENUTUP.
Demikian proposal ini kami buat sebagai pedoman berlangsungnya acara Deutsches
Fest 2020. Semoga pelaksanaan kegiatan Deutches Fest 2020 “Die Schaffung eines
zukünftigen großen indonesischen Anführers mit der richtigen Einstellung und Liebe
zur indonesischen Kultur, um ein goldenes Zeitalter Indonesiens einzuläuten” Bund der
Deutsch-Studenten (HIMA Pendidikan Bahasa Jerman UNY) dapat menjadi wadah
penyaluran kreativitas, pengembangan diri, bakat, meningkatkan keterampilan bahasa
Jerman, dan minat pelajar tingkat SMA/sederajat maupun Mahasiswa. Selaku panitia
Deutsches Fest 2020, kami ucapkan terima kasih kepada seluruh pihak yang bersedia
membantu, berpartisipasi, dan mendukung kegiatan ini. emoga kegiatan yang akan kami
selenggarakan ini sukses dan dapat bermanfaat bagi kita semua.
Lampiran 1

PANITIA DEUTSCHES FEST 2020


No. Posisi Nama Angkatan
1. Ketua Pelaksana Maestro Ricky 2018
2. Sekretaris 1. Jihan Afifah Syafitri 2019
2. Yolanda Azahra 2020
3. Bendahara 1. Dwi Nur Aini 2019
2. Rizka Widya Lestari 2019
4. Koordinator Sie Acara Aldimas Yulfanto Rakhmat 2018
Sie Acara Umum 1. Savinna Khairunnisa Putri 2018
2. Anysaufha Putri Kinanti 2019
Sie Acara Tangkai 1. Endarwati Betriarmi 2019
Lomba Baca Berita 2. Intan Khairani Afifah 2019
3. Abel Tarisa Ardhana 2020
4. Syifa Berlian 2020
Sie Acara Tangkai 1. Neilla Royhatul Jannah 2019
Lomba Mendongeng 2. Isroatul Ainur Rohmah 2018
3. Novia Syahfitri H 2019
4. Alif Ediva C. Bintang 2020
5. Suhaila Aimana 2020
Sie Acara Tangkai 1. Lorin Dwi Prakasiwi 2019
Lomba Baca Puisi 2. Dita Widia Wardani 2019
3. Rafli Ramadhan Indraputra 2020
4. Elmiatin Zulva 2020
Sie Acara Tangkai 1. Lalu Ahmad Rofi` 2019
Lomba Video Kreatif 2. Bagas Alif Setiadi 2019
3. Wulan Sawitri 2020
4. Nanda Lestari 2020
Sie Acara Tangkai 1. Dhilla Anugrah Oktafiani 2019
Kegiatan Seminar 2. Hana Cholifah Nurjanah 2019
3. Ade Puspa 2020
4. Balqis Putri El Azzah 2020
5. Koordinator Sie Humas Sasi Widuri 2019
& Sponsorship
Sie Humas & 1. Hanifah Furaida 2019
Sponsorship 2. Arya Millya Pratama 2019
3. Stefani Dwi Perwitasari 2020
4. Savira Rohmatul Layli 2020
6. Koordinator Sie PDD Ahmad Fauzan Prambogan 2018
(Publikasi,
Dokumentasi, dan
Dekorasi)
Sie PDD (Publikasi, 1. Deantarani Ungu 2018
Dokumentasi, dan 2. Yulinda Tri Utami 2019
Dekorasi) 3. Firyal Marita Pratiwi 2020
4. Beaby Tyara Amanda 2020
5. Surya Cahya 2020
6. Frida Rahma Azzahra 2020
7. Danu Setiawan 2019
7. Koordinator Sie Muhammad Fachreza Akbar 2019
Perlengkapan
Sie Perlengkapan 1. Allesandro Christian Lagur 2019
2. Willy Hendrian 2019
8. Koordinator Sie Difa Putri Azzara 2019
Konsumsi
Sie Konsumsi 1. Kemala 2019
2. Muhammad Indra Hasan 2020
3. Farin Ayuningtyas 2020
Lampiran 2
RANCANGAN ANGGARAN DANA

