Anda di halaman 1dari 1

Ca Mammae

A. Definisi
Karsinoma mammae merupakan gangguan dalam pertumbuhan sel normal
mammae dimana sel abnormal timbul dari sel-sel normal berkembang biak dan
menginfiltrasi jaringan limfe dan pembuluh darah. Kanker payudara merupakan
penyakit yang heterogen dan kompleks yang mana sel-sel yang unik dan spesifik pada
payudara tumbuh terus menerus tanpa kendali, serta memiliki banyak hubungan
dengan berbagai faktor risiko.

DAFTAR PUSTAKA

Humaera, Ranti., Mustofa, Syazili. 2017. Diagnosis dan Penatalaksanaan Karsinoma


Mammae Stadium 2. Jurnal Medula Unila, Vol.7,No.2

Avryna, Putri., Wahid, Irza., Fauzar. 2019. Invasive Carcinoma Mammae dengan Metastasis
Orbita, Tulang dan Paru. Jurnal Kesehatan Andalas;8

Anda mungkin juga menyukai