Anda di halaman 1dari 8

PANITIA KONFERANCAB

IPNU-IPPNU
PIMPINANA ANAK CABANG
KECAMATAN BANSARI
Alamat : Gedung MWC NU Bansari No. 4 Tanjunganom Cp. 08572944005/085643560153

Proposal Kegiatan
Koferensi Anak Cabang
Pimpinan Anak Cabang IPNU-IPPNU
Kecamatan Bansari

A. Pendahuluan
Puji syukur kehadirat ilahi robbi atas rahmat dan hidayahnya kita
senantiasa dipertemukan dalam suasana silaturahmi dalam lingkup yang lebih
besar. Sholawat serta salam marilah kita haturkan kepada junjungan kita nabi
agung Muhamad SAW, nabi yang telah memberikan contoh dalam semua sisi
kehidupan, nabi yang sekaligus revolusionel dalam setiap tingkah umat
terdahulu, semoga shafaatnya tercurah pada kita semua , aamiin.
Dalam menjalankan roda generasi sebuah organi sasi perlu adanya
sebuah regenerasi atau penyadaran pemikiran agar kembali seperti tujuan yang
di emban dalam garis besar haluan organisasi tersebut, organisasi pengkaderan
adalah organisasi yang memberikan pelatihan-pelatihan secara kontinyu agar
tidak terjadi keterputusan generasi, , maka dari itu Pimpinan Anak Cabang
Ikatan Pelajar Nahdlatul Ulama-Ikatan Pelajar Putri Nahdlatul Ulama ( IPNU
IPPNU ) Bansari, akan mengadakan kegitan formal berupa Konfercab dengan
tema “Merealisasikan Resolusi Jihad dalam Ranah Organisasi Sebagai Dasar
Pengembangan Pemikiran”
B. Latar Belakang
Pelajar sebagai orang yang dianggap elit dalam lingkungan masyarakat,
yang mempunyai tanggung jawab sangat besar dalam perjalanan hidupanya,
pasti memerlukan sebuah formula baru dalam pemikiranya ataupun penyegaran
kembali dari nalar nalar pikir yang pernah ada, sehingga dalam menghadapi
kemajuan zaman mereka tidak dianggap kolot jika diberikan suatu masalah yang
harus dipecahkan.
Pelajar dalam ranah apapun selalu dianggap orang yang serba bisa
terutama dalam masyarakat dimana mereka akan kembali, walaupun memang
mereka tidak mampu, tetapi masyarakat tetap menggangap seorang pelajar
adalah sosok orang yang bisa untuk menghadapi dan memecahkan berbagai
persoalan yang ada.
IPNU-IPPNU sebagai garda terdepan perjuangan NU dituntut untuk
dapat meneruskan perjuangan para ulama yang tergabung dalan organisasi NU,
oleh karenannya keberadaan organisasi ini mutlak diperlukan sebagai penerus
organisai karena kebesaran dan kehancuran NU kedepan sangat tergantung
bagaimana kondisi IPNU-IPPNU sekarang.
Sebagai konsekuensi dari tujuan itu, maka IPNU-IPPNU dituntut untuk
mencetak kader professional yang dapat menjalanka roda organisasi secara
sitimatis. Oleh karenannya proses pengkaderan dan pendistribusian kader
merupakan indicator kuat keberhasilan organisai ini.
Selama segmen garapan tidak jelas artinya siapa dan mana yang harus
digarap, maka eksistensi organisasipun patut dipertanyakan. Merujuk pada hasil
kongres XII dan XIII IPNU-IPPNU dimana segen garapan organisasi ini adalah
pelajar dan atau seusia pelajar, merupakan suatu bentuk keberanian, yang patut
mendapatkan penghargaan tersendiri, karena setidaknya dengan kembalinya
IPNU IPPNU keakar sejarah maka semakin jelas siapa yang harus digarap dan
tidak ada lagi kata over lape denga organisasi Ansor, Fatayat, sehingga proses
pengkaderan yang berjenjang benar-benar akan terlaksana.
Kader IPNU IPPNU juga perlu dipersiapkandiri menghadapi semua
gejolak kemasyarakatan yang ada, pelatihan formal tersebut dikemas dalam
nama “Konferensi Anak Cabang (Konferancab)” dengan tema “Merealisasikan
Resolusi Jihad dalam Ranah Organisasi Sebagai Dasar Pengembangan
Pemikiran” dengan maksud tetap terjaganya regenerasi dalam organisasi secara
berjenjang.
C. Landasan Kegiatan
1. AD/ART IPNU-IPPNU
2. Program Kerja IPNU-IPPNU PAC Bansari periode 2017-2019
3. Keputusan rapat pengurus IPNU-IPPNU PAC Bansari tanggal 28 Februari
2019
4. Rapat Panitia Konferancab IPNU-IPPNU PAC Bansari tanggal 15 Maret
2019
D. Nama, Tema dan Bentuk Kegiatan
Kegiatan ini mengambil tema “Merealisasikan Resolusi Jihad dalam Ranah
Organisasi Sebagai Dasar Pengembangan Pemikiran”. Adapun bentuk
kegiatannya adalah nama “Konferensi Anak Cabang (Konferancab)” IPNU-
IPPNU PAC Bansari.
E. Tujuan Kegiatan
Tujuan diadakanya kegiatan ini adalah sebagai berikut
1. Regenerasi Organisasi
2. Menambah Wacana Kader
3. Pembentukan Mental Militansi Kader
F. Sasaran Kegiatan
Yang menjadi sasaran dari kegitatan Konferancab adalah anggota IPNU IPPNU
dengan jumlah 100 peserta
G. Tempat dan Waktu Kegiatan
Kegiatan ini akan di selanggarakan dengan ketentuan waktu dan tempat sebagai
berikut :
Waktu : Rabu, 3 April 2019
Tempat Kegiatan : Gedung MWC NU Bansari, Temanggung
H. Pelaksana Kegiatan
Kegiatan ini dilaksanakan oleh IPNU-IPPNU PAC Bansari yang dimotori oleh
panitia pelaksana, susunan kepenitiaan terlampir.
I. Anggaran dan Sumber Dana
Kegiatan ini diperkirakan menghabiskan biaya sebesar Rp. 2.410.000 (Delapan
juta tujuh ratus limapuluh delapan ribu rupiah),-. Adapun perinciannya
sebagaimana terlampir. Sumber dana berasal dari uang kas IPNU-IPPNU PAC
Bansari, donator dan lembaga lain yang tidak mengikat.
J. SUSUNAN PANITIA
Terlampir
K. ANGGARAN BIAYA
Terlampir
L. Penutup
Demikian proposal ini kami susun, agar bisa dijadikan bahan pertimbangan
untuk ikut berpartisipasi dalam membantu kegiatan yang akan kami laksanakan.
Harapan kami, semoga kegiatan pelatihan ini disertai partisipasi aktif dari
berbagai pihak, guna suksesnya kegiatan pelatihan dan meningkatnya kualitas
pengetahuan dan potensi Kader pergerakan sebagi generasi muda bangsa secara
optimal. Dan kami ucapkan banyak terima kasih atas partisipasi Bapak/Ibu yang
berkenan untuk memberikan perhatian beserta bantuannya.

