Anda di halaman 1dari 26

MEKANIKA I (KINEMATIKA DAN DINAMIKA ) dalam suatu pesawat sentrifugal yang jari-

jarinya 6 meter, percepatan gravitasi bumi


1. Suatu partikel dengan massa 1 Kg di dorong adalah 10 m/s2. untuk maksud tersebut
dari permukan meja yang ketinggiannya 2 m pesawat sentrifugar harus diputar horizontal
sedemikian rupa sehingga kecepatan partikel dengan ....
saat lepas dari bibir meja = 2 m/s. Maka energi (A) laju angular 240 radial/detik
mekanik partikel saat ketinggiannya dari tanah (B) laju angular 240 radial/menit
1 m adalah … Joule ( g = 10 m/s ) (C) 120 putaran/detik
(A) 2 (B) 10 (C) 12 (D) 96 putaran/detik
(D) 22 (E) 24 (E) 6 putaran/detik

2. Logam berbentuk kubus dengan massa 1 Kg 7. Seorang anak duduk diatas kursi pada roda
ditaruh diatas kubus logam lain yang lebih yang berputar vertikal. Jika g= 10 m/s 2 dan jari-
besar, dengan massa 3 Kg dan sisi-sisnya 1 jari roda 2,5 meter, maka laju maksimum roda
meter. Apabila gaya 10 N diberikan terhadap itu agar anak tidak terlepas dari tempat duduk
kubus yang besar, sedangkan gesekan adalah ..... m/s
maksimum antara kedua permukaan kubus = 2 (A) 8 (B) 6 (C) 5
N, maka suatu saat kubus kecil akan terjatuh ke (D) 4 (E) 2

1
lantai. Maka waktu yang diperlukan sampai
kubu kecil jatuh di lantai sejak gaya diberikan 8. Sebuah palu bermassa 2 Kg dan kecepatan 20
adalah ….. sekon ( g=10 m/s2) m/s menghantam sebuah paku, sehingga paku
(A) 1 (B) 1,5 (C) 212 masuk sedalam 5 cm ke dalam kayu. Besar gaya
(D) 2,2 (E) 2,5 tahanan yang disebabkan oleh kayu adalah ..
Newton
3. Seseorang yang massanya 60 Kg menaiki (A) 400 (B) 800 (C) 4000
tangga yang tingginya 15 m dalam waktu 2 (D) 8000 (E) 40000
menit . Jika g = 9,8 maka daya yang
dikeluarkan orang itu adalah ….. W 9. Benda dengan massa 10 Kg berada diatas
(A) 73,5 (B) 75 (C) 147 bidang mendatar yang kasar dengan μ s=0,4 dan
(D) 450 (E)4410 μk=0,35; dan g=10 m/s2. Bila benda diberi gaya
horizontal yang tetap sebesar 30 N. Besar gaya
4. Sebuah benda dengan massa 5 kg yang diikat gesekan yang bekerja pada benda tersebut
dengan tali, berputar dalam suatu bidang adalah
vertikal. Lintasan dalam bidang itu adalah (A) 20 N (B) 25 N (C) 30 N
sebuah lingkaran dengan jari-jari 1,5 meter. (D) 35 N (E) 40 N
Jika kecepatan sudut tetap 2 rad/s, dan g=10
m/s2. maka tegangan tali pada saat benda itu di 10. Benda bermassa 2 kg terletak diam diatas
titik terendah adalah .... newton bidang miring yang kasar dengan koefisien
(A) 50 (B) 40 (C) 80 gesekan statis μs=0,9, jika sudut kemiringan
(D) 30 (E) 70 bidang miring adalah 30o, tentukan besar gaya
gesekan yang bekerja pada benda ( g= 10 m/s 2)
5. Sebuah bola dilemparkan ke atas. Setelah 2
detik bola kembali ke tempat asal. Jika g = 10 (A) 6 N (B) 10 N (C) 9 3 N
m.s2, maka kecepatan awal bola adalah ........ (D) 17 N (E) 18 N
m/s
(A) 0.25 (B) 1 (C) 5 11. Seseorang yang massanya 80 Kg ditimbang
(D) 10 (E) 20 dalam sebuah lift. Jarum timbangan
menunjukkan angka 1000 Newton . Apabila g =
6. Untuk membiasakan diri pada gaya sebesar 9,6 10 m/s2, maka dapat disimpulan bahwa
W ( W=berat badan ), seorang astronot berlatih
(A) Massa orang dalam lift menjadi 100 Kg (B) 16. Air terjun setinggi 8 meter dengan debit 10
Lift sedang bergerak ke atas dengan m3/s dimanfaatkan untuk memutar generator
kecepatan tetap listrik mikro. Jika 10% energi air berubah
(C) Lift bergerak kebawah dengan percepatan menjadi energi listrik dan g= 10 m/s 2, maka
tetap daya kekuatan generator adalah ... Kw
(D) Lift sedang bergerak ke bawah dengan (A) 70 (B) 75 (C) 80
percepatan tetap (D) 90 (E) 95
(E) Lift sedang bergerak ke atas dengan
percepatan tetap 17. Seorang sopir mengendarai sebuah mobil
dengan kecepatan 90 Km/jam, tiba-tiba melihat
12. Sebuah batu dengan massa 2 kg diikat dengan seorang anak kecil ditengah jalan pada jarak
tali dan diputar sehingga lintasan berbentuk 200 meter di depannya. Jika mobil direm
lingkaran vertikal dengan ajri-jari 0,5 meter. dengan perlambatan maksimum 1.25 m/s 2,
Jika kecepatan sudut batu 6 rad/s dan g =10 maka terjadi peristiwa
m/s2, maka tegangan tali pada saat batu dititik (A) Mobil akan tepat berhenti di depananak
tertinggi adalah tersebut
(A) 36 N (B) 144 N (C)16 N (B) Mobil langsung berhenti
(D) 124 N (E) 56 N (C) Mobil akan berhenti jauh dimuka anak itu

1
(D) Mobil akan berhenti sewaktu menabrak
13. Tinjau sebuah benda yang diluncurkan vertikal anak itu
keatas. Jika gaya gesekan dengan udara (E) Mobil akan berhenti setelah menabrak anak
diabaikan, besar kecepatan minimum benda
agar benda tersebut tidak kembali ke bumi 18. Sebuah tongkat yang panjang 40 cm dan tegak
adalah ”v”. Jika massa bumi ”M”, massa benda diatas tanah dijatuhi martil 10 Kg dari
”m” dan jari-jari bumi ”R” maka ”V2” ketinggian 50 cm diatas ujungya. Bila gaya
berbanding lurus dengan... tahan rata-rata tanah adalah 10 3 N, maka
(A) 2 RM (B) 2 RMm (C) 2 Rm banyaknya tumbukan martil yang perlu
(D) 2 R-1Mm (E) 2 R-1M dilakukan agar tongkat rata dengan tanah
adalah
14. Jika besar sudut horizontal dan arah tembak (A) 4 kali (B) 5 kali (C) 6 kali
suatu peluru adalah 45o, maka perbandingan (D) 8 klai (E) 10 kali
antara jarak tembak dalam arah datar dan
tinggi maksimum peluru adalah 19. Dari sebuah bukit yang memiliki ketinggian 100
(A) 8 (B) 4 (C) 1 m. Sebuah batu dilemparkan secara horizontal.
(D) 0.25 (E) 0.125 Batu tersebut jatuh di tanah pada 80 m dari
tempat pelemparan. Pada kecepatan
15. Dua bola pejal identik ( sejenis dan seukuran) berapakah batu tersebut dilemparkan
menuruni puncak bidang miring pada saat
bersamaan. Bola pertama meluncur dan bola (A) 17, 8 m/s (B) 15 m/s
kedua menggelinding, maka pernyataan (C) 16,8 m/s (D) 20 m/s
dibawah ini yang benar adalah ... (E) 15,6 m/s
(A) Bola pertama sampai terlebih dahulu
(B) Bola kedua sampai terlbeih dahulu 20. Sebuah mobil hendak menyebrang sudah parit
(C) Kedua bola sampai bersamaan yang lebarnya 4,0 meter . Perbedaan tinggi
(D) Pada awal-awal bola pertama yang akan antara kedua sisi parit adalah 15 cm . Jika
didepan namun akan di susul oleh bola kedua percepatan gravitasi g=10 m/s2, maka besar
(E) pada awal-awal bola kedua akan didepan kelajuan minimun yang diperlukan mobil
namun akan disusuloleh bola pertama tersebut agar penyebrangan mobil tepat dapat
berlangsung adalah
(A) 10m/s (B) 15 m/s (C) 17 m/s
(D) 20 m/s (E) 23 m/s

1
MEKANIKA II (KINEMATIKA DAN DINAMIKA ) 6. Air mengalir dalam suatu pipa yang luas
penampangnya 10 cm3 untuk mengisi penuh
1. Bola besi padat yang beratnya 2 N diikatkan bak yang volumenya 1 m3 dalam waktu 5
pada sebuah kawat dan dicelupkan kedalam menit. Berapakah kecepatan aliran tersebut
minyak ( massa jenis 0,80 g/vm 3). Bila massa (A) 6,66 m/s (B) 3,33 m/s
jenis bola besi 7,9 g/cm 3, maka tegangan kawat (C) 1/300 m/s (D) 0,33 m/s
adalah (E) 0,1 m/s
(A) 2 N (B) 1,8 N (C) 1,6 N
(D) 1,2 N (E) 2,2 N 7. Sebuah tangki yang tingginya 1,25 m berisi air
penuh. Terdapat Sebuah lubang yang tingginya
2. Sebuah benda bila dicelupkan kedalam air 80 cm dari permukaan tangki. Maka jarak
maka 1/3 bagian akan muncul dipermukaan. jatuhnya air dari lubang bocor tersebut dari
Bila benda dicelupkan kedalam suatu larutan dasar tangki adalah
dengan rapat jenis 8/9 g/cm3 maka bagian yang (A) 0,8 m (B) 1,0 m (C) 1,2 m
akan muncul dipermukaan adalah (D) 1,25 m (E) 1,5 m
(A) ¼ bagian (B) 1/3 bagian
(C) ½ bagian (D) 2/3 bagian 8. Sebuah tangki diisi air setinggi 20 meter. Disisi
(E) ¾ bagian tangki dibuat 2 lubang yang masing-masing

