Anda di halaman 1dari 4

Nama : Tengku Syahrial

Nim : 17200527
Kelas : 17.1A.12
Soal Kuis Pertemuan 15

Buat 5 jenis contoh masing-masing di bawah ini dan dijelaskan :

1. Perangkat Keras Teknologi Informasi & Komunikasi

Jawab : Cpu,Motherboard,RAM,Procecor,LAN Card

2. Perangkat Lunak Teknologi Informasi & Komunikasi

Jawab : Bahasa Pemograman,Sistem Operas,Utility

3. Aplikasi dan Peranan dalam Teknologi Informasi & Komunikasi


Jawab :
1. Aplikasi dalam bidang Industri dan Manufaktur
• ROP (ReOrder Point), suatu sistem yang berdasarkan keputusan pembelian
berdasarkan titik pemesanan kembali (reorder point).
• MRP (Material Requirements Planning), suatu sistem yang dapat dipakai
untuk merencanakan kebutuhan berbagai bahan baku yang diperlukan dalam
proses produksi.
• MRP II (Material Resource Planning), yaitu suatu sistem yang memadukan
MRP
dengan penjadwalan produksi dan operasi pada bengkel kerja (shop floor
operation).
2. Aplikasi dalam bidang Kesehatan
AmWell
AmWell adalah aplikasi professional kesehatan yang berpengalaman. Aplikasi
ini
menghubungkan anda dengan dokter melalui video chat untuk berbicara
tentang masalah kesehatan anda atau keluarga.

Doctor on Demand
Cara kerja aplikasi ini hampir sama dengan AmWell. Dokter akan terhubung ke
chatting, dan dokter akan mendiagnosa penyakit pasien.
MyChart
MyChart mengambil informasi dari penyedia layanan kesehatan terbaru Anda,
mengkompilasinya dalam aplikasi untuk akses mudah dan mentransfer ke
penyedia baru.
3. Aplikasi dalam bidang Pemerintahan
Gov2Go
Aplikasi pemerintahan pertama yang meraih sukses besar dan manfaatnya
dirasakan
oleh para penggunanya adalah Gov2Go. Aplikasi ini dibangun oleh NIC Amerika
Serikat dengan berbagai fitur. Penggunanya pun dapat memanfaatkan Gov2Go
layaknya sebagai aplikasi asisten personal untuk layanan pemerintah.
VoiceMap HK
Aplikasi peta memang sudah tersedia dalam berbagai bentuk di App Store
Apple ataupun Google Play Store. Namun, Pemerintah Hongkong punya
aplikasi navigasi bernama VoiceMap HK, khusus ditujukan bagi
masyarakat tunanetra.
The Noise App
The Noise App fungsinya adalah untuk melaporkan ketika ada gangguan
keributan
suara yang terjadi di tempat umum. 4.
Aplikasi dalam bidang Ekonomi
uValue
Dirancang oleh profesor keuangan dari New York Universty, uValue
merupakan aplikasi yang dapat mengolah ekonomi kompleks seperti
nilai modal, dan bahkan prediksi nilai tukar mata uang.
Mint
Mint sejatinya merupakan aplikasi pengatur keuangan. Untuk kamu para
calon ekonom,
aplikasi ini memiliki beberapa kegunaan. Selain melatih pengelolaan keuangan,
Mint juga dapat membantumu mempelajari anggaran, investasi, dan masih
banyak lagi.
FRED Economic data
Bersumber dari Federal Reserve Bank of St. Louis, FRED dapat menyajikan
secara teliti tingkat indeks harga, pertumbuhan PDB, dan lain sebagainya
dalam bentuk grafik praktis
1. Aplikasi dalam bidang Pendidikan
1. Rumah Belajar
Rumah Belajar merupakan aplikasi belajar daring yang dikembangkan oleh
Kemendikbud dengan tujuan untuk menyediakan alternatif sumber belajar
dengan pemanfaatan teknologi. Terdapat berbagai fitur seperti Sumber
Belajar, Laboratorium Maya, Kelas Digital, Bank Soal, Buku Sekolah Elektronik,
Peta Budaya, Karya Bahasa dan Sastra, serta fitur lainnya yang dapat
dimanfaatkan oleh guru dan siswa secara gratis.
2. Google for Education
Untuk mendukung belajar daring terutama yang diterapkan oleh berbagai
daerah pada isu pandemi Covid-19, Google for Education menyediakan
layanan menggunakan Chromebooks dan G-Suite yang memungkinkan
pembelajaran virtual walaupun dengan konektivitas internet yang rendah.

3. Ruang guru
Ruangguru merupakan layanan belajar berbasis teknologi, termasuk layanan
kelas virtual, platform ujian online, video belajar berlangganan, marketplace
les privat, serta konten-konten pendidikan lainnya yang bisa diakses melalui
web dan aplikasi Ruangguru.
4. Etika Penggunaan Teknologi Informasi & Komputer
Jawab :
1. .Menggunakan fasilitas teknologi informasi untuk melakukan hal yang
bermanfaat.
2. Tidak memasuki sistem informasi orang lain secara illegal.
3. Tidak memberikan user ID dan password kepada orang lain untuk masuk ke
dalam sebuah sistem. Tidak diperkenankan pula untuk menggunakan user
ID orang lain untuk masuk ke sebuah sistem.
4. Tidak mengganggu dan atau merusak sistem informasi orang lain dengan
cara apa pun.

5. Dampak Buruk Teknologi Informasi & Komunikasi


Jawab :
1. Kecanduan Game Online
2. Banyak muncul Akun palsu
3. Radiasi dari gadget
4. Mengurangi Keinginan untuk anak-anak belajar

Anda mungkin juga menyukai