Anda di halaman 1dari 1

Persiapan yang dilakukan sebelum tindakan kita harus mempersiapkan persetujuan terhadap

pasien dan persiapan alat alat penolong Adapun alat yang perlu disiapkan yaitu APD sarung
tangan steril 2 Pasang waktu set kasa steril infus set kemudian RL kateter ergometrin oksitosin
Misoprostol cairan klorin dan sphygmomanometer

kemudian setelah kita menggunakan APD Maka selanjutnya yaitu kita memakai handskun steril
yang sudah disiapkan tadi 

sebelum melakukan tindakan ke KBI KBE kita melakukan masase terlebih dahulu melakukan
masase uterus kurang lebih 15 detik karena telah dilakukan masase uterus tidak berkontraksi
maka kita lakukan pengecekan pada daerah vagina Ibu pastikan tidak ada stosol dan tidak ada
sisa plasenta atau selaput plasenta 

setelah dilakukan pemeriksaan ternyata uterus masih tidak berkontraksi maka kita periksa
kandung kemih dengan cara memasukkan kateter untuk mengosongkan urine yang ada

 setelah dilakukan pemeriksaan dan pengeluaran sisa urine ternyata masih tidak berkontraksi
maka kita lakukan kompresi bimanual internal yaitu maksimal 5 menit dengan cara
memasukkan tangan kita secara obstetri sampai forniks anterior kemudian Letakkan tangan
pada forniks anterior kemudian tekan dinding uterus sementara telapak tangan kiri kita
Letakkan pada dinding belakang uterus bagian luar 

menekan dengan kuat dinding belakang uterus kearah kepalan tangan dalam kemudian tetap
berikan tekanan pada uterus 

kemudian kita lakukan evaluasi yaitu jika uterus berkontraksi maka lanjutkan KBI selama 1
sampai 2 menit dan keluarkan tangan secara perlahan dari vagina dan lanjutkan dengan
pengawasan kala 4 tapi jika uterus tidak berkontraksi maka anjurkan keluarga untuk melakukan
kbe

kemudian mengajarkan pada keluarga  Untuk melakukan kompresi bimanual eksternal yaitu
Letakkan genggaman tangan kanan pada dinding uterus kemudian Letakkan tangan yang lain
pada dinding abdomen yaitu tepatnya di belakang korpus uterii usahakan memegang bagian
belakang uterus seluas mungkin dan melakukan penekanan uterus diantara kedua tangan
untuk melakukan kompresi pembuluh darah di dinding uterus 

sementara keluarga melakukan kbe bidan mengeluarkan tangan secara perlahan dan melepas
sarung tangan dtt untuk mempersiapkan obat-obatan dan infus siapkan ergometrin sebanyak 2
mg kemudian suntikkan pad ibu secara im pastikan ibu tidak memiliki riwayat hipertensi, atau
menggunakan misoprostol 600-1000 mg, kemudia lakukan infus, patahkan ampul oxytocin 20 iu
untuk didrip pada larutan rl 500 cc habiskan rl secepat mungkin.

gunakan sarung tangan streil kebali, lakukan evaluasi jika uteru berkontraksi lakukan
pengawasan kala 4, jikan tidak ada kontraksi lakukan rujukan kemudian lanjutkan infus rl yg di
drip oxci habiskan cairan perjam sampai tempat rujukan atau hingga 1,5 l infus

Anda mungkin juga menyukai