1
berjarak 2 meter dari permukaan atas tangki
3. Sebuah logam C merupakan campuran dari dan dasar tangki. Perbandingan jauh jarak air
logam A dan logam B, massanya 200 gram jika yang dipancarkan dari lubang-lubang tersebut
ditimbang di udara, sedangkan jika ditimbang adalah
didalam air, massa yang tampak adalah 185 (A) 1:2 (B) 1:1 (C) 2:1
gram. Jika kerapatan logam A 20 gram/cm 3 ; (D) 1:3 (E) 3:1
kerapatan logam B 10 gram/cm 3; dan
kerapatan air adalah 1 gram/cm 3, maka massa 9. Jika pipa barometer diganti dengan pipa yang
logam A sebesar luas penampangnya dua kalinya, maka pada
(A) 15 g (B) 30 g tekanan udara luar 1 atmosfer, tinggi air raksa
(C) 66,67 g (D) 100 g dalam pipa adalah
(E) 133,33 g (A) 19 cm (B) 38 cm (C) 76 cm
(D) 14 cm (E) 152 cm
4. Sebuah balok kayu dengan massa jenis 800
kg/m3 terapung di air. Selembar aluminium 10. Jika sebuah benda dimasukan kedalam air dan
dengan massa 54 gram dan massa jenis 2700 25% dari bagian benda terapung di atas muka
Kg/m3 diikatkan diatas kayu sehingga sistem ini air. Berapakah massa jenis benda tersebut ....
melayang diatas air, volume balok kayu ( gram /cm3)
tersebut adalah (A) 0,25 (B) 0,40 (C)
(A) 680 cm3 (B) 340 cm3 (C) 270 0,50 (D) 0,60 (E) 0,75
3
cm (D) 200 cm3
(E) 180 cm3 11.

5. Sebuah pipa kapiler yang mempunyai


F m
kapilaritas “h” dalam zat cair A, jika dicelupkan
dalam larutan B kapilaritasnya menjadi “b”.
θ
Apabila massa jenis A dua kali massa jenis B,
Perbandingan “h” dan “b” adalah
Sebuah gaya F bekerja horizontal pada benda
(A) 1:2 (B) 2:1 (C) 1:4
yang berada pada bidang miring yang licin
(D) 4:1 (E) 1:1
dengan sudut kemiringan θ seperti pada
gambar berikut. Bila massa benda m dan
percepatan gravitasi bumi g, maka resultan adalah 0,25. Agar sistem berada dalam
gaya yang bekerja pada benda itu (parallel keadaan seimbang, maka berat maksimum
bidang miring) adalah balok A adalah :
(A) F cos θ – mg sin θ (A) sama besar dengan gaya gesekan statik
(B) F sin θ + mg cos θ maksimum antara balok B dan meja
(C) F sin θ – mg cos θ (B) lebih besar daripada gaya gesekan statik
(D) F cos θ + mg sin θ maksimum antara balok B dan meja
(E) F + mg tg θ (C) lebih kecil daripada gaya gesekan statik
maksimum antara balok B dan meja
12. (D) ¼ kali gaya gesekan statik antara balok B dan
F meja
A B C
(E) 4 kali gaya gesekan statik antara balok B dan
meja
Balok-balok A, B dan C terletak di bidang
mendatar yang licin. Jika massa A = 5 kg, massa 15.
B = 3 kg, massa C = 2 kg, dan F = 10 N, maka A
perbandingan besarnya tegangan tali antara A
µk = 0,2
dan B dengan besarnya tegangan tali antara B
dan C adalah :

1
(A) 5:3 (B) 8:5 (C) 1:1
(D) 5:8 (E) 3:5
B

13.
g = 10 m/s2 25 m
C

B D

Balok A massanya 2 kg, balok B massanya 1 kg.


Balok B mula-mula diam, dan bergerak ke
A E bawah sehingga menyentuh lantai setelah
Sebuah benda dilemparkan dari permukaan selang waktu :
tanah, dan lintasannya berbentuk parabola (A) 2 sekon (B) 5 sekon (C) 5 sekon
seperti yang diperlihatkan pada gambar (D) 4 sekon (E) 3 sekon
dengan data : energi kinetik di A (E kA) = 600 J,
energi potensial di B (EpB) = 400 J, perbedaan 16. Grafik di bawah ini menunjukkan hubungan
waktu dari A ke B (ΔtA-B) = 1,0 s, perbedaan gaya F yang bekerja pada benda bermassa 3 kg
waktu dari A ke D (ΔtA-D) = 3,0 s. Maka terhadap waktu t selama gaya itu bekerja pada
(1) ΔtA-C = 2 s benda.
(2) EkB = 200 J F (N)
(3) EkD + EpD = 600 J 4
(4) ΔtC-D = 1 s 2

2 6 9 12 t (s)
14.
Bila benda mula-mula diam maka kecepatan
akhir benda dalam m/s adalah :
45°
B (A) 5 (B) 10 (C) 15
(D) 20 (E) 25
A

17.

Berat balok B dalam gambar adalah 660 N.


Koefisien gesekan statik antara balok dan meja
20. Pada gambar berikut, gaya gesekan dapat
45° diabaikan. Besar gaya tarikan (minimum) yang
∟ diperlukan agar roda bergerak ke atas adalah :
P ujung
300 N tetap
tali ringan

Besar tegangan tali P adalah : tarikan


3m
(A) nol (B) 210 N (C) 150 N
(D) 300 N (E) 400 N

4m

(A) 200 N (B) 600 N (C) 750 N


18. (D) 1000 N (E) 1200 N

C
A

1
meja

Ditentukan : mA = 4 kg, mB = 5 kg., g = 10 m/s2.


Koefisien gesekan statis antara benda A dengan
C adalah 0,3 dan antara benda A dengan meja
0,2 (lihat gambar). Sistem tidak bergerak.
Pernyataan di bawah ini yang benar adalah :
(1) gaya gesek antara A dan C adalah 0
(2) tegangan tali 50 N
(3) massa minimum benda C adalah 21 kg
(4) gaya gesek antara A dan meja adalah 50 N

19.
θ

V
Balok yang beratnya W ditarik sepanjang
permukaan mendatar dengan kelajuan konstan
v oleh gaya F yang bekerja pada sudut θ
terhadap horizontal. Besarnya gaya normal
yang bekerja pada balok oleh permukaan
adalah :
(A) W+F cos θ (B) W+F sin θ
(C) W-F sin θ (D) W-F cos θ
(E) W
KESETIMBANGAN DAN ROTASI BENDA TEGAR koefisien statis antara m1 dan meja adalah 0,2,
maka massa m2 adalah
1. Buatu benda tegar (rigid Body) dapat dipenuhi
hal berikut
(1) Energi Kinetik rotasinya bergantung pada
letak porosnya (2) Pusat
massa benda mungkin terletak diluar benda

(3) Energi kinetik rotasinya bergantung pada


bentuk benda (4)
dengan massa, jari-jari, panjang dan kecepatan
putar yang sama, silinder berongga akan (A) 2 2 Kg (B) 2 3 Kg (C)
memiliki energi kinetik lebih kecil dibandingkan
4 Kg (D) 4 2 Kg (E) 4 3 Kg
silinder pejal
7. Batang bersandar pada dinding licin bertumpu
2 Dari keadaan diam, benda tegar melakukan
pada lantai dasar seperti pada gambar. Bila AC =
gerak rotasi dengan percepatan sudut 15
5m, CB=4 m , maka koefisien gesekan di titik A
rad/s2. Titik A berada pada benda tersebut
pada saat batang tepat akan bergeser adalah

1
berjarak 10 cm dari sumbu putar. Tepat setelah
benda berotasi selama 0,4 s, A mengalami
percepatan total sebesar ... m/s
(A) 1.5 (B) 2.1 (C)
3.6 (D) 3.9 (E) 5.1

3 Sumbu kedua roda muka dan sumbu kedua


roda belakang truk yang bermassa 1.500 Kg
berjarak 2 m. Pusat massa truk 1,5 meter di
belakang roda muka. Jika g = 10 m/s 2, beban
yang dipikul oleh kedua roda muka adalah (A) 1/8 (B) 2/8 (C) 3/8 (D)
(A) 1250 N (B) 2500 N (C) 3/5 (E) 4/5
3750 N (D) 5000 N (E) 6250 N
8. Pada batang AB dengan panjang “L” homogen
4 Sebuah benda tegar berputar dengan seberat 200 N digantungkan beban 440N dengan
kecepatan sudut 10 rad/s. Kecepatan linear jarak ¼ L dari B. Besar gaya penyangga pada
suatu titik yang berjarak 0,5 meter dari sumbu
putar adalah
(A) 5 m/s (B) 9,5 m/s (C)
10 m/s (D) 10,5 /s (E) 20 m/s

5 Jika resultan gaya


yang bekerja pada suatu benda adalah nol,
maka benda berada pada keadaan diam batang adalah

SEBAB (A) FA= 210 N ; FB= 330 N


Benda akan berada dalam keadaan setimbang (B) FA= 430 N ; FB= 210 N
jika resultan gaya yang bekerja padanya sama (C) FA= 200 N ; FB= 440 N
dengan nol (D) FA= 210 N ; FB= 430 N
(E) FA= 440 N ; FB= 200 N
6 Sistem pada gambar dibawah berada dalam
keadaan setimbang. Besar m1= 60 Kg dan
9. Sebuah batang homogen yang beratnya 500 N
menopang suatu beban seperti ditunjukkan
dalam gambar. Jika tegangan tali horisontal
hanya mampu menahan 3000 N dan Tg θ =3/4
maka beban maksimum yang dapat ditopang
adalah (a= 0,625 L ; b= 0,375L) (A) nol (B) 0,1 m (C) 0,2 m
(D) 0,3 m (E) 0,4 m

