Anda di halaman 1dari 1

Nama: Thomas Rizki Ali

NIM: F1D017007

Tugas: Teori Gerakan Sosial

“Definisi dari gerakan sosial, menurut pribadi”

Bismillah, pendapat saya gerakan sosial ialah sesuatu yang lahir dari entitas yang tumbuh di
setiap masyarakan yang bisa lahir dari berbagai faktor baik internal yang bisa berangkat dari
kesadaran sebuah entitas di masyarakat, dan faktor ekternal yang bisa berangkat dari interfensi
pihak asing dan setiap gerakan sosial memiliki pasarnya masing-masing, gerakan sosial
bertujuan mengusung perubahan sosial.

Contoh:

 Save Soedirman
Sebuah gerakan sosial yang bangkit dari kesadaran mahasiswa Universitas Jendral
Soedirman akan permasalahan yang ada dalam birokrasi kampus tersebut.

 Gerakan Mengawal Masa Tanam Okmar Banyumas


Sebuah gerakan yang diusung Kementrian BUMN, PT. Bank Negara Indonesia dan
PT. Kereta Api Indonesia, berlangsung pada Oktober 2018 – Maret 2019 (Okmar)
yang diikuti oleh beberapa pegawai pemerintahan bertujuan untuk menjaga
keberhasilan masa tanam, dan memastikan sarana produksi dan pembiayaan untuk
mendukung proses produksi pertanian (Kab. Banyumas) dapat dipastikan
ketersediaannya sejak awal.

Anda mungkin juga menyukai