Jumla
NO Keterangan Satuan Harga per-Unit Jumlah Total
h

PEMASUKAN
1. Rp
Dana Dipa
5.500.000,00
Rp
5.500.000,00
PENGELUARAN
SIE ACARA
Tangkai Baca Berita
1 Rp
3 Orang Rp 200.000,00
Fee Juri 600.000.00
2 Uang
Pembinaan
1. Rp 400.000,00
1. Juara 1
Rp
2. Rp 300.000,00
2. Juara 2 900.000,00
3. Rp 200.000,00
3. Juara 3
3 Print dan
fotocopy
1. Petunjuk
teknis 1. 10 Lemba 1. Rp 5.000,00
2. Format 2. 5 r 2. Rp 2.000,00
Nilai Rp
3. 20 3. Rp 10.000,00 17.000,00
3. Teks
Narasi
Tangkai Lomba Mendongeng
4. Rp
3 Orang Rp 200.000,00
Fee Juri 600.000.00
5. Uang Rp
Pembinaan 1.000.000.00
1. Rp
1. Juara 1 400.000,00
2. Juara 2
2. Rp 300.000,00
3. Juara 3
3. Rp 200.000,00
4. Juara
4. Rp 100.000,00
Favorite
Tangkai Baca Puisi
6. Rp
3 Orang Rp 200.000,00
Fee Juri 600.000.00
7. Uang
Pembinaan
1. Rp 400.000,00 Rp
1. Juara 1
2. Rp 300.000,00 900.000,00
2. Juara 2
3. Rp 200.000,00
3. Juara 3
Video Pendek
8. Rp
3 Orang Rp 200.000,00
Fee Juri 600.000.00
9. Uang
Pembinaan 1. Rp 750.000,00
1. Juara 1 Rp
2. Rp 500.000,00
1.500.000,00
2. Juara 2 3. Rp 250.000,00
3. Juara 3
Closing Ceremony
10. Guest Star :
1. Olski
1. Rp 1.000.000,00
2.
2. Rp 150.000,00
Regenbogen Rp
3. Rp 1.300.000,00
3. Käse
150.000,00
4. Dua (seni
4. Rp 200.000,00
musik)

11. Print dan


fotocopy Lemba Rp Rp
20
1. Petunjuk r 20.000,00 20.000,00
teknis
Seminar
12. Fee Rp Rp
2 Orang
Pembicara 300.000,00 300.000,00
Rp
8.337.000,00
SIE KONSUMSI
1. Konsum Rp Rp
25 Orang
Panitia 10.000,00 250,000.00
2. Rp
Konsum Juri, Rp 75.000,00
Narasumber, 5 Orang
15.000,00
dan MC
3. Konsum
untuk Rp
3X
garapan/ 25.000,00 Rp
lembur 75.000.00
4. Rp Rp
2 Kardus
Aqua Gelas 24.000,00 48.000.00
Rp 448.000,00
SIE HUMAS
1. Rp Rp
Orang
Pulsa 5 50.000.00 250.000,00
2. Print Lemba Rp Rp
Proposal 10 r 10.000.00 100.000,00
3. Biaya Kirim Rp Rp
Proposal 100.000.00 100.000,00
Rp 450.000,00

SIE PDD
1 Account Rp Rp
OS Premium 2 50.000,00 100.000.00
2 Sewa Unit Rp Rp
Stabilizer 1 500.000,00 500.000,00
3 Rp Rp
Setting 3.000.000,00 2.000.000,00
Rp
2.600.000,00
SIE PERLENGKAPAN
Ruangan :
Perfomace Rp
1 Hall Rp 2.500.000,00 2.500.000,00