12. Batang AB tidak bermassa dihubungkan dengan


tali dan beban m1,m2 dan m3 seperti pada
gambar. Diketahui m1 = 50 g; m2 = 37,5 g; tan α
= 4/3; tan β= ¾ , dan panjang AB = 62,5 cm.
Tentukan besar dan letak m 3 agar AB seimbang
(A) 800 N (B) 1600 N (C) 2400 N
(D) 3200 N (E) 4000 N

10. Sebuah roda akan dinaikkan pada anak tangga,


seperti ditunjukkan gambar. Bila jari-jari
roda=R, Berat roda w, tinggi anak tangga = h,

1
maka gaya P minimum agar roda tersebut
dapat dinaikan adalah

(A) 62,5 g , 22,5 cm dari A


(B) 62,5 g , 22,5 cm dari B
(C) 22,5 g , 62,5 cm dari B
(D) 20 g , 30 cm dari A
(A) w ( R-h )
(E) 30 g , 20 cm dari A
w(2 Rh  h 2 ) 1 / 2
(B)
Rh 13. Perhatikan gambar. Z adalah titik berat batang
(C) (w (2Rh – h2) AB. Jika sistem dalam keadaan seimbang, maka
w( R  h) massa batang AB adalah
(D)
R
wh
(E)
Rh

11. Batang AC bermassa 40 Kg dan panjangnya 3


meter. Jarak tumpukkan A dan B adalah 2m,
dan di B papan dapat berputar. Seorang anak
bermassa 25 Kg berjalan dari A menuju C.
Berapa jarak minimum anak dari titik C agar (A) 5 Kg (B) 10 Kg (C) 15 Kg
papan tetap seimbang ( Ujung batang A hampir (D) 20 Kg (E) 30 Kg
terangkat )
14. Seorang anak naik tangga homogen yang
disandarkan pada dinding vertikal licin. Berat
tangga 300 N dan berat anak 700 N. Bila anak
tersebut dapat naik sejauh 3 m sesaat sebelum
tangga itu tergelincir, maka koefisien gesekan
antara lantai dan tangga adalah

(A) r/4 (B) r/3 (C) r/2


(A) 0,38 (B) 0,43 (C) 0,48 (D) r/10 (E) 3r/10
(D) 0,56 (E) 0,85
18. Pada gambar, batang AB homogen dan
15. Batang Homogen AB dengan panjang L dan beratnya w = 20 N diengselkan di A. Jika berat
berat W terletak seperti pada gambar. Bila beban Wb = 10 N, dan sistem berada pada
batang dalam keadaan vertikal pegas tidak keadaan setimbang, maka besarnyategangan
teregang. Jika batang berada dalam keadaan tali adalah
setimbang dan permukaan dinding maupun

1
lantai licin, maka hubungan antara A, k, L dan θ
adalah

(A) W = k L sin θ (B) W = ½ k L cos θ


(C) W = 2 k L sin θ (D) W = k L cos θ (A) 10 N (B) 10 3 N (C) 20 N
(E) W = k L tan θ (D) 20 3 (E) 30 N

16. Tentukan letak titik berat benda berupa bidang 19. Jika berat bola 100 N, berapa besar gaya
pada gambar diukur dari alasnya normal bola pada masing-masing dinding
( dinding licin )

(A) R/π (B) 2R/π (C) 3R/2π


(D) 3R/4π (E) 4R/3π

17. Bila F = 4 W dan koefisien gesekan seluruh


permukaan adalah 1/3, maka agar silinder (A) 100 N (B) 50 N (C) 67 N
tetap diam, nilai ”d” maksimum adalah (D) 200 N (E) 33 N

20. Selembar kayu tipis yang beratnya w = 200 N


ditarik oleh sebuah gaya F. Jika titik tangkap F
dan W seperti pada gambar dan lembar kayu
tepat akan berputar di titik P, maka besarnya F
adalah

(A) 75 N (B) 120 N (C) 800/3 N


(D) 60 N (E) 150 N

1
USAHA DAN ENERGI Kg/m3 dan percepatan gravitasi g = 10 m/s 2 .
jika hanya 10% energi potensial air yang dapat
1. Sebuah mobil bermassa m memiliki mesin dirubah menjadi energi listrik, berapakah besar
berdaya P, jika pengaruh gesekan kecil, maka energi listrik yang dapat dihasilkan tiap sekon
waktu minimum yang diperlukan mobil agar (A) 70 kJ (B) 75 kJ (C) 80 kJ
mencapai kecepatan v adalah (D) 90 kJ (E) 95 kJ
(A) (mv)/P (B) P/(mv) 8. Air terjun setinggi 100 meter mengalirkan air
(C) (2P)/(mv2) (D) (mv2)/(2P) sebanyak 1200 m3 air tiap 2 sekon. ¾ energi
2
(E) (mv )/P kinetik air ketika jatuh diubah menjadi energi
2. Sebuah mobil yang bermassa 1400 Kg listrik oleh generator. Jika g=10 m/s 2, daya
diajalankan dari keadaan diam dengan keluaran generator tersebut adalah
percepatan tetap 1,5 m/s2 selama 10 sekon. (A) 4,5 x 102 kW (B) 9 x 102 kW
Berapa daya yang digunakan mobil untuk (C) 18 x 102 kW (D) 4,5 x 105 kW
5
menggerakkan selama selang waktu tersebut (E) 9 x 10 kW
(A) 15750 watt (B) 22500 watt 9. Sebuah roket diluncurkan pada sudut 37 o
(C) 25000 watt (D) 32500 watt terhadap horizontal dari ketinggian 90 m
(E) 37500 watt dengan kelajuan 60 m/s. Percepatan gravitasi
3. Sebuah peluru bermassa 4 gram bergerak g=10 m/s2. Kelajuan roket saat ketinggian 25

1
mendatar mengenai dinding papan yang berdiri meter adalah
vertikal dengan kecepatan 400 m/s. Peluru (A) 70 m/s (B) 65 m/s (C) 60 m/s
menembus papan dan keluar dengan (D) 50 m/s (E) 45 m/s
kecepatan 200 m/s. Jika selama dalam papan 10. Sebuah bola diikatkan pada seutas tali yang
peluru mendapat gaya hambatan tetap sebesar ujungnya ditahan tetap. Panjang tali 0,2 meter.
600 N, maka tebal papan tersebut adalah Bola ditarik ke pinggir sehingga tali membentuk
(A) 2 cm (B) 3 cm (C) 4 cm sudut 60o terhadap vertikal. Jika g= 10 m/s 2,
(D) 5 cm (E) 6 cm dan bola dilepaskan maka saat melalui titik
4. Dua buah benda m1 = 4 Kg m2= 9 Kg memiliki terendah ayunan kecepatan bola adalah
energi kinetik yang sama dan bergerak dengan (A) 1,4 m/s (B) 1,7 m/s C) 2 m/s
dalam arah yang sama, Jika kedua benda (D) 2,3 m/s (E) 3 m/s
mengalami gaya hambatan yang sama, maka 11. Berapakah besar kecepatan minimum di titik A
perbandingan jarak penghentian benda m 1 dan agar sebuah benda dapat meluncur sampai di
m2 adalah titik B di atas bidang licin sempurna AB jika g =
(A) 9:4 (B) 4:9 (C) 4:3 10 m/s2..
(D) 3:2 (E) 1:1
5. Sebuah bola besi bermassa 200 Kg dijatuhkan
tanpa kecepatan awal dari ketinggian 20 m di
atas tanah. Jika g=10 m/s2 dan gaya tahan
tanah terhadap bola besi 105 N, berapa
dalamkah bola tersebut masuk kedalam tanah
(A) 0,5 m (B) 0,4 m (C) 0,3 m
(D) 0,2 m (E) 0,1 m
6. Sebuah benda jatuh bebas dari suatu tempat
yang tingginya 80 meter. Jika energi (A) 6 m/s (B) 7 m/s (C) 8 m/s (D) 9
potensialnya mula-mula sebesar 4000 joule m/s (E) 10 m/s
dan g= 10 m/s2, maka tepat sebelum mencapai 12. Sebuah bola yang mula-mula diam dilepas dari
tanah kecepatannya adalah titik A setinggi 3R melalui bidang licin AB yang
(A) 10 m/s (B) 20 m/s (C) 25 m/s tersambung dengan lintasan berbentuk
(D) 30 m/s (E) 40 m/s lingkaran vertikal yang licin dengan jari-jari R.
7. Air terjun setinggi 8 meter mengalirkan debit Bila percepatan gravitasi adalah g, maka besar
10 m3 setiap sekonnya. Massa jenis air 1000 kecepatan bola di titik C sama dengan
(C) 2,0 x 105 J (D) 6,25 x 105 J
(E) 4,0 x 106 J
18. Sebuah benda terletak 2 Kg ditanah. Benda
tersebut ditarik ke atas dengan gaya 25 N
selama 2 detik kemudian dilepaskan. Jika g= 10
m/s2, energi kinetik benda saat mengenai tanah
adalah (A) 150 J
(B) 125 J (C) 100 J (D) 50 J
(E) 25 J
(A) gr (B) 2 gr (C) 3 gr 19. Sebuah benda yang bergerak sepanjang
(D) 2 gr (E) 5 gr lingkaran vertikal, di titik terendah memiliki
13. Sebuah pegas panjangnya 40 cm. Jika diberikan energi kinetik sebesar 10 J dan gaya sentripetal
gaya sebesar 200N, pegas bertambah panjang sebesae 4 N. Jari-jari lingkaran tersebut adalah
8 cm. Kemudian pegas dipotong jadi dua (A) 1 meter (B)2 meter (C) 3 meter
bagian yang sama, dan keduanya dipararelkan. (D) 4 meter (E) 5 meter
Berapa usaha yang dibutuhkan agar pegas 20. Sebuah benda dilemparkan keatas dari
tetap bertambah 8 cm pada saat di pasang permukan tanah, dan lintasanya berbentuk
pararel parabola. Energi kinetik di A (Ek A) = 600 J,

