Anda di halaman 1dari 2

POLTEKAB UPDATE

MENGUPAS PROSES RENOVASI

MUSHOLLA ULUL ALBAB


POLITEKNIK KOTABARU
KOTABARU- Selain kepada mahasiswa-
nya, tentu para dosen, pengurus, serta staf
Politeknik Kotabaru perlu memberikan
perhatian ke lingkungan sekitar kampus
demi terciptanya kenyamanan dan
ketenangan di area tersebut. Salah
satunnya adalah dengan merenovasi
Musholla Ulul Albab Politeknik Kotabaru
yang awalnya terlihat kusam menjadi lebih Sumber dana yang dikumpulkan
bercahaya. pun tidak hanya dari pihak
internal kampus, tetapi juga dari
Sylvina Permatasari, ST, MT, panitia pihak eksternal seperti PT.
renovasi Musholla Ulul Albab ini Indosement, warga sekitar, dan
menerangkan bahwa kondisi musholla lainnya. Bukan hanya berupa
sebelumnya memang memprihatinkan dan uang, tetapi pihak-pihak tersebut
perlu mendapat perhatian. juga memberikan sumbangan Kendala dalam proses
berupa material. renovasi Musholla Ulul
“Alasan renovasi ini kami lakukan karena Albab Politeknik
banyak keramik yang pecah-pecah, warna Kotabaru ini pun juga
cat mulai pudar sehingga musholla tersebut ada dan belum
terlihat tidak nyaman”, jelas wanita yang terselesaikan hingga
kerap disapa Ibu Sylvi itu, saat . sekarang.
diwawancara oleh Poltekab Update di Balai
Politeknik pada selasa (20/4) siang. “Kendalanya ada, yaitu
kurangnya biaya untuk
keramik dan upah
tukang yang belum
“Alhamdulillah banyak yang turut terbayar. Harapan saya
berpartisipasi dalam renovasi ini. semoga akan ada lagi
Bukan hanya uang dan material, pihak dan donatur yang
ada juga yang menyumbangkan ingin membantu lanjutan
pikirannya seperti memilih proses renovasi ini”,
keramik dan mendesain musholla tutup wanita kelahiran
(sebelum direnovasi) ini”, jawab ibu dari satu anak ini. 1985 ini. (rsd/wsi)

APRIL 2021 PAGE 1


POLTEKAB UPDATE

MENDENGARKAN SUARA PENGGUNA


MUSHOLLA SETELAH DIRENOVASI

KOTABARU - Musholla merupakan


tempat ibadah yang diperlukan umat
muslim saat mendengar panggilan untuk “Adanya renovasi, tentu
memenuhi kewajiban. Suasana, membuat musholla
ketenangan, dan kebersihan tempat nampak jauh lebih
ibadah itupun perlu diperhatikan oleh bagus dibanding
penggunanya. Seperti Musholla Ulul sebelumnya”,
Albab Politeknik Kotabaru yang perlu Menurut pria berusia 22 tahun ungkapnya.
mendapatkan perhatian. itu, renovasi yang dilakukan
sudah cukup memuaskan.
Kondisi musholla ini awalnya memang Musholla yang awalnya
terlihat sangat tidak terawat, lantai licin, nampak kumuh itu sekarang
keramik pecah, dan warna yang kusam. sudah terlihat indah, rapi, dan
Akan tetapi, proses renovasi sudah bersih
dilakukan walaupun hanya di bagian
luarnya saja. “Sebelum renovasi, tidak ada
pagar disana. Itu membuat Pria kelahiran tahun 80-
bahaya karena saat hujan lantai an ini juga menyerukan
menjadi licin. Sekarang sudah kepada para warga
ada pagar jadi tidak berbahaya Politeknik untuk
lagi”, jelasnya saat dijumpai di bersama-sama menjaga
Kampus Politeknik Kotabaru, kebersihan Musholla
selasa (20/4) siang oleh Ulul Albab.
Poltekab Update.
“Kebersihan merupakan
Tidak hanya warga Politeknik sebagian dari iman,
saja, masyarakat sekitar yang dengan tempat ibadah
sering sholat di sana pun yang bersih tentu akan
“Alhamdulillah proses renovasi musholla
mengaku senang dan cukup membuat kita sebagai
ini sudah terlaksana walau hanya bagian
puas dengan adanya renovasi penggunanya merasa
luar. Saya berharap di bagian dalamnya
musholla itu. Tri Mariono nyaman dan khusyuk
juga direnovasi dan diperhatikan”, ucap
misalnya, laki-laki yang sering dalam shalat”, pangkas
Muhammad Syukur, salah satu
menjadi imam di musholla itu anak ke 3 dari 4
mahasiswa Politeknik Kotabaru yang
pun ikut berkomentar bersaudara itu. (rsd/ris)
sering sholat di musholla tersebut.
mengenai renovasi tersebut.

APRIL 2021 PAGE 2

Anda mungkin juga menyukai