Anda di halaman 1dari 2

APA ITU GAGAL JANTUNG ?

 Sesak nafas saat beraktivitas 3) Aktivitas, olahraga yang teratur seperti


 Sesak nafas saat berbaring berjalan dan naik sepeda dianjurkan
 Batuk untuk pasien gagal jantung aktivitas
 Mudah lelah yang nyaman bagi pasien
 Bengkak pada kaki
Gagal Jantung Adalah kelainan  Perut membuncit
fungsi jantung sehingga jantung
tidak dapat memompa darah untuk Penatalaksanaan Gagal
memenuhi kebutuhan metabolisme Jantung
tubuh Terapi non Farmakologi
1) Pemberian diet pasien CHF 4) Istirahat dianjurkan untuk
APA PENYEBABNYA? diberikan diet rendah garam, gagal jantung tidak stabil
 Kelainan Otot Jantung lemak, berminyak
 Penyumbatan di pembuluh darah
jantung
 Hipertensi (darah tinggi)

2) Merokok harus dihentikan

5) Aktivitas harus
 Peradangan disesuaikan dengan
 Penyakit jantung lain tingkat gejala
TANDA DAN GEJALANYA penyakit
1. Beta blockers untuk GAGAL JANTUNG (CHF)
menurunkan beban kerja
6) Timbang berat badan jantung
dianjurkan bagi pasien rutin
 Carvedilol
dilakukan setiap hari,
 Metoprolol
sebaiknya pagi hari sebelum
 bisoprolol
sarapan
2. Diuretik untuk Mengatasi
penumpukan cairan dan
memperkuat detak jantung

3. Lasik/urosemide

Penurunan berat badan ≥ 1,5 kg DISUSUN OLEH : LINA ANDAIYANI


lebih dari 3 hari harus menjadi NIK : 20170303041
perhatian dan perlu dilaporkan ke
petugas kesehatan

Terapi Farmakologi
(Obat-Obatan)
PROGRAM STUDI KEPERAWATAN
 Inhibitor untuk menurunkan tekanan FAKULTAS ILMU-ILMU KESEHATAN
darah
 Enalapril (Vasotec), UNIVERSITAS ESA UNGGUL TAHUN
 lisinopril (prinipil, Zestril
2018

Anda mungkin juga menyukai