1
(A) 2,36 joule (B) 5,12 joule Energi potensial di B (EpB) = 400 J, perbedaan
(C) 10,24 Joule (D) 20,48 Joule waktu dari A ke B (ΔtA-B) = 1,0 sekon, perbedaan
(E) 40,96 Joule waktu dari A ke D (ΔtA-D) = 3.0 sekon , maka
14. Sebuah benda bermassa 20 Kg terletak pada
bidang miring dengan sudut 30o terhadap
bidang horizontal. Jika percepatan gravitasi 9.8
m/s2 dan benda bergerak sejauh 3 meter ke
arah bawah, usaha yang dilakukan oleh gaya
berat adalah
(A) 60 J (B) 65,3 J (C) 294 J
(D) 294 3 J ( E) 588 J
15. Sebuah Balok yang massanya 10 Kg, dalam
keadaan diam kemudian bergerak turun pada
bidang miring dengan sudut 300 terhadap arah
horizontal tanpa adanya gesekan. Kecepatan (1) (ΔtA-C) = 2 sekon
balok pada akhir bidang miring, jika g =9,8 m/s 2 (2) EkB = 200 Joule
adalah (3) EkD + EpD = 600 Joule
(A) 44,3 m/s2 (B) 26,3 m/s2 (4) ΔtC-D = 1 s
(C) 9,9 m/s2 (D) 7 m/s2
2
(E) 4,43 m/s
16. Sebuah benda bermassa 4 kg, mula-mula diam,
kemudian bergerak lurus dengan percepatan 3
m/s2. Usaha yang diubah menjadi energi kinetik
adalah
(A) 6 J (B) 12 J (C) 24 J
(D) 48 J (E) 72 J
17. Sebuah mobil bermassa 1000 Kg, kemudian
digerakkan dari keadaan diam sampai
mencapai kecepatan 72 Km/jam. Jika gesekkan
diabaikan, maka besarnya usaha yang
diperlukan untuk menggerakan mobil adalah
(A) 1,25 x 104 J (B) 2,5 x 104 J
IMPULS DAN MOMENTUM momentumnya adalah p1 dan p2 dalam arah
yang saling tegak lurus , maka
1. Sebuah bola dengan massa m dilemparkan (A) p = p1+p2
mendatar dengan kelajuan v. Bola ini mengenai (B) p= p1 - p2
dinding dan dipantulkan dengan kelajuan yang (C) p= p1 x p2
sama. Maka besar gaya impuls gaya yang (D) nilai p adalah akar dari p12+p22
dikerjakan dinding pada bola adalah (E) nilai p adalah akar dari p12 – p22
(A) 0 (B) 0.5mv (C) mv
(D) 2mv (E) 3mv 7. Sebuah peluru yang bermassa 10 gram
ditembakkan ke dalam suatu ayunan balistik
2. Sebuah bola yang yang mempunyai yang bermassa 990 gram. Peluru bersarang di
momentum p menumbuk dinding dan dalam balok dan kemudian berayun dengan
memantul. Tumbukkan lenting sempurna dan ketinggian maksimum 20 cm. Jika g = 10 m/s2,
arahnya tegak lurus. Besarnya perubahan maka kecepatan peluru saat menembus balok
momentum adalah adalah
(A) 0 (B) p/4 (C) p/2 (A) 100 m/s (B) 150 m/s (C)200 m/s
(D) p (E) 2p (D) 250 m/s (E) 300 m/s

1
3. Sebuah senapan mesin ditembakkan dan 8. Sebuah peluru yang bermassa 10 gram
mengeluarkan peluru yang massanya 50 gram ditembakkan ke dalam balok yang bermassa
dengan kelajuan 1000 m/s. Penembak 990 gram dan berada pada keadaan diam.
memegang senapan tersebut dengan Peluru bersarang di dalam balok. Balok
tangannya dan dia hanya dapat memberikan dihubungkan dengan pegas yang mempunyai
gaya 180 N untuk menahan senapan. Maka k=100 N/m dan balok tertekan Sejauh 20 cm.
jumlan peluru yang dapat ditembakkan per Maka kecepatan pelurus saat ditembakkan
menit adalah adalah
(A) 136 (B) 140 (C) 176 (A) 100 m/s (B) 150 m/s (C)200 m/s
(D) 210 (E) 216 (D) 250 m/s (E) 300 m/s

4. Sebuah bola A yang mempunyai momentum p 9. Jika dua buah benda mempunyai momentum
bertumbukkan dengan bola lain B sehingga sama tetapi massanya berbeda, maka benda
setelah bertumbukkan momentum bola A yang massanya lebih besar akan mempunyai
tersebut menjadi 3p. Maka perubahan energi kinetik yang besar
momentum bola B adalah SEBAB
(A) 2p (B) -2p (C) -3p Energi kinetik benda berbanding lurus dengan
(D) 3p (E) 4p massanya dan berbanding terbalik dengan
momentumnya
5. Sebuah granat tiba-tiba meladak dan pecah
menjadi dua bagian yang bergerak dalam arah 10. Sebuah truk yang massanya 200 Kg dan melaju
yang berlawanan dengan perbandingan massa dengan kecepatan 36 km/jam menabrak
kedua bagian itu adalah m1/m2=1/2. Energi sebuah pohon dan berhenti dalam waktu 0,1 S.
yang dibebaskan adalah 3 x 105 joule. Gaya rata-rata pada truk selama
Perbandingan energi kinetik pecahan granat berlangsungnya tumbukan adalah
pertama dan kedua adalah (A) 200 N (B) 2000 N
(A) 1 : 1 (B) 2:1 (C) 1:3 (C) 20.000 N (D) 200.000 N
6
(D) 5:1 (E) 7:5 (E) 2 x 10 N

6. Sebuah benda bergerak dengan momentum 11. Peluru yang kecepatannya 1000 m/s dan
yang besarnya p. Tiba-tiba benda tersebut bermassa 10 gram mengenai dan menembus
pecah menjadi dua bagian yang masing-masing sebuah balok dengan massa 100 Kg yang diam
diatas bidang datar tanpa gesekan. Kecepatan (A) 40 J (B) 60 J (C) 80 J
balok karena tertembus peluru adalah.... (D) 100 J (E) 120 J
(A) 900 m/s (B) 90 m/s (C) 9 m/s
(D) 0,9 m/s (E) 0,09 m/s 17. Suatu benda dengan massa 10 Kg jatuh bebas
dari ketinggian 80 m diatas tanah. Jika
12. Balok A yang bermassa 3 kg diam pada sebuah tumbukan dengan tanah elastis sebagian
lantai yang mempunyai koefisien gesekan (e=0,2), kecepatan pantul benda setelah
kinetik 0,2. Balok ditumbuk oleh balok B yang tumbukan adalah
massanya 2 Kg dan bergerak dengan kecepatan (A) 4 m/s (B) 6 m/s (C) 8 m/s
20 m/s. Setelah tumbukan balok A dan B (D) 10 m/s (E) 12 m/s
bergerak bersama-sama. Berapakah panjang
lintasan yang mampu ditempuh sebelum 18. Suatu bola berada pada ketinggian 4 m diatas
keduanya berhenti bergerak ... lantai mendatar, kemudian mengalami jatuh
(A) 4 m (B) 8 m (C) 10 m bebas, ternyata bola dipantulkan oleh lantai
(D) 16 m (E) 24 m yang pertama kali sampai 2,5 m. Berapakah
ketinggian pantulan yang pertama jika benda
13. Sebuah kereta kecil yang massanya 3 kg dijatuhkan bebas pada ketinggian 6,4 meter....
menumbuk dinding dengan kelajuan 2 m/s (A) 3,0 m (B) 3,5 m (C) 4,0 m

1
secara tegak lurus dan dipantulkan dengan (D) 4,5 m (E) 5,0 m
kecepatan 1 m/s secara tegak lurus terhadap
dinding. Berapakah besar impuls gaya yang 19. Sebuah bom bermassa 9 Kg pecah menjadi dua
dilakukan dinding terhadap kereta ... bagian, 3kg dan 6 kg. Kecepatan pecahan 3kg
(A) nol (B) 1 N s (C) 3 N s adalah 16 m/s. Energi kinetik pecahan yang
(D) 6 N s (E) 9 N s bermassa 6 Kg adalah ...joule
(A) 96 (B) 192 (C) 384
14. Pada tumbukan lenting sempurna berlaku (D) 768 (E) 850
hukum kekelalan
(A) Momentum dan energi kinetik 20. Sebuah benda dilemparkan keatas dengan
(B) Momentum dan energi potensial kecepatan awal 20 m/s. Pada titik tertinggi
(C) Energi kinetik tiba-tiba benda tersebut meledak dan pecah
(D) Energi potensial menjadi dua bagian dengan perbandingan 1:4
(E) Momentum dan bergerak saling berlawanan arah. Jika
pecahan pertama bergerak dengan kelajuan 20
15. Sebuah bola A bergerak ke kanan dengan m/s, maka pecahan kedua akan mempunyai
kecepatan 1 m/s lalu menumbuk bola B yang kecepatan
dalam keadaan diam diatas lantai mendatar (A) 4 m/s (B) 5 m/s (C) 10 m/s
yang licin. Jika massa kedua bola sama dan (D) 40 m/s (E) 80 m/s
tumbukannya lenting sempurna, maka
kecepatan bola A setelah tumbukan adalah ...
(A) nol (B) 0,5 m/s ke kiri
(C) 0,5 m/s ke kanan (D) 1 m/s ke kiri
(E) 1 m/s ke kanan

16. Jika Bola A dengan massa 5 kg dan kelajuan 8


m/s bergerak kekanan, dan bola B dengan
massa 3 Kg dan kelajuan 4 m/s bergerak kekiri. ZAT DAN KALOR
Kedua bola tersebut bertumbukan. Jika
koefisien restitusi e= 1/3, maka besar 1. Dalam sebuah bejana yang massanya diabaikan
perubahan energi kinetik sebelum dan sesudah terdapat a gram air 42 oC dicampur dengan b
tumbukan adalah gram es -4oC. Setelah diaduk ternyata 50% es
melebur. Jika titik lebur es=0oC , kalor jenis es =
0.5 kal/goC, kalor lebur es = 80 kal/g, maka 7. Air yang membeku menjadi es, volumenya
perbandingan a dan b adalah akan menjadi lebih besar
(A) 1: 4 (B) 1:2 (C) 1:1 SEBAB
(D) 2:1 (E) 4:1 Massa jenis es lebih besar daripada air

