Anda di halaman 1dari 1

Keistimewaan Air

Sains
Air adalah salah satu zat terpenting di Planet Bumi dan dalam kehidupan.
Sebanyak 71 persen permukaan Bumi diisi oleh air dan hingga 60 persen tubuh
manusia dewasa juga mengandung zat cair tersebut.

Air adalah sumber kehidupan. Asal segala kehidupan makhluk di bumi adalah
dari air. Setidaknya begitulah pendapat yang dikemukakan ilmuan sains dan
teknologi
Menurut mereka ada 3 teori tentang asal mula kehidupan yang bermula dari air,
pertama, kehidupan dimulai dari air, dalam hal ini air laut. Teori ini percaya
bahwa kehidupan muncul dari reaksi kimia yang panjang dan kompleks. Rantai
kimia ini dipercaya dimulai dari air laut.

Air sebagai sumber stabilisator suhu bumi


Air sebagai sumber kehidupan manusia

Islam
Allah berfirman, “Dan apakah orang-orang kafir tidak mengetahui bahwa langit
dan bumi dahulunya menyatu, kemudian Kami pisahkan antara keduanya; dan
bahwa Kami jadikan segala sesuatu yang hidup berasal dari air; maka mengapa
mereka tidak beriman?” (Al-Anbiya’: 30).

Allah menyebut kata ma’ (air) dalam Alquran sebanyak 33 kali dalam bentuk
nakirah dan 16 kali dalam bentuk ma’rifah.

Air dijadikan sebagai sarana untuk bersuci atau membersikan diri lahir batin

Anda mungkin juga menyukai