Baramg : 1. Rp 1. Rp
10.000,00 30.000,00
2 1. Ht 1. 3 Unit
2. Rp 2. Rp
2. Clip on 2. 3 10.000,00 30.000,00
Unit
Alat Musik Rp
3 dan kondensor Rp 750.000,00 750.000,00
Vendor Rp Rp
4 Livestreming Unit 3.500.000,00 3.500.000,00
Rp Rp
5 Modem 1 Unirt 300.000,00 300.000,00
Rp Rp
6 Hand sanitizer 1 Botol 20.000,00 20.000,00
    Rp 7.130.000.00
SEKRETARIS
Rp Rp
lembar
1 Print Proposal 50 500.00 25.000.00
Rp Rp
lembar
2 Print Presensi 8 500.00 4.000,00
Rp 29.000,00

Rp
TOTAL PENGELUARAN 24.483.500,00
Rp
TOTAL PEMASUKAN 5.489.500,00
Rp
DEFISIT
18.994.000,00

Paket Sponsorship

1. PLATINUM
Paket Platinum adalah instansi atau perusahaan yang menyediakan 100%
dari anggaran dana sponsor yang diajukan oleh panitia. Pihak sponsor berhak
mendapatkan penawaran sebagai berikut :
1. Promosi pihak sponsor sebanyak 8 kali.
2. Penyebutan nama instansi oleh MC sebanyak 8 kali.
3. Logo instansi pada background teleconference selama acara.
4. Logo berukuran xl pada background teleconference.
5. Video after movie (5 detik).
6. Promosi dalam bentuk foto dan video (60 detik).
7. Mendapatkan penghargaan.

2. GOLD

Paket Gold adalah instansi atau perusahaan yang menyediakan 50% dari
anggaran dana sponsor yang diajukan oleh panitia. Pihak Sponsor berhak
mendapatkan penawaran sebagai berikut :
1. Promosi pihak sponsor sebanyak 5 kali.
2. Penyebutan nama instansi oleh MC sebanyak 5 kali.
3. Logo instansi pada background teleconference selama acara.
4. Logo berukuran L pada background teleconference.
5. Video after movie (3 detik).
6. Mendapatkan penghargaan.

3. SILVER

Paket Silver adalah instansi atau perusahaan yang menyediakan 25% dari
anggaran sponsor yang diajukan oleh panitia. Pihak sponsor berhak mendapatkan
penawaran sebagai berikut :
1. Promosi pihak sponsor sebanyak 3 kali.
2. Penyebutan nama instansi oleh MC sebanyak 3 kali.
3. Logo instansi pada background teleconference selama acara.
4. Logo berukuran S pada background teleconference.
5. Mendapatkan penghargaan.
4. Bronze

Paket bronze merupakan instansi atau perusahaan yang menyediakan


kebutuhan panitia berupa non-finansial, berupa fasilitas, menyuplai kebutuhan dan
perlengkapan kepanitiaan dan promosi. Dengan ketentuan perjanjian yang fleksibel
sesuai dengan kesepakatan bersama.
Pihak sponsor akan mendapat kontraprestasi berupa pencantuman logo instansi dan
penyebutan nama instansi sebanyak 2 kali saat acara berlangsung oleh MC.

Narahubung:
1. WhatsApp : +62 821-4094-5196 (Sasi)/Media Partner
dan Sponsorship.
2. Email : deutschesfest.uny@gmail.com
LEMBAR PENGESAHAN

Panitia Deutsches Fest 2020


Fakultas Bahasa dan Seni
Universitas Negeri Yogyakarta

Yogyakarta, 03 November 2020

Hormat Kami,

Ketua Panitia Sekretaris,

Maestro Ricky Ikhsanta Jihan Afifah Syafitri


NIM. 18203244008 NIM. 19203241013

Mengetahui,
Ketua Jurusan,

Dr. Dra. Wening Sahayu, M.Pd


NIP. 196408121988122001

Anda mungkin juga menyukai