2. Sebuah logam C merupakan campuran dari 8. Kedalam sebuh bejana yang berisi a gram air
logam A dan logam B, massanya 200 gram jika 30o C di masukkan b gram es (-2 o C). Setelah isi
ditimbang diudara, sedangkan jika ditimbang di bejana diaduk, ternyata semua es melebur. Bila
dalam air massanya yang tampak adalah 185 massa bejana diabaikan, kalor jenis es 0,5
gram. Jika kerapatan logam A 20 gram/cm3 kal/goC dan kalor lebur es 80 kal/g. Maka
kerapatanlogam B 10 gram/cm3 dan kerapatan besarnya perbandingan antara a dan b adalah
air 1 gram/cm3, maka massa logam A adalah (A) 27 : 10 (B) 8:3 (C) 10:27
…… gram (D) 3:8 (E) 1:30
(A) 15 (B) 30 (C) 66.7
(D) 100 (E) 33.3 9. Bila seluruh energi potensial menjadi energi
kalor pada sebuah air terjun, agar perbedaan
3. Dalam gas berisi 200 cc air 40 oC kemudian suhu air diatas dan dibawah air terhun 1 oC,
dimasukkan 40 gram es 0 oC. Jika kapasitas kalor maka tinggi air terjun sekitar ( g=10 m/s 2)

1
gelas 20 kal/oC dan kalor lebur es adalah 80 (A) 10 m (B) 24 m (C) 420 m
kal/gram, maka suhu setimbangnya (D) 600 m (E) 840 m
adalah ........ oC
(A) 0 (B) 18.5 (C) 12.6 10. Pada siang hari badan kita terasa lebih nyaman
(D) 21.6 (E) 28.0 jika memakai baju putih jika dibandingkan baju
yang berwarna
SEBAB
4. Bila sejumlah gas yang massanya tetap ditekan Daya serap kalor oleh benda yang berwarna
pada suhu tetap maka molekul-molekulnya putih lebih tinggi dari pada benda yang
(A) Mempunyai Ek lebih besar berwarna
(B) Mempunyai momentum lebih besar
(C) Lebih sering menumbuk dinding 11. Jika kalor jenis es 0,55 kal/ og C, maka untuk
(D) Bergerak lebih cepat menaikkan suhu 50 Kg es dari -45 oC ke -5oC
(E) Bergerak Lebih lambat dibutuhkan kalor....kalori
(A) 8,7 x 103 (B) 9,4 x 104
5. Sebuah ban mobil diisi udara volumenya 0,1 m 3 (C) 11 x 105 (D) 12 x 106
3
dan massanya 1 Kg apabila ban tersebut (E) 13 x 10
digunakan untuk mengapung didalam air.
Massa jenis air 103 kg/m3 dan g=10 m/s2, maka 12. Jika konstanta Boltzman k = 1,38 x 10 -23 J/K,
ban dapat mengapungkan beban maksimum maka energi kinetik sebuah atom gas helium
sebesar pada suhu 27oC adalah
(A) 1001 Kg (B) 1000 Kg (C) 101 Kg (A) 4,14 x 10-21 J (B) 2,07 x 10-21 J
-21
(D) 100 Kg (E) 99 Kg (C) 12,42 x 10 J (D) 5,59 x 10-21 J (E)
-21
6,21 x 10
6. Sebuah sumber arus yang memberikan sumber
daya 37.8 watt digunakan 2/3 dayanya untuk 13. Dua batang logam A dan B penampangnya
memanaskan 2400 gram air selama 2 menit. berbanding 2:1, Sedangkan panjangnya
Jika suhu mula-mula air 25oC, kalor jenis air 4,2 berbanding 4:3 . Bila beda suhu pada ujung-
jaole/gramoC , maka suhu akhir air adalah.. oC ujung kedua batang sama, maka jumlah
(A)25,084 (B) 25,168 (C) 25,300 rambatan kalor tiap satuan waktu pada A dan B
(D) 30,04 (E) 32,56 berbanding
(A) 2:3 (B) 3:2 (C) 8:3 (D) 3:8
(E) 1:1

14. Siklus carnot dibatasi oleh dua garis


(1) Isobarik (2) Adiabatik
(3) Isovolume (4) Isotermik

15. Elemen pemanas sebuah kompor listrik 110 V


mempunyai hambatan 20 Ohm. Jika kompor ini
digunakan untuk memanaskan 1 Kg air bersuhu
20oC selama 7 menit dan dipasang pada
tegangan 110 V, maka suhu akhir air ( kalor
jenis air 4200 J/KgoC)....
(A) 23,7oC (B) 43,7oC (C) 60,5oC
o o
(D) 80,5 C (E) 94,0 C

16. Apabila pipa barometer diganti dengan pipa


yang luas penampangnya 2 kalinya maka pada

1
tekanan 1 atm tinggi air raksa dalam pipa
(A) 19 cm (B) 38 cm (C) 76 cm
(D) 114 cm (E) 152 cm

17. Massa sebuah molkeul nitrogen adalah 14 kali


massa sebuah molekul hidrogen. Dengan
demikian molekul-molekul nitrogen pada suhu
294oK mempunyai laju rata-rata yang sama
dengan molekul-molekul hidrogen pada suhu
(A) 10,5oK (B) 42oK (C) 4116oK
o o
(D) 21 K (E) 2058 K

18. Mendiddihkan air dalam bejana terbuka akan


lebih cepat dibandingkan dalam bejana
tertutup
SEBAB
Titik didih Zat cair dipengaruhi oleh tekanannya

19. Suatu mesin menerima 200 kalori dari sebuah


reservoir bersuhu 400oK, dan melepaskan 175
kalori ke sebuah reservoir lain yang suhunya
320oK. Efisiensi mesin itu adalah
(A) 12,5 % (B) 14,3% (C) 20,0%
(D) 25,0% (E) 87,5%

20. Bila suatu cairan dipanaskan dari bawah maka


kalor akan merambat dengan cara konveksi
SEBAB
Cairan yang panas rapat massanya lebih kecil
daripada cairan dingin.
GETARAN GELOMBANG & BUNYI 5. sebuah benda melakukan gerak harmonik
sederhana dengan amplitudo 4,0 cm. Pada
1. Sebuah benda yang tingginya h mengapung jarak berapa dari titik keseimbangan partikel
diatas permukaan air dimana tingi benda yang itu memiliki kelajuan sama dengan setengah
terbenam dalam air adalah sepanjang “l” dari kelajuan maksimumnya
alas benda.. Kemudian benda ditekan kebawah (A) 2 cm (B) 3 cm
sedalam x, dan kemudian dilepaskan. Benda (C) 2 cm (D) 2 2 cm (E) 2 3 cm
akan mengalami gerak harmonik sederhana
dengan perioda …( massa jenis air = ρ , massa 6. Sebuah benda melakukan gerak harmonis
jenis benda = d percepatan gravitasi = g ) sederhana. Pada saat kecepatannya sama
d h g dengan setengah kecepatan maksimumnya,
(A) 2 (B) 2 (C) 2 simpangannya adalah
gh dg dh
dh dg (A) Nol (B) 0.5 A (C) 0.64 A
(D) 2 (E) 2 (D) 0.87 A (E) 1 A
g h

7. Sebuah materi melakukkan gerak harmonik


2. Sebuah bidang horizontal bergerak harmonik
sederhana dengan perioda T. waktu minimum
sederhana dalam arah mendatar. Sebuah
yang diperlukan benda agar simpangannya
benda yang terletak pada bidang itu mulai

1
sama dengan setengah amplitudonya adalah
bergeser ketika amlitudo gerak harmonik
(A) ½ T (B) 1/3 T (C) ¼ T (D)
mencapai 0,25 m. Jika koefisien gesekan statis
1/6 T (E) 1/12 T
antara benda dan bidang adalah 0,16, g= 10
dan =10 maka perioda getaran adalah
8. sebuah titik materi melakukan getaran
(A) 1 s (B) 1,5 s (C) 2 s
harmonil sederhana dengan amplitudo A. Pada
(D) 2.5 s (E) 3 s
saat simpangannya ½A 2 , maka fase
getarannya terhadap titik seimbang adalah
3. Sebuah jam dipindahkan dari suatu tempat
(A) 1/8 (B) ¼ (C) ½
yang percepatan gravitasinya 10 ke tempat lain
(D) ½ 2 (E) 2
yang g nya 10,01. berapa persen perubahan
panjang ayunan tersebut supaya periodanya
9. sebuah benda mengalami getaran selaras
tetap ( tidak berubah )
dengan amplitudo 40 cm. Jika enrgi potensial
(A) 0.01 % (B) 0.1 % (C) 1 %
pada simpangan terjauh 10 J, maka Energi
(D) 10 % (E) 10.1 %
potensial pada simpangan 20 cm adalah…
(A) 5 J (B) 20 J (C) 2.5
4. pegas disusun secara seri dan pararel seperti
(D) 40 (E) 100
gambar dibawah ini . Ujung pegas digantungi
beban yang sama. Bila konstanta
10. Sebuah benda bermassa 5 g digetarkan
k1=k2=k3=k4=k, maka perbandingan perioda
menurut persamaan simpangan x=(4 x 10 -2) sin
susunan seri dan pararel adalah
100t, dengan t dalam sekon dan x dalam meter.
Energi total benda adalah
(A) 0 (B) 4 x 10-4 J
-4
(C) 8 x 10 J (D) 4 x 10-2 J
-2
(E) 8 x 10 J

11. Sebuah benda diikat pada ujung suatu pegas


dan digetarkan harmonik dengan amplitudo A.
(A) 5:4 (B) 2:1 (C) 3:2
Konstanta pegas k, pada saat simpangan benda
(D) 1:2 (E) 2:3
0,5 A maka energi kinetik benda adalah.....
(A) 1/8 kA2 (B) ¼ kA2 (C) 3/8 kA2 (A) 1 (B) 5 (C) 10
(D) ½ kA2 (E) ¾ kA2 (D) 50 (E) 100

