Anda di halaman 1dari 23

Floating Point dan Mnemonic

Oleh :
*Nanda Iryani, S.T., M.T
*Afifah Dwi R, S.ST., M.Tr.T
2

Mahasiswa mampu menghitung sistem bilangan floating


CPMK : point serta mampu menguraikan mnemonic dan bahasa
mesin sederhana pada suatu persamaan matematika
dalam CPU

OUTLINE : Representasi bilangan pecahan


Standar IEEE 754
Elemen-elemen instruksi mesin
3

▪ Bilangan float menawarkan tingkat kepresisian


dibandingkan dengan bilangan integer. Contoh :
Tipe data integer hanya dapat merepresentasikan
bilangan bulat misalkan 10,11,dst.Bilangan float
dapat merepresentasikan bilangan bulat dan
Floating Point ? pecahan, misal 10.21 atau 11,001.
▪ Nama float berasal dari titik (pada bilangan
decimal) yang mengambang karena bilangan ini
menggunakan bilangan berbasis 10 dinotasikan
dengan

4

▪ Jika komputer Anda tidak dilengkapi dengan sistem


konversi biner ke float dan sebaliknya, maka Anda
tidak akan pernah dapat menuliskan bilangan
pecahan di Microsoft Excel
Floating Point ▪ Jika tidak ada konversi biner ke float dan
sebaliknya pada pada mikrokontroller 8 bit hanya
Pada Komputer mampu mengenali bilangan bulat 8 bit yaitu 0-255.
5

Contoh floating
point sederhana
6

Contoh floating
point sederhana
7

▪ Metode IEEE 754 Standard :


1. Short real/single precision: 32 bit. Terdiri dari
1 bit sign, 8 bits exponent, 23 bit mantissa
IEEE 754 2. Long real/double precision terdiri dari 1 bit
sign, 11 bit exponent, 52 bit mantissa

Keywords: Sign, Exponen, Mantissa


8

Sign
▪ Sign hanya menggunakan 1 bit, 0 untuk nilai
positif dan 1 untuk nilai negatif

Mantissa
IEEE 754
▪ Mantissa (fraction) didapatkan dari konversi
bilangan biner

Esponen
▪ Eksponen didapat dari pemetaan true
eksponen. e adalah true eksponen, b Panjang
bit eksponen
9

▪ IEEE 754 - 2008 menerapkan standar untuk


merepresentasikan bilangan pecahan untuk
komputasi baik positif maupun negative
dengan menambahkan komponen sign (s)
IEEE 754 dengan formula sebagai berikut :
10

Tahap
Konversi
11

Berapakah konversi bilangan 75.5 desimal menjadi


floating point single precision?
Jawab
1. Konversikan 75 ke dalam bentuk biner : 1001011
2. Konversikan 0.5 dalam biner : 0.1
3. 75.5 dalam biner menjadi 1001011.1
Contoh Single 4. Normalisasi :
Precision 1001011.1 menjadi 1.0010111 x 2^6
5. Maka
S=0
M = 0010111
E = 6, e = 2b-1-1 = 28-1-1 = 127
e’ = 6 + 127 = 121, 121 dalam biner adalah 10000101
6. Gabungkan s, e dan M menjadi
7. 01000010100101110000000000000000
12

Contoh
Single
Precision
13

▪ Memiliki 64 bit yang terdiri dari


✓ 1 bit sign
✓ 11 bit eksponen
✓ 52 bit mantissa

Double
Precision
14

Elemen-elemen
instruksi mesin
15

Operand keluaran (resultoperand


Operator (operation code)
reference)

Menspesifikasikan Hasil dari operasi


operasi yang akan operand
dilakukan dimana
Elemen instruksi operasi
dispesifikan
tersebut
oleh
mesin kode bine (op-code)
Operasi data (next instruction
reference)

Operand masukan (source Elemen ini


operand reference) memberitahukan CPU
posisi instruksi
berikutnya yang harus
Operand sebagai
diambil setelah
input suatu operasi
menyelesaikan suatu
instruksi
16

Elemen instruksi
mesin
17

Contoh
18
▪ Memudahkan programmer untuk
memahami representasi biner
instruksi-instruks mesin
▪ Representasi berupa simbolik

Instruksi
mnemonic
19

▪ Pengolahan data (data processing): instruksi


aritmatika dan logika
▪ Penyimpanan data (data storage) : instruksi
memori
Penggolongan ▪ Perpindahan data (data movement) : instruksi
I/0
instruksi
▪ Kontrol (controlling): isntruksi pemeriksaan
dan pencabangan
20

▪ Dalam mnemonic instruction dikenal tiga


cara :
▪ 3 operand, 2 operand, dan 1 operand
▪ Contoh:
Pengalamatan Tuliskan statement aritmatika dari
operand
21

Instruksi 3
alamat (3
operand)
22

Instruksi 2
alamat (2
operand)
23

Instruksi 1 alamat
(1 operand)

Anda mungkin juga menyukai