Bansari, 15 Maret 2019

PANITIA PELAKSANA KEGIATAN

KONFERENSI ANAK CABANG

IPNU IPPNU KECAMATAN BANSARI

SAIFUDIN M. IHSANUDIN
Ketua Panitia Sekretaris

Mengetahui,

HIBATUL MUBTADIIN KHOIRUL SAADAH


Ketua IPNU Ketua IPPNU
SUSUNAN PANITIA
MASA KESETIAAN ANGGOTA ( MAKESTA )
PIMPINANA ANAK CABANG IPNU-IPPNU
KECAMATAN BANSARI
TAHUN 2018

Penasehat : K.H Ahmad Dahlan


Penanggung Jawab : Kyai. Mujiono

Ketua Panitia : Widiantoro, S.Pd


Sekretaris : Silviana Putri K., S. Pd

Bendahara : 1. Saifudin
2. Anggun Nadya

Seksi-seksi:

Acara
1. Rifatul Rezkiana
2. Alvian
3. Farah Wahyu I

Perlengkapan

1. Eddi
2. Muhlisun
3. Makmun
4. Muh. Yaris
5. Trimo

Humas dan Pendanaan


1. Hibatul Mubtadiin
2. Anun Al-Fatah
3. Devi

Konsumsi
1. Khoirul Saadah
2. Diana
3. Fandi
4. Handi

Dekdok
1. Bayu Irawan
2. Hamid

ESTIMASI ANGGARAN

1. Pemasukan,
a) Kas IPNU-IPPNU PAC Bansari : Rp. 100.000,00
2. Pengeluaran

No Nama Barang Volume Harga Satuan Jumlah (Rp)


(Rp)
Kesekretariatan
1 Proposal 6 buah 8.000 48.000
2 Foto copy Materi 50 buah 3.000 150.000
3 Foto copy LPJ 50 buah 3.000 150.000
4 Amplop 1 pak 15.000 15.000
5 Bolpoint 1 unit 2.000 2.000
6 Undangan 100 buah 150 15.000
Jumlah subtotal 380.000
Dekorasi & dokumentasi
1 Banner 2x4,5 m 25.000 225.000
2 Stiker 150 lembar 1.000 150.000
Jumlah subtotal 275.000
Konsumsi
1 Konsumsi peserta 1x100 peserta 8.000 800.000
2 Snack 2x100 3.000 300.000
3 Coffe Break 1 pak 150.000 150.000
Jumlah subtotal 1.250.000
Perlengkapan
1 Sewa Sound System 1 set 200.000 200.000
2 Spidol 3 buah 6.000 18.000
3 Kertas paying 20 lembar 1.000 20.000
4 Lakban 2 gulung 8.500 17.000

Jumlah subtotal 255.000


Humas
1 Transportasi 5 orang 30.000 150.000
Jumlah subtotal 150.000
JUMLAH TOTAL PENGELUARAN 2.410.000
Kekurangan Pemasukan : Rp. 100.000
Pengeluaran : Rp. 2.410.000
Rp. 2.310.000

Bansari, 15 Maret 2019

Mengetahui,

Saifuddin M. Ihsanuddin
Ketua Panitia Sekertaris

JADWAL ACARA

Hari, tanggal Waktu Agenda Keterangan


Rabu, 3 April 2018 08.00 – 08.30 Regristrasi peserta Sie Acara
08.30 – 09.30 Acara Pembukaan Sie Acara
- Pembukaan
- Pembacaan Ayat Suci al Qur`an
- Menyanyikan lagu Indonesia
Raya dan Mars IPNU IPPNU
dan Yalal Wathan
- Sambutan-sambutan
1. Ketua Panitia
2. Ketum IPNU IPPNU Bansari
3. MWC NU Bansari
- Penutup
Konfercab
- Sidang Tata Tertib Presidium
09.30 – 11.30
- Pemilihan Presidium Sementara

Tetap
11.30 – 13.00 Ishoma

- LPJ Presidium
- Demisioner
13.00 – 15.30 - Sidang Tata Tertib PC IPNU IPPNU
Pemilihan Ketua Umum Temanggung

dan Tim Formatur


17.00 – Selesai Penutupan Sie Acara

Anda mungkin juga menyukai