12. Sebuah benda yang massanya 100 gram 18. Sepotong dawai menghasilkan nada dasar f.
bergetar harmonik dengan perioda 1/5 detik Bila dipendekkan 8 cm tanpa mengubah
dan amplitudo 2 cm. Besar energi kinetiknya tegangan dihasilkan frekuensi 1,25 f. jika dawai
pada saat simpangan 1 cm adalah ( dalam dipendekkan 2 cm lagi, maka frekuensi yang
joule) dihasilkan adalah..
(A) 1,5 π2 x 10-3 (B) 2,5 π2 x 10-3 A) 2 f (B) 1.5 f (C) 1.33 f
2 -3
(C) 3,75 π x 10 (D) 5 π2 x 10-3 (D) 1.25 f (E) f
2 -3
(E) 7,5 π x 10
19. Nada atas pertama pipa organa terbuka yang
13. Pada saat energi kinetik benda yang begetar panjangnya 40 cm beresonansi dengan pipa
selaras sama dengan energi potensialnya organa tertutup. Jika pada saat beresonansi
maka.. jumlah simpul pada kedua pipa sama, maka
(A) Sudut Fasenya 180o panjang pipa organa tertutup ( dalam cm )
(B) fasenya ¾ adalah….
(C) Sudut fasenya 45o

1
(A) 20 (B) 30 (C) 40
(D) fasenya ¼ (D) 50 (E) 60
(E) Percepatannya nol
20. Pipa organa terbuka A dan pipa organa
14. Gelombang tranversal merambat dari A ke B tertutup B mempunyai panjang yang sama.
dengan cepat rambat 12 m/s pada frekuensi 4 Perbandingan frekuensi nada atas pertama
Hz dan Amplitudo 5 cm. Jika jarak AB= 18 m, antara pipa organa A dan pipa organa B
maka banyaknya gelombang yang terjadi adalah....
sepanjang AB adalah ... (A) 1:1 (B) 2:1 (C) 2:3
(A) 9 (B) 8 (C) 7 (D) 3:2 (E) 4:3
(D) 6 (E) 4

15. Sebuah gelombang tranversal dinyatakan oleh


persamaan y=yo Sin 2π ( ft – x/λ). Kecepatan
maksimum partikel sama dengan empat kali
cepat rambat gelombang jika ...
(A) λ = (πyo)/4 (B) λ = (πyo)/2
(C) λ = πyo (D) λ = 2 πyo
(E) λ = 4πyo

16. Tali yang panjangnya 5 m dan ditegangkan


dengan gaya 2 N, dirambati gelombang
transversal. Jika cepat rambat gelombang itu
40 m/s maka massa tali tersebut adalah…
(A) 6.25 gram (B) 6.5 gram
(C) 6.75 gram (D) 6.85 gram
(E) 6.90 gram

17. Dawai sepanjang 1 m diberi tegangan 100 N.


Pada saat dawai digetarkan dengan frekuensi
500 hz, disepanjang dawai terbentuk 10 perut.
CAHAYA DAN OPTIK I
Massa dawai tersebut ( dalam gram ) adalah..
perbandingan jarak titik api lensa kaca di air
1. Sebuah susunan lensa akromatik untuk warna dan di udara adalah
merah dan ungu terdiri atas sebuah lensa (A) ½ (B) 8/9 (C) 9/8
plankonveks kaca krona dan sebuah lensa (D) 2 (E) 4
konkaf kaca flinta yang direkatkan satu
permukan lengkungnya. Untuk kaca krona n r = 7. Sebuah meja berbentuk lingkaran beradius 1
1,51 dan nv=1,53, sedangkan indeks bias untuk meter disinari sebuah sumber cahaya
kaca flinta n’r = 1,60 dan n’v = 1,64. Jika jari-jari berintensitas 200 cd yang terletak 3 m tepat
permukaan lengkung lensa krona 3 cm maka diatas pusat meja. Jika 10 =3.16 maka
jrak fokus susunan ini adalah iluminasi (kuat penerangan) di pinggir meja
(A) 14 cm (B) 57 cm (C) 23 cm tersebut adalah......lux
(D) 4,3 cm (E) 29 cm (A) 16 (B) 17 (C) 18
(D) 19 (E) 20
2. Sebuah kisi yang memiliki 3000 garis tiap cm
digunakan untuk menentukan panjang 8. Cacat mata miopi dapat ditolong dengan
gelombang cahaya. Sudut antara garis pusat menggunakan kaca mata lensa negatif
dan garis pada orde 1 adalah 8o ( sin 8o=0,140). SEBAB
Maka panjang gelombang cahaya tersebut Lensa negatif bersifat mengumpulkan sinar

1
adalah
(A) 2,70 x 10-8 (B) 3,70 x 10 -7 9. Bila dua lensa cembung digabungkan, maka
-6
(C) 3,70 x 10 (D) 4,63 x 10 -8 kekuatan lensa akan lebih besar
(E) 4,67 x 10-7 SEBAB
Jarak fokus gabungan dua buah lensa lebih
3. Jika bayangan yang terbentuk oleh cermin besar daripada jarak fokus masing-masing lensa
cekung dengan jari-jari lengkungan 20 cm
adalah nyata dan diperbesar dua kali, maka 10. Bila seberkas cahaya datang dari udara maka
bendanya terletak di muka cermin sejauh dibiaskan ke dalam air, maka besaran yang
(A) 60 cm (B) 30 cm (C) 20 cm tidak berubah adalah
(D) 15 cm (E) 10 cm (1) Cepat rambat cahaya
(2) Panjang gelombang
4. Seorang yang cata mata myopa tak mampu (3) Intensitas
melihat dengan jelas benda yang terletak lebih (4) Frekuensi
dari 50 cm dari matanya. Kaca mata yang
dibutuhkannya untuk melihat benda jauh harus 11. Sebuah benda bercahaya berada pada jarak 80
memiliki kekuatan sebesar cm dimuka lensa positif yang memiliki jarak
(A) -4 Dioptri (B) -2 Dioptri titik api 30 cm. Benda tersebut akan
(C) +3 Diotri (D) +5 Dioptri membentuk bayangan
(E) +2 Dioptri (1) Diperbesar
(2) Nyata dibelakang lensa
5. Cahaya mengenai salah satu permukaan kasa (3) berjarak 21,8 cm dari lensa
tebal dengan sudut datang 60 o. Indeks bias (4) Terbalik
kaca tersebut 1,50. Dengan sudut berapa
(relatif terhadap garis normal) cahaya tersebut 12. Warna-warna yang tampak pada gelombang
keluar dari permukaan kaca lainya sabun menunjukkan gejala
(A) 20,5 o (B) 35,2o (C) 60o (A) Difraksi (B) Reflaksi
(D) 75o (E) 90o (C) interferensi (D) Polarisasi
(E) Refleksi

6. Jika indeks bias kaca terhadap udara 1 ½ dan 13. Diantara kelompok warna-warna berikut yang
indek bias air terhadap udara ¾ , maka frekuensinya merupakan urutan yang naik
adalah (B) Nyata, Terbalik, Diperbesar
(A) Biru-Hijau-Kuning-Merah (C) Nyata , Terbalik, Diperkecil
(B) Hijau-Merah –Kuning –Biru (D) Nyata, tegak, Dipekecil
(C) Merah-Kuning-Hijau-biru (E) Nyata , Tegak, Sama besar
(D) Merah-Biru-Hijau-Kuning
(E) Kuning-Merah-Biru-Hijau 19. Suatu berkas sinar sejajar mengenai tegak lurus
suatu celah yang lebarnya 0,4 mm. Dibelakang
14. Sebuah benda diletakkan dimuka cermin celah diberi lensa positif dengan jarak titik api
cekung yang memiliki jarak titik api 15 cm. Agar 0,4 cm. Garis terang pusat (Orde Nol) dengan
bayangan yang terbentuk 3 kali besar benda garis gelap pertama pada layar dibidang titik
dan nyata, maka benda tersebut harus api lensa berjarak 0,56 mm. Panjang
diletakkan di depan cermin cekung sejauh Gelombang Sinar adalah ...m
(A) 10 cm (B) 15 cm (C) 20 cm (A) 0.4 x 10-7 m (B) 1.6 x 10-7 m
-7
(D) 30 cm (E) 45 cm (C) 4.0 x 10 m (D) 5.6 x 10-7 m
-7
(E) 0.4 x 10 m
15. Jika indeks bias udara adalah 1 dan indeks bias
kaca adalah n, maka besar sudut Brewster 20. Dua celah dengan jarak 0,2 mm disinari tegak
adalah arc tan n lurus. Garis terang ketiga terletak 7,5 mm dari

1
SEBAB garis terang ke nol pada layar yang jaraknya 1
Jumlah sudut datang dan sudut bias yang m dari celah. Panjang gelombang sinar yang
memenuhi syarat hukum brewster adalah sama dipakai adalah...
dengan 90o (A) 5.0 x 10-3 mm (B) 2.5 x 10-3 mm
-3
(C) 1.5 x 10 mm (D) 5.0 x 10-4 mm
16. Sebuah benda berjarak 2R dari muka bidang (E) 2,5 x 10-4 mm
lengkung sebuah lensa plankonveks yang jari-
jari kelengkungannya adalah R dan indeks
biasnya 1,5. Permukaan datarnya adalah
cermin datar. Maka bayangan akhir terletak
pada jarak
(A) R dimuka bidang lengkung
(B) 2R dimuka bidang lengkung
(C) R Dibelakng bidang lengkung
(D) 2R dibelakang bidang lengkung
(E) tak tehingga dibelakang bidang lengkung

17. Diketahui kuat penerangan yang diterima


matahari di bumi besarnya 105 lux. Bila jarak
matahari bumi adalah 1,5 x 1011 m, maka kuat
cahaya matahari adalah
(A) 0.6 x 10-6 kandela
(B) 1.5 x 10-6 kandela
(C) 2.25 x 1027 Kandela
(D) 1.5 x 106 kandela
(E) 2.25 x 1022 kandela

