Anda di halaman 1dari 4

NAMA: CHOIRUL ANWAR

NIM: 20181330079

KELAS TEKNIK ELEKTRO (P2K)

Jawaban :

1. Dalam lingkup komputasi cerdas atau kecerdasan buatan, terdapat komponen dasar yang
digunakan sebagai aplikasi kecerdasan buatan pada komputer. Kedua komponen dasar
inilah yang membedakan komputasi cerdas dengan komputasi konvensional pada
umumnya. Sebutkan, jelaskan, dan gambarkan hubungan 2 komponen yang terdapat dalam
komputer guna mendukung peran sistem kecerdasan buatan!

Dua komponen yang terdapat dalam komputer guna mendukung peran sistem kecerdasan
buatan yaitu Knowledge Base dan Inference Engine. Dimana :
 Knowledge Base merupakan basis pengetahuan. Yaitu berisi fakta-fakta, teori,
pemikiran, dan hubungan antara satu dengan lainnya.
 Inference Engine merupakan motor inferensi. Yaitu Kemampuan menarik kesimpulan
berdasarkan pengetahuan.

Dalam aplikasi kecerdasan buatan, terdapat komponen yaitu Input – Process – Output.
Input dapat berupa masalah, pertanyaan, dll yang kemudian akan diproses dalam komputer.
Sedangkan pada komputer, dalam proses kecerdasan buatan terdapat dua komponen yaitu
basis pengetahuan dan motor inferensi. Dimana basis pengetahuan berisikan fakta yang
menggambarkan masalah serta teknik penggambaran pengetahuan pada domain tertentu
yang menjelaskan bagaimana fakta bersentuhan secara logis. Sedangkan motor inferensi
adalah bagian dari sistem komputer yang melakukan pemikiran dengan cara
menggunakan isi basis pengetahuan dalam urutan tertentu. Setelah dilakukan proses
pada komputer, maka akan keluar output berupa jawaban, solusi, dll.

2. Jelaskan perbedaan komputasi cerdas dengan komputasi konvensional, kemudian beri


contoh proses atau kegiatan yang menunjukkan peralihan dari sistem komputasi
konvensional ke sistem komputasi cerdas!

Aspek Komputasi Cerdas Komputasi Konvensional


Konsep Simbolik/numerik
Fokus pemrosesan Data & informasi
(pengetahuan)
Pencarian Sebagian besar Heuristik Algoritma
Sifat input Bisa tidak lengkap Harus lengkap
Keterangan Disediakan Biasanya tidak disediakan
Struktur Kontrol dipisahkan dari Kontrol terintegrasi dengan
pengetahuan informasi (data)
Sifat output Kuantitatif Kualitatif
Kemampuan Menalar Ya Tidak

Proses kegiatan yang menunjukkan peralihan dari sistem komputas konvensional ke


sistem komputasi cerdas antara lain :

3. Dengan menggunakan jaringan semantik, buatlah representasi pengetahuan dari


representasi berikut: Keluarga Arfan tinggal di Littlewater dan memiliki kucing.
Keluarga ini terdiri dari Bart, Lisa, Ahsan, dan Maggie. Bart merupakan saudara dari
Lisa, dengan Lisa adalah anak perempuan dari Maggie. Sedangkan Ahsan, yang bekerja
di Homer Industries, adalah anak laki-laki dari Abe. Bart memelihara tupai yang
bernama Chipp.

Abe

Homer Industries Anak

Kerja
Adalah
Laki-LakiL
Ahsan

Anggota

Kucing Punya
Tinggal
Keluarga Arfan Little Water
Anggota
Anggota Anggota

Maggie
Anak
Saudara
Lisa Bart

Punya

Namanya
Tupai Chipp
4. Tentukan mana di antara pasangan graf berikut ini yang isomorfis

Yang Isomorfis adalah gambar pada poin a, b, c, dan e

Sedangkan yang tidak isomorfis adalah gambar pada poin c :


5. Diketahui berdasarkan data selama lima tahun terakhir, sebuah bangunan apartemen di
Surabaya menggunakan listrik dari PLN dan Generator. Jika perbandingan peluang
penggunaan listrik dari PLN dan Generator di apartemen tersebut sebesar 8:2, dan
peluang terjadinya gangguan ketika menggunakan listrik PLN dibandingkan Generator
sebesar 2:3. Maka berapa probabilitas (peluang) terjadinya gangguan yang berasal dari
Generator jika suatu saat terjadi gangguan listrik?
E : Peristiwa listrik PLN digunakan
E’ : Peristiwa listrik Generator digunakan
A : Peristiwa terjadinya gangguan dari generator
P : Probabilitas
Diketahui:
 P(E) = 8.2 P(E’) = 2.8
 P(A|E) = 2.3 P(A|E’) = 8.7
dengan menggunakan rumus Peluang bersyarat :
 P(A) = P(E).P(A|E) + P(E’).P(A|E’)
= (8.2).(2.3) + (2.8).(8.7)
= 43.22
Sehingga (%) = 43.22 / 100%
= 0.43% per 5 tahun
Atau setara 0.08% per tahun

Anda mungkin juga menyukai