Anda di halaman 1dari 3

WARTA EKONOMI BISNIS

Salah satu inovasi yang dilakukan yaitu


mengadakan live musik. Alasannya karena
live musik menjadi salah satu daya tarik
yang cukup diminati oleh konsumen.
“Banyak remaja yang ingin menyalurkan
hobi dan bakat mereka, dan Relajarse punya
tempatnya”, ucap putra sulung dari lima
saudara itu.

SALUT! ANAK MILENIAL INI


BERHASIL WUJUDKAN IDENYA
Kotabaru - Berawal dari perbincangan, berujung
jadi pekerjaan. Mungkin ungkapan itu cocok untuk
anak milenial ini, yaitu Muhammad Ghazali.

Zali, begitu dia sering disapa. Bersama teman-teman


setujuannya, mereka memutuskan untuk memulai
bisnis kopi pada awal tahun 2020 yang diberi nama
Relajarse. Usaha yang awalnya hanya sekedar ide
dibicarakan, kini berhasil dijalankan. Namun sayang,
tak lama setelahnya pandemi Covid-19 menyebar Selain memenuhi kebutuhan pengunjung,
di wilayah Kotabaru. penggemar dunia fotografer ini juga
berupaya untuk menjaga keamanan dan
Ekonomi yang pasang surut di masa pandemi, tidak kenyamanan di Relajarse. Penerapan social
menghalangi semangat tiga pemuda tersebut. distancing dilakukan dengan mengurangi
Beragam inovasi terus dikembangkan sehingga meja pelanggan agar lebih berjarak antara
Relajarse dapat bertahan sampai saat ini. “Kami satu dengan yang lainnya. “Saya dan
punya banyak inovasi dan kami akan realisasikannya teman-teman juga menghimbau
satu persatu”, tutur Zali saat ditemui Warta Ekonomi pengunjung untuk jaga jarak dan
Bisnis di Cafe Relajarse pada Jumat (26/3) malam. menggunakan masker saat berada disini”,
tegasnya.

Barista ini juga berpesan kepada seluruh


pemuda di Kotabaru agar jangan takut
mencoba hal baru dan melakukan hal-hal
yang bermanfaat salah satunya dengan
membuka usaha. “Cobalah hal baru, rasakan
prosesnya, dan nikmati hasilnya”, tutup pria
berambut gondrong ini.(wsi/rsd)

MARET 2021 PAGE 1


MARET 2021 PAGE 3

SANTUY BERSAMA Bukan hanya menyajikan


berbagai varian minuman,
Salah satu pengunjung
bernama Nita menuturkan

KOPI ALA RELAJARSE


Relajarse juga menarik kopi di Relajarse memiliki
konsumen dengan tempat rasa yang khas dan enak.
yang nyaman dan "Di Relajarse ini
KOTABARU-Bagi anda yang senang banyaknya spot foto serta tempatnya nyaman, rasa
menghabiskan waktu sembari menikmati live musik. "Kami selalu kopinya enak, dan sangat
kopi, telah hadir Relajarse sebagai tempat mengutamakan kenyamanan cocok bagi anak muda
untuk bersantai bersama teman dan pengunjung dan disini juga seperti kami", ungkapnya.
keluarga. Beralamatkan di Jl. Pangeran ada live musik tiap malam
Hidayat Km.0, tempat ini sangat cocok sabtu dan malam minggu,
untuk kalangan muda hingga dewasa. serta tersedia fasilitas WiFi
gratis", ucap pemuda yang
Salah satu kedai kopi ini memiliki cita kerap disapa Zali itu. B
rasa yang khas dari biji kopi yang
berkualitas. Harga yang terjangkau dan
varian rasa kopi yang beragam
merupakan daya tarik dari tempat ini. Tidak salah jika Relajarse
selalu menjadi tujuan para
Selain varian kopi, Relajarse juga anak muda maupun dewasa
menyediakan varian teh dan coklat. untuk bersantai bersama
"Relajarse memiliki banyak varian, dan teman ataupun keluarga.
yang paling best seller adalah kopi susu Letak yang strategis dan
hazelnut dan kopi susu cream brule", ujar mudah dijangkau juga
Muhammad Gazali saat ditemui Warta menjadi alasan tempat ini
Ekonomi Bisnis pada Jumat (26/03) jadi buruan para pecandu
malam di Relajarse. kopi.(rzh)

WARTA EKONOMI BISNIS


MARET 2021 PAGE 2

ERA MILENIAL, BIASA NONGKRONG AKHIRNYA JADI KEBIASAAN


KOTABARU- Anak muda
dan nongkrong adalah dua hal
yang sudah melekat.
Nongkrong di kafe atau
restoran siap saji usai bubaran
sekolah, kuliah atau pulang
kerja belakangan ini
merupakan tren gaya hidup
anak muda.

Dilihat dari sosial media,


kebiasaan nongkrong anak-
anak muda di kota besar
agaknya hampir sama dengan
anak-anak muda di Kotabaru.

"Awalnya sekedar ngumpul


sama teman-teman soalnya
Topik obrolan mereka bisa mulai
bosan dirumah, dan karena
dari membicarakan kegiatan atau
biasa ngumpul jadi kebiasaan
kepanitiaan, mendiskusikan topik-
sampai sekarang." ujar Erni saat
topik yang dianggap serius,
diwawancarai oleh Warta
ngerumpi, sampai bertukar cerita-
Ekonomi Bisnis di Relajarse
cerita lucu yang mengundang
pada Jum'at (26/03) malam.
tawa.

Suasana santai pun menjadi daya


tarik bagi anak-anak muda
misalnya datang dengan sendal
jepit dan celana pendek. Akses
WiFi yang cepat semakin juga
menambah kenyamanan
pengunjung yang kebanyakan
ABG (anak SMA-kuliahan, red)
serta orang dewasa untuk
menghabiskan waktu bersama. "Kalo ngumpul sama teman-
teman cari tempat yang santai
dan fasilitas yang baik jadi
kami sebagai pengunjung
dapat menikmati waktu
ngumpul dengan nyaman."
Tutup Alumni SMK 1
Kotabaru itu. (ris/rdw)

WARTA EKONOMI BISNIS

Anda mungkin juga menyukai