18. Bayangan yang terbentuk oleh lensa positif dari


sebuah benda yang terletak pada jarak lebih
besar dari f tetapi lebih kecil dari 2f dari lensa
tersebut akan bersifat
(A) Nyata, Tegak, Diperbesar
CAHAYA DAN OPTIK 2 cairan dengan alas tabungnya adalah 17 cm.
(kurang 5 soal) Bila kita memandang secara tegak lurus dari
1. Seberkas sinar monokromatik dengan panjang permukaan, berapa besarkah kelihatannya
gelombang 5 x 10-7 m datang tegak lurus pada jarak antara alas tabung dan permukaan
kisi. Jika spektrum orde kedua membuat sudut cermin... cm
30o dengan garis normal pada kisi, maka jumlah (A) 8,5 (B) 10 (C) 12,5
garis per cm kisi adalah (D) 15 (E) 17
(A) 2 x 103 (B) 4 x 103 (C) 5 x 103
4 4
(D) 2x10 (E) 5 x 10 8. Setiap 10 m2 bidang yang kuat penerangannya
100 lux, menerima fluks cahaya sebesar 1000
2. Seberkas Cahaya jatuh tegak lurus pada kisi lumen
yang terdiri dari 5000 garis tiap cm. Sudut bias SEBAB
orde kedua adalah 30o. Maka panjang satu lumen sama dengan 1 lux/m 2
gelombang cahaya yang dipakai adalah
(A) 4000 Å (B) 2500 Å (C) 6000 Å 9. 30 cm di depan lensa positif terdapat suatu
(D) 5000 Å (E) 7000 Å benda. Bayangan benda tersebut terbentuk
dengan tajam pada suatu tabir yang terletak 20
3. Sebuah benda yang panjangnya 30 cm cm dibelakang lensa. Jadi jarak fokus lensa

1
diletakkan pada sumbu utama sebuah lensa adalah
konvergen yang jaraknya fokusnya 10 cm. (A) 12 cm (B) -12 cm (C) 60 cm
Ujung benda yang terdekat pada lensa jaraknya (D) -60 cm (E) 50 cm
adalah 20 cm dari lensa. Panjang bayangan
yang terjadi adalah 10. Perbesaran sudut teleskop dengan f okuler = 25
(A) 5.0 cm (B) 7.5 cm (C) 10.0 cm cm dan fobjektif =75 cm adalah
(D) 12.5 cm (E) 15.0 cm (A)3 (B) 5,3 (C)18.75
(D) 50 (E)100
4. seseorang yang bermata terang dekat dengan
titik jauh 2m hendak menggunakan lup. Jarak 11. Pada suatu prisma sama kaki dengan sudut
fokus lup adalah 12,5 cm dan orang tersebut puncak 30o yang berada di udara datang
membaca dengan tidak berakomodasi. Maka seberkas sinar dengan sudut datang 45 o dan
letak bayangan tulisan terhadap lup adalah terjadi deviasi minimum. Tentukan indeks bias
(1) tak terhingga (2) 12.5 cm prisma jika sin 15o=0,25....
(3) 25 cm (4) 2 m (A) 2 (B) 3 (C)
2 2 (D) 2 3 (E) 3 3
5. Sebuah benda terletak dimuka lensa yang
mempunyai jarak fokus 10 cm. Bayangan yang 12. Suatu prisma memiliki penampang berupa
terjadi adalah tegak, dan tingginya dua kali segitiga sama sisi dengan indeks bias 1,5 cm.
tinggi benda itu. Jarak benda benda tersebut Suatu sinar monokroamatik dijatuhkan pada
dari lensa adalah salah satu bidang pembiasnya hingga jatuh
(A) 3,3 cm (B) 5 cm (C) 10 cm tegak lurus bidang. Setelah sinar keluar dari
(D) 15 cm (E) 30 cm prisma, maka sudut penyimpangan sinar
terhadap arah semula adalah
6. Jika titik dekat seseorang 2 m, maka kuat (A) 30o (B) 45o (C) 60o
kacamata baca yanG diperlukannya adalah (D) 75o (E) 90o
..dioptri
(A) 0,25 (B) 0,5 (C) 1,5 13. Jika sebuah prisma mempunyai sudut puncak
(D) 2,0 (E) 3,5 10o, berapakah besarnya sudut dispersi antara
sinar merah dan sinar biru dalam keadaan
7. Dalam sebuah tabung yang diisi eter yang deviasi minimum jika deketahui indeks bias
indeks biasnya n= 1,36, jarak antara permukaan prisma untuk kedua sinar tersebut adalah n m =
1,644 dan nb =1,664 ................
(A) 0,1 (B) 0,2 (C) 0,3
(D) 0,4 (E)0,5

14. Sebuah cahaya melalui dua celah sempit yang


terpisah sejauh 0,1 mm. Jika jarak antara dua
celah sempit terhadap layar adalah 100 cm dan
jarak antara garis gelap pertama dan garis
terang pertama adalah 2,95 mm, maka panjang
gelombang cahaya yang digunakan adalah
(A) 2100 mm (B) 1080 mm
(C) 590 mm (D) 480 mm
(E) 440 mm

15. Bila cahaya matahari mengenai suatu lapisan


tipis minyak yang ada di atas permukaan air,
maka warna-warni yang terlihat timbul karena
adanya

1
(A) Difraksi (B) Dispersi
(C) Interferensi (D) Polarisasi
(E) Refraksi
LISTRIK DAN MAGNET kapasitas kapasitor adalah ( dalam mikro
farad ................... μF
1. Sebuah bola lampu listrik dibuat 220 V/50 W. (A) 0,35 (B) 0,25 (C)
Pernyataan dibawah ini yang benar adalah 0,18 (D) 0,10 (E) 0,05
(A) Dayanya selalu 50 Watt 7. Suatu bola lampu pijar ketika dipasang ternyata
(B) Tegangan minimum yang diperlukan untuk menyala berwarna merah. Pada bola lampu
menyalakan lampu adalah 220 Volt tersebut tertulis 60 W, 220V sedangkan
(C) Tahananya adalah 484 Ohm tegangan yang ada adalah 100 V. Jika ”I” adalah
(D) Diperlukan aliran arus sebesar 5/22 Ampere intensitas lampu sekarang pada jarak 2 m dan
bila menyalakannya ”Io” adalah intensitasnya jika tegangan listrik
(E) Menghabiskan energi sebesar 50 Joule 220 V, juga pada jarak 2 m, dan hambatan
dalam 1 detik jika dihubungkan dengan lampu diangap tetap . Maka I/Io adalah
seumber tegangan 220 volt (A) ½ (B) ¼ (C) 1/8
2. Dua alat pemanas, apabila digunakan secara (D)1/16 (E) 1/32
sendiri-sendiri akan membutuhkan waktu 8. Potensial suatu titik yang berjarak r dari
masing-masing 20 menit dan 30 menit untuk muatan Q adalah 600 V. Intensitas di medan di
mendidihkan air pada panci. Apabila kedunya titik tersebut 400 N/C. Jika K=1/4 πεo = 9 x 109
dihubungkan secar seri, maka air satu panci Nm2/C2, maka besar muatan Q adalah
(A) 2.25 x 10-9 C (B) 4.4 x 10-8 C

1
akan mendidih dalam waktu
-8
(A) 10 menit (B) 12 Menit (C) 7 x 10 C (D) 10-7 C
-9
(C) 15 Menit (D) 20 Menit (E) 1.6 x 10 C
(E) 50 Menit 9. Dua buah bola lampumasing-masing tertulis 60
3. Sebuah ammeter dari galvanometer yang dapat watt 120 volt dan 40 Watt 120 Volt. Jika kedua
dialiri arus listrik maksimum 1 mA dengan lampu tersebut dihubungkan secara seri pada
resistansi 2 ohm dan dirangkai pararel dengan tegangan 120 Volt, maka jumlah daya kedua
resistor sebesar 0,0002 ohm. Dengan demikian, bola lampu tersebut adalah
ammeter dapat digunakan untuk mengukur (A) 100 W (B) 50 W (C) 24 W
arus listrik sampai (A) 10 A (D) 20 W (E) 18 W
(B) 10,001 A (C) 10,1 A (D) 10,01 A (E) 10. Dua kawat sejajar berarus listrik dengan arah
11 A yang sama. Jarak antara kedunya 20 cm i 1 = 2 A
4. Hambatan paling besar dari kombinasi 4 buah dan i2=4 A. Induksi magnet pada titik titik P
hambatan yang dikombinasi dengan masing- yang berada di tengah-tengah kedua kawat
masing 10 Ohm, 20 Ohm, 25 Ohm , 50 Ohm adalah ......... Wb / m2
adalah .....ohm (A) 4 x 10-6 (B) 4 x 10-8 (C) 8 x 10-6
(A) 4,76 (B) 20 (C)25 (D) 8 x 10-8 (E) 12 x 10-6
(D) 50 (E) 105 11. Dua kawat yang lurus panjang terpisah pada
5. Sebuah Elektro motor digunakan untuk jarak 2a. Kedua kawat dialiri arus yang sama
mengangkat beban bermassa 2 kg vertikal ke besar dengan arah yang berlawanan. Induksi
atas ( g=9,8 m/s2). Bila elektromotor bekerja magnet di tengah-tengah antara kedua kawat
pada tegangan 10 V dan arus mengalir 1,96 A, adalah B. Induksi magnet di titik yang berjarak
dalam waktu 4 detik dapat mengangkat beban a dari kawat pertama dan berjarak 3a dari
tersebut setinggi 2 meter, maka efisiensi kawat kedua adalah ..........
elektromotor tersbut adalah (A) 0 (B) 1/3 B (C) ½ B
(A) 40 % (B) 50 % (C) 75 % (D) 2B (E) 3B
(D) 80% (E) 100%
6. Sebuah kapasitor terbentuk dari dua lempeng 12. Dua kawat yang lurus dan sejajar masing-
aluminimum yang luas permukanya masing- masing dialairi arus yang searah 6A dan 9 A.
masing 1 m2, dipisahkan oleh selembar kertas Kedua kawat terpisah pada jarak 15 cm, pada
parafin yagn tebalnya 0,1 mm dan konstanta jarak berapa dari kawat 6A induksi magnet
dielektriknya 2. Jika èo = 9 x 10-12 C2/Nm2, maka tersebut bernilai nol...
(A) 3 cm (B) 5 cm (C) 6 cm 18. Sebuah proton yang bergerak tegak lurus suatu
(D) 8 cm (E) 10 cm medan magnet dengan menempuh lintasan
melingkar dengan jari-jari r. Sebuah partikel
13. sebuah kawat yang berbentuk lingkaran terdiri alpa yang sedang bergerak dengan kelajuan
dari 20 lilitan. Jari-jari lingkaran = 10 cm. Agar yang sama dibawah kondisi yang sama akan
induksi magnetik dipusat lingkaran sama menempuh suatu lintasan dengan jari-jari
dengan 4π x 10-3 Wb/m2, maka besar arus listrik (A) 1/4 r (B) ½ r (C) r
yang mengalir haruslah (D) 2r (E) 4r
sebesar .................................... (A) 1A
(B) 5A (C) 10A (D) 50A 19. Sebuah partikel bermuatan listrik bergerak dan
(E) 100A masuk kedalam medan magnet sedemikian
rupa sehingga lintasannya berupa lingkaran
14. Suatu selenoida yang panjangnya 2 meter dengan jari-jari 10 cm. Jika partikel lain
memiliki 800 lilitan dan jari-jari 2 cm. Selenoida bergerak dengan laju 4,2 kali partikel pertama,
tersebut dialiri arus sebesar 0,5 A. Tentukan maka jari-jari lingkarannya adalah 20 cm.
Induksi magnetik pada ujung selenoida ( μ o = Perbandingan masssa antara partikel pertama
4π x 10-7 WB A-1m-1) dengan partikel kedua adalah
-7 2
(A) 8π x 10 Wb/m (A) 3: 5 (B) 4 :5 (C) 1:2
(B) 4π x 10-5 Wb/m2

1
(D) 5: 6 (E) 5:4
(C) 8π x 10-5 Wb/m2
(D) 4π x 10-6 Wb/m2 20. Poros roda sebuah kereta panjangnya 1,5 m
(E) 2π x 10-4 Wb/m2 dan poros ini memotong komponen vertikal
medan magnetik bumi dengan rapat fluks 4 x
15. Dalam selenoida panjang mengalir arus yang 10-5 T ketika poros ini bergerak ke arah utara
tetap. Besar induksi magnetik di titik pusatnya pada kelajuan 10 m./s . GGL yang dibangkitkan
adalah B. Jika selenoida direnggangkan diantara ujung-ujung poros adalah
sehingga panjangnya dua kali semula, maka (A) 0.6 mV (B) 0.27 mV
induksi magnetik di titik pusatnya menjadi (C) 0.06 mV (D) 0.0027 mV
(A) B/ 2 (B) B/2 (C) B (E) 0.0006 mV
(D) B 2 (E) 2B

16. Selenoida yang panjangnya b dan toroida yang


berjari-jari a memiliki jumlah lilitan yang sama
dan dialiri arus yang sama besar. Perbandingan
antara induksi magnetik dipusat selenoida dan
toroida adalah ............................................
(A) a : b (B) 2a :b (C) πa : b FISIKA MODERN
(D) 2πa : b (E) 1 : 1
1. Suatu isotop 82Pb210 yang memiliki waktu paruh
17. sebuah elektron ditembakkan ke dalam suatu 22 tahun dibeli 44 tahun yang lalu. Isotop ini
daerah medan magentik dalam arah 30o akan berubah menjadi 83Bi210. Sisa 82Pb210 pada
terhadap medan magnetik dan elektron saat ini adalah..
tersebut mengalami gaya sebsesar F. (A) 85% (B) 65% (C) 50%
Perbandingan gaya yang bekerja jika kecepatan (D) 25% (E) 15 %
diarahkan tegak lurus terhadap medan 2. Kuanta energi yang terkandung dalam sinar
magnetik adalah ultra ungu yang panjang gelombangnya 3300Ǻ
(A) Nol (B) ½ 2 F (C) ½ 3 F adalah (Konstanta planck 6,6 x 10-34 Js dan
(D) 2F (E) F/2 kecepatan cahaya 3 x 108 m/s)
(A) 2 x 10-19 J (B) 3 x 10-19 J
(C) 3,3 x 10-19 J (D) 6 x 10-19 J (A) 0,039 MeV (B) 0,041 MeV
(E) 6,6 x 10-19 J (C) 0,389 MeV (D) 3,892 MeV
3. Partikel yang paling mudah menembus inti (E) 38,92 MeV
atom adalah 11. Bila isotop 23He dan 24He dipisahkan oleh
(A) Proton (B) Partikel Alpha spektrometer massa, maka akan didapat
(C) Deutron (D) Elektron linatasan busur lingkaran yang jari-jarinya R 1
(E) Neutron dan R2, dengan perbandingan R1 dan R2 adalah
4. Bila 11NA23 ditembak dengan sinar alpha, maka (A) 5/6 (B) ¾ (C) 2/3
akan terbentuk (D) ½ (E) 2/7
(1) 12Mg26 + 1H1 (2) 9F17 + 0n1 12. Suatu unsur radio aktif mempunyai massa 10
(3) 13Al26 + 0n1 (4) 8O17 + 1H1 gram dan waktu paruh 30 menit. Banyaknya zat
5. Sebuah partikel yang memiliki massa m radioaktif yang meluruh setelah 2 jam adalah
bergerak dengan kecepatan v. Jika kecepatan (A) 0,625 gram (B) 1,250 gram
planck adalah h, maka panjang gelombang (C) 2,500 gram (D) 8,750 gram
partikel adalah (E) 9,375 gram
(A) m/(hv) (B) (hv)/m (C) (hm)/v 13. Dalam waktu 48 hari 63/64 bagian suatu unsur
(D) mhv (E) h/(mv) radioaktif meluruh. Waktu paruh unsur radio
6. Berkas elektron berkecepatan 1,1 x 10 6 m/s . aktif tersebut dalam hari adalah

1
Jika massa elektron dan konstanta planck (A) 8 hari (B) 16 hari (C) 24 hari
masing-masing 9 x 10-31 Kg dan 6,6 x 10-34 JS, (D) 32 hari (E) 36 hari
Maka panjang gelombang berkas elektron 14. Deret radioaktif yang mempunyai nomor massa
tersebut adalah kelipatan 4 adalah
(A) 8,2 x 10-10 m (B) 6,6 x 10-10 m (A) Deret Uranium (B) Deret Thorium
(C) 5,2 x 10-10 m (D) 5,0 x 10-10 m (C) Deret Aktinium (D) Deret Neptonium
-10
(E) 4,8 x 10 m (E) Deret Plutonium
7. Dalam reaksi berikut 7N14 + α  x + p 15.
235
suatu proses fisi 92 U mengikuti persamaan
dibebaskan sejumlah energi. Pada persamaan 1
0n + 235
92 U  Ba + Kr + 3 0 n
1
reaksi diatas ”x” adalah
(A) 8O16 (B) 9F16 (C) 6N16 jika pada proses fisi ini dibebaskan energi
(D) 8O17 (E) 8O18 sebesar 200 MeV, Massa Neutron = 1,009 sma,
235
8. Menurut teori kuantum berkas cahaya terdiri massa inti 92U =235,04 sma dan 1 sma = 931
atas foton. Intensitas berkas cahaya ini .. MeV, maka massa inti (Ba + Kr) adalah ( dalam
(A) Berbanding lurus dengan energi foton sma )
(B) Berbanding lurus dengan akar energi foton (A) 231,8 (B) 232,8 (C) 233,89
(C) Berbanding lurus dengan banyaknya foton (D) 234,03 (E) 234,89
(D) berbanding lurus dengan kuadrat 16. Massa Inti 24 He dan 12 He masing-masing
banyaknya foton adalah 4,002603 sma dan 2,014102 sma. Jika 1
(E) Tidak tergantung pada energi dan sma sama dengan 931 MeV, maka energi
banyaknya foton minimum yang diperukan untuk memecah
9. Massa inti karbon 6C12=12,000 sma, massa partikel alpha menjadi dua neutron adalah
proton dan neutron masing-masing 1,0078 (A) 4 Mev (B) 14 MeV (C)
sma. Defek massa dalam pembentukan inti 2 MeV (D) 3 MeV (E) 44 MeV
karbon adalah 17. Untuk menentukan besar energi ikat inti dapat
(A) 24, 0984 sma (B) 12,0984 sma digunakan hukum kekekalan massa energi
(C) 6,0516 sma (D) 6,0468 sma SEBAB
(E) 0,0984 sma Pada reaksi inti, jumlah massa diam sebelum
10. massa initi 37Li adalah 7,0160 sma. Bila massa dan sesudah reaksi tetap
proton =1,0078 sma, massa neutron 1,0086 18. Peristiwa Fotolistrik menunjukkan bahwa
sma dan 1 sma setara dengan energi sebesar (1)Energi Fotoelektron tak tergantung pada
931 MeV, maka energi ikat 37LI intensitas cahaya
(2) Sel foto listrik selalu menghasilkan arus bila
disinari cahaya apapun
(3) Energi Foto Elektron Tergantung pada
frekuensi cahaya yang menyinari sel fotolistrik
(4) Sel Fotolistrik banyak menghasilkan cahaya
putih
19. Suatu inti zat radioaktif memancarkan cahaya
alpha, berarti intinya kehilangan
(A) 2 proton dan 4 elektron
(B) 2 Proton dan 4 Neutron
(C) 2 Elektron dan 4 Neutron
(D) 2 Proton dan 2 Neutron
(E) 2 Proton dan 2 Elektron
20. Elektron yang massanya 9,0 x 10 -31 Kg bergerak
dengan laju 2,2 x 107 m/s. Jika Konstanta
planck = 6,6 x 10-34 Js, maka panjang gelombang
elektron tersebut adalah (A) 2,6 x 10 -11 m
(B) 3,0 x 10 m (C) 3,3, x 10-11 m
-11

(D) 3,6 x 10-11 m (E) 4,0 x 10-11 m

Anda mungkin juga menyukai